Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Kodama (mitologi)

Indeks Kodama (mitologi)

Kodama (bahasa Jepang: 木霊 atau 木魂) adalah sejenis ruh yang berhubungan dengan pepohonan dalam mitologi Jepang.

13 hubungan: Anime, Aogashima, Izanagi, Izanami, Jepang, Kojiki, Kurcaci, Mitologi Jepang, Mitologi Yunani, Mononoke Hime, Studio Ghibli, Yōkai, Zaman Edo.

Anime

514x514px Anime adalah animasi asal Jepang yang digambar dengan tangan maupun menggunakan teknologi komputer.

Baru!!: Kodama (mitologi) dan Anime · Lihat lebih »

Aogashima

Aogashima (青ヶ島) adalah sebuah pulau vulkanik yang terletak di selatan Jepang wilayah Mikronesia paling utara.

Baru!!: Kodama (mitologi) dan Aogashima · Lihat lebih »

Izanagi

Izanagi (Katakana: イザナギ) adalah saudara laki-laki dan suami dari Izanami.

Baru!!: Kodama (mitologi) dan Izanagi · Lihat lebih »

Izanami

Lukisan yang menggambarkan Izanami dan Izanagi sedang menciptakan Jepang. Izanami (Katakana: イザナミ) atau dilafalkan Izanami-no-Mikoto (伊邪那美命) adalah salah satu dewi dalam kepercayaan Shinto yang menciptakan pulau dan bangsa Jepang bersama dengan suaminya, yakni Izanagi-no-Mikoto.

Baru!!: Kodama (mitologi) dan Izanami · Lihat lebih »

Jepang

Jepang (bahasa Jepang: 日本国, Nihonkoku atau Nipponkoku) adalah sebuah negara kesatuan yang bersistem parlementer dengan berbentuk monarki konstitusional dan juga negara kepulauan di Asia Timur.

Baru!!: Kodama (mitologi) dan Jepang · Lihat lebih »

Kojiki

adalah buku sejarah Jepang yang tertua dan menurut kata pengantar yang ada di dalamnya dipersembahkan Oho no Asomiyasumaro (Ō no Yasumaro) pada tahun 712 (tahun ke-5 zaman Wadō).

Baru!!: Kodama (mitologi) dan Kojiki · Lihat lebih »

Kurcaci

Ilustrasi kurcaci dalam mitologi Nordik. Kurcaci (dwarf) adalah manusia kerdil dalam mitologi Nordik.

Baru!!: Kodama (mitologi) dan Kurcaci · Lihat lebih »

Mitologi Jepang

Mitologi Jepang adalah mitologi yang disampaikan secara turun temurun di Jepang.

Baru!!: Kodama (mitologi) dan Mitologi Jepang · Lihat lebih »

Mitologi Yunani

''Pertemuan Para Dewa'', oleh Jacopo Zucchi. Mitologi Yunani adalah sekumpulan mitos dan legenda yang berasal dari Yunani Kuno dan berisi kisah-kisah mengenai dewa dan pahlawan, sifat dunia, dan asal usul serta makna dari praktik ritual dan kultus orang Yunani Kuno.

Baru!!: Kodama (mitologi) dan Mitologi Yunani · Lihat lebih »

Mononoke Hime

adalah animasi fantasi bersejarah tahun 1997 yang ditulis dan disutradarai oleh Hayao Miyazaki dari Studio Ghibli.

Baru!!: Kodama (mitologi) dan Mononoke Hime · Lihat lebih »

Studio Ghibli

adalah sebuah studio film animasi yang berbasis di Koganei, Tokyo, Jepang.

Baru!!: Kodama (mitologi) dan Studio Ghibli · Lihat lebih »

Yōkai

Chōchin Obake, salah satu yōkai berbentuk lentera dalam cerita rakyat Jepang. adalah kelas obake, makhluk dalam cerita rakyat Jepang (dengan banyak asal dari Tiongkok) yang terdiri dari setan oni sampai kitsune atau wanita salju Yuki-onna.

Baru!!: Kodama (mitologi) dan Yōkai · Lihat lebih »

Zaman Edo

(1603 - 1867) adalah salah satu pembagian periode dalam sejarah Jepang yang dimulai sejak shogun pertama Tokugawa Ieyasu mendirikan Keshogunan Tokugawa di Edo yang berakhir dengan dari tangan Shogun terakhir Tokugawa Yoshinobu sekaligus mengakhiri kekuasan Keshogunan Tokugawa yang berlangsung selama 264 tahun.

Baru!!: Kodama (mitologi) dan Zaman Edo · Lihat lebih »

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »