Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Narai

Indeks Narai

Narai (Putra Prasat Thong) (สมเด็จพระนารายณ์มหาราช; 1629 - 11 Juli 1688) atau Ramathibodi III, menjadi raja ke-27 Kerajaan Ayutthaya (Thailand modern) tahun 1656 hingga 1688, dan raja terakhir dari Dinasti Prasat Thong.

20 hubungan: Constantine Phaulkon, Daftar raja Thai, Iran, Kerajaan Ayutthaya, Kesultanan Singora, Louis XIV dari Prancis, Mandarin (birokrat), Perang Burma–Siam (1765–1767), Perusahaan Hindia Timur Britania, Prasat Thong, Provinsi Lopburi, Revolusi Siam 1688, Si Suthammaracha, Thailand, Timur Tengah, 11 Juli, 1629, 1656, 1688, 26 Oktober.

Constantine Phaulkon

Penggambaran kontemporen Constantine Phaulkon. Baan Vichayen (tempat tinggal Constantine Phaulkon), Lopburi, Thailand. Constance Phaulkon, nama lahir Κωσταντής Γεράκης atau Costantin Gerachi (Yunani: Κωνσταντῖνος Γεράκης, Konstantinos Gerakis, "γεράκι", yang artinya "falkon") juga dikenal dalam bahasa Prancis sebagai Monsieur Constance, bahasa Thai sebagai เจ้าพระยา วิชาเยนทร์ atau Chao Phraya Vichayen dan bahasa Portugis sebagai Constantino Falcão (1647 – 5 Juni 1688) adalah seorang petualang Yunani, yang menjadi perdana konselor Raja Narai dari Ayutthaya.

Baru!!: Narai dan Constantine Phaulkon · Lihat lebih »

Daftar raja Thai

Berikut ini adalah daftar raja Kerajaan Thai.

Baru!!: Narai dan Daftar raja Thai · Lihat lebih »

Iran

Iran (ایران), secara resmi Republik Islam Iran dan juga disebut Persia adalah sebuah negara yang terletak di Asia Barat.

Baru!!: Narai dan Iran · Lihat lebih »

Kerajaan Ayutthaya

Kerajaan Ayutthaya (อยุธยา,,; juga dieja "Ayudhya" atau "Ayodhya") merupakan kerajaan bangsa Thai yang berdiri pada kurun waktu 1351 sampai 1767 M. Nama Ayyuthaya diambil dari Ayodhya, nama kerajaan yang dipimpin oleh Sri Rama, tokoh dalam Ramayana.

Baru!!: Narai dan Kerajaan Ayutthaya · Lihat lebih »

Kesultanan Singora

Negara-negara vasal Siam di bagian selatan semenanjung menunjukan kesetiaan kepada Ayuthaya dengan mengirimkan upeti. Bersama dengan budak dan senjata, upeti terdiri dari Bunga Mas, sebuah pohon kecil yang dihiasi dengan emas.Ravenswaay, pp. 37–38. Kesultanan Singora adalah sebuah negara kota berumur pendek di Thailand Selatan dan pendahulu sebuah kota yang saat ini bernama Songkhla.

Baru!!: Narai dan Kesultanan Singora · Lihat lebih »

Louis XIV dari Prancis

Louis XIV adalah raja Prancis dan Navarre yang dinobatkan pada 14 Mei 1643 dalam usia lima tahun.

Baru!!: Narai dan Louis XIV dari Prancis · Lihat lebih »

Mandarin (birokrat)

Ming dari abad ke-15. Burung jenjang di dadanya menandakan bahwa dia adalah seorang dengan status yang tinggi. Qing dari pemerintah resmi dengan Kotak Mandarin di depan. Seorang mandarin (Tionghoa:, guān; Cantonese: gun1) adalah birokrat terdidik di pemerintah kekaisaran Tiongkok.

Baru!!: Narai dan Mandarin (birokrat) · Lihat lebih »

Perang Burma–Siam (1765–1767)

Perang Burma–Siam (1765–1767) (ယိုးဒယား-မြန်မာစစ် (၁၇၆၅–၁၇၆၇); สงครามคราวเสียกรุงศรีอยุธยาครั้งที่สอง) adalah konflik militer kedua antara Dinasti Konbaung dari Burma (Myanmar) dan Dinasti Ban Phlu Luang dari Siam (Thailand).

Baru!!: Narai dan Perang Burma–Siam (1765–1767) · Lihat lebih »

Perusahaan Hindia Timur Britania

St. George's Cross.'' Kongsi Dagang atau Perusahaan Hindia Timur Britania (East India Company, EIC atau lengkapnya British East India Company), kadang kala disebut sebagai John Company, merupakan sebuah perusahaan saham-gabungan dari para investor, yang diberikan Royal Charter oleh Elizabeth I pada 31 Desember 1600, dengan tujuan untuk membantu hak perdagangan di India.

Baru!!: Narai dan Perusahaan Hindia Timur Britania · Lihat lebih »

Prasat Thong

Somdet Phrachao PrasatthongThe Royal Institute.

Baru!!: Narai dan Prasat Thong · Lihat lebih »

Provinsi Lopburi

Lopburi (ลพบุรี) adalah sebuah provinsi di kawasan tengah Thailand.

Baru!!: Narai dan Provinsi Lopburi · Lihat lebih »

Revolusi Siam 1688

Revolusi Siam 1688 adalah sebuah kebangkitan populer besar di Kerajaan Ayutthaya (sekarang Thailand) yang berujung pada penggulingan raja Siam Narai yang pro-Prancis.

Baru!!: Narai dan Revolusi Siam 1688 · Lihat lebih »

Si Suthammaracha

Si Suthammaracha adalah Raja Ayutthaya dari Agustus 1656 sampai 26 Oktober 1656 (2 bulan 17 hari).

Baru!!: Narai dan Si Suthammaracha · Lihat lebih »

Thailand

Thailand, secara resmi Kerajaan Thailand (ราชอาณาจักรไทย) yang dibaca Rātcha-āṇāchạk Thai, Rāja-ādnyācạkra Thai; atau (Prathēt Thai, Pradēsa Thai), Muang Thai, atau Mueang Thai (dibaca: "meng-thai", sama dengan versi Inggrisnya, berarti "Negeri Thai"), adalah sebuah negara di Asia Tenggara yang berbatasan dengan Laos dan Kamboja di timur, Malaysia dan Teluk Siam di selatan, dan Myanmar dan Laut Andaman di barat.

Baru!!: Narai dan Thailand · Lihat lebih »

Timur Tengah

Kawasan Timur Tengah menurut definisi umum (hijau tua) dan menurut definisi G8 (hijau muda). Timur Tengah adalah sebuah wilayah yang secara politis dan budaya merupakan bagian dari benua Asia, atau Afrika-Eurasia.

Baru!!: Narai dan Timur Tengah · Lihat lebih »

11 Juli

11 Juli adalah hari ke-192 (hari ke-193 dalam tahun kabisat) dalam kalender Gregorian.

Baru!!: Narai dan 11 Juli · Lihat lebih »

1629

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Narai dan 1629 · Lihat lebih »

1656

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Narai dan 1656 · Lihat lebih »

1688

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Narai dan 1688 · Lihat lebih »

26 Oktober

26 Oktober adalah hari ke-299 (hari ke-300 dalam tahun kabisat) dalam kalender Gregorian.

Baru!!: Narai dan 26 Oktober · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Putra Prasat Thong, Raja Narai, .

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »