Kami sedang bekerja untuk memulihkan aplikasi Unionpedia di Google Play Store
KeluarMasuk
🌟Kami menyederhanakan desain kami untuk navigasi yang lebih baik!
Instagram Facebook X LinkedIn

Kereta api Dolok Martimbang

Indeks Kereta api Dolok Martimbang

Kereta api Dolok Martimbang merupakan kereta api penumpang kelas bisnis yang pernah dioperasikan oleh PT Kereta Api Indonesia dan Divisi Regional I Medan yang melayani rute Medan-Tebing Tinggi-Pematangsiantar dan sebaliknya.

Daftar Isi

  1. 26 hubungan: Bahasa Batak Toba, Bukit, Daerah operasi dan divisi regional Kereta Api Indonesia, Direktorat Jenderal Perkeretaapian, Gunung, Kabupaten Tapanuli Utara, Kereta api Argo Parahyangan, Kereta Api Indonesia, Kereta api Siantar Ekspres, Lokomotif BB203, Lokomotif CC201, Retrofit, Stasiun Araskabu, Stasiun Bajalinggei, Stasiun Bandar Khalipah, Stasiun Batang Kuis, Stasiun Binjai, Stasiun Dolok Merangir, Stasiun Lubuk Pakam, Stasiun Medan, Stasiun Perbaungan, Stasiun Siantar, Stasiun Tebing Tinggi (Tebing Tinggi), Suku Batak Toba, Sumatera Utara, Tarutung, Tapanuli Utara.

Bahasa Batak Toba

Bahasa Batak Toba (Surat Batak:, transliterasi: Hata Batak Toba) adalah bahasa yang dituturkan oleh orang-orang Batak Toba di sekitar Danau Toba, Pulau Samosir, dan wilayah Tapanuli bagian utara di Sumatera Utara, Indonesia.

Lihat Kereta api Dolok Martimbang dan Bahasa Batak Toba

Bukit

Sebuah perbukitan di Montalcino, Italia Bukit adalah suatu bentuk wujud alam wilayah bentang alam yang memiliki permukaan tanah yang lebih tinggi dari permukaan tanah di sekelilingnya namun dengan ketinggian relatif rendah dibandingkan dengan gunung.

Lihat Kereta api Dolok Martimbang dan Bukit

Daerah operasi dan divisi regional Kereta Api Indonesia

Peta jalur kereta api Jawa, dibagi berdasarkan daerah operasi. Peta jalur kereta api Sumatra, dibagi berdasarkan divisi regional. Kereta Api Indonesia (KAI) dibagi menjadi satu wilayah usaha dan empat divisi regional (Divre).

Lihat Kereta api Dolok Martimbang dan Daerah operasi dan divisi regional Kereta Api Indonesia

Direktorat Jenderal Perkeretaapian

Direktorat Jenderal Perkeretaapian (disingkat sebagai Ditjenka atau DJKA) adalah unsur pelaksana pada Kementerian Perhubungan Republik Indonesia, yang berada di bawah dan bertanggung jawab kepada Menteri Perhubungan.

Lihat Kereta api Dolok Martimbang dan Direktorat Jenderal Perkeretaapian

Gunung

Gunung adalah bagian kerak bumi yang lebih tinggi dari area di sekitarnya.

Lihat Kereta api Dolok Martimbang dan Gunung

Kabupaten Tapanuli Utara

Tapanuli Utara (Surat Batak Toba) adalah sebuah kabupaten di provinsi Sumatera Utara, Indonesia yang ibu kotanya berada di kecamatan Tarutung.

Lihat Kereta api Dolok Martimbang dan Kabupaten Tapanuli Utara

Kereta api Argo Parahyangan

Kereta api Argo Parahyangan merupakan layanan kereta api penumpang kelas campuran (lihatlah di bawah) yang dioperasikan oleh Kereta Api Indonesia (KAI) untuk melayani relasi – di lintas selatan Jawa.

Lihat Kereta api Dolok Martimbang dan Kereta api Argo Parahyangan

Kereta Api Indonesia

PT Kereta Api Indonesia (Persero) atau biasa disingkat menjadi KAI, adalah sebuah badan usaha milik negara Indonesia yang bergerak di bidang perkeretaapian.

Lihat Kereta api Dolok Martimbang dan Kereta Api Indonesia

Kereta api Siantar Ekspres

Kereta api Siantar Ekspres (atau biasa disebut Kereta api Sireks) merupakan layanan kereta api lokal yang dioperasikan oleh Kereta Api Indonesia (KAI) dengan melayani rute Medan-Pematang Siantar dan Sebaliknya.

Lihat Kereta api Dolok Martimbang dan Kereta api Siantar Ekspres

Lokomotif BB203

Lokomotif BB 203 buatan General Electric Transportation, adalah lokomotif diesel elektrik milik PT Kereta Api Indonesia dengan transmisi daya DC-DC yang mulai beroperasi sejak tahun 1978.

Lihat Kereta api Dolok Martimbang dan Lokomotif BB203

Lokomotif CC201

Lokomotif CC201 adalah lokomotif diesel elektrik milik PT Kereta Api Indonesia yang diproduksi oleh GE Transportation dengan model GE U18C.

Lihat Kereta api Dolok Martimbang dan Lokomotif CC201

Retrofit

Retrofit adalah penambahan teknologi atau fitur baru pada sistem lama.

Lihat Kereta api Dolok Martimbang dan Retrofit

Stasiun Araskabu

Stasiun Araskabu (ARB) merupakan stasiun kereta api kelas I yang terletak di Aras Kabu, Beringin, Deli Serdang.

Lihat Kereta api Dolok Martimbang dan Stasiun Araskabu

Stasiun Bajalinggei

Stasiun Bajalinggei (BJL) merupakan stasiun kereta api kelas III/kecil yang terletak di Desa Dolok Merawan, Kecamatan Dolok Merawan, Kabupaten Serdang Bedagai.

Lihat Kereta api Dolok Martimbang dan Stasiun Bajalinggei

Stasiun Bandar Khalipah

Stasiun Bandar Khalipah (BAP) merupakan stasiun kereta api kelas III/kecil yang terletak di Bandar Klippa, Percut Sei Tuan, Deli Serdang.

Lihat Kereta api Dolok Martimbang dan Stasiun Bandar Khalipah

Stasiun Batang Kuis

Stasiun Batang Kuis (BTK) merupakan stasiun kereta api kelas III/kecil yang terletak di antara Tanjung Sari, dengan Batang Kuis Pekan, Batang Kuis, Deli Serdang.

Lihat Kereta api Dolok Martimbang dan Stasiun Batang Kuis

Stasiun Binjai

Stasiun Binjai (BIJ), sebelumnya bernama Stasiun Timbang Langkat, adalah stasiun kereta api kelas II yang berada di wilayah Kelurahan Tanah Tinggi, Kecamatan Binjai Timur, Kota Binjai; terletak di Jalan Ikan Paus dekat Terminal Kota Binjai.

Lihat Kereta api Dolok Martimbang dan Stasiun Binjai

Stasiun Dolok Merangir

Stasiun Dolok Merangir (DMR) adalah stasiun kereta api kelas III/kecil yang terletak di Dolok Merangir Satu, Dolok Batu Nanggar, Simalungun.

Lihat Kereta api Dolok Martimbang dan Stasiun Dolok Merangir

Stasiun Lubuk Pakam

Stasiun Lubuk Pakam (LBP) merupakan stasiun kereta api kelas II yang terletak di antara Lubuk Pakam I/II, dengan Sekip, Lubuk Pakam, Deli Serdang.

Lihat Kereta api Dolok Martimbang dan Stasiun Lubuk Pakam

Stasiun Medan

Tampak depan bangunan stasiun Medan Stasiun Medan (MDN) adalah stasiun kereta api kelas besar tipe A yang terletak di perbatasan antara Kelurahan Kesawan (Medan Barat) dan Gang Buntu (Medan Timur).

Lihat Kereta api Dolok Martimbang dan Stasiun Medan

Stasiun Perbaungan

Stasiun Perbaungan (PBA) merupakan stasiun kereta api kelas III/kecil yang terletak di Simpang Tiga Pekan, Perbaungan, Serdang Bedagai.

Lihat Kereta api Dolok Martimbang dan Stasiun Perbaungan

Stasiun Siantar

Stasiun Siantar (SIR) atau yang dikenal Stasiun Pematangsiantar adalah stasiun kereta api kelas II yang terletak di Kelurahan Proklamasi, Kecamatan Siantar Barat, Kota Pematangsiantar, Provinsi Sumatera Utara, Indonesia.

Lihat Kereta api Dolok Martimbang dan Stasiun Siantar

Stasiun Tebing Tinggi (Tebing Tinggi)

Stasiun Tebing Tinggi (TBI) adalah stasiun kereta api kelas I yang terletak di Kelurahan Satria, Kecamatan Padang Hilir, Kota Tebing Tinggi.

Lihat Kereta api Dolok Martimbang dan Stasiun Tebing Tinggi (Tebing Tinggi)

Suku Batak Toba

Batak Toba (Surat Batak:, transliterasi: Halak Batak Toba) merupakan salah satu kelompok etnis Batak yang berasal dari Provinsi Sumatera Utara, Indonesia.

Lihat Kereta api Dolok Martimbang dan Suku Batak Toba

Sumatera Utara

Sumatera Utara atau Sumatra Utara (disingkat Sumut; Surat Batak) adalah sebuah provinsi di Indonesia yang terletak di bagian utara Pulau Sumatra.

Lihat Kereta api Dolok Martimbang dan Sumatera Utara

Tarutung, Tapanuli Utara

Tarutung adalah sebuah kecamatan dan sebagai ibu kota dan pusat pemerintahan dan perekonomian dari Kabupaten Tapanuli Utara, provinsi Sumatera Utara, Indonesia.

Lihat Kereta api Dolok Martimbang dan Tarutung, Tapanuli Utara