Daftar Isi
20 hubungan: Afrika, Benteng, Calabria, Galai, Juli, Karl V, Kaisar Romawi Suci, Kesatria Hospitalaria, Kesultanan Utsmaniyah, Khairuddin Barbarossa, Koca Sinan Pasha, Konstantinopel, Malta, Monarki Habsburg, Peperangan Utsmaniyah-Habsburg, Persekutuan Prancis-Utsmaniyah, Süleyman I, Sisilia, Tentara bayaran, Tripoli, Turgut Reis.
Afrika
Peta dunia yang menunjukkan lokasi Afrika. Afrika adalah benua terbesar kedua di dunia setelah Asia dan kedua terbanyak penduduknya setelah Asia.
Lihat Pengepungan Tripoli (1551) dan Afrika
Benteng
Benteng Batavia (lukisan oleh Andries Beeckman, sekitar 1656) Menara sudut benteng Fort Nieuw Victoria di Ambon pada masa Hindia Belanda Benteng adalah bangunan untuk keperluan militer yang dibuat untuk keperluan pertahanan sewaktu dalam peperangan.
Lihat Pengepungan Tripoli (1551) dan Benteng
Calabria
Calabria adalah sebuah regione di bagian selatan Italia.
Lihat Pengepungan Tripoli (1551) dan Calabria
Galai
Maket galai rancangan Malta yang lazim digunakan pada abad ke-16 Galai atau Gali (dari Galé) adalah sejenis kapal yang menggunakan dayung sebagai alat penggerak utama.
Lihat Pengepungan Tripoli (1551) dan Galai
Juli
Juli bulan ketujuh dalam sistem penanggalan masehi.
Lihat Pengepungan Tripoli (1551) dan Juli
Karl V, Kaisar Romawi Suci
Karl V (Carlos; Charles; Karl; Dutch: Karel; Carlo) adalah Kaisar Romawi Suci, Raja Spanyol, Naples, dan Sisilia, dan penguasa wilayah Burgundi.
Lihat Pengepungan Tripoli (1551) dan Karl V, Kaisar Romawi Suci
Kesatria Hospitalaria
Tarekat Persaudaraan Kesatria Panti Husada Santo Yohanes Yerusalem (Ordo Fratrum Hospitalis Sancti Ioannis Hierosolymitani), yang disebut pula Tarekat Santo Yohanes (Ordo Sancti Ioannis), Serikat Persaudaraan Panti Husada (Fraternitas Hospitalaria), Tarekat Panti Husada (Ordo Hospitalis), dan Tarekat Kesatria Panti Husada (Ordo Hospitalarii), adalah ordo militer atau tarekat tentara Katolik yang sekarang bernama Ordo Militer Berdaulat Malta, salah satu subyek berdaulat dari hukum internasional.
Lihat Pengepungan Tripoli (1551) dan Kesatria Hospitalaria
Kesultanan Utsmaniyah
Kesultanan Utsmaniyah, nama resmi Daulat/Negara Agung Utsmaniyah (دولت عليه عثمانیه Devlet-i ʿAliyye-yi ʿOsmâniyye) sering disebut dalam bahasa Turki modern sebagai Osmanlı İmparatorluğu (Kekaisaran Utsmaniyah) atau Osmanlı Devleti (Negara Utsmaniyah); kadang disebut Kekaisaran Ottoman, Kesultanan Ottoman, Kesultanan Turki, Kekaisaran Utsmaniyah atau Turki Utsmani adalah kekaisaran lintas benua yang didirikan oleh suku-suku Turki di bawah pimpinan Osman Bey di barat laut Anatolia pada tahun 1299.
Lihat Pengepungan Tripoli (1551) dan Kesultanan Utsmaniyah
Khairuddin Barbarossa
Gambaran Hayreddin Barbarossa Khairuddin Barbarossa (خير الدين بربروس, Barbaros Hayreddin Paşa, Ariadenus Barbarossa) merupakan seorang Bajak laut Barbaria dan panglima perang yang lahir pada tahun 1475.
Lihat Pengepungan Tripoli (1551) dan Khairuddin Barbarossa
Koca Sinan Pasha
Koca Sinan Pasha (Koca Sinan Paşa, "Sinan yang Agung"; 1506–3 April 1596) adalah seorang tokoh militer dan negarawan Utsmaniyah yang pernah menjabat sebagai Wazir Agung sebanyak lima kali.
Lihat Pengepungan Tripoli (1551) dan Koca Sinan Pasha
Konstantinopel
Peta Konstantinopel Bizantin Konstantinopel dilihat dari udara Konstantinopel (Κωνσταντινούπολις, Constantinopolis, bahasa Turki Utsmaniyah: قسطنطینیه, bahasa Turki: Kostantiniyye; berarti "Kota Konstantin") adalah ibu kota Kekaisaran Romawi, Kekaisaran Romawi Timur, Kekaisaran Latin, dan Kesultanan Utsmaniyah.
Lihat Pengepungan Tripoli (1551) dan Konstantinopel
Malta
Republik Malta, umumnya dikenal sebagai Malta, adalah sebuah negara kepulauan di Eropa Selatan.
Lihat Pengepungan Tripoli (1551) dan Malta
Monarki Habsburg
Istilah Monarki Habsburg merujuk pada teritori yang dikuasai oleh wangsa Habsburg di Austria, dan lalu oleh wangsa Habsburg-Lorraine, antara 1745 dan 1867/1918.
Lihat Pengepungan Tripoli (1551) dan Monarki Habsburg
Peperangan Utsmaniyah-Habsburg
Perang Utsmaniyah-Habsburg merujuk pada rangkaian konflik militer antara Dinasti Utsmaniyah yang berpusat di Turki dengan Dinasti Habsburg yang memerintah di Kekaisaran Austria, Spanyol Habsburg dan untuk waktu-waktu tertentu, Kekaisaran Romawi Suci dan Kerajaan Hungaria.
Lihat Pengepungan Tripoli (1551) dan Peperangan Utsmaniyah-Habsburg
Persekutuan Prancis-Utsmaniyah
François I (kiri) dan Suleiman yang Agung (kanan) memulai persekutuan Prancis-Utsmaniyah. Keduanya dilukis secara terpisah oleh Tiziano Vecelli pada tahun 1530. Persekutuan Prancis-Utsmaniyah atau persekutuan Prancis-Turki adalah persekutuan yang dimulai pada tahun 1536 antara raja Prancis François I dengan penguasa Utsmaniyah Suleiman yang Agung.
Lihat Pengepungan Tripoli (1551) dan Persekutuan Prancis-Utsmaniyah
Süleyman I
Suleiman I (سليمان Suleymān, Turki Modern: Süleyman; 6 November 1494 5/6/7 September 1566) adalah sultan Turki Utsmaniyah ke-10 yang berkuasa dari tahun 1520 hingga 1566.
Lihat Pengepungan Tripoli (1551) dan Süleyman I
Sisilia
Lokasi Regione Sicilia (bertanda merah) di Italia Sisilia (bahasa Italia: Sicilia) adalah sebuah daerah otonomi Italia dan pulau terbesar di Laut Tengah, dengan wilayah seluas 25.703 km² dan penduduk 4.968.991 jiwa.
Lihat Pengepungan Tripoli (1551) dan Sisilia
Tentara bayaran
Tentara bayaran atau mercenaries, juga populer dengan soldier of fortune adalah tentara yang bertempur dan menyerang dalam sebuah pertempuran demi uang, dan biasanya dengan sedikit penghargaan terhadap ideologi, kebangsaan atau paham politik.
Lihat Pengepungan Tripoli (1551) dan Tentara bayaran
Tripoli
Letak Tripoli di Libya Tripoli (Photo: Patrick-André Perron) http://pbase.com/perrona Tripoli (طرابالس, Tharābulus) adalah ibu kota sekaligus kota terbesar Libya.
Lihat Pengepungan Tripoli (1551) dan Tripoli
Turgut Reis
Turgut Reis (Dragut) (1485 – 23 Juni 1565), juga dikenal sebagai "Si Penghunus Pedang Islam", adalah seorang komandan angkatan laut Muslim yang terkenal, dihormati, dan ditakuti Ia diakui sebagai seorang ahli militer yang genius. Seorang laksamana Prancis mendeskripsikannya sebagai "peta laut hidup di Laut, cukup mahir di daratan untuk dibandingkan dengan jenderal-jenderal terbaik pada saat itu.