Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Marsupialia

Indeks Marsupialia

Marsupialia adalah kelompok mamalia yang betinanya memiliki marsupium (kantong perut), karena itu dikenal pula sebagai hewan berkantung.

21 hubungan: Air mani, Betina, Dasyuromorphia, Diprotodontia, Eutheria, Kanguru, Kloaka, Koala, Mamalia, Microbiotheria, Notoryctemorphia, Oposum, Paucituberculata, Penis, Peramelemorphia, Rahim, Reptil, Tim Flannery, Unggas, Urine, Vagina.

Air mani

Mani manusia Mani (Mani) (semen) adalah cairan yang membawa sel-sel sperma yang dikeluarkan oleh organ-organ seksual jantan.

Baru!!: Marsupialia dan Air mani · Lihat lebih »

Betina

Venus, yang sering digunakan untuk melambangkan jenis kelamin betina dan perempuan. Betina adalah jenis kelamin sesuatu ataupun sebagian organisme yang memiliki vagina untuk menghasilkan ovum.

Baru!!: Marsupialia dan Betina · Lihat lebih »

Dasyuromorphia

Ordo Dasyuromorphia (berarti "ekor berambut") yang berisi marsupial karnivora, termasuk gumbem, tikus-kantong, numbat, setan tasmania dan harimau tasmania yang baru punah.

Baru!!: Marsupialia dan Dasyuromorphia · Lihat lebih »

Diprotodontia

Diprotodontia (Yunani, berarti "dua gigi depan") adalah ordo besar dari sekitar 120 mamalia marsupialia yang mencakup kangguru, walabi, posum, koala, wombat, dan lainnya.

Baru!!: Marsupialia dan Diprotodontia · Lihat lebih »

Eutheria

Eutheria adalah salah satu dari dua klad dalam takson yang memuat mamalia berplasenta (placental), sebagaimana manusia.

Baru!!: Marsupialia dan Eutheria · Lihat lebih »

Kanguru

Kanguru Abu-abu Timur Kanguru, kangguru atau saham australia (bahasa lokal Papua) adalah hewan mamalia yang memiliki ciri khas berupa sebuah kantung (marsupialia).

Baru!!: Marsupialia dan Kanguru · Lihat lebih »

Kloaka

Kloaka pada burung betina Kloaka pada burung jantan Kloaka pada marsupialia Kloaka (Latin: Cloaca) adalah lubang posterior yang berfungsi sebagai satu-satunya lubang untuk saluran pencernaan, urin, dan (umumnya) genital pada spesies hewan tertentu.

Baru!!: Marsupialia dan Kloaka · Lihat lebih »

Koala

Koala (Phascolarctos cinereus) adalah salah satu binatang berkantung (marsupial) khas dari Australia dan merupakan wakil satu-satunya dari keluarga Phascolarctidae.

Baru!!: Marsupialia dan Koala · Lihat lebih »

Mamalia

Mamalia atau binatang menyusui atau (dari bahasa Latin mamma, 'payudara') adalah kelas hewan vertebrata yang dicirikan oleh adanya kelenjar susu (yang pada hewan betina menghasilkan susu sebagai sumber makanan anaknya), neokorteks, rambut, dan tiga tulang di telinga tengah.

Baru!!: Marsupialia dan Mamalia · Lihat lebih »

Microbiotheria

Microbiotheria adalah ordo marsupialia australidelphia yang meliputi satu keluarga (Microbiotheriidae), satu genus (Dromiciops), dan satu spesies (D. gliroides).

Baru!!: Marsupialia dan Microbiotheria · Lihat lebih »

Notoryctemorphia

Notoryctemorphia adalah ordo dalam kelas mamalia.

Baru!!: Marsupialia dan Notoryctemorphia · Lihat lebih »

Oposum

Didelphimorphia atau oposum adalah ordo umum di belahan barat.

Baru!!: Marsupialia dan Oposum · Lihat lebih »

Paucituberculata

Paucituberculata adalah ordo marsupialia Amerika Selatan.

Baru!!: Marsupialia dan Paucituberculata · Lihat lebih »

Penis

Penis (dari bahasa Latin yang artinya "ekor", akar katanya sama dengan phallus, yang memiliki arti sama) adalah alat kelamin jantan. Penis merupakan organ eksternal, karena berada di luar ruang tubuh. Pemakaian istilah "penis" praktis selalu dalam konteks biologi atau kedokteran. Istilah "falus" (dari phallus) dipakai dalam konteks budaya, khususnya mengenai penggambaran penis yang menegang (ereksi). Lingga (atau lingam) adalah salah satu penggambaran falus. Dalam literatur keagamaan Islam, kata zakar lebih sering dipakai. Karena dalam banyak masyarakat organ ini dianggap tabu untuk dibicarakan secara terbuka, berbagai eufemisme dipakai untuk menyatakannya, seperti "burung", "pisang", atau "batang". Fungsi penis secara biologi adalah sebagai alat pembuangan (organ ekskresi) sisa metabolisme berwujud cairan (urinasi) dan sebagai alat bantu reproduksi. Penis sejati dimiliki oleh mamalia dan menjadi penciri utama jenis kelamin jantan. Organ dengan fungsi serupa dari hewan anggota divisio lain kadang-kadang disebut penis walaupun secara teknis bukanlah seperti penis pada mamalia.

Baru!!: Marsupialia dan Penis · Lihat lebih »

Peramelemorphia

Peramelemorphia adalah ordo yang berada di bawah kelas mamalia.

Baru!!: Marsupialia dan Peramelemorphia · Lihat lebih »

Rahim

Rahim atau uterus (dalam bahasa medis) adalah organ reproduksi betina yang utama pada kebanyakan mamalia, termasuk manusia.

Baru!!: Marsupialia dan Rahim · Lihat lebih »

Reptil

Reptil (binatang melata, atau dalam bahasa Latin "reptans" artinya 'melata' atau 'merayap') adalah kelompok hewan vertebrata berdarah dingin dan memiliki sisik yang menutupi tubuhnya.

Baru!!: Marsupialia dan Reptil · Lihat lebih »

Tim Flannery

Timothy Fridtjof Flannery, (kelahiran 28 Januari 1956) adalah seorang ahli mamalia, palaeontolog, pemerhati lingkungan hidup dan aktivis pemanasan global asal Australia.

Baru!!: Marsupialia dan Tim Flannery · Lihat lebih »

Unggas

Bermacam-macam jenis unggas Unggas (poultry) adalah burung domestik yang diternakkan oleh manusia untuk dimanfaatkan daging, telur, dan/atau bulunya.

Baru!!: Marsupialia dan Unggas · Lihat lebih »

Urine

Urine, air seni, kemih, atau air kencing adalah cairan sisa yang diekskresikan oleh ginjal yang kemudian akan dikeluarkan dari dalam tubuh melalui saluran kemih di dalam proses urinasi.

Baru!!: Marsupialia dan Urine · Lihat lebih »

Vagina

Vagina (dari bahasa Latin vāgīna, yang makna literalnya "selongsong" atau "sarung pedang"), dalam percakapan sehari-hari disebut sebagai memek, adalah saluran berbentuk tabung yang menghubungkan uterus ke alat kelamin bagian luar tubuh, yaitu vulva pada mamalia dan marsupilia betina, atau kloaka pada burung, monotremata, dan beberapa jenis reptil betina.

Baru!!: Marsupialia dan Vagina · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Hewan berkantung, Marsupial, Marsupiall, Marsupilia.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »