Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Patrick Vieira

Indeks Patrick Vieira

Patrick Vieira (lahir 23 Juni 1976) adalah seorang pelatih dan mantan pemain sepak bola profesional asal Prancis kelahiran Senegal yang kini menjadi manajer klub Ligue 1 Strasbourg. Sebagai pemain, Vieira biasa bermain pada posisi gelandang dan merupakan anggota skuad tim nasional Prancis saat meraih gelar juara Piala Dunia FIFA 1998, Kejuaraan Eropa UEFA 2000, dan Piala Konfederasi FIFA 2001. Ia juga pernah bermain untuk Cannes, Milan, Arsenal, Juventus, Inter Milan, dan Manchester City. Setelah pensiun sebagai pemain, Vieira memulai karier kepelatihan dengan akademi Manchester City pada 2013. Dua tahun kemudian, ia hengkang untuk menjadi manajer klub MLS New York City FC. Ia kemudian pernah melatih klub Ligue 1 Nice pada 2018 hingga 2020 dan klub Liga Utama Inggris Crystal Palace pada 2021 hingga 2023.

86 hubungan: AC Milan, Afrika, Agustus, Arsène Wenger, Arsenal, Arsenal F.C., Bernard Lama, Cannes, Community Shield FA, Community Shield FA 2002, Community Shield FA 2004, Crystal Palace F.C., Dakar, FIFA 100, France Football, Gelandang (sepak bola), Inggris, Inter Milan, Italia, Jean Tigana, Juventus F.C., Kanser, Kapten (sepak bola), Kejuaraan Eropa UEFA, Kejuaraan Eropa UEFA 1984, Kejuaraan Eropa UEFA 2000, Liga Utama Inggris, Liga Utama Inggris 1997–1998, Liga Utama Inggris 2001–2002, Liga Utama Inggris 2003–2004, Liga Utama Sepak Bola Amerika Serikat, Ligue 1, Manchester City F.C., Manchester United F.C., Marcel Desailly, New York City FC, Nice, OGC Nice, Pemain Terbaik Liga Utama Inggris, Pensiun, Piala Dunia FIFA, Piala Dunia FIFA 1998, Piala Dunia FIFA 2006, Piala FA, Piala FA 1997–1998, Piala FA 2001–2002, Piala FA 2002–2003, Piala FA 2004–2005, Piala FA 2010–2011, Piala Konfederasi FIFA, ..., Piala Konfederasi FIFA 2001, Piala Super Italia, Pound sterling, Prancis, RC Strasbourg Alsace, Real Madrid C.F., Roy Keane, Ruud van Nistelrooy, Senegal, Sepak bola, Serie A, Serie A 1995–1996, Serie A 2005–2006, Serie A 2006–2007, Serie A 2007–2008, Serie A 2008–2009, Serie A 2009–2010, Southampton F.C., Stadion Arsenal, The Guardian, Thierry Henry, Tim nasional sepak bola Prancis, Tony Adams, Versailles, Zinédine Zidane, 1955, 1972, 1993, 1995, 1996, 1997, 1998, 2000, 2003, 23 Juni, 24 Mei. Memperluas indeks (36 lebih) »

AC Milan

Associazione Calcio Milan, sering disebut sebagai AC Milan, adalah klub Italia yang berbasis di Milan, Lombardia, yang bermain di Serie A. Mereka bermain dengan seragam bergaris merah-hitam dan celana putih (kadang-kadang hitam), sehingga dijuluki Rossoneri ("merah-hitam").

Baru!!: Patrick Vieira dan AC Milan · Lihat lebih »

Afrika

Peta dunia yang menunjukkan lokasi Afrika. Afrika adalah benua terbesar kedua di dunia setelah Asia dan kedua terbanyak penduduknya setelah Asia.

Baru!!: Patrick Vieira dan Afrika · Lihat lebih »

Agustus

Agustus adalah bulan kedelapan dalam satu tahun Kalender Gregorian.

Baru!!: Patrick Vieira dan Agustus · Lihat lebih »

Arsène Wenger

Arsène Charles Ernest Wenger, OIB,(lahir di Strasbourg, 22 Oktober 1949) adalah seorang manajer sepak bola yang berasal dari Prancis dan merupakan mantan pemain sepak bola.

Baru!!: Patrick Vieira dan Arsène Wenger · Lihat lebih »

Arsenal

Gudang senjata bagi Garda Swiss. Arsenal (arsenal) atau gudang senjata (armory atau armoury) adalah sebuah tempat yang dimiliki oleh baik swasta maupun negeri untuk membuat, merawat, memeperbaiki, dan/atau menyimpan senjata, amunisi, dan alat-alat perang lainnya.

Baru!!: Patrick Vieira dan Arsenal · Lihat lebih »

Arsenal F.C.

Arsenal Football Club (dikenal pula sebagai Arsenal atau The Gunners) adalah klub sepak bola profesional Inggris yang berbasis di daerah Holloway, London.

Baru!!: Patrick Vieira dan Arsenal F.C. · Lihat lebih »

Bernard Lama

Bernard Lama merupakan mantan pemain sepak bola berkebangsaan Prancis.

Baru!!: Patrick Vieira dan Bernard Lama · Lihat lebih »

Cannes

Pemandangan kota Cannes dari Laut Tengah Cannes (bahasa Provencal: Canas) adalah sebuah kota di Prancis bagian selatan yang terletak di Riviera, département Alpes-Maritimes.

Baru!!: Patrick Vieira dan Cannes · Lihat lebih »

Community Shield FA

Community Shield Football Association (sebelumnya Charity Shield) adalah pertandingan tahunan sepak bola Inggris yang diperebutkan di Stadion Wembley antara juara Liga Utama Inggris musim sebelumnya dan pemegang Piala FA.

Baru!!: Patrick Vieira dan Community Shield FA · Lihat lebih »

Community Shield FA 2002

Community Shield FA 2002 adalah pertandingan sepak bola antara Arsenal dan Liverpool yang diselenggarakan pada 11 Agustus 2002 di Stadion Millennium, Cardiff.

Baru!!: Patrick Vieira dan Community Shield FA 2002 · Lihat lebih »

Community Shield FA 2004

Community Shield FA 2004 adalah pertandingan sepak bola antara Arsenal dan Manchester United yang diselenggarakan pada 8 Agustus 2004 di Stadion Millennium, Cardiff.

Baru!!: Patrick Vieira dan Community Shield FA 2004 · Lihat lebih »

Crystal Palace F.C.

Crystal Palace Football Club merupakan sebuah tim sepak bola Inggris yang bermarkas di London Borough of Croydon dan didirikan pada tahun 1905 namun Klub Crystal Palace saat ini mengklaim jika Klub Crystal Palace yang didirikan tahun 1905 adalah lanjutan dari Klub Crystal Palace yang didirikan tahun 1861 yang bubar.

Baru!!: Patrick Vieira dan Crystal Palace F.C. · Lihat lebih »

Dakar

Dakar adalah ibu kota sekaligus kota terbesar Senegal.

Baru!!: Patrick Vieira dan Dakar · Lihat lebih »

FIFA 100

Ronaldo FIFA 100 adalah daftar pemain dunia yang dipilih oleh Pe'le yang dianggapnya sebagai "pemain bola terbaik yang pernah ada".

Baru!!: Patrick Vieira dan FIFA 100 · Lihat lebih »

France Football

France Football adalah majalah dwimingguan Prancis yang meliput berita sepak bola dari seluruh dunia.

Baru!!: Patrick Vieira dan France Football · Lihat lebih »

Gelandang (sepak bola)

Posisi gelandang dalam permainan sepak bola (warna biru) Gelandang adalah pemain tengah (Midfielder) dalam pertandingan sepak bola, yang berada di antara pemain penyerang dan bek.

Baru!!: Patrick Vieira dan Gelandang (sepak bola) · Lihat lebih »

Inggris

Inggris (England) adalah sebuah negara konstituen atau negara bagian yang merupakan bagian dari Britania Raya.

Baru!!: Patrick Vieira dan Inggris · Lihat lebih »

Inter Milan

Football Club Internazionale Milano, atau yang dikenal dengan nama Internazionale ataupun juga Inter, dan bahasa sehari-hari dikenal sebagai Inter Milan di luar Italia, adalah sebuah klub sepak bola profesional asal Italia yang saat ini bermain di Serie A Liga Italia.

Baru!!: Patrick Vieira dan Inter Milan · Lihat lebih »

Italia

Italia, resminya Republik Italia (Repubblica Italiana), adalah sebuah negara kesatuan republik parlementer di EropaSemenanjung Italia secara geografis terletak di Eropa Selatan, sedangkan Italia Utara dapat ditempatkan sebagian atau seluruhnya di Eropa Tengah.

Baru!!: Patrick Vieira dan Italia · Lihat lebih »

Jean Tigana

Jean Tigana merupakan seorang mantan pemain sepak bola dan pelatih berkebangsaan Prancis.

Baru!!: Patrick Vieira dan Jean Tigana · Lihat lebih »

Juventus F.C.

Juventus Football Club S.p.A. (dari bahasa Latin:Nama "Juventus" ialah terjemahan bahasa Piedmont dari kata Latin iuventus (youth dalam Bahasa Inggris). iuventus: masa muda), biasa disebut sebagai Juventus dan populer dengan nama Juve (pengucapan), adalah klub sepak bola profesional asal Italia yang berbasis di kota Turin, Piemonte.

Baru!!: Patrick Vieira dan Juventus F.C. · Lihat lebih »

Kanser

Dalam astronomi dan astrologi, Kanser, kepiting, adalah salah satu dari 12 rasi bintang zodiak.

Baru!!: Patrick Vieira dan Kanser · Lihat lebih »

Kapten (sepak bola)

Sebuah gelang kapten yang dikenakan seorang kapten. Kapten tim dari sebuah tim sepak bola adalah seorang pemain yang dipilih sebagai pemimpin tim di lapangan.

Baru!!: Patrick Vieira dan Kapten (sepak bola) · Lihat lebih »

Kejuaraan Eropa UEFA

Kejuaraan Eropa UEFA (UEFA European Football Championship) atau sering disebut Euro atau Piala Eropa adalah turnamen sepak bola utama antara tim nasional sepak bola pria di bawah naungan (regulasi) UEFA.

Baru!!: Patrick Vieira dan Kejuaraan Eropa UEFA · Lihat lebih »

Kejuaraan Eropa UEFA 1984

Kejuaraan Eropa UEFA 1984 atau lebih dikenal dengan UEFA Euro 1984 diadakan di Prancis pada tanggal 12 hingga 27 Juni 1984.

Baru!!: Patrick Vieira dan Kejuaraan Eropa UEFA 1984 · Lihat lebih »

Kejuaraan Eropa UEFA 2000

Kejuaraan Eropa UEFA 2000 (2000 UEFA European Football Championship, UEFA Europees Voetbalkampioenschap 2000) adalah edisi kesebelas dari Kejuaraan Eropa UEFA yang diselenggarakan di dua negara untuk pertama kalinya, yakni Belanda dan Belgia, sejak 10 Juni hingga 2 Juli 2000.

Baru!!: Patrick Vieira dan Kejuaraan Eropa UEFA 2000 · Lihat lebih »

Liga Utama Inggris

Liga Utama Inggris atau Liga Premier Inggris (English Premier League, EPL) adalah liga tertinggi dalam sistem liga sepak bola di Inggris.

Baru!!: Patrick Vieira dan Liga Utama Inggris · Lihat lebih »

Liga Utama Inggris 1997–1998

Liga Utama Inggris musim 1997–98 adalah musim keenam dari Liga Utama Inggris.

Baru!!: Patrick Vieira dan Liga Utama Inggris 1997–1998 · Lihat lebih »

Liga Utama Inggris 2001–2002

Liga Utama Inggris musim 2001–02 adalah musim kesepuluh dari Liga Utama Inggris sejak dibentuk tahun 1992.

Baru!!: Patrick Vieira dan Liga Utama Inggris 2001–2002 · Lihat lebih »

Liga Utama Inggris 2003–2004

Liga Utama Inggris musim 2003–04 adalah musim keduabelas dari Liga Utama Inggris sejak dibentuk tahun 1992.

Baru!!: Patrick Vieira dan Liga Utama Inggris 2003–2004 · Lihat lebih »

Liga Utama Sepak Bola Amerika Serikat

Liga Utama Sepak Bola Amerika Serikat (Major League Soccer, biasa disingkat sebagai MLS) adalah liga sepak bola profesional tingkat tertinggi di Amerika Serikat dan Kanada.

Baru!!: Patrick Vieira dan Liga Utama Sepak Bola Amerika Serikat · Lihat lebih »

Ligue 1

Ligue 1, disebut juga Ligue 1 Uber Eats untuk keperluan sponsor, adalah divisi teratas dalam liga sepak bola Prancis.

Baru!!: Patrick Vieira dan Ligue 1 · Lihat lebih »

Manchester City F.C.

Manchester City Football Club (dikenal pula sebagai Man City atau The Citizens) adalah sebuah klub sepak bola profesional dari Inggris yang bermain di Liga Premier Inggris.

Baru!!: Patrick Vieira dan Manchester City F.C. · Lihat lebih »

Manchester United F.C.

Manchester United Football Club adalah sebuah klub sepak bola profesional yang berbasis di Old Trafford, Manchester Raya, yang bermain di Liga Utama Inggris dengan gelar Liga Utama Inggris terbanyak sepanjang masa.

Baru!!: Patrick Vieira dan Manchester United F.C. · Lihat lebih »

Marcel Desailly

Marcel Desailly (dengan nama Odenke Abbey) adalah mantan pemain sepak bola asal Ghana berkebangsaan Prancis.

Baru!!: Patrick Vieira dan Marcel Desailly · Lihat lebih »

New York City FC

New York City FC adalah tim sepak bola profesional Amerika yang akan datang dan berbasis di New York City.

Baru!!: Patrick Vieira dan New York City FC · Lihat lebih »

Nice

Pemandangan Nice dilihat dari ''Promenade des Anglais'' Nice (dibaca; Bahasa Provençal Niça atau Nissa, Bahasa Italia Nizza) adalah sebuah kota di Prancis Selatan yang terletak di tepian Laut Tengah, antara Marseille dan Genoa, dengan penduduk 933.080 di wilayah metropolitan pada sensus 1999.

Baru!!: Patrick Vieira dan Nice · Lihat lebih »

OGC Nice

Olympique Gymnastie Club de Nice-Côte d'Azur merupakan sebuah tim sepak bola Prancis yang bermain di Divisi Utama Ligue 1, Prancis.

Baru!!: Patrick Vieira dan OGC Nice · Lihat lebih »

Pemain Terbaik Liga Utama Inggris

Pemain Terbaik Liga Utama Inggris (bahasa Inggris: Premier League Player of the Season), secara harfiah berarti Pemain Liga Utama Inggris Musim Ini, adalah sebuah penghargaan sepak bola yang dianugerahkan kepada pemain Liga Utama Inggris yang memiliki prestasi terbaik setiap musimnya.

Baru!!: Patrick Vieira dan Pemain Terbaik Liga Utama Inggris · Lihat lebih »

Pensiun

Pensiun atau purnatugas adalah seseorang yang sudah tidak bekerja lagi karena usianya sudah lanjut dan harus diberhentikan, ataupun atas permintaan sendiri (pensiun muda).

Baru!!: Patrick Vieira dan Pensiun · Lihat lebih »

Piala Dunia FIFA

Piala Dunia FIFA (FIFA World Cup) atau sering disebut Piala Dunia saja, adalah kompetisi sepak bola internasional yang diikuti oleh tim nasional senior putra anggota Federasi Sepak Bola Internasional (Fédération Internationale de Football Association, FIFA), badan pengatur sepak bola dunia.

Baru!!: Patrick Vieira dan Piala Dunia FIFA · Lihat lebih »

Piala Dunia FIFA 1998

Piala Dunia FIFA 1998 (Coupe du monde de football 1998) merupakan edisi keenam belas dari Piala Dunia FIFA, yang diselenggarakan di Prancis, 10 Juni hingga 12 Juli 1998.

Baru!!: Patrick Vieira dan Piala Dunia FIFA 1998 · Lihat lebih »

Piala Dunia FIFA 2006

Piala Dunia FIFA 2006 (FIFA-Fußball-Weltmeisterschaft Deutschland 2006) adalah edisi ke-18 dari Piala Dunia FIFA, yang putaran finalnya diselenggarakan di Jerman, 9 Juni hingga 9 Juli 2006.

Baru!!: Patrick Vieira dan Piala Dunia FIFA 2006 · Lihat lebih »

Piala FA

The Football Association Challenge Cup, umumnya dikenal sebagai Piala FA atau FA Cup, adalah sebuah kompetisi sepak bola pria sistem gugur tahunan di Inggris dan merupakan kompetisi sepak bola tertua di dunia.

Baru!!: Patrick Vieira dan Piala FA · Lihat lebih »

Piala FA 1997–1998

Piala FA 1997–1998 adalah edisi ke-117 dari penyelenggaraan Piala FA, turnamen tertua dalam sepak bola di Inggris.

Baru!!: Patrick Vieira dan Piala FA 1997–1998 · Lihat lebih »

Piala FA 2001–2002

Piala FA 2001–2002 adalah edisi ke-121 dari penyelenggaraan Piala FA, turnamen tertua dalam sepak bola di Inggris.

Baru!!: Patrick Vieira dan Piala FA 2001–2002 · Lihat lebih »

Piala FA 2002–2003

Piala FA 2002–2003 adalah edisi ke-122 dari penyelenggaraan Piala FA, turnamen tertua dalam sepak bola di Inggris.

Baru!!: Patrick Vieira dan Piala FA 2002–2003 · Lihat lebih »

Piala FA 2004–2005

Piala FA 2004–2005 adalah edisi ke-124 dari penyelenggaraan Piala FA, turnamen tertua dalam sepak bola di Inggris.

Baru!!: Patrick Vieira dan Piala FA 2004–2005 · Lihat lebih »

Piala FA 2010–2011

Piala FA 2010–2011 adalah edisi ke-130 dari penyelenggaraan Piala FA, turnamen tertua dalam sepak bola di Inggris.

Baru!!: Patrick Vieira dan Piala FA 2010–2011 · Lihat lebih »

Piala Konfederasi FIFA

Piala Konfederasi FIFA (FIFA Confederations Cup) adalah kejuaraan sepak bola resmi yang diadakan FIFA yang mempertemukan kejuaraan dari setiap konfederasi yang berada di bawah naungan FIFA.

Baru!!: Patrick Vieira dan Piala Konfederasi FIFA · Lihat lebih »

Piala Konfederasi FIFA 2001

Piala Konfederasi FIFA 2001 merupakan edisi Piala Konfederasi FIFA yang kelima.

Baru!!: Patrick Vieira dan Piala Konfederasi FIFA 2001 · Lihat lebih »

Piala Super Italia

Piala Super Italia (Supercoppa Italiana) adalah pertandingan sepak bola yang mempertemukan antara juara bertahan Serie A dengan juara Piala Italia musim sebelumnya.

Baru!!: Patrick Vieira dan Piala Super Italia · Lihat lebih »

Pound sterling

Pound sterling (£) atau pounds saja (GBP) adalah mata uang Britania Raya.

Baru!!: Patrick Vieira dan Pound sterling · Lihat lebih »

Prancis

Prancis (France), secara resmi disebut sebagai Republik Prancis (République française), adalah sebuah negara yang teritori metropolitannya terletak di Eropa Barat dan juga memiliki berbagai pulau dan teritori seberang laut yang terletak di benua lain.

Baru!!: Patrick Vieira dan Prancis · Lihat lebih »

RC Strasbourg Alsace

Racing Club de Strasbourg Alsace (umumnya dikenal sebagai RC Strasbourg, RCS, atau hanya Strasbourg; Dialek Jerman Alsace: Füeßbàllmànnschàft vu Stroßburri; Bahasa Jerman: Fußballmannschaft Straßburg) adalah klub sepak bola asosiasi Prancis yang didirikan pada tahun 1906, berbasis di kota Strasbourg, Alsace.

Baru!!: Patrick Vieira dan RC Strasbourg Alsace · Lihat lebih »

Real Madrid C.F.

Real Madrid Club de Fútbol (Royal Madrid Football Club), umumnya dikenal sebagai Real Madrid, adalah klub sepak bola profesional yang berbasis di Madrid, Spanyol.

Baru!!: Patrick Vieira dan Real Madrid C.F. · Lihat lebih »

Roy Keane

Roy Maurice Keane (lahir 10 Agustus 1971 di Mayfield, Cork, Irlandia) adalah mantan pemain sepak bola profesional dan saat ini merupakan assisten dari tim nasional.

Baru!!: Patrick Vieira dan Roy Keane · Lihat lebih »

Ruud van Nistelrooy

Rutgerus Johannes Martinius Ruud van Nistelrooij atau yang dikenal dengan nama Ruud van Nistelrooy adalah seorang mantan pemain sepak bola asal Belanda.

Baru!!: Patrick Vieira dan Ruud van Nistelrooy · Lihat lebih »

Senegal

Senegal (Sénégal; Wolof: Senegaal), secara resmi Republik Senegal (Bahasa Prancis: République du Sénégal ʁepyblik dy seneɡal), adalah sebuah negara di sebelah selatan Sungai Senegal di Afrika Barat.

Baru!!: Patrick Vieira dan Senegal · Lihat lebih »

Sepak bola

Permainan sepak bola kampung di Indonesia Anak-anak bermain sepak bola di Mesir Sepak bola, (bahasa Inggris: football atau soccer; bentuk tidak baku: sepakbola), adalah cabang olahraga yang dimainkan antara dua tim yang terdiri dari 11 pemain.

Baru!!: Patrick Vieira dan Sepak bola · Lihat lebih »

Serie A

Serie A, juga disebut Serie A TIM karena kesepakatan sponsor dengan Telecom Italia, adalah liga sepak bola profesional tertinggi di sistem liga sepak bola Italia dan telah berjalan selama sembilan puluh tahun lebih sejak dibentuk dengan format saat ini pada musim 1929–30.

Baru!!: Patrick Vieira dan Serie A · Lihat lebih »

Serie A 1995–1996

Pada musim ini, gelar juara Serie A 1995–96 diraih oleh klub AC Milan (merupakan gelar ke-15 bagi I Rossoneri), sedangkan juara musim sebelumnya Juventus harus puas di posisi runners-up.

Baru!!: Patrick Vieira dan Serie A 1995–1996 · Lihat lebih »

Serie A 2005–2006

Pada musim 2005–06, Serie A, liga utama sepak bola profesional di Italia, diikuti oleh 20 tim untuk tahun kedua secara beruntun.

Baru!!: Patrick Vieira dan Serie A 2005–2006 · Lihat lebih »

Serie A 2006–2007

Serie A 2006–07 (dikenal juga sebagai Serie A TIM 2006–07) dimulai pada 10 September 2006.

Baru!!: Patrick Vieira dan Serie A 2006–2007 · Lihat lebih »

Serie A 2007–2008

Serie A 2007–08 adalah musim ke-76 sejak pendiriannya, dan dimulai pada 26 Agustus 2007 dan berakhir pada 18 Mei 2008.

Baru!!: Patrick Vieira dan Serie A 2007–2008 · Lihat lebih »

Serie A 2008–2009

Serie A 2008-09 (dikenal sebagai Serie A TIM untuk alasan sponsor) adalah musim ke-77 liga ini sejak didirikan.

Baru!!: Patrick Vieira dan Serie A 2008–2009 · Lihat lebih »

Serie A 2009–2010

Serie A 2009-10 adalah musim ke-78 semenjak liga sepak bola ini berdiri.

Baru!!: Patrick Vieira dan Serie A 2009–2010 · Lihat lebih »

Southampton F.C.

Southampton Football Club merupakan sebuah tim sepak bola profesional Inggris yang berbasis di Southampton, (Hampshire), dan bermain di Liga Utama Inggris.

Baru!!: Patrick Vieira dan Southampton F.C. · Lihat lebih »

Stadion Arsenal

Highbury atau Stadion Arsenal adalah sebuah stadion sepak bola di London bagian utara, yang merupakan markas klub sepak bola Arsenal sejak 6 September 1913 hingga 7 Mei 2006.

Baru!!: Patrick Vieira dan Stadion Arsenal · Lihat lebih »

The Guardian

The Guardian adalah surat kabar Inggris yang dimiliki kelompok Guardian Media Group.

Baru!!: Patrick Vieira dan The Guardian · Lihat lebih »

Thierry Henry

Thierry Daniel Henry adalah mantan pemain sepak bola Prancis yang bermain di posisi penyerang.

Baru!!: Patrick Vieira dan Thierry Henry · Lihat lebih »

Tim nasional sepak bola Prancis

Tim nasional sepak bola Prancis (Équipe de France de football) adalah tim nasional yang mewakili Prancis dalam kompetisi sepak bola, termasuk dalam berbagai kejuaraan sepak bola internasional.

Baru!!: Patrick Vieira dan Tim nasional sepak bola Prancis · Lihat lebih »

Tony Adams

Tony Alexander Adams MBE merupakan seorang mantan pemain sepak bola dan seorang manajer berkebangsaan Inggris.

Baru!!: Patrick Vieira dan Tony Adams · Lihat lebih »

Versailles

Versailles (dalam bahasa Prancis), yang sebelumnya merupakan ibu kota de facto kerajaan Prancis, adalah suburban Paris dan hingga kini masih menjadi kota administratif dan yudisial yang penting.

Baru!!: Patrick Vieira dan Versailles · Lihat lebih »

Zinédine Zidane

Zinédine Yazid Zidane (IPA:; bahasa Arab: زين الدين زيدان), lebih dikenal sebagai Zizou, adalah seorang mantan pemain dan mantan pelatih Real Madrid yang sukses meraih tiga gelar Liga Champions berturut-turut.

Baru!!: Patrick Vieira dan Zinédine Zidane · Lihat lebih »

1955

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Patrick Vieira dan 1955 · Lihat lebih »

1972

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Patrick Vieira dan 1972 · Lihat lebih »

1993

Tahun 1993 di Atol Kwajalein di Kepulauan Marshall hanya memiliki 364 hari, karena kalendernya maju ke sisi Belahan Bumi timur dan batas penanggalan internasional, yang melewati tanggal 21 Agustus 1993.

Baru!!: Patrick Vieira dan 1993 · Lihat lebih »

1995

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Patrick Vieira dan 1995 · Lihat lebih »

1996

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Patrick Vieira dan 1996 · Lihat lebih »

1997

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Patrick Vieira dan 1997 · Lihat lebih »

1998

Pada tanggal 21 Mei 1998, Soeharto mengundurkan diri dari jabatannya sebagai Presiden Indonesia.

Baru!!: Patrick Vieira dan 1998 · Lihat lebih »

2000

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Patrick Vieira dan 2000 · Lihat lebih »

2003

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Patrick Vieira dan 2003 · Lihat lebih »

23 Juni

23 Juni adalah hari ke-174 (hari ke-175 dalam tahun kabisat) dalam kalender Gregorian.

Baru!!: Patrick Vieira dan 23 Juni · Lihat lebih »

24 Mei

24 Mei adalah hari ke-144 (hari ke-145 dalam tahun kabisat) dalam kalender Gregorian.

Baru!!: Patrick Vieira dan 24 Mei · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Patrick vieira.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »