Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Kidung Gregorian

Indeks Kidung Gregorian

Santo Henrikus, pelindung negara Finlandia Kidung Gregorian (Cantus Gregorianus) adalah tradisi pokok kidung polos Gereja Barat, sejenis monofoni, nyanyian suci dalam bahasa Latin (adakalanya bahasa Yunani) di Gereja Katolik.

34 hubungan: Abad ke-11 hingga 20, Anglo-Katolikisme, Bahasa Latin, Bahasa Yunani, Barok, Biara (tempat tinggal), Biarawan, Catholic Encyclopedia, Eropa Barat, Eropa Tengah, Franka, Gereja Katolik Roma, Jam kanonis, Kapel, Kekaisaran, Kekristenan Barat, Milan, Misa, Monastisisme, Musik gereja, Notasi musik, Paduan suara, Paranada, Paris, Paus, Paus Benediktus XVI, Paus Gregorius I, Peraturan Santo Benediktus, Persekutuan Anglikan, Polifoni, Ritus Romawi, Romawi, Spanyol, Wangsa Karoling.

Abad ke-11 hingga 20

Berikut ini adalah daftar tahun dari abad ke-11 hingga 20, yaitu dari tahun 1001 hingga 2000.

Baru!!: Kidung Gregorian dan Abad ke-11 hingga 20 · Lihat lebih »

Anglo-Katolikisme

Anglo-Katolikisme, Katolikisme Anglikan, atau Anglikanisme Katolik meliputi orang-orang, kepercayaan dan praktek dalam Anglikanisme yang memakai warisan dan identitas Katolik pada berbagai gereja Anglikan.

Baru!!: Kidung Gregorian dan Anglo-Katolikisme · Lihat lebih »

Bahasa Latin

--> |catatan.

Baru!!: Kidung Gregorian dan Bahasa Latin · Lihat lebih »

Bahasa Yunani

Bahasa Yunani (bahasa Yunani Modern: Ελληνικά Elliniká; Hellēnikḗ) adalah suatu bahasa Indo-Eropa yang dituturkan di Yunani, Siprus, Albania bagian selatan, dan sebagian daerah-daerah di pesisir Laut Hitam, Anatolia, dan Semenanjung Italia bagian selatan.

Baru!!: Kidung Gregorian dan Bahasa Yunani · Lihat lebih »

Barok

Barok adalah aliran seni di Eropa yang periodenya menggantikan aliran Renaisans dan pertama berkembang di Italia pada abad ke-17 Masehi.

Baru!!: Kidung Gregorian dan Barok · Lihat lebih »

Biara (tempat tinggal)

Ordo Santo Heronimus di Segovia, Spanyol Biara Santo Nilus di Pulau Stolbnyi, di Danau Seliger dekat Ostashkov, Rusia, ca. 1910 Wihara Tengboche, biara agama Buddha di Nepal Biara Rumtek, Gangtok, Sikkim, India Biara Kerajaan di San Lorenzo de El Escorial, Spanyol. Dipangun 1563–1584. Biara Sumela, sebelah selatan Trabzon di Turki Timur. Dibangun pada abad ke-4 (diperkirakan pada 386 M). Biara adalah bangunan atau gugus bangunan yang digunakan sebagai tempat tinggal sekaligus tempat kerja para ahli zuhud, yakni biarawan atau biarawati, baik yang hidup berguyub maupun yang hidup berkhalwat.

Baru!!: Kidung Gregorian dan Biara (tempat tinggal) · Lihat lebih »

Biarawan

Seorang biarawan Buddha di Sri Lanka. Biarawan adalah seorang laki-laki yang melakukan asketisme, memfokuskan pikiran dan raganya untuk agama.

Baru!!: Kidung Gregorian dan Biarawan · Lihat lebih »

Catholic Encyclopedia

Catholic Encyclopedia (Ensiklopedia Katolik) atau saat ini biasa disebut Old Catholic Encyclopedia (Ensiklopedia Katolik Lama) adalah sebuah ensiklopedia dalam bahasa Inggris yang diterbitkan oleh Encyclopedia Press.

Baru!!: Kidung Gregorian dan Catholic Encyclopedia · Lihat lebih »

Eropa Barat

Pengertian umum Eropa Barat setelah Perang Dunia II dan pada Perang Dingin. Eropa Barat dalam pengertiannya yang paling umum adalah konsep politik yang muncul dan dipakai pada Perang Dingin.

Baru!!: Kidung Gregorian dan Eropa Barat · Lihat lebih »

Eropa Tengah

Peta Eropa Tengah. Peta Eropa Tengah. Eropa Tengah adalah wilayah yang terbentang di antara Eropa Timur dan Eropa Barat.

Baru!!: Kidung Gregorian dan Eropa Tengah · Lihat lebih »

Franka

Frank (atau Franc), Franka (Franca), Frankia (Francia), atau Frankonia (Franconia) dipakai untuk hal-hal berikut.

Baru!!: Kidung Gregorian dan Franka · Lihat lebih »

Gereja Katolik Roma

Gereja Katolik, terkadang dikenal sebagai Gereja Katolik Roma, merupakan Gereja Kristen terbesar di dunia, dengan jumlah umat terbaptis dunia mencapai 1,4 miliar jiwa pada tahun 2021.

Baru!!: Kidung Gregorian dan Gereja Katolik Roma · Lihat lebih »

Jam kanonis

kantor bernyanyi di atas kliros Katedral Santo Georgius, Istanbul Jam kanonis adalah saat-saat ibadat yang telah ditetapkan dalam kerangka ibadat harian.

Baru!!: Kidung Gregorian dan Jam kanonis · Lihat lebih »

Kapel

Littlejohn Memorial Chapel, sebuah kapel perguruan tinggi di Scotch College, Melbourne, Australia. Kapel (Chapel) adalah sebuah bangunan yang digunakan sebagai tempat untuk persekutuan dan ibadah bagi orang Kristen.

Baru!!: Kidung Gregorian dan Kapel · Lihat lebih »

Kekaisaran

Daftar Kekaisaran yang pernah ada dari tahun 1492-1945 Kekaisaran (disebut juga Kemaharajaan atau Imperium) adalah suatu kesatuan politik raya yang mencakup wilayah geografis yang luas, membawahi banyak negara, suku, dan bangsa, yang dipersatukan dan dipimpin oleh monarki (kaisar), atau oleh suatu bentuk pemerintahan oligarki.

Baru!!: Kidung Gregorian dan Kekaisaran · Lihat lebih »

Kekristenan Barat

Kekristenan Barat meliputi Gereja Latin dari Gereja Katolik, berbagai denominasi Protestan, dan kelompok-kelompok lainnya yang berasal dari dunia Barat.

Baru!!: Kidung Gregorian dan Kekristenan Barat · Lihat lebih »

Milan

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Kidung Gregorian dan Milan · Lihat lebih »

Misa

Misa adalah istilah untuk Perayaan Ekaristi dalam ritus liturgi Barat dari Gereja Katolik Roma, Gereja Ortodoks Ritus Barat, tradisi Anglo-Katolik dalam Gereja Anglikan, dan beberapa Gereja Lutheran.

Baru!!: Kidung Gregorian dan Misa · Lihat lebih »

Monastisisme

Monastisisme (dari kata Yunani, μοναχός, monakos, dari akar kata μονός, Monos, sendiri) atau Kerahiban, cara hidup religius yang dijalani seseorang dengan cara menafikan urusan-urusan duniawi agar dapat sepenuhnya membaktikan hidup bagi karya kerohanian.

Baru!!: Kidung Gregorian dan Monastisisme · Lihat lebih »

Musik gereja

Musik Gereja dalam St. Matius, Gereja Lutheran di Charleston, SC. Rancangan studio of Franz Mayer & Co. of Munich, Jerman, New Jersey 1966. Musik gereja adalah suatu jenis musik yang berkembang di kalangan Kristen (juga pada zaman sebelum kekristenan: Yahudi), terutama dilihat dari penggunaannya dalam ibadah gereja.

Baru!!: Kidung Gregorian dan Musik gereja · Lihat lebih »

Notasi musik

Notasi musik atau titinada musik adalah sistem penulisan karya musik.

Baru!!: Kidung Gregorian dan Notasi musik · Lihat lebih »

Paduan suara

Suatu penampilan paduan suara Paduan suara (sering disingkat padus) atau kor (dari koor) merupakan istilah yang merujuk kepada ansambel musik yang terdiri atas penyanyi-penyanyi maupun musik yang dibawakan oleh ensembel tersebut.

Baru!!: Kidung Gregorian dan Paduan suara · Lihat lebih »

Paranada

Paranada terdiri atas lima garis dan empat spasi. Dalam notasi musik balok, paranada atau sangkar nada (terkadang disebut juga balok not), adalah lima garis horizontal tempat not ditulis.

Baru!!: Kidung Gregorian dan Paranada · Lihat lebih »

Paris

Paris (atau) adalah ibu kota Prancis.

Baru!!: Kidung Gregorian dan Paris · Lihat lebih »

Paus

* Paus (mamalia) - sejenis mamalia yang hidup di lautan; sering disebut "ikan paus", nama ilmiah Cetacea.

Baru!!: Kidung Gregorian dan Paus · Lihat lebih »

Paus Benediktus XVI

Paus Benediktus XVI (Benedictus PP.; Benedetto XVI; Benediktus XVI; lahir Joseph Aloisius Ratzinger; 16 April 1927 – 31 Desember 2022) adalah Paus Gereja Katolik ke-265 dan kepala Negara Kota Vatikan dari 19 April 2005 hingga pengunduran dirinya pada tanggal 28 Februari 2013.

Baru!!: Kidung Gregorian dan Paus Benediktus XVI · Lihat lebih »

Paus Gregorius I

Paus Gregorius I (lahir 540 – wafat 12 Maret 604), atau lebih dikenal dengan julukan Gregorius Agung, adalah Paus Gereja Katolik Roma dari tanggal 3 September 590 hingga akhir hayatnya.

Baru!!: Kidung Gregorian dan Paus Gregorius I · Lihat lebih »

Peraturan Santo Benediktus

St. Benediktus menyusun peraturan, lukisan (1926) karya Hermann Nigg (1849–1928) Peraturan Santo Benediktus atau Regula Santo Benediktus (Regula Bededicti), adalah sebuah kitab dari abad ke-6 yang berisi peraturan-peraturan tertulis bagi para rahib yang hidup bersama dalam suatu komunitas di bawah otoritas seorang abbas.

Baru!!: Kidung Gregorian dan Peraturan Santo Benediktus · Lihat lebih »

Persekutuan Anglikan

Persekutuan Anglikan atau Komuni Anglikan adalah afiliasi sedunia dari Gereja-gereja Anglikan.

Baru!!: Kidung Gregorian dan Persekutuan Anglikan · Lihat lebih »

Polifoni

Polifoni (dari bahasa Yunani:πολύς /po΄lis/ banyak dan φωνή /fo΄ni/ suara) adalah salah satu jenis musik yang disusun berdasarkan banyak suara (poli yang artinya banyak dan foni yang artinya suara), berbeda dengan musik Musik Polifoni lahir sejak tahun 1200 dan mencapai puncak kejayaannya pada tahun 1600 hingga 1750 dengan tokoh musik Johan Sebastian Bach.

Baru!!: Kidung Gregorian dan Polifoni · Lihat lebih »

Ritus Romawi

Altar gereja Santa Cecilia in Trastevere di Roma, tahun 1700 Ritus Romawi atau Ritus Roma merupakan istilah ritus liturgis dari Gereja Roma.

Baru!!: Kidung Gregorian dan Ritus Romawi · Lihat lebih »

Romawi

* Romawi Kuno.

Baru!!: Kidung Gregorian dan Romawi · Lihat lebih »

Spanyol

Spanyol (España), secara resmi dikenal dengan sebutan Kerajaan Spanyol (Reino de España) adalah sebuah negara di Eropa barat daya yang bersama Portugal, terdapat di Semenanjung Iberia.

Baru!!: Kidung Gregorian dan Spanyol · Lihat lebih »

Wangsa Karoling

Wangsa Karoling atau Wangsa Karling adalah keluarga bangsawan Franka, kaum keturunan Arnulf dan Pipin, yang terbentuk pada abad ke-7 Masehi.

Baru!!: Kidung Gregorian dan Wangsa Karoling · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Kidung gregorian, Notasi Gregorian.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »