Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Pasang
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Bursa Efek Osaka

Indeks Bursa Efek Osaka

Bursa Efek Osaka atau lebih dikenal dengan nama resmi sebagai merupakan bursa berjangka dan bursa efek kedua terbesar di Jepang setelah Bursa Efek Tokyo, berdasarkan kapitalisasi pasar.

20 hubungan: Beras, Bursa berjangka, Bursa efek, Bursa Efek Tokyo, Daftar bursa efek, Derivatif, Indeks pasar saham, Jepang, Kabushiki kaisha, Kapitalisasi pasar, Keuangan, Kontrak berjangka, Nikkei 225, Opsi (keuangan), Osaka, Penggabungan dan pengambilalihan, Perusahaan rintisan, Tokyo, Waktu Standar Jepang, Zaman Edo.

Beras

Beras Seorang wanita menumbuk beras di sebuah desa dekat Bandung (foto diambil tahun 1908) Beras adalah bagian bulir padi (gabah) yang telah dipisah dari sekam.

Baru!!: Bursa Efek Osaka dan Beras · Lihat lebih »

Bursa berjangka

Para pedagang derivatif di Chicago Board of Trade. Bursa berjangka adalah tempat atau fasilitas memperjualbelikan kontrak atas sejumlah komoditas atau instrumen keuangan dengan harga tertentu yang penyerahan barangnya disepakati akan dilakukan pada saat yang akan datang.

Baru!!: Bursa Efek Osaka dan Bursa berjangka · Lihat lebih »

Bursa efek

Gedung Bursa Saham New York Bursa efek adalah sebuah pasar yang berhubungan dengan pembelian dan penjualan efek perusahaan yang sudah terdaftar di bursa itu.

Baru!!: Bursa Efek Osaka dan Bursa efek · Lihat lebih »

Bursa Efek Tokyo

Bursa Saham Tokyo (bahasa Jepang: 東京証券取引所 Tōkyō Shōken Torihikijo, bahasa Inggris: Tokyo Stock Exchange, 'TSE') adalah bursa saham yang terletak di Tokyo, Jepang.

Baru!!: Bursa Efek Osaka dan Bursa Efek Tokyo · Lihat lebih »

Daftar bursa efek

Berikut ini adalah daftar bursa efek di seluruh dunia.

Baru!!: Bursa Efek Osaka dan Daftar bursa efek · Lihat lebih »

Derivatif

Dalam dunia keuangan (finance), derivatif adalah sebuah kontrak bilateral atau perjanjian penukaran pembayaran yang nilainya diturunkan atau berasal dari produk yang menjadi "acuan pokok" atau juga disebut " produk turunan" (underlying product); daripada memperdagangkan atau menukarkan secara fisik suatu aset, pelaku pasar membuat suatu perjanjian untuk saling mempertukarkan uang, aset atau suatu nilai disuatu masa yang akan datang dengan mengacu pada aset yang menjadi acuan pokok.

Baru!!: Bursa Efek Osaka dan Derivatif · Lihat lebih »

Indeks pasar saham

Indeks pasar saham adalah sebuah ukuran statistik mulai dari pendaftaran saham, sampai perubahan gerak harga suatu saham dan statistik yang menggambarkan harga komposit dari komponennya.

Baru!!: Bursa Efek Osaka dan Indeks pasar saham · Lihat lebih »

Jepang

Jepang (bahasa Jepang: 日本国, Nihonkoku atau Nipponkoku) adalah sebuah negara kesatuan yang bersistem parlementer dengan berbentuk monarki konstitusional dan juga negara kepulauan di Asia Timur.

Baru!!: Bursa Efek Osaka dan Jepang · Lihat lebih »

Kabushiki kaisha

(biasanya disingkat KK) atau Kabushiki gaisha, adalah sebuah jenis yang dijelaskan dalam Undang-undang perusahaan di Jepang.

Baru!!: Bursa Efek Osaka dan Kabushiki kaisha · Lihat lebih »

Kapitalisasi pasar

Kapitalisasi pasar adalah sebuah istilah bisnis yang menunjuk ke harga keseluruhan dari sebuah saham perusahaan yaitu sebuah harga yang harus dibayar seseorang untuk membeli seluruh perusahaan.

Baru!!: Bursa Efek Osaka dan Kapitalisasi pasar · Lihat lebih »

Keuangan

Keuangan adalah istilah untuk menggambarkan hubungan antar manusia berdasarkan kebutuhan dan keuntungan material.

Baru!!: Bursa Efek Osaka dan Keuangan · Lihat lebih »

Kontrak berjangka

Kontrak berjangka atau juga dikenal dengan sebutan futures contract dalam dunia keuangan merupakan suatu kontrak standard yang diperdagangkan pada bursa berjangka, untuk membeli ataupun menjual aset acuan dari instrumen keuangan pada suatu tanggal dimasa akan datang, dengan harga tertentu.

Baru!!: Bursa Efek Osaka dan Kontrak berjangka · Lihat lebih »

Nikkei 225

, biasa disebut Nikkei, Nikkei index, atau Nikkei Stock Average, adalah sebuah indeks pasar saham untuk Bursa Saham Tokyo (Tokyo Stock Exchange - TSE).

Baru!!: Bursa Efek Osaka dan Nikkei 225 · Lihat lebih »

Opsi (keuangan)

Pembayaran dan keuntungan dari pembelian opsi beli (long call). Pembayaran dan keuntungan dari pembelian opsi jual (long put). Opsi, dalam dunia pasar modal, adalah suatu hak yang didasarkan pada suatu perjanjian untuk membeli atau menjual suatu komoditi, surat berharga keuangan, atau suatu mata uang asing pada suatu tingkat harga yang telah disetujui (ditetapkan di muka) pada setiap waktu dalam masa tiga bulan kontrak.

Baru!!: Bursa Efek Osaka dan Opsi (keuangan) · Lihat lebih »

Osaka

Osaka (大阪市 adalah sebuah kota di wilayah Kansai, Jepang. Selain sebagai ibu kota Prefektur Osaka, kota ini ditetapkan sebagai salah satu Kota Terpilih berdasarkan Undang-Undang Otonomi Lokal. Osaka adalah kota berpenduduk terbesar nomor tiga di Jepang setelah Tokyo dan Yokohama. Kota ini terletak di pulau Honshu, di mulut Sungai Yodo di Teluk Osaka. Osaka adalah kota terbesar di kawasan Keihanshin sebagai pusat industri dan pelabuhan untuk daerah metropolitan Osaka-Kobe-Kyoto. Di sebelah timur, Osaka bertetangga dengan Kyoto dan Nara, dan di sebelah barat dengan kota Kobe. Keihanshin adalah wilayah metropolitan berpenduduk terbesar nomor dua di Jepang, dan salah satu wilayah metropolitan terbesar di dunia dengan jumlah penduduk sekitar 18 juta orang, sekaligus wilayah metropolitan terbesar nomor dua di Jepang berdasarkan PDB dan wilayah metropolitan terbesar nomor tujuh di dunia. Osaka merupakan sebuah metropolis air yang dikenal dengan sungai-sungainya dan jumlah jembatan terbanyak di Jepang. Ada dua pusat kota di Osaka, yakni Umeda di sebelah utara, dan Namba di sebelah selatan. Kedua pusat kota ini dihubungkan oleh jalan utama yang bernama Midosuji. Kantor-kantor perdagangan, bank, dan konglomerat Jepang umumnya terpusat di sekitar Jalan Midosuji. Jalan Midosuji dikenal dengan pemandangan daun-daun pohon ginkgo yang menguning di musim gugur.

Baru!!: Bursa Efek Osaka dan Osaka · Lihat lebih »

Penggabungan dan pengambilalihan

Merger adalah suatu proses penggabungan dua perusahaan atau lebih menjadi satu perusahaan saja, dimana perusahaan tersebut mengambil dengan cara menyatukan saham berupa aset dan non aset perusahaan yang di merger.

Baru!!: Bursa Efek Osaka dan Penggabungan dan pengambilalihan · Lihat lebih »

Perusahaan rintisan

Siklus keuangan perusahaan rintisan Perusahaan rintisan (Inggris: startup company atau start-up company) adalah istilah yang merujuk pada semua perusahaan yang belum lama beroperasi.

Baru!!: Bursa Efek Osaka dan Perusahaan rintisan · Lihat lebih »

Tokyo

, nama resminya, adalah salah satu dari 47 prefektur Jepang yang menjadi ibu kota Jepang sejak 1869.

Baru!!: Bursa Efek Osaka dan Tokyo · Lihat lebih »

Waktu Standar Jepang

Peraturan kekaisaran yang dikeluarkan pada 27 Desember (1895). (bahasa Inggris: Japan Standard Time, disingkat JST) adalah zona waktu yang digunakan di seluruh Jepang, dengan perbedaan waktu sebesar UTC+9:00.

Baru!!: Bursa Efek Osaka dan Waktu Standar Jepang · Lihat lebih »

Zaman Edo

(1603 - 1867) adalah salah satu pembagian periode dalam sejarah Jepang yang dimulai sejak shogun pertama Tokugawa Ieyasu mendirikan Keshogunan Tokugawa di Edo yang berakhir dengan dari tangan Shogun terakhir Tokugawa Yoshinobu sekaligus mengakhiri kekuasan Keshogunan Tokugawa yang berlangsung selama 264 tahun.

Baru!!: Bursa Efek Osaka dan Zaman Edo · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Osaka Exchange, Osaka Securities Exchange.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »