Kami sedang bekerja untuk memulihkan aplikasi Unionpedia di Google Play Store
KeluarMasuk
🌟Kami menyederhanakan desain kami untuk navigasi yang lebih baik!
Instagram Facebook X LinkedIn

POSIX

Indeks POSIX

POSIX (Portable Operating System Interface) adalah kumpulan standar yang diatur oleh IEEE untuk menyeragamkan API dan antarmuka yang dipakai oleh sistem-sistem operasi mirip Unix.

Daftar Isi

  1. 15 hubungan: Ada (bahasa pemrograman), Antarmuka, Antarmuka pemrograman aplikasi, Fortran, Institute of Electrical and Electronics Engineers, Komisi Elektroteknik Internasional, Microsoft, Mirip Unix, MKS Toolkit, Organisasi Standardisasi Internasional, Richard Stallman, Sistem operasi, Takarir, Unix, Windows NT.

  2. API
  3. Standar IEC
  4. Standar IEEE

Ada (bahasa pemrograman)

Bahasa pemrograman Ada, adalah sebuah bahasa pemrograman prosedural yang didesain di bawah arahan Departemen Pertahanan Amerika Serikat pada akhir tahun 1970-an dan awalnya ditujukan sebagai bahasa utama dalam membangun perangkat lunak Departemen Pertahanan.

Lihat POSIX dan Ada (bahasa pemrograman)

Antarmuka

Dalam penggunaan umum, sebuah antarmuka, penghubung atau interface adalah sebuah titik, wilayah, atau permukaan di mana dua zat atau benda berbeda bertemu; dia juga digunakan secara metafora untuk perbatasan antara benda.

Lihat POSIX dan Antarmuka

Antarmuka pemrograman aplikasi

Antarmuka pemrograman aplikasi (Inggris: application programming interface disingkat API) adalah penerjemah komunikasi antara klien dengan server untuk menyederhanakan implementasi dan perbaikan software.

Lihat POSIX dan Antarmuka pemrograman aplikasi

Fortran

''The Fortran Automatic Coding System for the IBM 704'' pada tanggal 15 Oktober 1956, sebagai buku panduan pemrogram pertama untuk Fortran. Fortran (atau FORTRAN) adalah sebuah bahasa pemrograman.

Lihat POSIX dan Fortran

Institute of Electrical and Electronics Engineers

IEEE adalah organisasi internasional, beranggotakan para insinyur, dengan tujuan untuk pengembangan teknologi untuk meningkatkan harkat kemanusiaan.

Lihat POSIX dan Institute of Electrical and Electronics Engineers

Komisi Elektroteknik Internasional

Komisi Elektroteknik Internasional (International Electrotechnical Commission; IEC) adalah suatu ornop standardisasi internasional nirlaba yang menyiapkan dan mempublikasikan standar internasional untuk semua teknologi elektrik, elektronika, dan teknologi lain yang terkait, yang secara kolektif dikenal dengan "elektroteknologi".

Lihat POSIX dan Komisi Elektroteknik Internasional

Microsoft

Microsoft Corporation adalah perusahaan multinasional Amerika Serikat yang berpusat di Redmond, Washington, Amerika Serikat yang mengembangkan, membuat, memberi lisensi, dan mendukung berbagai produk dan jasa terkait dengan komputer.

Lihat POSIX dan Microsoft

Mirip Unix

Diagram perkembangan sistem operasi Unix dan mirip Unix sepanjang waktu. Klik lebih lanjut untuk melihatnya lebih jelas. Mirip Unix (Inggris: Unix-like) adalah keluarga sistem operasi yang karakteristik dan fungsinya menyerupai dengan sistem operasi Unix, tetapi tidak memiliki ikatan langsung ke Unix asli.

Lihat POSIX dan Mirip Unix

MKS Toolkit

MKS Toolkit adalah sebuah paket perangkat lunak yang diproduksi dan dipelihara oleh MKS Inc. yang menyediakan lingkungan UNIX untuk membuat skrip program, serta memindahkan aplikasi berbasis UNIX dan Linux ke sistem operasi Windows 32-bit atau 64-bit.

Lihat POSIX dan MKS Toolkit

Organisasi Standardisasi Internasional

Organisasi Internasional untuk Standardisasi (International Organization for Standardization), (Organisation internationale de normalisation) atau disingkat ISO adalah badan penetap standar internasional yang terdiri dari wakil-wakil dari badan standardisasi nasional setiap negara.

Lihat POSIX dan Organisasi Standardisasi Internasional

Richard Stallman

Richard Matthew Stallman (lahir 16 Maret 1953), biasa dikenal dengan inisial rms atau RMS, adalah pendiri gerakan perangkat lunak bebas, proyek GNU, dan Yayasan Perangkat Lunak Bebas.

Lihat POSIX dan Richard Stallman

Sistem operasi

Sistem operasi (operating system; disingkat OS) adalah perangkat lunak sistem yang mengatur sumber daya dari perangkat keras dan perangkat lunak, serta sebagai daemon untuk program komputer.

Lihat POSIX dan Sistem operasi

Takarir

Contoh penggunaan takarir. Takarir (caption) atau sulih teks, telop (subtitle) adalah penyampaian dialog dalam bentuk teks pada film dan acara televisi, biasanya ditampilkan di bagian bawah layar.

Lihat POSIX dan Takarir

Unix

Unix atau UNIX adalah sebuah sistem operasi komputer yang diawali dari proyek Multics (Multiplexed Information and Computing Service) pada tahun 1965 yang dilakukan American Telephone and Telegraph (AT&T), General Electric (GE), dan Institut Teknologi Massachusetts (MIT), dengan biaya dari Departemen Pertahanan Amerika (Departement of Defence Advenced Research Project, DARPA atau ARPA).

Lihat POSIX dan Unix

Windows NT

Windows NT merupakan sebuah sistem operasi Microsoft Windows berbasis kernel NT yang merupakan singkatan dari network atau dalam bahasa Indonesia berarti jaringan.

Lihat POSIX dan Windows NT

Lihat juga

API

Standar IEC

Standar IEEE