Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Ambil
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Maurice Utrillo

Indeks Maurice Utrillo

Makam Utrillo, di Pekuburan Saint Vincent, Paris Maurice Utrillo (bahasa Prancis), nama asli Maurice Valadon (lahir 26 December 1883 – meninggal 5 November 1955), adalah seorang pelukis, spesifiknya pelukis pemandangan, berkebangsaan Prancis.

5 hubungan: Montmartre, Paris, Pelukis, Prancis, Seni lukis.

Montmartre

'''Montmartre''' dilihat dari Centre Georges Pompidou Montmartre merupakan sebuah bukit (butte Montmartre) setinggi 130 meter, memberikan namanya pada distrik sekitarnya, di utara Paris di arondisemen ke-18, bagian dari Tepi Kanan, Montmartre dikenal karena Basilica of the Sacré Cœur berkubah putih di puncaknya dan sebagai distrik klub malam.

Baru!!: Maurice Utrillo dan Montmartre · Lihat lebih »

Paris

Paris (atau) adalah ibu kota Prancis.

Baru!!: Maurice Utrillo dan Paris · Lihat lebih »

Pelukis

Dalam dunia seni, pelukis adalah orang yang menciptakan karya seni dua dimensi berupa lukisan.

Baru!!: Maurice Utrillo dan Pelukis · Lihat lebih »

Prancis

Prancis (France), secara resmi disebut sebagai Republik Prancis (République française), adalah sebuah negara yang teritori metropolitannya terletak di Eropa Barat dan juga memiliki berbagai pulau dan teritori seberang laut yang terletak di benua lain.

Baru!!: Maurice Utrillo dan Prancis · Lihat lebih »

Seni lukis

Mona Lisa mungkin adalah lukisan termasyhur di Dunia Barat. Seni lukis adalah salah satu cabang dari seni rupa yang berfokus pada kegiatan melukis.

Baru!!: Maurice Utrillo dan Seni lukis · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Maurice utrillo.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »