Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Kerajaan Israel (Samaria)

Indeks Kerajaan Israel (Samaria)

Kerajaan Israel adalah salah satu negara penerus Kerajaan Israel Bersatu.

90 hubungan: Abad ke-10 SM, Abad ke-8 SM, Abad ke-9 SM, Adad-nirari II, Ahab, Ahazia (raja Israel), Ahia, Alkitab, Amos, Asyer, Asyur, Awa, Babel, Baesa, Damaskus, Dan, Daud, Dinasti Omri, Dua Belas Suku Israel, Efraim, Ela, Elia, Elisa, Gad, Hamat, Hizkia, Hosea (disambiguasi), Hosea (raja Israel), Ilah, Isakhar, Israel, Isyboset, Karkar, Kerajaan Asyur Baru, Kerajaan Israel, Kerajaan Israel (kerajaan bersatu), Kerajaan Yehuda, Kitab Amos, Kitab Hosea, Kitab Raja-raja, Kuta, Badung, Madai, Manasye, Menahem, Mikha, Nadab, Naftali, Natan (nabi), Omri, Palestina, ..., Pekah, Pekahya, Pertempuran Karkar, Portable Document Format, Prasasti Mesa, Prasasti Obelisk Hitam, Raja (disambiguasi), Rehabeam, Ruben, Salmaneser III, Salmaneser V, Salomo, Salum, Samaria, Samuel, Sargon II, Saul, Sepuluh Suku yang Hilang, Sikhem, Siloam, So (raja Mesir), Sulaiman, Sungai Orontes, Tibni, Tiglat-Pileser III, Timur Tengah, Upeti, Urartu, Yehu, Yerobeam, Yerobeam bin Nebat, Yerobeam bin Yoas, Yoahas (raja Israel), Yoas (raja Israel), Yoram (raja Israel), Yunus, Zakharia (raja Israel), Zaman Besi, Zebulon, Zimri. Memperluas indeks (40 lebih) »

Abad ke-10 SM

Abad kesepuluh Sebelum Masehi (Abad ke-10 SM) menurut Kalender Gregorian dimulai dari hari pertama bulan pertama tahun 1000 SM dan berakhir pada hari terakhir pada tahun 901 SM.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Abad ke-10 SM · Lihat lebih »

Abad ke-8 SM

Abad ke-8 Sebelum Masehi merupakan suatu periode perubahan penting pada beberapa peradaban di dunia.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Abad ke-8 SM · Lihat lebih »

Abad ke-9 SM

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Abad ke-9 SM · Lihat lebih »

Adad-nirari II

Pemulihan ekonomi pada pemerintahan Adad-nirari II Adad-nirari II (memerintah: 911-891 SM) umumnya dianggap Raja Asyur pertama dalam periode Neo-Asyur.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Adad-nirari II · Lihat lebih »

Ahab

Ahab, raja Israel Ahab adalah raja ke-7 Kerajaan Israel (Samaria) menurut Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Ahab · Lihat lebih »

Ahazia (raja Israel)

Ahazia (raja Israel) karya ''Guillaume Rouillé'' dalam ''Promptuarii Iconum Insigniorum'' Ahazia (אחזיהו המלך; Ahaziah atau Ochozias) (kira-kira 870 SM — 850 SM) adalah raja ke-9 Kerajaan Israel (Samaria) menurut Alkitab Ibrani.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Ahazia (raja Israel) · Lihat lebih »

Ahia

Ahia (אֲחִיָּה, "saudara / sahabat Allah"; Ahijah; bahasa Latin dan Alkitab Douay-Rheims: Ahias) adalah nama Ibrani yang digunakan oleh sejumlah orang dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Ahia · Lihat lebih »

Alkitab

Alkitab Gutenberg, cetakan Alkitab Kristen yang. Alkitab teks bahasa Indonesia merupakan terjemahan dari Bible, merupakan kitab-kitab agama Yahudi dan Kristen yang ditulis pada waktu-waktu yang berlainan dan oleh para nabi dan rasul israel yang berbeda di lokasi-lokasi yang berbeda.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Alkitab · Lihat lebih »

Amos

Amos adalah seorang nabi di Israel pada abad ke-8 SM.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Amos · Lihat lebih »

Asyer

Dalam Kitab Kejadian, Asyer (אָשֵׁר, Ašer; bahasa Ibrani Tiberias ʾĀšēr) adalah anak Yakub dan Zilpa, dan juga pendiri suku Asyer.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Asyer · Lihat lebih »

Asyur

Asyur atau Asiria adalah suatu kerajaan atau kekaisaran yang berpusat di hulu sungai Tigris, Mesopotamia, Irak.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Asyur · Lihat lebih »

Awa

* Provinsi Awa (Tokushima) (阿波国).

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Awa · Lihat lebih »

Babel

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Babel · Lihat lebih »

Baesa

Baesa, karya ''Guillaume Rouillé'' dalam ''Promptuarii Iconum Insigniorum'' Baesa (בַּעְשָׁא, Baʿasha, artinya "dia yang menghancurkan"; Baasha) adalah raja ke-3 Kerajaan Israel (Samaria) menurut Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Baesa · Lihat lebih »

Damaskus

Damaskus, Damsyik atau Syam (دمشق,, atau الشام) adalah ibu kota dan kota terbesar di Suriah. Kota ini merupakan salah satu kota yang selalu dihuni tertua di dunia, selain Al-Fayyum, dan Gaziantep. Populasinya saat ini diperkirakan sekitar 3.67 juta jiwa.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Damaskus · Lihat lebih »

Dan

* Dan: Kata penghubung dalam bahasa Indonesia.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Dan · Lihat lebih »

Daud

Daud (bahasa Ibrani: דָּוִד bermakna yang dikasihi; bahasa Inggris Davíd; bahasa Tiberia; translit atau داود; bahasa Tigrinya: Dāwīt) merupakan merupakan raja kedua dan yang paling populer dalam kerajaan Israel selain Salomo menurut kitab suci Kristen dan Yahudi. Daud juga merupakan menantu raja pertama Israel Saul, melalui pernikahan dengan permaisuri Mikhal. Konon, Daud menuliskan banyak Mazmur yang dikumpulkan ke dalam kitab Mazmur. Daud adalah moyang dari Yesus menurut silsilah dalam Injil Matius dan Injil Lukas. Masa hidupnya secara umum diperkirakan antara tahun ~1040–970 SM, pemerintahannya atas Kerajaan Yehuda di Hebron ~ 1010–1002 SM, dan pemerintahannya atas seluruh Israel ~ 1002–970 SM.Carr, David M. & Conway, Colleen M.,, John Wiley & Sons (2010), p. 58.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Daud · Lihat lebih »

Dinasti Omri

Dinasti Omri (Omrides, Omrids atau House of Omri; "Rumah Omri") adalah sebuah dinasti yang berkuasa di Kerajaan Israel (Samaria) yang dimulai oleh Raja Omri.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Dinasti Omri · Lihat lebih »

Dua Belas Suku Israel

Pembagian tanah Israel kuno menurut suku-suku Israel Suku Israel merujuk pada dua belas suku dalam Bani Israel.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Dua Belas Suku Israel · Lihat lebih »

Efraim

''Efraim'', lukisan ''Francesco Hayez'' Efraim (אֶפְרַיִם/אֶפְרָיִם. Ibrani Modern Efráyim Ibrani Tiberias ʾEp̄ráyim/ʾEp̄rāyim; Ephraim) adalah putra kedua (bungsu) Yusuf dan istrinya Asnat.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Efraim · Lihat lebih »

Ela

Ela, karya ''Guillaume Rouillé'' dalam ''Promptuarii Iconum Insigniorum'' Ela (אֵלָה, Elah, "pohon Ek"; Ἠλά; Ela; Elah) adalah raja ke-4 Kerajaan Israel (Samaria) menurut Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Ela · Lihat lebih »

Elia

Elia (אֵלִיָּהוּ Eliyahu, artinya "YHVH adalah Tuhan"; Elijah atau Elias) adalah seorang nabi di Kerajaan Israel Utara pada zaman pemerintahan raja Ahab, Ahazia dan Yoram pada sekitar abad ke-9 SM, menurut Kitab Raja-raja dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama Alkitab Kristen.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Elia · Lihat lebih »

Elisa

Elisa (Ἐλισσαῖος, Elissaios, juga Ἐλισαιέ, Elisaie; Eliseus; الْيَسَع Elyasaʿ, Alyasa atau Ilyasa; Elisha) bin Safat adalah seorang nabi yang dicatat dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama Alkitab Kristen dan dalam Al Qur'an.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Elisa · Lihat lebih »

Gad

Gad adalah anak Yakub dan Zilpa.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Gad · Lihat lebih »

Hamat

Hamat (endonim: Hamah; حماة, Hamāh bahasa Ibrani Ḥamāth, "Benteng") adalah sebuah kota yang terletak di tepi sungai Orontes di bagian barat-tengah Suriah.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Hamat · Lihat lebih »

Hizkia

Hizkia (bahasa Ibrani: חִזְקִיָּ֫הוּ atau יְחִזְקִיָּ֫הוּ, bahasa Yunani: Ἐζεκίας, Ezekias, dalam Septuaginta; bahasa Latin: Ezechias; 739-687 SM) yang artinya "YHVH adalah kekuatanku" adalah raja kerajaan Yehuda (memerintah 729 SM sampai 687 SM) yang ke-14 dan anak dari Raja Ahas Ia berumur 25 tahun pada waktu ia menjadi raja dan 29 tahun lamanya ia memerintah di Yerusalem.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Hizkia · Lihat lebih »

Hosea (disambiguasi)

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Hosea (disambiguasi) · Lihat lebih »

Hosea (raja Israel)

Hosea, karya ''Guillaume Rouillé'' dalam ''Promptuarii Iconum Insigniorum'' Hosea (הושע Hoshea, Hôšēăʻ "keselamatan"; Osee; Hoshea) bin Ela menjadi raja terakhir Kerajaan Israel Utara menurut Alkitab Ibrani, setelah membunuh raja Pekah bin Remalya di Samaria.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Hosea (raja Israel) · Lihat lebih »

Ilah

Ilāh (Arabic: إله; bentuk jamaknya آلهة "ālihat") adalah istilah yang berasal dari bahasa Arab yang diserap ke dalam kosakata bahasa Indonesia yang berarti "Tuhan" atau "Sembahan" atau dalam beberapa kasus bisa disamakaan dengan makna kata "Dewa".

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Ilah · Lihat lebih »

Isakhar

Isakhar atau Yisakhar (יִשָּׂשׁכָר "Ganjaran; hadiah", bahasa Ibrani Standar: Yissaḫar, bahasa Ibrani Tiberias: Yiśśâḵār; Issachar) adalah anak kelima Yakub dan istri pertamanya Lea.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Isakhar · Lihat lebih »

Israel

Israel (translit; translit) adalah sebuah negara di Asia Barat yang dikelilingi oleh Laut Tengah, Lebanon, Suriah, Palestina, Yordania, Mesir.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Israel · Lihat lebih »

Isyboset

Isyboset (אִֽישְׁבֹּ֫שֶׁת, Stand, Tiberian:; Ish-bosheth) juga dinamakan Esybaal (אֶשְׁבַּ֫עַל, Standard:, Tiberian), Ashbaal atau Ishbaal), adalah satu dari 4 putra raja Saul. Ibunya bernama Ahinoam binti Ahimaaz. Lahir kira-kira tahun 1047 SM. Setelah raja Saul dan 3 putranya meninggal bersamaan, panglima Abner mengangkatnya sebagai raja Israel tahun 1007 SM di Mahanaim, seberang sungai Yordan. Waktu itu ia berusia 40 tahun, dan bertahta selama 2 tahun. Namun Daud dan suku Yehuda memisahkan diri dan mengalahkan pasukannya. Peperangan berakhir dengan memihaknya panglima Abner kepada Daud dan pengembalian Mikhal, saudara perempuan Isyboset yang juga istri Daud, kepada Daud. Dengan pindahnya Abner, Isyboset kehilangan keberanian untuk berperang, tetapi kemudian dibunuh oleh 2 orang kepala gerombolannya, Rekhab dan Baana, yang ingin mendapat hadiah dari Daud pada tahun 1005 SM. Daud malah menghukum mati ke-2 orang itu dan menguburkan Isyboset di kuburan Abner di Hebron.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Isyboset · Lihat lebih »

Karkar

Karkar (Qarqar) adalah nama kota kuno di bagian barat daya Siria, yang dikenal dari sumber-sumber Kekaisaran Asyur Baru.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Karkar · Lihat lebih »

Kerajaan Asyur Baru

Kerajaan Asyur Baru adalah sebuah entitas politik bangsa Asyur di Mesopotamia pada 934 SM sampai 608 SM.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Kerajaan Asyur Baru · Lihat lebih »

Kerajaan Israel

* Kerajaan Israel Bersatu - kerajaan pada masa pemerintahan Raja Saul, Daud, dan Salomo.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Kerajaan Israel · Lihat lebih »

Kerajaan Israel (kerajaan bersatu)

Penggambaran berbeda dari Alkitab mengenai keberadaan kekaisaran Raja Daud. Kerajaan Israel atau Kerajaan Israel Bersatu (~ 1050 SM - 931 SM) adalah kerajaan di Israel menurut Alkitab, sebuah periode yang menurut para sejarawan disebut Kerajaan Bersatu.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Kerajaan Israel (kerajaan bersatu) · Lihat lebih »

Kerajaan Yehuda

Kerajaan Serikat Salomo terpecah, dengan yerobeam memerintah seluruh Kerajaan Israel Utara (warna hijau pada peta) Kerajaan Yehuda hidup pada dua periode dalam sejarah Judaisme.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Kerajaan Yehuda · Lihat lebih »

Kitab Amos

Kitab Amos (disingkat Amos; akronim Am.) merupakan salah satu kitab yang termasuk dalam kelompok kitab-kitab kenabian dan khususnya dalam kelompok nabi-nabi kecil pada Perjanjian Lama di dalam Alkitab Kristen.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Kitab Amos · Lihat lebih »

Kitab Hosea

Kitab Hosea (disingkat Hosea; akronim Hos.) merupakan salah satu kitab yang termasuk dalam kelompok kitab-kitab kenabian dan khususnya menjadi kitab pertama dalam kelompok nabi-nabi kecil pada Perjanjian Lama di dalam Alkitab Kristen.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Kitab Hosea · Lihat lebih »

Kitab Raja-raja

2 Raja-raja) lengkap pada Kodeks Leningrad, salinan Naskah Masorah yang dibuat tahun 1008. Kitab Raja-raja (Sefer Melakhim) merupakan salah satu kitab dalam Tanakh atau Alkitab Ibrani dan bagian dari kelompok Nevi'im, atau lebih tepatnya kelompok nabi-nabi awal.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Kitab Raja-raja · Lihat lebih »

Kuta, Badung

Kecamatan Kuta adalah sebuah Kecamatan di Kabupaten Badung, Provinsi Bali, Indonesia.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Kuta, Badung · Lihat lebih »

Madai

Antiq.'' https://id.wikisource.org/wiki/Antiquitates_Iudaicae/Volume_I#Bab_6 I. 6. 1. Madai (bahasa Yunani: Μηδος) adalah seorang putra dari Yafet dan salah satu dari 16 cucu dari Nuh dalam Kitab Kejadian dari Alkitab Ibrani.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Madai · Lihat lebih »

Manasye

pasal 48. Manasye (מְנַשֶּׁה Mənasse, Mənasseh; Ibrani Samaritan:, "pelupa"; Manasseh; Manashe)) adalah anak sulung Yusuf dan istrinya Asnat. Juga adalah cucu Yakub. Kelak keturunannya menjadi suku Manasye, salah satu dari 12 suku Israel yang mendapatkan warisan tanah. Manasye lahir di Mesir, sebelum Yakub dan keluarganya pindah ke Mesir dari Kanaan.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Manasye · Lihat lebih »

