Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Ambil
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Konflik Kashmir

Indeks Konflik Kashmir

Konflik Kashmir (कश्मीर विवाद, مسئلۂ کشمیر —) adalah persengketaan wilayah antara Pemerintah India, gerilyawan Kashmir dan Pemerintah Pakistan dalam masalah kendali atas Kashmir.

20 hubungan: Aksai Chin, Azad Kashmir, Daftar konflik bersenjata yang sedang berlangsung, Gilgit-Baltistan, Gletser Siachen, Jammu, Kashmir, Komisioner Tinggi Perserikatan Bangsa-Bangsa untuk Pengungsi, Konflik Siachen, Konflik Xinjiang, Ladakh, Lembah Kashmir, Pemerintah India, Pemerintah Pakistan, Perang India-Pakistan 1947, Perang India-Pakistan 1965, Perang Kargil, Persengketaan wilayah, Uppsala Conflict Data Program, Voice of America.

Aksai Chin

Perbatasan barat India-Tiongkok yang menunjukan lokasi wilayah Aksai Chin. Aksai Chin (Bahasa Tionghoa: 阿克赛钦, Ākèsàiqīn) adalah wilayah yang terletak di antara Tiongkok, Pakistan, dan India.

Baru!!: Konflik Kashmir dan Aksai Chin · Lihat lebih »

Azad Kashmir

Azad Kashmir (آزاد جموں و کشمیر) adalah adalah wilayah entititas politik yang dikuasai Pakistan bagian dari Jammu dan Kashmir, yang tidak lagi ada sebagai akibat dari perang Kashmir pertama.

Baru!!: Konflik Kashmir dan Azad Kashmir · Lihat lebih »

Daftar konflik bersenjata yang sedang berlangsung

Pertempuran dan bentrokan, dengan kurang dari 100 kematian tahun ini atau sebelumnya Berikut ini adalah daftar konflik bersenjata yang sedang berlangsung yang terjadi di seluruh dunia dan terus menimbulkan kekerasan.

Baru!!: Konflik Kashmir dan Daftar konflik bersenjata yang sedang berlangsung · Lihat lebih »

Gilgit-Baltistan

Gilgit–Baltistan (bahasa Urdu: گلگت - بلتستان) adalah wilayah entititas politik paling utara di Pakistan.

Baru!!: Konflik Kashmir dan Gilgit-Baltistan · Lihat lebih »

Gletser Siachen

Gletser Siachen adalah gletser yang terletak di timur Pegunungan Karakoram di Himalaya pada sekitar, di sebelah timur laut dari titik NJ9842 di mana Garis Kendali antara India dan Pakistan berakhir.

Baru!!: Konflik Kashmir dan Gletser Siachen · Lihat lebih »

Jammu

Letak Jammu di India Jammu merupakan sebuah kota di India.

Baru!!: Konflik Kashmir dan Jammu · Lihat lebih »

Kashmir

Kashmir terbagi oleh tiga negara: Pakistan (berwarna hijau di peta), India (cokelat tua), dan Cina (Aksai Chin di bagian timur laut) Kashmir adalah sebuah wilayah di utara sub-benua India.

Baru!!: Konflik Kashmir dan Kashmir · Lihat lebih »

Komisioner Tinggi Perserikatan Bangsa-Bangsa untuk Pengungsi

Komisioner Tinggi PBB untuk Pengungsi atau Komisariat Tinggi Urusan Pengungsi PBB (United Nations High Commissioner for Refugees; UNHCR) bermarkas di Jenewa, Swiss.

Baru!!: Konflik Kashmir dan Komisioner Tinggi Perserikatan Bangsa-Bangsa untuk Pengungsi · Lihat lebih »

Konflik Siachen

Konflik Siachen, kadang-kadang merujuk sebagai Perang Siachen adalah konflik militer antara India dan Pakistan di wilayah Siachen, Kashmir.

Baru!!: Konflik Kashmir dan Konflik Siachen · Lihat lebih »

Konflik Xinjiang

Konflik Xinjiang adalah sebuah perjuangan separatis yang sedang terjadi di provinsi barat jauh Tiongkok, Xinjiang.

Baru!!: Konflik Kashmir dan Konflik Xinjiang · Lihat lebih »

Ladakh

Ladakh Ladakh, yang terletak di bagian timur pemerintahan Jammu dan Kashmir adalah salah satu daerah tempat tinggal tertinggi di muka bumi.

Baru!!: Konflik Kashmir dan Ladakh · Lihat lebih »

Lembah Kashmir

Lembah Kashmir dilihat dari satelit. Banjaran Pir Panjal dilitupi salji memisahkan lembah dengan dataran Lembah Kashmir terletak di utara India, dalam negeri Jammu dan Kashmir.

Baru!!: Konflik Kashmir dan Lembah Kashmir · Lihat lebih »

Pemerintah India

Pemerintah India (Hindi: भारत सरकार Bhārat Sarkār) didirikan oleh Konstitusi India: Yohanes Octa, dan memerintah sebagai uni federal 28 negara bagian dan 7 teritori persatuan.

Baru!!: Konflik Kashmir dan Pemerintah India · Lihat lebih »

Pemerintah Pakistan

Peta Pakistan pada 2002. Pemerintah Pakistan (حکومتِ پاکستان) adalah sebuah pemerintah federal yang didirikan oleh Konstitusi Pakistan sebagai otoritas pemerintahan terkonstitusi empat provinsi dari sebuah republik demokrasi parlementer yang didirikan dan diproklamasikan, yang secara konstitusional disebut Republik Islamis Pakistan.

Baru!!: Konflik Kashmir dan Pemerintah Pakistan · Lihat lebih »

Perang India-Pakistan 1947

Perang India-Pakistan 1947, kadang-kadang disebut sebagai Perang Kashmir Pertama, adalah perang yang terjadi antara India dan Pakistan terhadap wilayah Kashmir dari tahun 1947 sampai 1948.

Baru!!: Konflik Kashmir dan Perang India-Pakistan 1947 · Lihat lebih »

Perang India-Pakistan 1965

Perang India-Pakistan 1965, juga disebut Perang Kashmir Kedua, adalah perang yang terjadi antara India dan Pakistan pada Agustus 1965 sampai September 1965.

Baru!!: Konflik Kashmir dan Perang India-Pakistan 1965 · Lihat lebih »

Perang Kargil

Perang Kargil, juga disebut Konflik Kargil, adalah konflik bersenjata antara India dan Pakistan yang terjadi antara Mei dan Juli 1999 di distrik Kargil, Kashmir.

Baru!!: Konflik Kashmir dan Perang Kargil · Lihat lebih »

Persengketaan wilayah

Persengketaan wilayah di Asia Timur Persengketaan wilayah adalah pertentangan mengenai hak kepemilikan/kontrol sebidang tanah antara dua atau lebih negara, atau mengenai hak kepemilikan/kontrol sebidang tanah oleh sebuah negara setelah ia menguasainya dari bekas negara yang kini tidak lagi diakui oleh sang negara penguasa.

Baru!!: Konflik Kashmir dan Persengketaan wilayah · Lihat lebih »

Uppsala Conflict Data Program

Uppsala Conflict Data Program (UCDP) adalah program pengumpulan data tentang kekerasan terorganisir, yang berbasis di Universitas Uppsala di Swedia.

Baru!!: Konflik Kashmir dan Uppsala Conflict Data Program · Lihat lebih »

Voice of America

Kantor pusat Voice of America di Washington, D.C. Voice of America atau VOA (bahasa Indonesia: Suara Amerika) adalah penyiar internasional multimedia milik pemerintah Amerika Serikat, yang menyiarkan beragam program dalam 53 bahasa sejak tahun 1942.

Baru!!: Konflik Kashmir dan Voice of America · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Konflik kashmir.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »