Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Ambil
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Kota perlindungan untuk pembunuh

Indeks Kota perlindungan untuk pembunuh

Kota perlindungan untuk pembunuh (Cities Of Refuge) adalah kota-kota di tanah Israel yang dikhususkan, supaya orang pembunuh yang telah membunuh seseorang dengan tidak sengaja dapat melarikan diri ke sana.

29 hubungan: Alkitab, Bangsa Israel, Basan, Bilangan 35, Galilea, Gilead, Golan, Hebron, Kanaan, Kedesh, Moab, Musa, Ramot-Gilead, Sikhem, Suku Efraim, Suku Gad, Suku Lewi, Suku Manasye, Suku Naftali, Suku Ruben, Suku Yehuda, Sungai Yordan, Ulangan 19, Ulangan 4, Yerikho, Yosua, Yosua 20, Yosua 21, 1 Tawarikh 6.

Alkitab

Alkitab Gutenberg, cetakan Alkitab Kristen yang. Alkitab teks bahasa Indonesia merupakan terjemahan dari Bible, merupakan kitab-kitab agama Yahudi dan Kristen yang ditulis pada waktu-waktu yang berlainan dan oleh para nabi dan rasul israel yang berbeda di lokasi-lokasi yang berbeda.

Baru!!: Kota perlindungan untuk pembunuh dan Alkitab · Lihat lebih »

Bangsa Israel

Bangsa Israel (ישראלים Yiśraʾelim, الإسرائيليين al-ʾIsrāʾīliyyin) adalah warga negara atau penduduk permanen Negara Israel, sebuah masyarakat multi-etnis yang merupakan tempat tinggal dari orang-orang dari latar belakang nasional yang berbeda.

Baru!!: Kota perlindungan untuk pembunuh dan Bangsa Israel · Lihat lebih »

Basan

Basan (הַבָּשָׁן, ha-Bashan, artinya "tanah lunak"; Basan; Bashan) adalah nama tempat kuno di daerah Timur Tengah yang dicatat dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.

Baru!!: Kota perlindungan untuk pembunuh dan Basan · Lihat lebih »

Bilangan 35

Bilangan 35 (disingkat Bil 35) adalah bagian dari Kitab Bilangan dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.

Baru!!: Kota perlindungan untuk pembunuh dan Bilangan 35 · Lihat lebih »

Galilea

Galilea (bahasa Ibrani: hagalil הגליל, bahasa Arab: al-jaleel الجليل, berarti "sirkuit" atau berarti "bukit"; Galilee; Γαλιλαία,Galilaia, Galilaea) adalah sebuah daerah yang luas di bagian utara Palestina.

Baru!!: Kota perlindungan untuk pembunuh dan Galilea · Lihat lebih »

Gilead

Bukit-bukit Gilead (sekarang ''Jalʻād''), Yordania Gilead (yang berarti "bukit kesaksian" (hill of testimony atau mound of witness),;; Galaad)) adalah nama tempat yang disebut dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen. Merupakan wilayah pegunungan di sebelah timur sungai Yordan, sekarang termasuk wilayah negara Yordania. Juga dikenal dengan nama dalam bahasa Aram Yegar-Sahadutha, yang mengandung nama yang sama dengan bahasa Ibraninya. Karena bentuknya bergunung-gunung, disebut "gunung Gilead". Dinamakan "tanah Gilead", atau hanya "Gilead" saja. Secara keseluruhan, mencakup tanah milik pusaka suku Gad, Ruben, dan setengah suku Manasye yang berada di timur sungai Yordan. Dalam Kitab 1 Tawarikh, dicatat bahwa Segub menguasai dua puluh tiga kota di Gilead Berbatasan utara dengan daerah Basan, dan sebelah selatan dengan wilayah Moab dan Amon. "Setengah Gilead" dikuasai oleh raja Sihon, dan setengahnya lagi, dipisahkan oleh sungai Yabok, dikuasai oleh Og, raja Basan. Tebing terjal sungai Hieromax (sekarang bernama Sheriat el-Mandhur) memisahkan Basan dari Gilead, yang panjangnya kira-kira 60 mil dan lebarnya 20 mil, membentang dari daerah dekat ujung selatan Danau Genesaret sampai ke ujung utara Laut Mati. Abarim, Pisga, Nebo, dan Peor adalah nama gunung-gunungnya yang disebutkan dalam Alkitab. "Gilead" yang disebut dalam Kitab Hosea dapat merujuk kepada Ramot-Gilead, Yabesy-Gilead, atau keseluruhan daerah Gilead.

Baru!!: Kota perlindungan untuk pembunuh dan Gilead · Lihat lebih »

Golan

Golan (גּולן; جولان atau; Γαυλανῖτις) adalah kota kuno di tanah Israel yang dicatat dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.

Baru!!: Kota perlindungan untuk pembunuh dan Golan · Lihat lebih »

Hebron

Hebron (bahasa Arab al-Ḫalīl atau al Khalīl bahasa Ibrani, Ibrani Standar Ḥevron, Ibrani Tiberias Ḥeḇrôn) adalah sebuah kota di wilayah Yudea selatan di Tepi Barat.

Baru!!: Kota perlindungan untuk pembunuh dan Hebron · Lihat lebih »

Kanaan

Peta Kanaan pada abad ke-12 SM. Kanaan (Fenisia: 𐤊𐤍𐤏𐤍, Kanaʻn; Ibrani: כְּנָעַן, Kənáʻan; Arab: كنعان, Kanʻān) adalah istilah kuno untuk wilayah yang meliputi Israel, Palestina, Lebanon, serta sebagian Yordania, Suriah, dan sebagian kecil Mesir timur laut.

Baru!!: Kota perlindungan untuk pembunuh dan Kanaan · Lihat lebih »

Kedesh

Kedesh (ejaan alternatif: Cadesh, Cydessa) adalah suatu kota kuno di Kanaan yang reruntuhannya terletak 3 km sebelah timur laut dari modern Kibbutz Malkiya di Israel di perbatasan Israel-Lebanon.

Baru!!: Kota perlindungan untuk pembunuh dan Kedesh · Lihat lebih »

Moab

Sarkofagus dari Moab di Jordan Archaeological Museum, Amman, Yordania. Moab (Μωάβ, Mōav; مؤاب, bahasa Akkadia/Assyiria: Mu'aba, Ma'ba, Ma'ab; bahasa Mesir: Mu'ab) adalah nama kuno dari daerah pegunungan di timur dan tenggara Laut Mati, yang sekarang berada di dalam wilayah negara Yordania.

Baru!!: Kota perlindungan untuk pembunuh dan Moab · Lihat lebih »

Musa

Musa adalah tokoh dalam Al-Qur'an yang merupakan seorang nabi yang ke-14Sesuai urutan 25 nabi dan rasul sekaligus rasul yang ke-9 serta merangkap dengan kedudukan sebagai ulul azmi yang ke-3 pada Islam.

Baru!!: Kota perlindungan untuk pembunuh dan Musa · Lihat lebih »

Ramot-Gilead

Ramot-Gilead, (atau Ramot di Gilead; רָמֹת גִּלְעָד; bahasa Asyur: Gal'aza; Alkitab Douay-Rheims: Ramoth Galaad; artinya "Dataran tinggi Gilead"; Ramoth-Gilead), adalah sebuah kota kuno di sebelah timur sungai Yordan yang disebut beberapa kali dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab.

Baru!!: Kota perlindungan untuk pembunuh dan Ramot-Gilead · Lihat lebih »

Sikhem

Sikhem (Sichem, Shkhem atau ShachmuSh-chea-mm, Ibrani: שְׁכֶם / שְׁכָם, Standar Tiberia; "Bahu", Tell Balatah (Balata al-Balad) modern, Tepi Barat, Kota Salim saat ini dan 2 km timur Nablus saat ini) adalah kota Kanaan yang disebutkan dalam Surat Amarna, dan kemudian menjadi kota Israel dalam wilayah suku Manasye.

Baru!!: Kota perlindungan untuk pembunuh dan Sikhem · Lihat lebih »

Suku Efraim

Suku Efraim (שבט אֶפְרַיִם / אֶפְרָיִם Shevet Efrayim, Šḗḇeṭ ʾEp̄ráyim atau ʾEp̄rā́yim; Tribe of Ephraim) adalah salah satu dari suku-suku Israel menurut Alkitab Ibrani, keturunan dari Efraim, putra Yusuf, cucu Yakub.

Baru!!: Kota perlindungan untuk pembunuh dan Suku Efraim · Lihat lebih »

Suku Gad

Sketsa Portugis untuk '''Gad'''. Suku Gad (שבט גד Shevet Gad, Šḗḇeṭ Gāḏ; Tribe of Gad) adalah salah satu dari suku-suku Israel menurut Alkitab Ibrani, keturunan dari Gad, anak Yakub.

Baru!!: Kota perlindungan untuk pembunuh dan Suku Gad · Lihat lebih »

Suku Lewi

Sketsa Portugis untuk '''Suku Lewi'''. Suku Lewi (שֵׁבֶט לֵוִי Shevet Levi, Šḗḇeṭ Lēwî; Tribe of Levi) adalah salah satu dari kedua-belas suku Israel keturunan Lewi, putra Yakub, salah seorang bapa bangsa Israel.

Baru!!: Kota perlindungan untuk pembunuh dan Suku Lewi · Lihat lebih »

Suku Manasye

Suku Manasye (שבט מְנַשֶּׁה Shevet Menashe, Šḗḇeṭ Mənaššé; Tribe of Manasseh) adalah salah satu dari suku-suku Israel menurut Alkitab Ibrani, keturunan dari Manasye, putra Yusuf, cucu Yakub.

Baru!!: Kota perlindungan untuk pembunuh dan Suku Manasye · Lihat lebih »

Suku Naftali

Sketsa Portugis untuk '''Naftali'''. Suku Naftali (שבט נַפְתָּלִי Shevet Naftali, Šḗḇeṭ Nap̄tālî; Tribe of Naphtali) adalah salah satu dari suku-suku Israel menurut Alkitab Ibrani, keturunan dari Naftali, anak Yakub.

Baru!!: Kota perlindungan untuk pembunuh dan Suku Naftali · Lihat lebih »

Suku Ruben

Sketsa Portugis untuk '''Suku Ruben'''. Suku Ruben (שֵׁבֶט רְאוּבֵן Shevet Re'uven, Šḗḇeṭ Rəʼûḇēn; Tribe of Reuben) adalah salah satu dari suku-suku Israel menurut Alkitab Ibrani, keturunan dari Ruben, putra sulung Yakub.

Baru!!: Kota perlindungan untuk pembunuh dan Suku Ruben · Lihat lebih »

Suku Yehuda

Sketsa dari Portugis untuk suku '''Yehuda'''. Suku Yehuda (שבט יהודה Shevet Yəhuda, Šḗḇeṭ Yəhûḏāh; Tribe of Judah) adalah salah satu dari dua belas suku Israel, keturunan dari Yehuda, putra Yakub dan Lea, menurut catatan Alkitab Ibrani.

Baru!!: Kota perlindungan untuk pembunuh dan Suku Yehuda · Lihat lebih »

Sungai Yordan

Sungai Yordan adalah sungai sepanjang 251 kilometer (156 mil) di Timur Tengah yang mengalir dari utara ke selatan melalui Danau Galilea (bahasa Ibrani: כנרת Kinneret, bahasa Arab: Bohayrat Tabaraya, yang berarti Danau Tiberias) dan menuju Laut Mati.

Baru!!: Kota perlindungan untuk pembunuh dan Sungai Yordan · Lihat lebih »

Ulangan 19

Ulangan 19 (disingkat Ul 19) adalah bagian dari Kitab Ulangan dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen yang merupakan kitab ke-5 dan terakhir dalam kumpulan kitab Taurat yang disusun oleh Musa.

Baru!!: Kota perlindungan untuk pembunuh dan Ulangan 19 · Lihat lebih »

Ulangan 4

Ulangan 4 (disingkat Ul 4) adalah bagian dari Kitab Ulangan dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.

Baru!!: Kota perlindungan untuk pembunuh dan Ulangan 4 · Lihat lebih »

Yerikho

Yerikho atau Ariha (أريحا; יְרִיחוֹ) adalah sebuah kota yang terletak Tepi Barat, Kegubernuran Yerikho, di dekat Sungai Yordan.

Baru!!: Kota perlindungan untuk pembunuh dan Yerikho · Lihat lebih »

Yosua

Yosua (יְהוֹשֻׁעַ Yehoshuaʿ; Ἰησοῦς Iesous; یوشع Yūsyaʿ; Joshua), lengkapnya Yosua bin Nun, adalah tokoh dari suku Efraim yang menjadi pemimpin bangsa Israel yang menggantikan Musa dan yang membawa bangsa Israel masuk serta merebut tanah Kanaan, menurut catatan Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.

Baru!!: Kota perlindungan untuk pembunuh dan Yosua · Lihat lebih »

Yosua 20

Yosua 20 (disingkat Yos 20) adalah pasal kedua puluh Kitab Yosua dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen yang memuat riwayat Yosua dalam memimpin orang Israel menduduki tanah Kanaan.

Baru!!: Kota perlindungan untuk pembunuh dan Yosua 20 · Lihat lebih »

Yosua 21

Yosua 21 (disingkat Yos 21) adalah pasal kedua puluh satu Kitab Yosua dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen yang memuat riwayat Yosua dalam memimpin orang Israel menduduki tanah Kanaan.

Baru!!: Kota perlindungan untuk pembunuh dan Yosua 21 · Lihat lebih »

1 Tawarikh 6

1 Tawarikh 6 (atau I Tawarikh 6, disingkat 1Taw 6) adalah pasal keenam Kitab 1 Tawarikh dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.

Baru!!: Kota perlindungan untuk pembunuh dan 1 Tawarikh 6 · Lihat lebih »

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »