Daftar Isi
Gending
Gênding adalah istilah yang digunakan masyarakat Jawa untuk menyebut bentuk komposisi musik karawitan yang menyajikan seni suara instrumental.
Lihat Parikan dan Gending
Ludruk
Pementasan Ludruk Ludruk adalah suatu kesenian drama tradisional dari Jawa Timur.
Lihat Parikan dan Ludruk
Pantun
Pantun adalah salah satu jenis puisi lama yang sangat luas dikenal di Nusantara.
Lihat Parikan dan Pantun
Suku Jawa
Suku Jawa (Tiyang Jawi (krama); Wong Jawa (ngoko) adalah suku bangsa Austronesia terbesar di Indonesia yang berasal dari Jawa Tengah, Jawa Timur, dan Daerah Istimewa Yogyakarta. Pada tahun 2010, setidaknya 40,22% penduduk Indonesia merupakan etnis Jawa. Selain itu, suku Jawa ada pula yang berada di negara Kaledonia Baru dan Suriname, karena pada masa kolonial Belanda suku ini dibawa ke sana sebagai pekerja.
Lihat Parikan dan Suku Jawa