Menahem

Menahem (מְנַחֵם Menaẖem, Menạḥēm, Menachem, artinya "Penghibur"; Meniḫimm; Manaem di Septuaginta, Manaen di Aquila of Sinope; Manahem; Nama lengkap: מנחם בן גדי, Menahem Ben Gadi) bin Gadi menjadi raja Kerajaan Israel Utara menurut Alkitab Ibrani, setelah membunuh raja Salum bin Yabesh di Samaria.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Menahem · Lihat lebih »

Mikha

Transfiguration Church, Kizhi Monastery, Karelia, Russia. Mikha adalah nama dari beberapa tokoh dalam Kitab Suci Ibrani dan Perjanjian Lama, dan berarti seperti siapakah TUHAN? Pr.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Mikha · Lihat lebih »

Nadab

Nadab, karya ''Guillaume Rouillé'' dalam ''Promptuarii Iconum Insigniorum'' Nadab (נָדָב, artinya "murah hati"; Nadab) adalah raja ke-2 Kerajaan Israel Utara menurut Alkitab Ibrani.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Nadab · Lihat lebih »

Naftali

Naftali (נַפְתָּלִי "Pergumulanku", bahasa Ibrani Standar: Naftali, bahasa Ibrani Tiberias: Nap̄tālî; Naphtali) adalah anak keenam Yakub dan pendiri suku Naftali, seperti yang disebutkan dalam Kitab Kejadian.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Naftali · Lihat lebih »

Natan (nabi)

Natan (kanan) menasehati Raja Daud, lukisan Matthias Scheits Nabi Natan (~1000 SM) adalah nabi pada zaman raja Daud yang dicatat di Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama Alkitab Kristen.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Natan (nabi) · Lihat lebih »

Omri

Omri, karya ''Guillaume Rouillé'' dalam ''Promptuarii Iconum Insigniorum'' Omri (עמרי Omri, ʻOmrî; kependekan dari) adalah raja Kerajaan Israel Utara dan pendiri Dinasti Omri menurut Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Omri · Lihat lebih »

Palestina

Palestina (فلسطين), secara resmi Negara Palestina (translit), adalah negara yang berada di Asia Barat, antara Laut Tengah dan Sungai Yordan.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Palestina · Lihat lebih »

Pekah

Pekah, karya ''Guillaume Rouillé'' dalam ''Promptuarii Iconum Insigniorum'' Pekah (פקח, Pẹqakh; "terbuka matanya"; Phacee) bin Remalya (Romelia) menjadi raja Kerajaan Israel Utara menurut Alkitab Ibrani, setelah bersama teman-temannya membunuh raja Pekahya.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Pekah · Lihat lebih »

Pekahya

Pekahya, karya ''Guillaume Rouillé'' dalam ''Promptuarii Iconum Insigniorum'' Pekahya (פקחיה, Peqakhyāh; "YHWH telah membuka matanya"; Phaceia; Pekahiah) bin Menahem bin Gadi menjadi raja Kerajaan Israel Utara menurut Alkitab Ibrani, menggantikan ayahnya, raja Menahem.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Pekahya · Lihat lebih »

Pertempuran Karkar

Pertempuran Karkar (Qarqar atau Ḳarḳar) adalah pertempuran yang terjadi pada tahun 853 SM, ketika tentara Asyur yang dipimpin oleh raja Salmaneser III menghadapi tentara "Sekutu dua belas raja" di Qarqar (Karkar), yang dipimpin oleh Hadadezer (juga disebut Adad-idr dan mungkin diidentifikasi dengan Benhadad II) dari Damaskus dan Ahab, raja Israel.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Pertempuran Karkar · Lihat lebih »

Portable Document Format

Portable Document Format (disingkat PDF) adalah sebuah format berkas yang dibuat oleh Adobe Systems pada tahun 1993 untuk keperluan pertukaran dokumen digital.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Portable Document Format · Lihat lebih »

Prasasti Mesa

Prasasti Mesa, juga disebut sebagai Batu Moab, adalah batu atau prasasti yang ditemukan di Dibon tahun 1868.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Prasasti Mesa · Lihat lebih »

Prasasti Obelisk Hitam

Prasasti Obelisk Hitam dari Salmaneser III di British Museum. Prasasti Obelisk Hitam (Black Obelisk of Shalmaneser III) adalah sebuah monumen terbuat dari batu kapur (limestone) hitam dengan motif ukiran Neo-Assyria yang dibangun di Nimrud (kota kuno Kalhu), di sebelah utara Irak.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Prasasti Obelisk Hitam · Lihat lebih »

Raja (disambiguasi)

Raja dapat mengacu pada hal-hal berikut.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Raja (disambiguasi) · Lihat lebih »

Rehabeam

Rehabeam (רחבעם, Rehav'am, artinya "dia yang memperluas rakyatnya"; Rehoboam) adalah seorang raja di Kerajaan Yehuda menurut Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Rehabeam · Lihat lebih »

Ruben

Ruben (רְאוּבֵן, bahasa Ibrani Standar: Rəʾuven, bahasa Ibrani Tiberias: Rəʾûḇēn; Reuben) adalah putra sulung Yakub dan Lea.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Ruben · Lihat lebih »

Salmaneser III

Salmaneser III (Šulmānu-ašarēdu, "dewa Shulmanu adalah yang terutama"; Shalmaneser III) adalah raja kerajaan Asyur (859 – 824 SM), dan putra dari raja sebelumnya, Ashurnasirpal II.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Salmaneser III · Lihat lebih »

Salmaneser V

Salmaneser V karya Guillaume Rouillé dalam ''Promptuarii Iconum Insigniorum'' Salmaneser V (Akkadian: Šulmanu-ašarid;; Σαλαμανασσαρ Salamanassar; Salmanasar; Shalmaneser V) adalah raja Asyur (Asiria) dari tahun 727 sampai 722 SM.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Salmaneser V · Lihat lebih »

Salomo

Salomo, atau Yedidiah, adalah seorang raja Israel kuno dan putra serta penerus Raja Daud, menurut Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Salomo · Lihat lebih »

Salum

Salum bin Yabesh (שלום בן יבש; Shallum, son of Yabesh) adalah raja Kerajaan Israel Utara menurut Alkitab Ibrani.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Salum · Lihat lebih »

Samaria

Samaria, atau Shomron (bahasa Ibrani: שומרון, bahasa Ibrani standar bahasa Ibrani Tiberias; bahasa Arab: سامريّون, atau ألسامرة, as-Sāmirah – juga dikenal sebagai جبال نابلس, Jibal Nablus; bahasa Yunani: Σαμαρεία, Samareia) adalah sebuah istilah geografis yang digunakan untuk wilayah pegunungan antara Galilea di utara dan Yudea di selatan.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Samaria · Lihat lebih »

Samuel

Samuel dalam Kristen atau Yahudi (Alkitab. Dia merupakan hakim terakhir sebelum akhirnya Israel memasuki masa kerajaan. Samuel juga nabi yang mengurapi dua raja pertama Kerajaan Israel, yaitu Saul dan Daud.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Samuel · Lihat lebih »

Sargon II

Ukiran timbul berbahan alabaster menggambarkan Raja Sargon II. Ukiran ini ditemukan di istana Raja Sargon II di Dur-Sharrukin. Kini ukiran ini terpajang di Museum Irak. Sargon II (bahasa Akadia Šarru-kên "raja yang benar", סרגון,; berkuasa 722 – 705 SM) adalah raja Asyur.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Sargon II · Lihat lebih »

Saul

Saul (שָׁאוּל Diinginkan, Ibrani Standar Šaʾul, Ibrani Tiberias Šāʾûl), raja pertama Israel berasal dari suku Benyamin.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Saul · Lihat lebih »

Sepuluh Suku yang Hilang

Sepuluh Suku yang 'Hilang' atau Sepuluh Suku Utara Israel yang 'Hilang' merujuk pada sepuluh Suku Israel yang berasal dari Kerajaan Israel Utara yang tidak diketahui keberadaannya lagi setelah penaklukan oleh Bangsa Asyur (Asiria) pada abad ke-8 SM.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Sepuluh Suku yang Hilang · Lihat lebih »

Sikhem

Sikhem (Sichem, Shkhem atau ShachmuSh-chea-mm, Ibrani: שְׁכֶם / שְׁכָם, Standar Tiberia; "Bahu", Tell Balatah (Balata al-Balad) modern, Tepi Barat, Kota Salim saat ini dan 2 km timur Nablus saat ini) adalah kota Kanaan yang disebutkan dalam Surat Amarna, dan kemudian menjadi kota Israel dalam wilayah suku Manasye.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Sikhem · Lihat lebih »

Siloam

* Nama tempat di kota Yerusalem kuno, yang disebut dalam Alkitab Kristen.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Siloam · Lihat lebih »

So (raja Mesir)

So, raja Mesir adalah nama seorang penguasa Mesir yang dicatat dalam Alkitab Ibrani atau Perjanjian Lama di Alkitab Kristen, terutama pada 2 Raja-raja 17:4.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan So (raja Mesir) · Lihat lebih »

Sulaiman

Sulaiman (Sulaimān) adalah seorang tokoh dalam Al-Qur'an, Alkitab, dan Tanakh.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Sulaiman · Lihat lebih »

Sungai Orontes

Sungai Orontes di Turki Orontes (dari Yunani Kuno Ὀρόντης) atau Asi (translit,; Asi) adalah sebuah sungai yang melintasi Lebanon, Suriah dan Turki.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Sungai Orontes · Lihat lebih »

Tibni

Tibni (תִּבְנִי Tib-ni "manusia jerami") bin Ginat adalah satu dari 2 orang (calon lain: Omri) yang diangkat rakyat Israel untuk menjadi raja Kerajaan Israel (Samaria) menurut Alkitab Ibrani.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Tibni · Lihat lebih »

Tiglat-Pileser III

Tiglat-Pileser III: stela dari tembok kuil miliknya (Museum Britania, London). Tiglat-Pileser III (Tiglat Pileser atau Tiglatpeleser (תגלת פלאסר, tiḡ·laṯ pil·’e·ser;2 Raja-raja 15:29) dan Tilgat Pilnesar (תלגת פלנאסר, ti·lə·ḡaṯ pil·nə·’e·ser; 2 Tawarikh 28:20); ejaan Ibrani dari penamaan Akkadia: Tukultī-apil-Ešarra, "kepercayaanku dalam putra Esharra"; Kuneiform: TUKUL.TI.A.É.ŠÁR.RA; Tiglath-Pileser III) adalah raja agung Asyur (Asiria) pada abad ke-8 SM (berkuasa 745–727 SM) dan secara luas dihormati sebagai pendiri Kekaisaran Asyur Baru.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Tiglat-Pileser III · Lihat lebih »

Timur Tengah

Kawasan Timur Tengah menurut definisi umum (hijau tua) dan menurut definisi G8 (hijau muda). Timur Tengah adalah sebuah wilayah yang secara politis dan budaya merupakan bagian dari benua Asia, atau Afrika-Eurasia.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Timur Tengah · Lihat lebih »

Upeti

Upeti adalah harta yang diberikan suatu pihak ke pihak lainnya, sebagai tanda ketundukan dan kesetiaan, atau kadang-kadang sebagai tanda hormat.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Upeti · Lihat lebih »

Urartu

Urartu (Ուրարտու - Urartu, bahasa Akkadia Asyur: māt Urarṭu; bahasa Akkadia Babel: Urashtu), adalah nama lain dari Kerajaan Ararat yang tercatat dalam Alkitab (Արարատյան Թագավորություն) atau Kerajaan Van (Վանի Թագավորություն, Urartian: Biai, Biainili) adalah suatu kerajaan dari Zaman Besi yang berpusat pada Danau Van di dataran tinggi Armenia.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Urartu · Lihat lebih »

Yehu

Yehu, karya ''Guillaume Rouillé'' dalam ''Promptuarii Iconum Insigniorum'' Yehu (יֵהוּא Yehu, Yēhû, "Dialah Yahweh"; Jehu) bin Yosafat bin Nimsi, adalah raja ke-11 di Kerajaan Israel (Samaria) menurut Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Yehu · Lihat lebih »

Yerobeam

* Yerobeam bin Nebat (Yerobeam I), raja pertama Kerajaan Israel Utara.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Yerobeam · Lihat lebih »

Yerobeam bin Nebat

Yerobeam, karya ''Guillaume Rouillé'' dalam ''Promptuarii Iconum Insigniorum'' Yerobeam (יָרָבְעָם yarobh`am; Ιεροβοάμ Hieroboam; Jeroboam) bin Nebat adalah raja pertama Kerajaan Israel Utara menurut Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen, sewaktu Kerajaan Israel pecah sesudah wafatnya raja Salomo.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Yerobeam bin Nebat · Lihat lebih »

Yerobeam bin Yoas

Jeroboam II from "Promptuarii Iconum Insigniorum " Yerobeam bin Yoas (ירבעם השני or יָרָבְעָם; Ιεροβοάμ; Jeroboam; oleh para sejarawan disebut Yeroboam II) adalah raja Kerajaan Israel (Samaria) yang ke-14 (793-753 SM) dan raja ke-4 dari dinasti Yehu.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Yerobeam bin Yoas · Lihat lebih »

Yoahas (raja Israel)

Yoahas, karya ''Guillaume Rouillé'' dalam ''Promptuarii Iconum Insigniorum'' Yoahas (יְהוֹאָחָז, artinya "Yahweh (TUHAN) menggenggam" (Yo-: Yahweh (TUHAN), -ahas: menggenggam); Joachaz; Jehoahaz) adalah raja ke-12 Kerajaan Israel (Samaria) menurut Alkitab Ibrani.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Yoahas (raja Israel) · Lihat lebih »

Yoas (raja Israel)

Jehoash of Israel Yoas bin Yoahas adalah raja ke-13 Kerajaan Israel (Samaria) yang mengalahkan Benhadad, raja Aram.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Yoas (raja Israel) · Lihat lebih »

Yoram (raja Israel)

Yoram (raja Israel) karya ''Guillaume Rouillé'' dalam ''Promptuarii Iconum Insigniorum'' Yoram (Jehoram atau Joram) adalah raja ke-10 Kerajaan Israel (Samaria) menurut Alkitab Ibrani.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Yoram (raja Israel) · Lihat lebih »

Yunus

Yunus; Ionas; Jonah atau Jonas) (يونس atau يونان; adalah tokoh dalam kitab-kitab suci agama samawi.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Yunus · Lihat lebih »

Zakharia (raja Israel)

Zakharia, karya ''Guillaume Rouillé'' dalam ''Promptuarii Iconum Insigniorum'' Zakharia (Zechariah dieja Zachariah dalam terjemahan Raja James (King James Version); Zacharias dalam terjemahan Douay-Rheims; זכריה, artinya "diingat oleh YAH"; Zacharias) adalah raja Kerajaan Israel Utara menurut Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Zakharia (raja Israel) · Lihat lebih »

Zaman Besi

Atap peninggalan Zaman Besi di Hampshire, Britania Raya Dalam arkeologi, Zaman Besi adalah zaman terahir dari pembagian tiga zaman prasejarah suatu tahap perkembangan budaya manusia di mana penggunaan besi untuk pembuatan alat dan senjata sangat dominan.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Zaman Besi · Lihat lebih »

Zebulon

Zebulon (juga Zabulon, Zebulun, Zaboules; זְבֻלוּן atau atau, Tiberias:, standar /, Z’vulun) adalah salah seorang dari ke-12 anak Yakub (yang juga bernama Israel), dan leluhur dari semua suku Israel.

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Zebulon · Lihat lebih »

Zimri

* Zimri (pangeran).

Baru!!: Kerajaan Israel (Samaria) dan Zimri · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Daftar Raja Israel, Daftar raja Israel, Jatuhnya Kerajaan Israel Utara, Jatuhnya kerajaan israel utara, Kerajaan Israel Utara, Kerajaan Utara, Kerajaan israel (samaria), Kerajaan utara, Mamlekhet Yisra'el, Mamléḵeṯ Yiśrāʼēl.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »