Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Pasang
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Korea Aerospace Industries

Indeks Korea Aerospace Industries

Korea Aerospace Industries (Korea: 한국항공우주산업, Hanja: 韓國航空宇宙産業) (KAI) adalah sebuah perusahaan dirgantara dan pertahanan asal Korea Selatan.

46 hubungan: Airbus Helicopters, Alaska, Amerika Serikat, Angkatan Udara Republik Korea, Bahasa Korea, Bell 427, Bell 429, Boeing 737 AEW&C, Bombardier Aviation, Bombardier CRJ, C-130 Hercules, Dolar Amerika Serikat, Elbit Systems, Eurocopter EC155, General Dynamics F-16 Fighting Falcon, Gyeongsang Selatan, Hanja, Ilyushin Il-103, Industri pertahanan, Israel, Israel Aerospace Industries, KAI KF-21 Boramae, KAI KT-1, Korea Selatan, Korean Air, Krisis finansial Asia 1997, Material komposit, MBB Bo 105, Mesin turbofan, NBK 117, Nuri (roket), P-3 Orion, Pemerintahan Korea Selatan, Penerbangan umum, Penumpasan pemberontakan, Perusahaan induk, Perusahaan patungan, Perusahaan terbuka, Pesawat penumpang regional, Produsen kedirgantaraan, Sacheon, Samsung Aerospace, Satelit, T-50 Golden Eagle, Turboprop, Westland Lynx.

Airbus Helicopters

Eurocopter Group merupakan sebuah perusahaan pembuat helikopter dan peralatan pendukungnya yang didirikan pada tahun 1992 dari penggabungan dari divisi helikopter dari perusahaan Aérospatiale milik Prancis dan DaimlerChrysler Aerospace AG (DASA) milik Jerman.

Baru!!: Korea Aerospace Industries dan Airbus Helicopters · Lihat lebih »

Alaska

Alaska adalah salah satu negara bagian Amerika Serikat yang terletak di Amerika Serikat Barat di ujung barat laut Amerika Utara.

Baru!!: Korea Aerospace Industries dan Alaska · Lihat lebih »

Amerika Serikat

Amerika Serikat, disingkat dengan AS atau A.S. (bahasa Inggris: United States of America, disingkat USA atau U.S.A. atau United States, disingkat US atau U.S., harfiah: "Perserikatan Negara-Negara Bagian Amerika"), atau secara umum dikenal dengan Amerika saja,Nama negara ini dalam bahasa Inggris adalah United States of America, USA/U.S.A atau secara umum disebut dengan United States, US, atau America.

Baru!!: Korea Aerospace Industries dan Amerika Serikat · Lihat lebih »

Angkatan Udara Republik Korea

Angkatan Udara Republik Korea atau Angkatan Udara Korea (Korea: 대한민국 공군, Hanja: 大韓民國空軍, Alih aksara: Daehanminguk Gong-gun) atau sering disingkat ROKAF adalah angkatan udara negara Korea Selatan.

Baru!!: Korea Aerospace Industries dan Angkatan Udara Republik Korea · Lihat lebih »

Bahasa Korea

Bahasa Korea (韓國語/朝鮮말) adalah bahasa yang paling luas digunakan di Korea, dan merupakan bahasa resmi Korea Selatan dan Korea Utara.

Baru!!: Korea Aerospace Industries dan Bahasa Korea · Lihat lebih »

Bell 427

jmpl Bell 427 adalah helikopter utilitas ringan, mesin kembar, multirole, dirancang dan diproduksi oleh Bell Helicopter dan Samsung Aerospace Industries.

Baru!!: Korea Aerospace Industries dan Bell 427 · Lihat lebih »

Bell 429

jmpl Bell 429 adalah helikopter ringan bermesin ganda yang dikembangkan oleh Bell Helicopter dan Korea Aerospace Industries, berdasarkan Bell 427.

Baru!!: Korea Aerospace Industries dan Bell 429 · Lihat lebih »

Boeing 737 AEW&C

300px 300px Boeing 737 AEW&C adalah pesawat bermesin ganda peringatan udara dini dan kontrol.

Baru!!: Korea Aerospace Industries dan Boeing 737 AEW&C · Lihat lebih »

Bombardier Aviation

Bombardier Aviation adalah sebuah divisi dari Bombardier Inc. yang berkantor pusat di Dorval, Quebec, Kanada.

Baru!!: Korea Aerospace Industries dan Bombardier Aviation · Lihat lebih »

Bombardier CRJ

Bombardier CRJ 1000 NexGen milik Garuda Indonesia Bombardier CRJ Bombardier CRJ (Canadair Regional Jet) merupakan sebuah pesawat regional yang diproduksi oleh Bombardier, dan berdasarkan oleh Canadian Challenger business jet.

Baru!!: Korea Aerospace Industries dan Bombardier CRJ · Lihat lebih »

C-130 Hercules

Lockheed Martin C-130 Hercules adalah sebuah pesawat terbang bermesin empat turboprop sayap tinggi (high wing) yang bertugas sebagai pesawat angkut militer utama untuk pasukan militer di banyak bagian dunia.

Baru!!: Korea Aerospace Industries dan C-130 Hercules · Lihat lebih »

Dolar Amerika Serikat

Dolar Amerika Serikat (simbol: $; kode: USD; juga disingkat US$ atau Dolar A.S., untuk membedakannya dari mata uang denominasi dolar lainnya; disebut sebagai dolar, dolar A.S., dolar Amerika, atau bahasa sehari-hari di Amerika Serikat sebagai buck) adalah mata uang resmi dari Amerika Serikat dan beberapa negara lain.

Baru!!: Korea Aerospace Industries dan Dolar Amerika Serikat · Lihat lebih »

Elbit Systems

Elbit System headquarters in Matam, Haifa technology park Elbit Skylark 1 unmanned aerial vehicle Elbit Hermes 450 unmanned aerial vehicle Elbit Hermes 900 unmanned aerial vehicle Elbit Systems Ltd adalah produsen pertahanan elektronik dan integrator.

Baru!!: Korea Aerospace Industries dan Elbit Systems · Lihat lebih »

Eurocopter EC155

Bundespolizei Eurocopter EC155 (sekarang Airbus Helicopters) adalah helikopter transport penumpang long-range medium-lift yang dikembangkan oleh Eurocopter dari Dauphin keluarga untuk digunakan penerbangan sipil.

Baru!!: Korea Aerospace Industries dan Eurocopter EC155 · Lihat lebih »

General Dynamics F-16 Fighting Falcon

YF-16 (bawah) dan saingannya, YF-17. F-16 Fighting Falcon adalah jet tempur multi-peran supersonik yang dikembangkan oleh perusahaan General Dynamics (lalu kemudian di akuisisi oleh Lockheed Martin), untuk Angkatan Udara Amerika Serikat.

Baru!!: Korea Aerospace Industries dan General Dynamics F-16 Fighting Falcon · Lihat lebih »

Gyeongsang Selatan

Letak Gyeongsang Selatan di Korea Selatan Gyeongsang Selatan merupakan sebuah provinsi di Korea Selatan.

Baru!!: Korea Aerospace Industries dan Gyeongsang Selatan · Lihat lebih »

Hanja

Hanja (secara harafiah: aksara Han), atau Hanmun (한문; 漢文), yang kadang diterjemahkan sebagai aksara Tiongkok-Korea, adalah sebutan untuk aksara Tionghoa (Hanzi) dalam bahasa Korea, tetapi secara spesifik merujuk kepada aksara-aksara yang dipinjam bahasa Korea dan dijadikan bagian dari bahasa tersebut melalui pergantian pengucapan.

Baru!!: Korea Aerospace Industries dan Hanja · Lihat lebih »

Ilyushin Il-103

300px Ilyushin Il-103 adalah pesawat latih bermesin tunggal, bersayap rendah (low wing), Ilyushin Design Bureau memulai pengembangan pada tahun 1990 di Uni Soviet dan pesawat kini diproduksi di Rusia.

Baru!!: Korea Aerospace Industries dan Ilyushin Il-103 · Lihat lebih »

Industri pertahanan

Industri pertahanan adalah Industri nasional (pemerintah maupun swasta) yang produknya baik secara sendiri maupun kelompok, termasuk jasa pemeliharaaan dan perbaikan, atas penilaian pemerintah dapat dimanfaatkan untuk kepentingan pertahanan negara.

Baru!!: Korea Aerospace Industries dan Industri pertahanan · Lihat lebih »

Israel

Israel (translit; translit) adalah sebuah negara di Asia Barat yang dikelilingi oleh Laut Tengah, Lebanon, Suriah, Palestina, Yordania, Mesir.

Baru!!: Korea Aerospace Industries dan Israel · Lihat lebih »

Israel Aerospace Industries

Israel Aerospace Industries (Ibrani: התעשייה האווירית לישראל ha-ta'asiya ha-avirit le-yisra'el) atau IAI (תע"א) adalah produsen kedirgantaraan dan penerbangan utama Israel, yang memproduksi sistem aerial dan astronautik untuk pemakaian militer dan sipil.

Baru!!: Korea Aerospace Industries dan Israel Aerospace Industries · Lihat lebih »

KAI KF-21 Boramae

KAI KF-21 Boramae (sebelumnya dikenal dengan KF-X) adalah program pengembangan pesawat tempur Korea Selatan, bermitra dengan Indonesia, untuk menghasilkan pesawat tempur multiperan tingkat lanjut untuk Angkatan Udara Republik Korea dan Angkatan Udara Indonesia.

Baru!!: Korea Aerospace Industries dan KAI KF-21 Boramae · Lihat lebih »

KAI KT-1

KT-1B Indonesia sedang dirakit di Korea Pratt & Whitney Canada PT6 engine KT-1 atau Korean Trainer 1 adalah pesawat latih militer bermesin turboprop buatan Korean Aerospace Industry (KAI), Korea Selatan.

Baru!!: Korea Aerospace Industries dan KAI KT-1 · Lihat lebih »

Korea Selatan

Republik Korea (대한민국) atau lebih dikenal sebagai Korea Selatan, adalah sebuah negara di Asia Timur yang meliputi wilayah selatan Semenanjung Korea.

Baru!!: Korea Aerospace Industries dan Korea Selatan · Lihat lebih »

Korean Air

Korean Air (Korea: 주식회사 대한항공, Hanja: 株式會社 大韓航空, Alih aksara: Jusikhoesa Daehan Hanggong) adalah nama maskapai penerbangan nasional Korea Selatan.

Baru!!: Korea Aerospace Industries dan Korean Air · Lihat lebih »

Krisis finansial Asia 1997

Negara-negara yang terkena dampak krisis keuangan Asia 1997 Krisis keuangan Asia adalah periode krisis keuangan yang menerpa hampir seluruh Asia Tenggara pada Juli 1997 dan menimbulkan kepanikan bahkan ekonomi dunia akan runtuh akibat penularan keuangan.

Baru!!: Korea Aerospace Industries dan Krisis finansial Asia 1997 · Lihat lebih »

Material komposit

Material komposit adalah sebuah dan atau sekumpulan material yang terbuat dari dua bahan atau lebih yang tetap terpisah dan berbeda dalam level makroskopik selagi membentuk komponen tunggal.

Baru!!: Korea Aerospace Industries dan Material komposit · Lihat lebih »

MBB Bo 105

jmpl Messerschmitt-Bölkow-Blohm Bo 105 adalah sebuah helikopter ringan, serbaguna, bermesin ganda, yang dibuat oleh Bölkow dari Stuttgart,Jerman.

Baru!!: Korea Aerospace Industries dan MBB Bo 105 · Lihat lebih »

Mesin turbofan

Mesin turbofan adalah sebuah tipe mesin jet pesawat terbang yang mirip dengan mesin turbojet.

Baru!!: Korea Aerospace Industries dan Mesin turbofan · Lihat lebih »

NBK 117

MBB/Kawasaki BK117 adalah helikopter serbaguna kelas menengah bermesin ganda.

Baru!!: Korea Aerospace Industries dan NBK 117 · Lihat lebih »

Nuri (roket)

jmpl jmpl Nuri (누리, yang berarti "dunia"), juga dikenal sebagai KSLV-II (Korean Space Launch Vehicle-II), adalah kendaraan roket peluncuran tiga tahap, yang kedua yang dikembangkan oleh Korea Selatan dan penerus Naro-1 (KSLV-1).

Baru!!: Korea Aerospace Industries dan Nuri (roket) · Lihat lebih »

P-3 Orion

Lockheed P-3 Orion merupakan pesawat patroli maritim yang digunakan oleh banyak pasukan tentara di banyak dunia, terutamanya bagi patroli samudera, peninjauan dan perang anti-kapal selam.

Baru!!: Korea Aerospace Industries dan P-3 Orion · Lihat lebih »

Pemerintahan Korea Selatan

Eksekutif dan Legislatif beroperasi terutama di tingkat nasional.

Baru!!: Korea Aerospace Industries dan Pemerintahan Korea Selatan · Lihat lebih »

Penerbangan umum

pesawat buatan rumah Vans RV-4 Helsinki-Malmi, Finlandia. Terminal penerbangan umum di Bandar Udara Internasional Raleigh Durham. Terminal A di belakang. Penerbangan umum (disingkat GA: General aviation) adalah satu dari dua kategori penerbangan sipil.

Baru!!: Korea Aerospace Industries dan Penerbangan umum · Lihat lebih »

Penumpasan pemberontakan

Polisi menanyai seorang warga sipil saat Kedaruratan Malaya. Penumpasan pemberontakan meliputi tindakan baik dari otoritas militer maupun polisi. Penumpasan pemberontakan (counter-insurgency, counterinsurgency,See American and British English spelling differences#Compounds and hyphens COIN) dapat diartikan sebagai "upaya militer dan sipil menyeluruh yang diambil untuk mengalahkan dan memadamkan pemberontakan dan mencabut sampai ke akar-akarnya".

Baru!!: Korea Aerospace Industries dan Penumpasan pemberontakan · Lihat lebih »

Perusahaan induk

Perusahaan induk adalah perusahaan yang menjadi perusahaan utama yang mengatur, mengendalikan dan mengawasi kinerja dari beberapa anak perusahaan yang tergabung ke dalam satu grup perusahaan.

Baru!!: Korea Aerospace Industries dan Perusahaan induk · Lihat lebih »

Perusahaan patungan

Perusahaan patungan atau joint venture adalah sebuah kesatuan perusahaan atau korporasi yang dibentuk antara 2 pihak atau lebih dengan tujuan menyatukan sumber daya untuk menjalankan aktivitas ekonomi atau proyek tertentu secara bersama-sama.

Baru!!: Korea Aerospace Industries dan Perusahaan patungan · Lihat lebih »

Perusahaan terbuka

Perusahaan terbuka atau Tbk (public company) adalah jenis perseroan terbatas yang sahamnya telah dimiliki sekurang-kurangnya oleh tiga ratus pemegang saham dan memiliki modal disetor sekurang-kurangnya tiga miliar rupiah atau suatu jumlah pemegang saham dan modal disetor yang ditetapkan dengan peraturan pemerintah.

Baru!!: Korea Aerospace Industries dan Perusahaan terbuka · Lihat lebih »

Pesawat penumpang regional

Pesawat penumpang regional umumnya adalah pesawat penumpang sipil yang digunakan untuk penerbangan berjarak menegah, di wilayah regional suatu daerah atau wilayah dan digunakan untuk penumpang komuter.

Baru!!: Korea Aerospace Industries dan Pesawat penumpang regional · Lihat lebih »

Produsen kedirgantaraan

Produsen kedirgantaraan adalah perusahaan atau individu yang terlibat dalam berbagai aspek merancang, membangun, pengujian, penjualan, dan memelihara pesawat, bagian-bagian pesawat, rudal, roket, dan/atau pesawat ruang angkasa.

Baru!!: Korea Aerospace Industries dan Produsen kedirgantaraan · Lihat lebih »

Sacheon

Sacheon adalah kota yang terletak di provinsi Gyeongsang Selatan, Korea Selatan.

Baru!!: Korea Aerospace Industries dan Sacheon · Lihat lebih »

Samsung Aerospace

Samsung Aerospace (SSA) dulu adalah sebuah produsen kedirgantaraan asal Korea Selatan.

Baru!!: Korea Aerospace Industries dan Samsung Aerospace · Lihat lebih »

Satelit

Contoh satelit GPS dengan berbagai orbit. Satelit TerraSAR-X dan TanDEM-X dalam formasi terbang di atas benua Eropa. jmpl Satelit adalah benda yang mengorbit benda lain dengan periode revolusi dan rotasi tertentu.

Baru!!: Korea Aerospace Industries dan Satelit · Lihat lebih »

T-50 Golden Eagle

T-50 Golden Eagle adalah pesawat latih (trainer) supersonik buatan Amerika Serikat-Korea Selatan.

Baru!!: Korea Aerospace Industries dan T-50 Golden Eagle · Lihat lebih »

Turboprop

Diagram yang memperlihatkan kerja mesin turboprop Mesin turboprop adalah jenis pesawat pembangkit yang menggunakan turbin gas untuk menggerakkan baling-baling.

Baru!!: Korea Aerospace Industries dan Turboprop · Lihat lebih »

Westland Lynx

Westland Lynx merupakan nama helikopter Britania Raya yang dirancang oleh Westland Aircraft (sekarang bernama AgustaWestland) dan diproduksi di pabrik Westland di Yeovil, penerbangan perdananya pada 21 Maret 1971 dengan nama Westland WG.13.

Baru!!: Korea Aerospace Industries dan Westland Lynx · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Korea aerospace industries.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »