Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Pemerintahan Sementara Republik Tiongkok

Indeks Pemerintahan Sementara Republik Tiongkok

Tanda pemerintah diresmikan di Zhongnanhai, Beijing pada 14 Desember 1937. Tanda-tanda di Gerbang Tiananmen tentang berdirinya pemerintah pada tahun 1937. Peta Pemerintah Reformasi, Sementara dan Mengjiang Premerintah Sementara Republik Tiongkok (atau Chūka Minkoku Rinji Seifu) adalah pemerintahan sementara Tiongkok yang dilindungi oleh Jepang yang ada dari tahun 1937 hingga 1940 selama Perang Tiongkok-Jepang Kedua.

23 hubungan: Bahasa Tionghoa, Beijing, Bintara, Brigade, Hebei, Henan, Infanteri, Insiden Jembatan Marco Polo, Jiangsu, Kekaisaran Jepang, Kuomintang, Manchukuo, Mayor Jenderal, Negara boneka, Pemerintahan Direformasi Republik Tiongkok, Pemerintahan Nasional Direorganisasi Republik Tiongkok, Perang Tiongkok-Jepang Kedua, Republik Tiongkok (1912–1949), Resimen, Shandong, Tiongkok Utara, Tongzhou, Beijing, Wang Jingwei.

Bahasa Tionghoa

Bahasa Tionghoa (汉语/漢語, 华语/華語, atau 中文; Pinyin: Hànyǔ, Huáyǔ, atau Zhōngwén) adalah bagian dari rumpun bahasa Sino-Tibet.

Baru!!: Pemerintahan Sementara Republik Tiongkok dan Bahasa Tionghoa · Lihat lebih »

Beijing

Peta Italia yang diterbitkan 1682, menggunakan nama "Peking" (Beijing) dan "Xuntieu" (Shuntian). Beijing, romanisasi alternatif ditulis Peking, adalah ibu kota dari Republik Rakyat Tiongkok.

Baru!!: Pemerintahan Sementara Republik Tiongkok dan Beijing · Lihat lebih »

Bintara

Pangkat terendah dalam golongan Bintara TNI (Sersan Dua) Pangkat terendah dalam golongan Bintara POLRI (Bripda) Bintara (Bahasa Inggris: Non-commissioned Officer disingkat NCO) adalah golongan pangkat ketentaraan dan kepolisian yang lebih rendah dari Letnan Dua/Inspektur Polisi Dua, dan lebih tinggi dari Kopral/Ajun Brigadir Polisi.

Baru!!: Pemerintahan Sementara Republik Tiongkok dan Bintara · Lihat lebih »

Brigade

Brigade (dari bahasa Prancis, lewat bahasa Belanda) adalah satuan militer di bawah divisi, yang terdiri dari 3.000 sampai 5.000 orang, yang dipimpin oleh seorang Kolonel atau Brigadir Jenderal.

Baru!!: Pemerintahan Sementara Republik Tiongkok dan Brigade · Lihat lebih »

Hebei

Hebei (Pinyin sistem postal: Hopeh) adalah provinsi di utara Republik Rakyat Tiongkok.

Baru!!: Pemerintahan Sementara Republik Tiongkok dan Hebei · Lihat lebih »

Henan

Henan (Hanzi: 河南, Pinyin: Hénán) adalah sebuah provinsi di Republik Rakyat Tiongkok.

Baru!!: Pemerintahan Sementara Republik Tiongkok dan Henan · Lihat lebih »

Infanteri

Infanteri tentara Irlandia pada Perang Dunia I Infanteri merupakan pasukan tempur darat utama yaitu pasukan pejalan kaki yang dilengkapi persenjataan ringan, dilatih dan disiapkan untuk melaksanakan pertempuran jarak dekat.

Baru!!: Pemerintahan Sementara Republik Tiongkok dan Infanteri · Lihat lebih »

Insiden Jembatan Marco Polo

Insiden Jembatan Marco Polo (盧溝橋事變; juga disebut 七七事變, 七七盧溝橋事變 atau Insiden Lugouqiao) adalah pertempuran antara Republik Tiongkok dengan Kekaisaran Jepang, menandai dimulainya Perang Tiongkok-Jepang Kedua.

Baru!!: Pemerintahan Sementara Republik Tiongkok dan Insiden Jembatan Marco Polo · Lihat lebih »

Jiangsu

| blank1_name_sec1.

Baru!!: Pemerintahan Sementara Republik Tiongkok dan Jiangsu · Lihat lebih »

Kekaisaran Jepang

adalah negara kebangsaan yang bersejarah dan merupakan kekuatan besar yang pernah berdiri di Asia Timur sejak Restorasi Meiji pada tahun 1868 hingga pemberlakuan Konstitusi Jepang pasca-Perang Dunia II dan pembentukan negara Jepang modern.

Baru!!: Pemerintahan Sementara Republik Tiongkok dan Kekaisaran Jepang · Lihat lebih »

Kuomintang

Kantor Partai Nasionalis Tiongkok di Sydney, Australia Kuomintang, atau Partai Nasionalis Tiongkok (aksara Tionghoa tradisional: 中國國民黨; Hanyu Pinyin: Zhōngguó Guómíndǎng) adalah partai politik tertua dalam sejarah modern Tiongkok.

Baru!!: Pemerintahan Sementara Republik Tiongkok dan Kuomintang · Lihat lebih »

Manchukuo

Manchukuo adalah sebuah negara boneka yang berdiri di daerah Tiongkok Timur Laut dan Mongolia Dalam, yang diperintah dalam bentuk monarki konstitusional.

Baru!!: Pemerintahan Sementara Republik Tiongkok dan Manchukuo · Lihat lebih »

Mayor Jenderal

Pangkat "Mayor Jenderal" dalam TNI-AD Mayor Jenderal adalah pangkat perwira militer di golongan perwira tinggi satu tingkat di atas Brigadir Jenderal dan satu tingkat di bawah Letnan Jenderal.

Baru!!: Pemerintahan Sementara Republik Tiongkok dan Mayor Jenderal · Lihat lebih »

Negara boneka

Negara boneka adalah negara yang secara resmi merdeka dan diakui kedaulatannya tetapi secara de facto berada di bawah kontrol negara lain.

Baru!!: Pemerintahan Sementara Republik Tiongkok dan Negara boneka · Lihat lebih »

Pemerintahan Direformasi Republik Tiongkok

Peta Pemerintahan Reformasi, Sementara dan Mengjiang Pemerintahan Reformasi Republik Tiongkok; 中華民国政府改革, romaji: Chūka minkoku seifu kaikaku adalah pemerintah sementara Tiongkok yang dilindungi oleh Jepang yang ada pada tahun 1938-1940 selama Perang Tiongkok-Jepang Kedua.

Baru!!: Pemerintahan Sementara Republik Tiongkok dan Pemerintahan Direformasi Republik Tiongkok · Lihat lebih »

Pemerintahan Nasional Direorganisasi Republik Tiongkok

Pemerintahan Nasional Direorganisasi Republik Tiongkok, atau secara Umum di Tiongkok di sebut sebagai "Rezim Wang Jingwei" secara singkat disebut sebagai Republik Tiongkok adalah nama pemerintahan kolaborator yang didirikan di Tiongkok dari tahun 1940-1945.

Baru!!: Pemerintahan Sementara Republik Tiongkok dan Pemerintahan Nasional Direorganisasi Republik Tiongkok · Lihat lebih »

Perang Tiongkok-Jepang Kedua

Perang Tiongkok-Jepang Kedua (7 Juli 1937 sampai 9 September 1945) adalah perang besar antara Tiongkok dan Jepang, sebelum dan selama Perang Dunia II.

Baru!!: Pemerintahan Sementara Republik Tiongkok dan Perang Tiongkok-Jepang Kedua · Lihat lebih »

Republik Tiongkok (1912–1949)

Republik Tiongkok (Hanzi tradisional: 中華民國, Hanzi sederhana: 中华民国; Wade–Giles: Chung hua Min-kuo, Tongyong Pinyin: JhongHuá MínGuó, Hanyu Pinyin: Zhōnghuá Mínguó, Dialek Taiwan: Tiong-hoâ Bîn-kok) merujuk pada sebuah negara yang sebelum dimulainya Perang Saudara Tiongkok pada tahun 1949, memerintah seluruh wilayah daratan Tiongkok.

Baru!!: Pemerintahan Sementara Republik Tiongkok dan Republik Tiongkok (1912–1949) · Lihat lebih »

Resimen

Resimen (di TNI disingkat Men) adalah pasukan tentara yang terdiri atas beberapa batalyon yang biasanya dikepalai oleh seorang perwira menengah.

Baru!!: Pemerintahan Sementara Republik Tiongkok dan Resimen · Lihat lebih »

Shandong

Shandong atau Shan-tung adalah sebuah provinsi pesisir di timur Republik Rakyat Tiongkok.

Baru!!: Pemerintahan Sementara Republik Tiongkok dan Shandong · Lihat lebih »

Tiongkok Utara

Wilayah Tiongkok Utara (daerah yang jauh lebih luas bernama Beifang). Tiongkok Utara (harfiah: "Utara Tiongkok") adalah wilayah geografis Tiongkok yang terdiri dari provinsi Beijing, Tianjin, Hebei, Shanxi dan Mongolia Dalam.

Baru!!: Pemerintahan Sementara Republik Tiongkok dan Tiongkok Utara · Lihat lebih »

Tongzhou, Beijing

Distrik Tongzhou (区 |t.

Baru!!: Pemerintahan Sementara Republik Tiongkok dan Tongzhou, Beijing · Lihat lebih »

Wang Jingwei

Wang Jingwei (lebih dikenal dengan nama penanya "Jingwei") adalah seorang politikus Tiongkok.

Baru!!: Pemerintahan Sementara Republik Tiongkok dan Wang Jingwei · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Pemerintahan Sementara Republik Cina, Pemerintahan sementara republik tiongkok.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »