Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Pasang
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Organisasi Revolusioner Internal Makedonia

Indeks Organisasi Revolusioner Internal Makedonia

Organisasi Revolusioner Internal Makedonia (Internal Macedonian Revolutionary Organization (IMRO), Вътрешна Македонска Революционна Организация (ВМРО), Vatreshna Makedonska Revolyutsionna Organizatsiya (VMRO); Внатрешна Македонска Револуционерна Организација, Vnatrešna Makedonska Revolucionerna Organizacija) adalah sebuah organisasi revolusioner rahasia di wilayah Ottoman Eropa yang beroperasi pada akhir abad ke-19 dan awal abad ke-20.

20 hubungan: Aleksandar I dari Yugoslavia, Aleksandar Stamboliyski, Balkan, Edirne, Kerajaan Bulgaria, Kesultanan Utsmaniyah, Liga Bangsa-Bangsa, Makedonia (wilayah), Makedonia Utara, Perang Balkan, Perang Dunia I, Perdana Menteri Bulgaria, Periode antarperang, Politik sayap kanan, Rumelia, Thessaloniki, Trakia, Ustaše, Vasil Levski, VMRO-DPMNE.

Aleksandar I dari Yugoslavia

Aleksandar I Karađorđević (Александар I Карађорђевић) (– 9 Oktober 1934), juga dikenal dengan julukan Aleksandar sang Penyatu, adalah pangeran penguasa Serbia dari tahun 1914.

Baru!!: Organisasi Revolusioner Internal Makedonia dan Aleksandar I dari Yugoslavia · Lihat lebih »

Aleksandar Stamboliyski

Aleksandar Stoimenov Stamboliyski (Александър Стоименов Стамболийски) adalah Perdana Menteri Bulgaria dari 1919 hingga 1923.

Baru!!: Organisasi Revolusioner Internal Makedonia dan Aleksandar Stamboliyski · Lihat lebih »

Balkan

Balkan ialah nama historis dan geografis yang digunakan menggambarkan Eropa bagian tenggara.

Baru!!: Organisasi Revolusioner Internal Makedonia dan Balkan · Lihat lebih »

Edirne

Salimiye Masjid Edirne (eˈdiɾne).

Baru!!: Organisasi Revolusioner Internal Makedonia dan Edirne · Lihat lebih »

Kerajaan Bulgaria

Kerajaan Bulgaria (Царство България, Carstvo Bǎlgarija) didirikan pada tanggal 5 Oktober 1908 ketika Kepangeranan Bulgaria secara resmi memproklamirkan kemerdekaan dari Kesultanan Utsmaniyah dan berubah menjadi kerajaan.

Baru!!: Organisasi Revolusioner Internal Makedonia dan Kerajaan Bulgaria · Lihat lebih »

Kesultanan Utsmaniyah

Kesultanan Utsmaniyah, nama resmi Daulat/Negara Agung Utsmaniyah (دولت عليه عثمانیه Devlet-i ʿAliyye-yi ʿOsmâniyye) sering disebut dalam bahasa Turki modern sebagai Osmanlı İmparatorluğu (Kekaisaran Utsmaniyah) atau Osmanlı Devleti (Negara Utsmaniyah); kadang disebut Kekaisaran Ottoman, Kesultanan Ottoman, Kesultanan Turki, Kekaisaran Utsmaniyah atau Turki Utsmani adalah kekaisaran lintas benua yang didirikan oleh suku-suku Turki di bawah pimpinan Osman Bey di barat laut Anatolia pada tahun 1299.

Baru!!: Organisasi Revolusioner Internal Makedonia dan Kesultanan Utsmaniyah · Lihat lebih »

Liga Bangsa-Bangsa

Liga Bangsa-Bangsa (LBB) (League of Nations, Société des Nations, Sociedas de Naciones) adalah sebuah organisasi internasional yang didirikan setelah Konferensi Perdamaian Prancis 1919, tepatnya pada 10 Januari 1920.

Baru!!: Organisasi Revolusioner Internal Makedonia dan Liga Bangsa-Bangsa · Lihat lebih »

Makedonia (wilayah)

Peta topografikal Makedonia Makedonia adalah region geografis dan historis di Balkan di Eropa Tenggara.

Baru!!: Organisasi Revolusioner Internal Makedonia dan Makedonia (wilayah) · Lihat lebih »

Makedonia Utara

Makedonia Utara (Република Северна Македонија, Republika Severna Makedonija) atau Republik Makedonia Utara (Republika e Maqedonisë së Veriut), adalah negara yang terletak di Semenanjung Balkan, Eropa Selatan.

Baru!!: Organisasi Revolusioner Internal Makedonia dan Makedonia Utara · Lihat lebih »

Perang Balkan

Perang Balkan mengacu pada serangkaian dua konflik yang terjadi di wilayah Balkan pada tahun 1912 dan 1913.

Baru!!: Organisasi Revolusioner Internal Makedonia dan Perang Balkan · Lihat lebih »

Perang Dunia I

Perang Dunia I (PD1) adalah sebuah perang global terpusat di Eropa yang dimulai pada tanggal 28 Juli 1914 sampai 11 November 1918.

Baru!!: Organisasi Revolusioner Internal Makedonia dan Perang Dunia I · Lihat lebih »

Perdana Menteri Bulgaria

Perdana Menteri Bulgaria (Ministar-predsedatel) adalah kepala pemerintahan Bulgaria.

Baru!!: Organisasi Revolusioner Internal Makedonia dan Perdana Menteri Bulgaria · Lihat lebih »

Periode antarperang

Eropa antara tahun 1929 hingga 1939. Periode Antarperang, disebut juga masa Interbellum (“inter”.

Baru!!: Organisasi Revolusioner Internal Makedonia dan Periode antarperang · Lihat lebih »

Politik sayap kanan

Dalam politik, sayap kanan atau Kelompok Kanan adalah istilah yang mengacu kepada segmen spektrum politik yang biasanya dihubungkan dengan konservatisme, liberalisme klasik, kelompok kanan agama, atau sekadar lawan dari politik sayap kiri.

Baru!!: Organisasi Revolusioner Internal Makedonia dan Politik sayap kanan · Lihat lebih »

Rumelia

Peta Rumelia pada tahun 1801. Rumelia (Rumeli; Rumelia; Ρωμυλία, Romylía, atau Ρούμελη, Roúmeli; Bosnia, Serbia dan Румелија, Rumelija; Румелия, Rumeliya) adalah istilah historis yang mendeskripsikan wilayah yang kini disebut Balkan atau Semenanjung Balkan ketika dikuasai oleh Kesultanan Utsmaniyah.

Baru!!: Organisasi Revolusioner Internal Makedonia dan Rumelia · Lihat lebih »

Thessaloniki

Thessaloniki atau Tesalonika (Yunani: Θεσσαλονίκη, Turki: Selânik, Slavia: Solun (Солун), Aromania: Săruna, Ladino: Selanik), merupakan kota yang terletak di Yunani bagian utara.

Baru!!: Organisasi Revolusioner Internal Makedonia dan Thessaloniki · Lihat lebih »

Trakia

Batas modern Trakia di Bulgaria, Yunani dan Turki. Trakia atau Trake (Thráki; Trakiya; Trakya) adalah sebuah Semenanjung di Eropa.

Baru!!: Organisasi Revolusioner Internal Makedonia dan Trakia · Lihat lebih »

Ustaše

Ustaša – Gerakan Revolusioner Kroasia (Ustaša – Hrvatski revolucionarni pokret) adalah organisasi fasis dan teroris Kroasia yang aktif sebelum dan selama Perang Dunia II.

Baru!!: Organisasi Revolusioner Internal Makedonia dan Ustaše · Lihat lebih »

Vasil Levski

Vasil Levski Vasil Levski (Васил Левски), lahir sebagai Vasil Ivanov Kunchev (Васил Иванов Кунчев) adalah pahlawan nasional Bulgaria.

Baru!!: Organisasi Revolusioner Internal Makedonia dan Vasil Levski · Lihat lebih »

VMRO-DPMNE

Organisasi Revolusioner Internal Makedonia-Partai Demokratik untuk Persatuan Nasional Makedonia (Bahasa Makedonia: Vnatrešno-Makedonska Revoluciona Organizacija-Demokratska Partija za Makedonsko Nacionalno Edinstvo), atau disingkat VMRO-DPMNE adalah partai politik di Republik Makedonia.

Baru!!: Organisasi Revolusioner Internal Makedonia dan VMRO-DPMNE · Lihat lebih »

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »