Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Androidâ„¢ Anda!
Pasang
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Protokol Kontrol Transmisi

Indeks Protokol Kontrol Transmisi

Protokol Kendali Transmisi atau Transmission Control Protocol (TCP) adalah suatu protokol yang berada di lapisan transport (baik itu dalam tujuh lapis model referensi OSI atau model DARPA) yang berorientasi sambungan (connection-oriented) dan dapat diandalkan (reliable).

15 hubungan: Antarjaringan, ARPANET, Bita, Duplex, Internet Assigned Numbers Authority, IP, Karakter tanggapan, Lapisan transpor, Model DARPA, Model OSI, Porta (jaringan komputer), Protokol, Protokol Transfer Berkas, Protokol Transfer Hiperteks, Routing Information Protocol.

Antarjaringan

Antarjaringan (Bahasa Inggris:Internetwork) adalah sebuah istilah yang merujuk kepada penghubungan dua buah segmen jaringan atau lebih dengan menggunakan sebuah router, sehingga terbuatlah satu buah jaringan yang lebih besar.

Baru!!: Protokol Kontrol Transmisi dan Antarjaringan · Lihat lebih »

ARPANET

Peta logika ARPANET pada Maret 1977 Advanced Research Projects Agency Network (ARPANET) adalah jaringan sambungan paket jangkauan luas pertama dengan kontrol terdistribusi dan jaringan pertama yang menerapkan paket protokol TCP/IP.

Baru!!: Protokol Kontrol Transmisi dan ARPANET · Lihat lebih »

Bita

Bita (Bahasa Inggris: byte) adalah istilah yang biasa digunakan sebagai satuan dari penyimpanan data dalam komputer.

Baru!!: Protokol Kontrol Transmisi dan Bita · Lihat lebih »

Duplex

Cara kerja transmisi ''Simplex'', ''full duplex'', dan ''Half duplex'' Duplex atau Dupleks adalah sebuah istilah telekomunikasi yang merujuk kepada komunikasi dua arah.

Baru!!: Protokol Kontrol Transmisi dan Duplex · Lihat lebih »

Internet Assigned Numbers Authority

Internet Assigned Numbers Authority (IANA) adalah sebuah organisasi yang didanai oleh pemerintah Amerika Serikat yang mengurusi masalah penetapan parameter protokol internet, seperti ruang alamat IP, dan Domain Name System (DNS).

Baru!!: Protokol Kontrol Transmisi dan Internet Assigned Numbers Authority · Lihat lebih »

IP

* Alamat IP.

Baru!!: Protokol Kontrol Transmisi dan IP · Lihat lebih »

Karakter tanggapan

Karakter tanggapan atau karakter balas dalam teknologi informasi adalah sebuah transmisi yang dikirimkan oleh pihak station penerima dalam jaringan kepada pihak pengirim bahwa data yang dikirimkan telah diterima dengan sempurna tanpa ada kesalahan.

Baru!!: Protokol Kontrol Transmisi dan Karakter tanggapan · Lihat lebih »

Lapisan transpor

Lapisan transpor atau transport layer adalah lapisan keempat dari model referensi jaringan OSI.

Baru!!: Protokol Kontrol Transmisi dan Lapisan transpor · Lihat lebih »

Model DARPA

Hubungan antara OSI Reference Model, DARPA Reference Model dan stack protokol TCP/IP Model Referensi DARPA atau DARPA Reference Mode adalah sebuah referensi protokol jaringan yang digunakan oleh protokol TCP/IP yang dibuat oleh DARPA.

Baru!!: Protokol Kontrol Transmisi dan Model DARPA · Lihat lebih »

Model OSI

Hubungan antara ''OSI Reference Model, DARPA Reference Model'' dan ''stack protocol'' TCP/IP. Model referensi jaringan terbuka OSI atau OSI Reference Model for open networking adalah sebuah model arsitektural jaringan yang dikembangkan oleh badan International Organization for Standardization (ISO) di Eropa pada tahun 1977.

Baru!!: Protokol Kontrol Transmisi dan Model OSI · Lihat lebih »

Porta (jaringan komputer)

Dalam protokol jaringan TCP/IP, sebuah porta adalah mekanisme yang mengizinkan sebuah komputer untuk mendukung beberapa sesi koneksi dengan komputer lainnya dan program di dalam jaringan.

Baru!!: Protokol Kontrol Transmisi dan Porta (jaringan komputer) · Lihat lebih »

Protokol

Untuk arti khusus dalam bidang tertentu, lihat protokol (komputer) atau protokol (kriptografi). Penyambutan kenegaraan untuk kunjungan Kepala negara merupakan bagian dari kegiatan Protokoler suatu negara Protokol adalah tata cara (upacara dan sebagainya) yang secara internasional berlaku dalam hubungan diplomatik.

Baru!!: Protokol Kontrol Transmisi dan Protokol · Lihat lebih »

Protokol Transfer Berkas

Protokol Transfer Berkas (File Transfer Protocol) adalah protokol komunikasi standar yang digunakan untuk mentransfer berkas komputer dari sebuah peladen ke sebuah klien pada jaringan komputer.

Baru!!: Protokol Kontrol Transmisi dan Protokol Transfer Berkas · Lihat lebih »

Protokol Transfer Hiperteks

Protokol Transfer Hiperteks (Hypertext Transfer Protocol, disingkat HTTP) adalah protokol pada lapisan aplikasi untuk sistem informasi hypermedia yang terdistribusi dan kolaboratif.

Baru!!: Protokol Kontrol Transmisi dan Protokol Transfer Hiperteks · Lihat lebih »

Routing Information Protocol

Routing Information Protocol (RIP) adalah sebuah protokol routing dinamis yang digunakan dalam jaringan LAN (Local Area Network) dan WAN (Wide Area Network).

Baru!!: Protokol Kontrol Transmisi dan Routing Information Protocol · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Protokol Kendali Transmisi, TCP, TCP/IP Header, Transmission Control Protocol, Transmission control protocol.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »