Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Masa Bersiap

Indeks Masa Bersiap

Masa Bersiap adalah sebuah istilah yang diberikan oleh Belanda untuk merujuk pada kekacauan dan kengerian akibat dari revolusi di Jawa, yang terjadi pada tahun 1945–1947.

21 hubungan: Agresi Militer Belanda I, Angkatan Darat Kekaisaran Jepang, Hari Kemenangan atas Jepang, Indonesia, Jawa, Kota Depok, Kuomintang, Maeda Tadashi, Menteng 31, Orang Belanda, Orang Indo, Orang Maluku, Orang Tionghoa Indonesia, Sekutu, Status quo, Suku Jawa, Tahanan perang, Terminologi, Tiongkok Daratan, 15 Agustus, 17 Agustus.

Agresi Militer Belanda I

"Operation Product" (Operasi Produk) atau yang dikenal di Indonesia dengan nama Agresi Militer Belanda I adalah operasi militer Belanda di Jawa dan Sumatra terhadap Republik Indonesia yang dilaksanakan dari 21 Juli 1947 sampai 5 Agustus 1947.

Baru!!: Masa Bersiap dan Agresi Militer Belanda I · Lihat lebih »

Angkatan Darat Kekaisaran Jepang

Angkatan Darat Kekaisaran Jepang (Kyūjitai: 大日本帝國陸軍, Shinjitai: 大日本帝国陸軍, Romaji: Dai-Nippon Teikoku Rikugun) adalah angkatan darat Kekaisaran Jepang dari tahun 1867 sampai 1945 di bawah kendali dan, yang kedua-duanya berada di bawah Kaisar Jepang sebagai panglima tertinggi angkatan darat dan angkatan laut.

Baru!!: Masa Bersiap dan Angkatan Darat Kekaisaran Jepang · Lihat lebih »

Hari Kemenangan atas Jepang

USS Missouri dalam upacara resmi kapitulasi Jepang tanggal 2 September 1945. Hari Kemenangan atas Jepang atau V-J Day (singkatan untuk Victory over Japan Day) adalah sebutan untuk hari kapitulasi Jepang yang secara resmi mengakhiri Perang Dunia II.

Baru!!: Masa Bersiap dan Hari Kemenangan atas Jepang · Lihat lebih »

Indonesia

Indonesia, dikenal dengan nama resmi Republik Indonesia atau lebih lengkapnya Negara Kesatuan Republik Indonesia, adalah negara kepulauan di Asia Tenggara yang dilintasi garis khatulistiwa dan berada di antara daratan benua Asia dan Oseania sehingga dikenal sebagai negara lintas benua, serta antara Samudra Pasifik dan Samudra Hindia.

Baru!!: Masa Bersiap dan Indonesia · Lihat lebih »

Jawa

Pulau Jawa dalam citra satelit Jawa adalah sebuah pulau di Indonesia yang terletak di kepulauan Sunda Besar dan merupakan pulau terluas ke-13 di dunia.

Baru!!: Masa Bersiap dan Jawa · Lihat lebih »

Kota Depok

Kota Depok adalah sebuah kota yang terletak di Provinsi Jawa Barat, Indonesia.

Baru!!: Masa Bersiap dan Kota Depok · Lihat lebih »

Kuomintang

Kantor Partai Nasionalis Tiongkok di Sydney, Australia Kuomintang, atau Partai Nasionalis Tiongkok (aksara Tionghoa tradisional: 中國國民黨; Hanyu Pinyin: Zhōngguó Guómíndǎng) adalah partai politik tertua dalam sejarah modern Tiongkok.

Baru!!: Masa Bersiap dan Kuomintang · Lihat lebih »

Maeda Tadashi

adalah seorang perwira tinggi Angkatan Laut Kekaisaran Jepang di Hindia Belanda pada masa Perang Pasifik.

Baru!!: Masa Bersiap dan Maeda Tadashi · Lihat lebih »

Menteng 31

Menteng 31 adalah sebutan untuk perkumpulan pemuda yang bermarkas di Asrama Angkatan Baru Indonesia atau kini dikenal dengan Gedung Joang '45.

Baru!!: Masa Bersiap dan Menteng 31 · Lihat lebih »

Orang Belanda

Anak-anak Belanda Bangsa Belanda (Nederlanders) merupakan bangsa asli Belanda yang secara genetik dan budaya terkait erat dengan suku Jermanik.

Baru!!: Masa Bersiap dan Orang Belanda · Lihat lebih »

Orang Indo

Orang Indo (singkatan dari nama dalam bahasa Belanda, Indo-Europeanen, "Eropa-Hindia") adalah kelompok etnik Mestizo yang ada (atau pernah ada) di Indonesia—dulu Hindia Belanda—dan sekarang menjadi kelompok etnik minoritas terbesar di Belanda.

Baru!!: Masa Bersiap dan Orang Indo · Lihat lebih »

Orang Maluku

adalah penduduk asli yang berasal dari Kepulauan Maluku. Orang Maluku adalah istilah yang mencakup banyak kelompok etnis yang mendiami gugusan kepulauan tersebut. Orang Maluku memiliki darah Melanesia dan Melayu. Namun, sejarah panjang perdagangan dan pelayaran telah mengakibatkan tingkat tinggi kawin campur dalam darah keturunan di antara orang Maluku. Darah bangsa Austronesia ditambahkan ke penduduk Melanesia asli pada sekitar 2000 SM. Ciri Melanesia yang terkuat terdapat di Kepulauan Kei, Kepulauan Aru, dan antara orang-orang di pedalaman kepulauan di Seram dan Buru. Kemudian, suku-suku yang ditambahkan ke darah Austronesia-Melanesia melalui kawin campur adalah Belanda, Tionghoa, Portugis, Spanyol, Arab, dan Inggris karena penjajahan dan pernikahan dengan pedagang asing di Abad Pertengahan atau dengan tentara Eropa selama Perang Dunia. Keturunan Jerman dalam jumlah yang kecil ditambahkan ke penduduk Maluku khususnya di Ambon bersama dengan kedatangan para Misionaris Protestan sejak abad ke-15.

Baru!!: Masa Bersiap dan Orang Maluku · Lihat lebih »

Orang Tionghoa Indonesia

Orang Tionghoa-IndonesiaBiasanya juga disebut sebagai Tenglang (Hokkien: Tn̂g-lâng), Tengnang (Tiochiu), Thong ngin (Hakka), Tonning (Fuqing), Tòhng yàn (bahasa Kantonis).

Baru!!: Masa Bersiap dan Orang Tionghoa Indonesia · Lihat lebih »

Sekutu

Sekutu berarti orang atau sekelompok orang yang bekerja bersama untuk mencapai beberapa tujuan umum.

Baru!!: Masa Bersiap dan Sekutu · Lihat lebih »

Status quo

Status quo merupakan sebuah frasa dari Bahasa Latin yang bermakna keberadaan negara, secara umum dipakai sebagai salah satu istilah dalam Ilmu sosial dan juga Politik.

Baru!!: Masa Bersiap dan Status quo · Lihat lebih »

Suku Jawa

Suku Jawa (Tiyang Jawi (krama); Wong Jawa (ngoko) adalah suku bangsa Austronesia terbesar di Indonesia yang berasal dari Jawa Tengah, Jawa Timur, dan Daerah Istimewa Yogyakarta. Pada tahun 2010, setidaknya 40,22% penduduk Indonesia merupakan etnis Jawa. Selain itu, suku Jawa ada pula yang berada di negara Kaledonia Baru dan Suriname, karena pada masa kolonial Belanda suku ini dibawa ke sana sebagai pekerja. Saat ini, suku Jawa di Suriname menjadi salah satu minoritas di sana dan dikenal sebagai Jawa Suriname. Ada juga sejumlah besar suku Jawa di sebagian besar provinsi di Indonesia, Malaysia, Singapura, Arab Saudi, dan Belanda. Mayoritas orang Jawa adalah umat Islam, dengan beberapa minoritas yaitu Kristen, Kejawen, Hindu, dan Buddha. Meskipun demikian, peradaban orang Jawa telah dipengaruhi oleh lebih dari seribu tahun interaksi antara budaya Kejawen dan Hindu-Buddha, dan pengaruh ini masih terlihat dalam sejarah, budaya, tradisi, dan bentuk kesenian Jawa. Dengan populasi global yang cukup besar, suku Jawa menjadi kelompok etnis terbesar keempat di antara umat Islam di seluruh dunia, setelah bangsa Arab, Bengali, dan Punjab. Suku Jawa memiliki beberapa sub-suku, yakni Banyumasan, Cirebon, Osing, Samin, Tengger, Jawa Merauke, dan Jawa Suriname.

Baru!!: Masa Bersiap dan Suku Jawa · Lihat lebih »

Tahanan perang

Tahanan perang (prisoner of war) adalah sebutan bagi tentara yang dipenjara oleh musuh pada masa atau segera setelah berakhirnya konflik bersenjata.

Baru!!: Masa Bersiap dan Tahanan perang · Lihat lebih »

Terminologi

Terminologi adalah suatu ilmu tentang istilah dan penggunaannya.

Baru!!: Masa Bersiap dan Terminologi · Lihat lebih »

Tiongkok Daratan

Lokasi Tiongkok Daratan Cina Daratan (Hanzi: 中国大陆 atau 中國大陸 zhongguo dalu; secara harfiah berarti "daratan besar Cina"') atau Daratan Utama Cina adalah sebuah eksonim yang merujuk kepada wilayah Republik Rakyat Cina yang berada di daratan benua Asia (tidak termasuk Hong Kong dan Makau serta Republik Cina/Taiwan) namun termasuk provinsi Hainan (meskipun pulau ini terpisah dari benua Asia), Mongolia Dalam, Tibet dan Xinjiang.

Baru!!: Masa Bersiap dan Tiongkok Daratan · Lihat lebih »

15 Agustus

15 Agustus adalah hari ke-227 (hari ke-228 dalam tahun kabisat) dalam kalender Gregorian.

Baru!!: Masa Bersiap dan 15 Agustus · Lihat lebih »

17 Agustus

17 Agustus adalah hari ke-229 (hari ke-230 dalam tahun kabisat) dalam kalender Gregorian.

Baru!!: Masa Bersiap dan 17 Agustus · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Bersiap.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »