Daftar Isi
24 hubungan: Alga, Alga coklat, Biologi, Chromalveolata, Diatom, Dinding sel, Eukariota, Flagela, Fungi, Heterokontophyta, Kitin, Mikologi, Organisme uniseluler, Penyakit bulai, Peronosclerospora, Phytophthora, Phytophthora infestans, Protista, Sel (biologi), Selulosa, Serealia, Supergrup SAR, Tumbuhan, Zoospora.
Alga
Alga adalah sekumpulan organisme autotrof maupun heterotrof (mixotrof) yang tidak memiliki organ dengan perbedaan fungsi yang nyata.
Lihat Oomycetes dan Alga
Alga coklat
Alga coklat, alga pirang, atau Phaeophyceae adalah salah satu kelas dari dari alga Heterokontophyta.
Lihat Oomycetes dan Alga coklat
Biologi
Biologi (serapan dari biologie) atau ilmu hayat (serapan dari علمالحياة) adalah kajian tentang kehidupan, dan organisme hidup, termasuk struktur, fungsi, pertumbuhan, evolusi, persebaran, dan taksonominya.
Lihat Oomycetes dan Biologi
Chromalveolata
Chromalveolata adalah supergrup eukariota yang diusulkan pada tahun 2005 dan dijadikan sebagai salah satu dari enam kelompok utama eukariota.
Lihat Oomycetes dan Chromalveolata
Diatom
Diatom (dari bahasa Yunani dia yang berarti ' through ' dan tomos yang berarti ' cutting ') adalah suatu kelompok besar dari alga plankton yang termasuk paling sering ditemui.
Lihat Oomycetes dan Diatom
Dinding sel
Struktur molekuler dinding sel Tumbuhan Sel tumbuhan dipisahkan oleh dinding sel yang transparan. Dinding sel adalah matriks ekstraseluler yang menyelubungi tiap sel sebagai pelindung dan pembentuk sel.
Lihat Oomycetes dan Dinding sel
Eukariota
Eukariota adalah organisme dengan sel yang memiliki nukleus dan organel bermembran lainnya.
Lihat Oomycetes dan Eukariota
Flagela
Flagela adalah alat gerak berbentuk cambuk pada sejumlah organisme bersel satu.
Lihat Oomycetes dan Flagela
Fungi
Fungi atau Kulat adalah kerajaan dari sekelompok besar makhluk hidup eukariotik heterotrof yang mencerna makanannya di luar tubuh lalu menyerap molekul nutrisi ke dalam sel-selnya.
Lihat Oomycetes dan Fungi
Heterokontophyta
Heterokontophyta atau stramenopila adalah suatu cabang utama eukariota yang sekarang mencakup sekitar 10.500 spesies yang dikenal.
Lihat Oomycetes dan Heterokontophyta
Kitin
Struktur molekul Kitin Kitin adalah polisakarida struktural yang digunakan untuk menyusun eksoskleton dari artropoda (serangga, laba-laba, krustasea, dan hewan-hewan lain sejenis).
Lihat Oomycetes dan Kitin
Mikologi
Mikologi Mikologi adalah cabang ilmu pengetahuan yang mempelajari tentang fungi (jamur) atau sering disebut juga cendawan.
Lihat Oomycetes dan Mikologi
Organisme uniseluler
Gambaran mikroskop organisme bersel satu, Paramecium Organisme bersel satu atau organisme uniseluler adalah makhluk hidup yang terdiri dari satu sel tunggal.
Lihat Oomycetes dan Organisme uniseluler
Penyakit bulai
Gejala klinis penyakit bulai pada jagung umur 4 minggu. Penyakit bulai (downy mildew) adalah gejala dari serangan Oomycetes dari famili Sclerosporaceae, khususnya genus Peronosclerospora (sinonim Sclerospora), yang ditemukan pada berbagai anggota rumput-rumputan (Poaceae).
Lihat Oomycetes dan Penyakit bulai
Peronosclerospora
Peronosclerospora adalah salah satu genus dari Oomycetes yang dikenal sebagai patogen tanaman.
Lihat Oomycetes dan Peronosclerospora
Phytophthora
Phytophthora (dari bentukan bahasa Yunani φυτόν (phytón), “tumbuhan” dan φθορά (phthorá), “kehancuran”; “penghancur tumbuhan”) adalah salah satu genus Oomycetes yang anggota-anggotanya banyak menjadi penyebab penyakit tanaman penting sehingga meinmbulkan kerugian ekonomi, ekologi, dan demografi yang besar.
Lihat Oomycetes dan Phytophthora
Phytophthora infestans
Gejala serangan hawar kentang pada daun. Phytophthora infestans adalah Oomycetes yang menyebabkan penyakit hawar daun kentang dan busuk kentang.
Lihat Oomycetes dan Phytophthora infestans
Protista
Protista adalah mikroorganisme eukariota yang bukan hewan, tumbuhan, atau jamur.
Lihat Oomycetes dan Protista
Sel (biologi)
Dalam biologi, sel adalah kumpulan materi paling sederhana yang dapat hidup dan merupakan unit penyusun semua makhluk hidup.
Lihat Oomycetes dan Sel (biologi)
Selulosa
Selulosa merupakan senyawa organik dengan rumus (C6H10O5)n, sebuah polisakarida yang terdiri dari rantai linier dari beberapa ratus hingga lebih dari sepuluh ribu ikatan β(1→4) unit D-glukosa.
Lihat Oomycetes dan Selulosa
Serealia
Serealia (dikenal juga sebagai sereal atau biji-bijian) adalah sekelompok tanaman yang ditanam untuk dipanen biji atau bulirnya sebagai sumber karbohidrat/pati.
Lihat Oomycetes dan Serealia
Supergrup SAR
Sar atau Harosa (informal supergrup SAR) adalah klad yang mencakup stramenopila (heterokontophyta), alveolata, dan rhizaria.
Lihat Oomycetes dan Supergrup SAR
Tumbuhan
Dalam biologi, Tumbuhan adalah organisme eukariota multiseluler yang tergolong ke dalam kerajaan Plantae.
Lihat Oomycetes dan Tumbuhan
Zoospora
Zoospora adalah salah satu bentuk spora yang merupakan hasil reproduksi secara aseksual dari jamur Phycomycetes.
Lihat Oomycetes dan Zoospora
Juga dikenal sebagai Jamur air, Oomycota, Water mould.