Kami sedang bekerja untuk memulihkan aplikasi Unionpedia di Google Play Store
KeluarMasuk
🌟Kami menyederhanakan desain kami untuk navigasi yang lebih baik!
Instagram Facebook X LinkedIn

Pasukan Elit Malaysia

Indeks Pasukan Elit Malaysia

Pasukan Elit Malaysia adalah pasukan yang dilatih secara khusus yang direkrut dari sebagian kecil personel dari ketiga cabang militer Angkatan Tentara Malaysia, penegak hukum atau lembaga pemerintah.

Daftar Isi

  1. 9 hubungan: Angkatan Tentara Malaysia, Brigade 10 Para, Grup Gerak Khas, Kepolisian Kerajaan Malaysia, Komsus 69 dan Unit Tindak Khas, Pasukan Khas Laut, Pasukan khusus, Pasukan lintas udara, Pasukan pengawal setia negeri Johor.

Angkatan Tentara Malaysia

Angkatan Tentara Malaysia (Angkatan Tentera Malaysia, abjad Jawi: اڠكتن تنترا مليسيا) atau biasa disingkat ATM adalah sebuah nama angkatan bersenjata dari negara Malaysia.

Lihat Pasukan Elit Malaysia dan Angkatan Tentara Malaysia

Brigade 10 Para

Brigade 10 Para (10 Briged Para) adalah pasukan lintas udara yang dimiliki oleh Angkatan Darat Malaysia dan juga merupakan satuan pasukan elite didalam Angkatan Tentara Malaysia.

Lihat Pasukan Elit Malaysia dan Brigade 10 Para

Grup Gerak Khas

Grup Gerak Khas umumnya dikenal dengan singkatan GGK, adalah resimen pasukan khusus Angkatan Darat Malaysia yang melakukan misi operasi khusus seperti peperangan, sabotase, kontra-terorisme, dan intelijen non-konvensional.

Lihat Pasukan Elit Malaysia dan Grup Gerak Khas

Kepolisian Kerajaan Malaysia

Polis Diraja Malaysia atau dalam bahasa Indonesia disebut Kepolisian Kerajaan Malaysia adalah satuan kepolisian nasional Malaysia.

Lihat Pasukan Elit Malaysia dan Kepolisian Kerajaan Malaysia

Komsus 69 dan Unit Tindak Khas

VAT 69/UTK atau Komando 69 (Indonesia: Komando Khusus 69, Komsus 69) dan Unit Tindak Khas merupakan dua satuan khusus Polis Diraja Malaysia bermarkas di Brigade Utara (Britara) Ulu Kinta, Perak dan Mabes PDRM Bukit Aman, Kuala Lumpur, diletakkan dibawah tanggung jawab Divisi Keselamatan dan Ketertiban Dalam Negeri.

Lihat Pasukan Elit Malaysia dan Komsus 69 dan Unit Tindak Khas

Pasukan Khas Laut

Pasukan Khas Laut, umumnya dikenal sebagai PASKAL adalah pasukan khusus Angkatan Laut Malaysia, yang digunakan dalam aksi langsung dan operasi pengintaian khusus.

Lihat Pasukan Elit Malaysia dan Pasukan Khas Laut

Pasukan khusus

U.S. Navy SEAL di Kuwait. Pasukan khusus atau pasukan operasi khusus adalah satuan militer yang dibentuk dan dilatih untuk melakukan misi perang non-konvensional, anti-teroris, pengintaian, aksi langsung, dan pertahanan luar negeri.

Lihat Pasukan Elit Malaysia dan Pasukan khusus

Pasukan lintas udara

Brevet untuk satuan Lintas Udara (Airborne) atau Paratrooper (Para) Pasukan lintas udara atau Linud (Bhs. Inggris: "Airborne Troops") merupakan suatu satuan militer dari angkatan darat yang biasanya terdiri dari infanteri ringan (Bhs. Inggris: "Light Infantry") dimana satuan ini dibentuk untuk bisa dikirim ke medan pertempuran melalui pesawat terbang, dan terjun menggunakan parasut untuk mendarat di dalam kawasan musuh dan melakukan penyerangan.

Lihat Pasukan Elit Malaysia dan Pasukan lintas udara

Pasukan pengawal setia negeri Johor

Pasukan Pengawal Setia Negeri Johor (Askar Timbalan Setia Negeri Johor) atau juga biasa disebut Tentara Johor adalah angkatan tentara yang dimiliki oleh Negeri Johor yang dibentuk pada masa pemerintahan Sultan Ibrahim ibni Sultan Abu Bakar (Sultan Temenggung Johor ke-2).

Lihat Pasukan Elit Malaysia dan Pasukan pengawal setia negeri Johor