Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Li Xiong

Indeks Li Xiong

Li Xiong (李雄) (274–334), nama kehormatan Zhongjuan (仲雋), resminya Kaisar Wu dari Cheng (Han) (成(漢)武帝), merupakan kaisar pertama negara Ba-Di, Cheng Han, Tiongkok dan umumnya dianggap sebagai pendirinya (meskipun beberapa sejarawan menduga bahwa pendiri Cheng Han adalah ayahanda Li Xiong, Li Te).

12 hubungan: Ba (negara), Cheng Han, Di (Wu Hu), Dinasti Jin (266–420), Kitab Jin, Nama kehormatan, Pergundikan, Sejarah Tiongkok, Zaman Enam Belas Negara, 274, 304, 334.

Ba (negara)

Ba merupakan sebuah negara kuno di timur Sichuan, Tiongkok.

Baru!!: Li Xiong dan Ba (negara) · Lihat lebih »

Cheng Han

Cheng Han (Cheng) di barat daya Tiongkok Cheng Han (303 atau 304–347) merupakan nama dari sebuah negara dari Zaman Enam Belas Negara selama Dinasti Jin (265-420), terletak di wilayah yang sekarang provinsi Sichuan, Tiongkok.

Baru!!: Li Xiong dan Cheng Han · Lihat lebih »

Di (Wu Hu)

Di (bahasa Tionghoa Han Timur *tei Bahasa Tionghoa Kuno: (tˁij) merupakan sebuah kelompok etnik kuno yang hidup di Tiongkok barat, dan paling dikenal sebagai salah satu bangsa Tionghoa yang bukan Han, mereka dikenal sebagai Wu Hu. Suku bangsa Di menguasai Tiongkok utara selama Dinasti Jin (265–420) dan Zaman Enam Belas Negara.

Baru!!: Li Xiong dan Di (Wu Hu) · Lihat lebih »

Dinasti Jin (266–420)

Kekaisaran Jin (kuning) sekitar tahun 280 (Jin Barat) Kekaisaran Jin (kuning) sekitar tahun 400 (Jin Timur) Dinasti Jin atau Kekaisaran Jin, supaya lebih spesifik terkadang disebut (司馬晉) atau (兩晉), adalah dinasti Tiongkok yang secara tradisional berasal dari tahun 266 hingga 420 M. Didirikan oleh Sima Yan, putra tertua Sima Zhao, yang diangkat menjadi Raja Jin dan secara anumerta dinyatakan sebagai salah satu pendiri dinasti ini, bersama dengan kakak laki-laki Sima Zhao yaitu Sima Shi dan ayah Sima Yi.

Baru!!: Li Xiong dan Dinasti Jin (266–420) · Lihat lebih »

Kitab Jin

Kitab Jin adalah teks sejarah Tiongkok yang membahas sejarah Dinasti Jin dari tahun 265 hingga 420.

Baru!!: Li Xiong dan Kitab Jin · Lihat lebih »

Nama kehormatan

Nama kehormatan, juga dikenal sebagai nama gaya, merupakan sebuah nama yang diberikan kepada seseorang saat dewasa selain nama pemberian.

Baru!!: Li Xiong dan Nama kehormatan · Lihat lebih »

Pergundikan

Sebuah lukisan bangsa Eropa yang menggambarkan seorang Kaisar Tiongkok bersama gundiknya. Pergundikan adalah suatu praktik di masyarakat yang berupa ikatan hubungan di luar perkawinan antara seorang perempuan (disebut gundik) dan seorang laki-laki dengan alasan tertentu.

Baru!!: Li Xiong dan Pergundikan · Lihat lebih »

Sejarah Tiongkok

Wilayah yang dikuasai oleh berbagai dinasti serta negara modern di sepanjang sejarah Tiongkok. Sejarah Tiongkok adalah salah satu sejarah kebudayaan tertua di dunia.

Baru!!: Li Xiong dan Sejarah Tiongkok · Lihat lebih »

Zaman Enam Belas Negara

Zaman Enam Belas Negara (Hanzi: 五胡十六國, hanyu pinyin: wuhu shiliuguo) (304 - 469) sering juga disebut sebagai Zaman Lima Negara Barbar dan Enam Belas Negara adalah sebuah zaman di mana Tiongkok terpecah belah ke dalam 16 negara kecil-kecil yang masing-masing menuntut sebagai penerus Dinasti Jin sebelumnya.

Baru!!: Li Xiong dan Zaman Enam Belas Negara · Lihat lebih »

274

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Li Xiong dan 274 · Lihat lebih »

304

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Li Xiong dan 304 · Lihat lebih »

334

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Li Xiong dan 334 · Lihat lebih »

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »