Daftar Isi
10 hubungan: Chili, Chondrichthyes, Chordata, Dalatiidae, Eukariota, Hewan, Hiu, Hiu kantung, Squaliformes, Teluk Meksiko.
Chili
Republik Chili (República de Chile), kadang-kadang dieja sebagai Cile, Chile, Cili, atau Chili, merupakan sebuah negara berdaulat di Benua Amerika, terletak di bagian tenggara Amerika Selatan, dengan ibu kota dan pusat pemerintahan di Kota Santiago.
Lihat Mollisquama dan Chili
Chondrichthyes
Chondrichthyes atau ikan bertulang rawan adalah ikan berahang, mempunyai sirip berpasangan, lubang hidung berpasangan, sisik, jantung beruang dua, dan rangka yang terdiri atas tulang rawan bukan tulang sejati.
Lihat Mollisquama dan Chondrichthyes
Chordata
Filum Chordata adalah kelompok hewan, termasuk vertebrata dan beberapa binatang yang mirip invertebrata yang memiliki ciri-ciri yang serupa.
Lihat Mollisquama dan Chordata
Dalatiidae
Dalatiidae adalah salah satu famili hiu dalam ordo Squaliformes.
Lihat Mollisquama dan Dalatiidae
Eukariota
Eukariota adalah organisme dengan sel yang memiliki nukleus dan organel bermembran lainnya.
Lihat Mollisquama dan Eukariota
Hewan
Hewan adalah organisme eukariotik multiseluler yang membentuk kerajaan biologi Animalia.
Lihat Mollisquama dan Hewan
Hiu
Hiu atau cucut (superordo Selachimorpha) adalah sekelompok ikan dengan kerangka tulang rawan yang lengkap, dan tubuh yang kokoh.
Lihat Mollisquama dan Hiu
Hiu kantung
Hiu kantung, Mollisquama parini, adalah salah satu spesies hiu penidur dari famili Dalatiidae, satu dari dua anggota dalam genus Mollisquama, ditemukan hidup di laut dalam Chile tepatnya di tenggara Samudra Pasifik.
Lihat Mollisquama dan Hiu kantung
Squaliformes
Squaliformes adalah ordo hiu yang mencakup sekitar 126 spesies dalam tujuh famili.
Lihat Mollisquama dan Squaliformes
Teluk Meksiko
Teluk Meksiko dengan 3D Cantarell Teluk Meksiko (Gulf of Mexico; Golfo de México) adalah bagian dari Laut Karibia yang dibatasi oleh Meksiko di sebelah barat dan selatan serta Amerika Serikat di sebelah utara dan barat.