Daftar Isi
30 hubungan: Boris Johnson, Brexit, Donald Trump, Eroskeptisisme, Financial Times, Forbes, Gerakan antiglobalisasi, Gerakan politik, Globalisasi, Ideologi, Islamofobia, Jair Bolsonaro, Las Vegas Sun, Marine Le Pen, Narendra Modi, Nasionalisme, Nasionalisme budaya, Newsday, Patheos, Pemilihan umum Presiden Amerika Serikat 2016, Penolakan imigrasi, Politico, Populisme sayap kanan, Proteksionisme, Reaksioner, Referendum keanggotaan Britania Raya di Uni Eropa 2016, Sekolah Ekonomi dan Ilmu Politik London, The Economist, The Express Tribune, The Wall Street Journal.
Boris Johnson
Alexander Boris de Pfeffel Johnson (lahir 19 Juni 1964) adalah seorang politikus Partai Konservatif Britania Raya dan wartawan yang menjabat sebagai Perdana Menteri Britania Raya periode 24 Juli 2019 hingga 6 September 2022.
Lihat Neo-nasionalisme dan Boris Johnson
Brexit
Keluarnya Britania Raya dari Uni Eropa (UE), biasa disingkat Brexit (lakuran "Britain" dan "exit"), adalah penarikan diri Britania Raya dari Uni Eropa sebagai hasil dari referendum Brexit yang diadakan pada Kamis 23 Juni 2016, referendum Brexit ini diadakan untuk memutuskan apakah Britania Raya harus meninggalkan keanggotaannya atau tetap tergabung dalam Uni Eropa.
Lihat Neo-nasionalisme dan Brexit
Donald Trump
Donald John Trump adalah pebisnis, presenter acara realitas, politikus, dan Presiden Amerika Serikat ke-45.
Lihat Neo-nasionalisme dan Donald Trump
Eroskeptisisme
Eroskeptisisme (juga dikenal sebagai skeptisisme Uni Eropa, dari kata Yunani skepsis yang artinya meragukan) berarti kritik terhadap Uni Eropa.
Lihat Neo-nasionalisme dan Eroskeptisisme
Financial Times
Financial Times (FT) adalah sebuah suratkabar bisnis internasional Britania Raya.
Lihat Neo-nasionalisme dan Financial Times
Forbes
Gedung Forbes pada Fifth Avenue di New York City (sekarang milik New York University) Majalah Forbes adalah sebuah majalah bisnis dan finansial Amerika Serikat yang didirikan pada 1917 oleh B.C. Forbes.
Lihat Neo-nasionalisme dan Forbes
Gerakan antiglobalisasi
Ribuan orang berkumpul dalam unjuk rasa di Warsawa, Polandia, ketika negara tersebut bersiap-siap bergabung dengan Uni Eropa tahun 2004. Gerakan anti-globalisasi atau gerakan kontra-globalisasi adalah gerakan sosial yang kritis terhadap globalisasi kapitalisme perusahaan.
Lihat Neo-nasionalisme dan Gerakan antiglobalisasi
Gerakan politik
Gerakan politik adalah gerakan sosial kemasyarakatan di bidang politik.
Lihat Neo-nasionalisme dan Gerakan politik
Globalisasi
Globalisasi adalah proses integrasi internasional yang terjadi dikarenakan oleh pertukaran pandangan dunia, produk, pemikiran, dan aspek-aspek kebudayaan lainnya.
Lihat Neo-nasionalisme dan Globalisasi
Ideologi
Ideologi atau adicita merupakan suatu ide atau gagasan.
Lihat Neo-nasionalisme dan Ideologi
Islamofobia
Sebuah spanduk anti-Islamofobia bertuliskan "United Against Islamophobia" (''bersatu melawan islamofobia'') yang dipasang di salah satu jalan di Manhattan, New York oleh salah satu komunitas Muslim disana. Islamofobia adalah sebuah fobia atau suatu ketakutan, kebencian atau prasangka terhadap Islam atau Muslim secara umum, terutama bila dipandang dari sisi Islamisasi dan sumber terorisme.
Lihat Neo-nasionalisme dan Islamofobia
Jair Bolsonaro
Jair Messias Bolsonaro adalah mantan perwira militer dan politikus asal Brasil yang saat ini menjabat sebagai Presiden Brasil ke-38 sejak 1 Januari 2019 sampai dengan 31 Desember 2022.
Lihat Neo-nasionalisme dan Jair Bolsonaro
Las Vegas Sun
Kantor Las Vegas Sun di HendersonLas Vegas Sun Las Vegas Sun merupakan satu dari dua surat kabar harian di Las Vegas, Nevada.
Lihat Neo-nasionalisme dan Las Vegas Sun
Marine Le Pen
Marion Anne Perrine "Marine" Le Pen (lahir 5 Agustus 1968) adalah seorang pengacara dan politikus asal Prancis yang menjabat sebagai presiden Barisan Nasional dari 2011 sampai 2021.
Lihat Neo-nasionalisme dan Marine Le Pen
Narendra Modi
Narendra Damodardas Modi (Gujarat: નરેન્દ્ર દામોદરદાસ મોદી, Dewanagari: नरेन्द्र दामोदरदास मोदी) (lahir 17 September 1950) adalah Perdana Menteri India ke-15.
Lihat Neo-nasionalisme dan Narendra Modi
Nasionalisme
Secara asal kata, kata nasionalisme berasal dari kata nationalism dan nation dalam bahasa Inggris.
Lihat Neo-nasionalisme dan Nasionalisme
Nasionalisme budaya
Nasionalisme budaya adalah bentuk nasionalisme di mana bangsa ditentukan oleh budaya bersama.
Lihat Neo-nasionalisme dan Nasionalisme budaya
Newsday
Newsday adalah surat kabar Amerika Serikat yang beredar terutama di kawasan Long Island dan Queens, New York City.
Lihat Neo-nasionalisme dan Newsday
Patheos
Patheos adalah sebuah perusahaan media maya non-denominasional dan non-partisan yang menyediakan informasi dan tanggapan dari berbagai sudut pandang agama dan non-relijius.
Lihat Neo-nasionalisme dan Patheos
Pemilihan umum Presiden Amerika Serikat 2016
Pemilihan umum presiden Amerika Serikat, Selasa, 8 November 2016, adalah pemilihan presiden A.S. yang diselenggarakan untuk ke-58 kalinya.
Lihat Neo-nasionalisme dan Pemilihan umum Presiden Amerika Serikat 2016
Penolakan imigrasi
Perlawanan terhadap imigrasi timbul di seluruh negara dengan imigrasi, dan telah menjadi masalah politik signifikan di banyak negara.
Lihat Neo-nasionalisme dan Penolakan imigrasi
Politico
Politico, awalnya dikenal sebagai The Politico, adalah sebuah perusahaan jurnalisme politik Amerika Serikat yang bermarkas di Arlington County, Virginia, yang menyoroti politik dan kebijakan di Amerika serikat dan mancanegara.
Lihat Neo-nasionalisme dan Politico
Populisme sayap kanan
Populisme sayap kanan adalah ideologi politik yang menolak konsensus politik saat ini dan sering menggabungkan etnosentrisme, dan anti-elitisme.
Lihat Neo-nasionalisme dan Populisme sayap kanan
Proteksionisme
Proteksionisme atau Proteksi Perdagangan (bahasa Inggris: trade protection) adalah suatu kebijakan yang diambil pemerintah suatu negara yang mengarah pada perlindungan ekonomi yang mengetatkan perdagangan atau membatasi persaingan dengan negara-negara lain melalui cara-cara pembatasan arus ekspor dan impor barang dan jasa seperti tarif barang impor, batas kuota, dan berbagai peraturan pemerintah yang bertujuan melindungi ekonomi dalam negeri.
Lihat Neo-nasionalisme dan Proteksionisme
Reaksioner
Dalam ilmu politik, reaksioner adalah orang yang memiliki pandangan politik yang mendukung pengembalian ke status quo ante.
Lihat Neo-nasionalisme dan Reaksioner
Referendum keanggotaan Britania Raya di Uni Eropa 2016
Referendum keanggotaan Britania Raya di Uni Eropa, dikenal dengan istilah Referendum UE di Britania Raya, adalah referendum tak mengikat yang dilaksanakan pada hari Kamis, 23 Juni 2016, di Britania Raya dan Gibraltar dan bertujuan menggalang dukungan kelanjutan keanggotaan negara tersebut di Uni Eropa.
Lihat Neo-nasionalisme dan Referendum keanggotaan Britania Raya di Uni Eropa 2016
Sekolah Ekonomi dan Ilmu Politik London
London School of Economics and Political Science (juga dikenal sebagai London School of Economics atau LSE) adalah sebuah universitas riset negeri khusus dalam ilmu sosial terletak di London, Britania Raya, dan perguruan tinggi konstituen dari Universitas London federal.
Lihat Neo-nasionalisme dan Sekolah Ekonomi dan Ilmu Politik London
The Economist
The Economist adalah majalah berita dan peristiwa internasional berbahasa Inggris milik "The Economist Newspaper Ltd", yang disunting di London, Inggris.
Lihat Neo-nasionalisme dan The Economist
The Express Tribune
The Express Tribune adalah surat kabar berbahasa Inggris yang berbasis di Pakistan.
Lihat Neo-nasionalisme dan The Express Tribune
The Wall Street Journal
The Wall Street Journal adalah surat kabar harian internasional yang berpengaruh yang diterbitkan di New York City, New York dengan peredaran di dunia sekitar 2,6 juta eksemplar tiap hari pada 2005.
Lihat Neo-nasionalisme dan The Wall Street Journal