Daftar Isi
12 hubungan: Bahasa Yunani Kuno, Bangun ruang Platonik, Geometri, Kubus, Limas, Poligon, Politop, Politop cembung, Ruang dimensi tiga, Selubung cembung, Tetrahedron, Titik sudut.
Bahasa Yunani Kuno
9 ayat pertama ''Odisseia'' oleh Homeros. Bahasa Yunani Kuno adalah tahap bukti tertulis bahasa Yunani yang digunakan pada tahun 800 SM (setelah Zaman Kegelapan Yunani dan penggunaan alfabet Yunani yang diturunkan dari abjad Fenisia) hingga 300 SM (pemerintahan Aleksander Agung).
Lihat Polihedron dan Bahasa Yunani Kuno
Bangun ruang Platonik
Dalam ruang tiga dimensi, bangun ruang Platonik adalah sebuah polihedron beraturan yang bersifat cembung dalam ruang Euklides dimensi tiga.
Lihat Polihedron dan Bangun ruang Platonik
Geometri
Euclidean dan geometri proyektif Tersseract atau Hiperkubus Salah satu bentuk geometri 4 Dimensi Geometri adalah cabang matematika yang bersangkutan dengan pertanyaan bentuk.
Lihat Polihedron dan Geometri
Kubus
Kubus dalam 3D Dalam geometri, kubus adalah bangun ruang tiga dimensi yang dibatasi oleh enam bidang sisi yang kongruen berbentuk bujur sangkar.
Lihat Polihedron dan Kubus
Limas
Sebuah limas segi empat dengan tinggi '''t''' Dalam geometri, limas adalah bangun ruang tiga dimensi yang dibatasi oleh alas berbentuk segi-n dan sisi-sisi tegak berbentuk segitiga.
Lihat Polihedron dan Limas
Poligon
400x400pxDalam geometri, poligon atau segi banyak adalah bangun datar yang digambarkan dengan jumlah terhingga dari garis lurus yang terhubung, sehingga membentuk sebuah rantai poligonal (atau sirkuit poligonal) yang tertutup.
Lihat Polihedron dan Poligon
Politop
Poligon merupakan poltop berdimensi-2. Dalam geometri elementer, politop adalah suatu objek geometri yang memiliki muka, sisi yang datar.
Lihat Polihedron dan Politop
Politop cembung
Sebuah politop cembung 3 dimensi Politop cembung (Convex polytope) adalah sebuah kasus khusus dari politop, memiliki ciri khas tambahan yang juga merupakan rangkaian titik cembung di ruang n dimensi Rn.
Lihat Polihedron dan Politop cembung
Ruang dimensi tiga
Representasi sistem koordinat Kartesius tiga dimensi dengan sumbu '''x''' menunjuk ke arah pengamatnya. Ruang dimensi tiga atau trimatra (three-dimensional space, 3D) adalah bentuk dari benda yang memiliki panjang, lebar, dan tinggi.
Lihat Polihedron dan Ruang dimensi tiga
Selubung cembung
Lambung cembung Dalam geometri, lambung cembung adalah set cembung terkecil yang berisi itu.
Lihat Polihedron dan Selubung cembung
Tetrahedron
Dalam geometri, tetrahedron (juga dikenal sebagai limas segitiga, atau bidang empat) adalah polihedron yang terdiri dari empat muka segitiga, enam garis rusuk yang lurus, dan empat titik sudut.
Lihat Polihedron dan Tetrahedron
Titik sudut
Dalam geometri, titik sudut adalah titik pertemuan dari dua (atau lebih) kurva, garis, atau sisi yang bertemu.
Lihat Polihedron dan Titik sudut
Juga dikenal sebagai Politop-3.