Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Pohela Boishakh

Indeks Pohela Boishakh

Perayaan Tahun Baru Bengali di Dhaka, Bangladesh. Tahun Baru Bengali (Bengali: নববর্ষ Nôbobôrsho) atau Poyela Boishakh (পহেলা বৈশাখ Pôhela Boishakh atau পয়লা বৈশাখ Pôela Boishakh) adalah hari pertama dalam kalender Bengali, dirayakan di Bangladesh, Benggala Barat, dan komunitas Bengali di Assam dan Tripura.

9 hubungan: April, Assam, Bahasa Bengali, Bangladesh, Benggala Barat, India Selatan, Kalender Bengali, Tripura (negara bagian), 14 April.

April

April adalah bulan keempat dalam kalender masehi.

Baru!!: Pohela Boishakh dan April · Lihat lebih »

Assam

Assam (Assam: অসম Ôxôm) berada di bagian timur laut dari India dengan ibu kota-nya Dispur — yang kini masuk dalam region Guwahati.

Baru!!: Pohela Boishakh dan Assam · Lihat lebih »

Bahasa Bengali

Bahasa Bengali adalah anak cabang dari bahasa Indo-Arya dengan jumlah penutur terbanyak di dunia, dengan penutur lebih dari 200 juta jiwa yang masing-masing berada di Bangladesh (sekitar 120 juta), India (±70 juta).

Baru!!: Pohela Boishakh dan Bahasa Bengali · Lihat lebih »

Bangladesh

Bangladesh, resminya Republik Rakyat Bangladesh (bahasa Bengali: গণপ্রজাতন্ত্রী বাংলাদেশ) adalah sebuah negara di Asia Selatan yang berbatasan dengan India di barat, utara, dan timur, Myanmar di tenggara, serta Teluk Benggala di selatan.

Baru!!: Pohela Boishakh dan Bangladesh · Lihat lebih »

Benggala Barat

Benggala Barat (পশ্চিম বঙ্গ) adalah sebuah negara bagian di India bagian timur.

Baru!!: Pohela Boishakh dan Benggala Barat · Lihat lebih »

India Selatan

Peta lokasi India Selatan India Selatan adalah wilayah yang meliputi negara bagian Andhra Pradesh, Karnataka, Kerala dan Tamil Nadu, serta wilayah persatuan Lakshadweep dan Pondicherry di India.

Baru!!: Pohela Boishakh dan India Selatan · Lihat lebih »

Kalender Bengali

Kalender Bengali (বঙ্গাব্দ, ''Bônggabdo'' atau বাংলা সন, ''Bangla Shôn''.) atau kalender Bangla, adalah kalender yang digunakan di Bangladesh dan negara bagian Benggala Barat, Assam, dan Tripura di India.

Baru!!: Pohela Boishakh dan Kalender Bengali · Lihat lebih »

Tripura (negara bagian)

Tripura ialah sebuah negara bagian di India.

Baru!!: Pohela Boishakh dan Tripura (negara bagian) · Lihat lebih »

14 April

14 April adalah hari ke–104 (hari ke–105 dalam tahun kabisat) dalam kalender Gregorian.

Baru!!: Pohela Boishakh dan 14 April · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Pahela Baishakh, Pohela Baishakh, Pohela boishakh.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »