Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Pasang
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Nebula Orion

Indeks Nebula Orion

Nebula Orion (dikenal juga dengan Messier 42 atau M42 atau NGC 1976 adalah nebula memanjang yang terletak di selatan Sabuk Orion pada rasi bintang Orion. Objek ini merupakan salah satu nebula yang paling terang, dan dapat dilihat menggunakan mata telanjang. M42 terletak pada jarak dan merupakan daerah pembentukan bintang besar yang paling dekat dengan bumi. Nebula M42 diestimasikan sepanjang 24 tahun cahaya dengan massa sekitar 2000 kali massa matahari. Naskah yang lebih tua sering merujuk pada Nebula orion sebagai Great Nebula di Orion atau Great Orion Nebula. Nebula Orion adalah objek photograpy yang paling sering diteliti di langit malam, dan merupakan salah satu fitur langit yang paling sering dipelajari. Nebula ini telah mengungkapkan banyak hal mengenai proses bagaimana bintang-bintang dan sistem-sistem planet terbentuk dari puing reruntuhan awan gas dan debu. Para astronomi telah meneliti secara langsung cakram protoplanetari, Brown Dwarf, intensitas turbulensi dan gerakan gas, dan efek photo-ionizing dari bintang-bintang massif dekat di dalam nebula.

11 hubungan: Badan Penerbangan dan Antariksa, Bumi, Epos (astronomi), European Space Agency, Matahari, Nebula, New General Catalogue, Orion, Parsec, Rasi bintang, Tahun cahaya.

Badan Penerbangan dan Antariksa

Badan Penerbangan dan Antariksa (National Aeronautics and Space Administration, disingkat NASA) adalah lembaga pemerintah milik Amerika Serikat yang bertanggung jawab atas program luar angkasa Amerika Serikat dan penelitian umum luar angkasa jangka panjang.

Baru!!: Nebula Orion dan Badan Penerbangan dan Antariksa · Lihat lebih »

Bumi

Bumi adalah planet ketiga dari Matahari yang merupakan planet terpadat dan terbesar kelima dari delapan planet dalam Tata Surya.

Baru!!: Nebula Orion dan Bumi · Lihat lebih »

Epos (astronomi)

Dalam astronomi, sebuah epos adalah momen waktu yang digunakan sebagai titik acuan untuk beberapa kuantitas astronomi yang bervariasi waktu, seperti tata koordinat langit, atau elemen orbit elips dari suatu badan langit, ketika ini condong pada perturbasi dan bervariasi waktunya.

Baru!!: Nebula Orion dan Epos (astronomi) · Lihat lebih »

European Space Agency

Badan Antariksa Eropa (Bahasa Inggris: European Space Agency disingkat ESA), adalah organisasi antar pemerintahan yang didedikasikan untuk eksplorasi luar angkasa, didirikan pada 1975, saat ini beranggotakan 18 negara.

Baru!!: Nebula Orion dan European Space Agency · Lihat lebih »

Matahari

Matahari atau Surya adalah bintang di pusat Tata Surya.

Baru!!: Nebula Orion dan Matahari · Lihat lebih »

Nebula

Contoh salah satu nebula, Nebula Trifid Nebula (dari bahasa Latin yang artinya "kabut"; jamak: nebulae atau nebulæ, dengan ligatur) adalah awan antarbintang yang terdiri dari debu, gas, dan plasma.

Baru!!: Nebula Orion dan Nebula · Lihat lebih »

New General Catalogue

New General Catalogue (disingat NGC) adalah katalog astronomi yang terkenal di dunia astronomi.

Baru!!: Nebula Orion dan New General Catalogue · Lihat lebih »

Orion

Orion atau Waluku ("Bintang Bajak"), adalah suatu rasi bintang yang sering disebut-sebut sebagai sang Pemburu.

Baru!!: Nebula Orion dan Orion · Lihat lebih »

Parsec

Parsec (disingkat pc) adalah satuan panjang yang digunakan dalam astronomi untuk benda-benda di luar Tata Surya.

Baru!!: Nebula Orion dan Parsec · Lihat lebih »

Rasi bintang

Ras Orion Orion adalah salah satu rasi bintang yang cukup terkenal. Batas wilayah Rasi bintang Orion digambarkan dalam garis kuning putus-putus. Suatu rasi bintang atau konstelasi adalah sekelompok bintang yang tampak berhubungan membentuk suatu konfigurasi khusus.

Baru!!: Nebula Orion dan Rasi bintang · Lihat lebih »

Tahun cahaya

Tahun Cahaya (disingkat TC, light year atau ly) adalah satuan panjang yang didefinisikan sebagai jarak yang ditempuh cahaya dalam satu tahun melewati ruang hampa udara.

Baru!!: Nebula Orion dan Tahun cahaya · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

NGC 1976, Nebula orion.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »