Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Ambil
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Radiasi

Indeks Radiasi

Tiga macam radiasi ion yang dapat menembus benda-benda padat: kertas, aluminium dan timbal Dalam fisika, radiasi mendeskripsikan setiap proses pergerakan energi yang tidak melalui media ataupun ruang, yang kemudian diserap benda lain.

60 hubungan: Alfa, Aluminium, Atom, Beta, Cahaya, Diagnosis, Elektron, Energi, Energi kinetik, Fisi nuklir, Fisika, Foton, Frekuensi, Gamma, Gelombang, Gelombang mikro, Gelombang radio, Geometri, Ilmu kesehatan, Inframerah, Inti, Inti atom, Ion, Kanker, Karbon, Karbon-14, Kertas, Komunikasi, Kulit, Makhluk hidup, Massa, Medan listrik, Molekul, Momentum, Mutasi, Neutrino, Neutron, Nomor atom, Nomor massa, Panas, Panjang gelombang, Partikel, Partikel Alfa, Partikel Beta, Partikel subatom, Peluruhan radioaktif, Pendekatan Wien, Penelitian, Polutan, Positron, ..., Proton, Radiasi elektromagnetik, Radiasi termal, Radioaktif, Reaksi nuklir, Sinar gama, Sinar-X, Spektrum, Timbal, Ultraungu. Memperluas indeks (10 lebih) »

Alfa

Alfa atau Alpha (huruf besar: Α; huruf kecil: α) merupakan huruf Yunani yang pertama.

Baru!!: Radiasi dan Alfa · Lihat lebih »

Aluminium

Aluminium ialah unsur kimia. Lambang aluminium ialah Al (Bahasa Latin: Aluminium), dan nomor atomnya 13.

Baru!!: Radiasi dan Aluminium · Lihat lebih »

Atom

Atom adalah bagian yang sangat kecil dari segala sesuatu di alam semesta (materi), yang terdiri atas inti atom serta elektron-elektron yang mengelilingi inti atom.

Baru!!: Radiasi dan Atom · Lihat lebih »

Beta

* Beta (huruf Yunani) (β), huruf kedua alfabet Yunani.

Baru!!: Radiasi dan Beta · Lihat lebih »

Cahaya

Gelombang elektromagnetik dapat digambarkan sebagai dua buah gelombang yang merambat secara transversal pada dua buah bidang tegak lurus yaitu medan magnetik dan medan listrik. Merambatnya gelombang magnet akan mendorong gelombang listrik, dan sebaliknya, saat merambat, gelombang listrik akan mendorong gelombang magnet. Diagram di atas menunjukkan adanya gelombang cahaya yang merambat dari kiri ke kanan dengan medan listrik pada bidang vertikal dan medan magnet pada bidang horizontal. Gelombang elektromagnetik yang membentuk radiasi elektromagnetik. Cahaya adalah energi berbentuk gelombang elektromagnetik yang kasat mata dengan panjang gelombang sekitar 380–750 nm.

Baru!!: Radiasi dan Cahaya · Lihat lebih »

Diagnosis

Diagnosis adalah identifikasi mengenai sesuatu.

Baru!!: Radiasi dan Diagnosis · Lihat lebih »

Elektron

Elektron adalah partikel subatom yang bermuatan negatif dan umumnya ditulis sebagai e-.

Baru!!: Radiasi dan Elektron · Lihat lebih »

Energi

Dalam fisika, energi atau tenaga adalah properti fisika dari suatu objek, dapat berpindah melalui interaksi fundamental, yang dapat diubah bentuknya namun tak dapat diciptakan maupun dimusnahkan.

Baru!!: Radiasi dan Energi · Lihat lebih »

Energi kinetik

Energi kinetik atau tenaga gerak adalah energi yang dimiliki oleh sebuah benda karena gerakannya.

Baru!!: Radiasi dan Energi kinetik · Lihat lebih »

Fisi nuklir

Visualisasi dari pembelahan atom Uranium dalam reaksi fisi nuklir Dalam fisika nuklir dan kimia nuklir, fisi nuklir adalah reaksi nuklir saat nukleus atom terbagi menjadi bagian-bagian yang lebih kecil (nuklei yang lebih ringan), yang sering kali menghasilkan foton dan neutron bebas (dalam bentuk sinar gamma), dan melepaskan energi yang sangat besar.

Baru!!: Radiasi dan Fisi nuklir · Lihat lebih »

Fisika

teleskop luar angkasa Hubble. Fisika (serapan dari fysica) adalah sains atau ilmu alam yang mempelajari materiDi awal The Feynman Lectures on Physics, Richard Feynman menawarkan hipotesis atom sebagai konsep sains tunggal terbesar: "If, in some cataclysm, all scientific knowledge were to be destroyed one sentence what statement would contain the most information in the fewest words? I believe it is that all things are made up of atoms – little particles that move around in perpetual motion, attracting each other when they are a little distance apart, but repelling upon being squeezed into one another..." beserta gerak dan perilakunya dalam lingkup ruang dan waktu, bersamaan dengan konsep yang berkaitan seperti energi dan gaya.

Baru!!: Radiasi dan Fisika · Lihat lebih »

Foton

Foton yang dipancarkan dalam berkas koheren laser Foton adalah partikel elementer dalam fenomena elektromagnetik.

Baru!!: Radiasi dan Foton · Lihat lebih »

Frekuensi

Gelombang sinusoida dengan beberapa macam frekuensi; gelombang yang bawah mempunyai frekuensi yang lebih tinggi Frekuensi atau kekerapan adalah ukuran jumlah terjadinya sebuah peristiwa dalam satuan waktu.

Baru!!: Radiasi dan Frekuensi · Lihat lebih »

Gamma

Gamma (huruf besar Γ, γ huruf kecil; Yunani: Γάμμα) adalah huruf ketiga dari abjad Yunani.

Baru!!: Radiasi dan Gamma · Lihat lebih »

Gelombang

Gelombang air laut saat mendekati pantai akan berubah panjang gelombangnya Gelombang adalah getaran yang merambat.

Baru!!: Radiasi dan Gelombang · Lihat lebih »

Gelombang mikro

Menara telekomunikasi gelombang mikro Gelombang mikro (bahasa Inggris: microwave) adalah gelombang elektromagnetik dengan frekuensi super tinggi (Super High Frequency, SHF), yaitu berada di atas 3 GHz (3x109 Hz) Jika gelombang mikro diserap oleh sebuah benda, akan muncul efek pemanasan pada benda tersebut.

Baru!!: Radiasi dan Gelombang mikro · Lihat lebih »

Gelombang radio

Gelombang radio Gelombang radio adalah salah satu jenis radiasi elektromagnetik dengan panjang gelombang dalam spektrum elektromagnetik lebih panjang dari radiasi inframerah.

Baru!!: Radiasi dan Gelombang radio · Lihat lebih »

Geometri

Euclidean dan geometri proyektif Tersseract atau Hiperkubus Salah satu bentuk geometri 4 Dimensi Geometri adalah cabang matematika yang bersangkutan dengan pertanyaan bentuk.

Baru!!: Radiasi dan Geometri · Lihat lebih »

Ilmu kesehatan

Ilmu kesehatan adalah kelompok disiplin ilmu terapan yang menangani kesehatan manusia dan hewan.

Baru!!: Radiasi dan Ilmu kesehatan · Lihat lebih »

Inframerah

Gambar dari seekor anjing kecil diambil dalam cahaya inframerah-tengah (Warna semu) Inframerah adalah radiasi elektromagnetik dari panjang gelombang lebih panjang dari cahaya tampak, tetapi lebih pendek dari radiasi gelombang radio.

Baru!!: Radiasi dan Inframerah · Lihat lebih »

Inti

Inti atau Nukleus biasanya berhubungan dengan pusat dari sesuatu, tetapi juga dapat berarti berikut ini: Dalam ilmu pengetahuan.

Baru!!: Radiasi dan Inti · Lihat lebih »

Inti atom

Gambaran semi-akurat dari atom helium. Dalam inti atom, proton digambarkan berwarna merah muda dan neutron ungu. Kenyataannya, inti atom juga berbentuk bulat simetris. Inti atom adalah pusat atom yang terdiri dari proton dan neutron, dikelilingi oleh Awan elektron.

Baru!!: Radiasi dan Inti atom · Lihat lebih »

Ion

Ion adalah suatu atom atau molekul yang memiliki muatan listrik total tidak nol (jumlah total elektron tidak sama dengan jumlah total proton).

Baru!!: Radiasi dan Ion · Lihat lebih »

Kanker

Kanker juga selalu disebut sebagai Neoplasma ganas atau Tumor ganas (cancer, malignant neoplasm, malignant tumor) adalah tumor, sifat-sifatnya yang paling sering (berbeda dengan sifat-sifat Tumor jinak) membuatnya sangat mengancam jiwa organisme, yang memberi alasan untuk menyebutnya "ganas".

Baru!!: Radiasi dan Kanker · Lihat lebih »

Karbon

Karbon (dari carbo "arang") atau zat arang adalah sebuah unsur kimia dengan lambang C dan nomor atom 6.

Baru!!: Radiasi dan Karbon · Lihat lebih »

Karbon-14

Karbon-14, 14C, atau radiokarbon, adalah isotop radioaktif karbon dengan inti yang mengandung 6 proton dan 8 neutron.

Baru!!: Radiasi dan Karbon-14 · Lihat lebih »

Kertas

Selembar kertas Kertas adalah bahan tipis yang dihasilkan dari kompresi serat yang berasal dari pulp.

Baru!!: Radiasi dan Kertas · Lihat lebih »

Komunikasi

Komunikasi (serapan dari communicatie) adalah "suatu proses ketika seseorang atau beberapa orang, kelompok, organisasi, dan masyarakat menciptakan, dan menggunakan informasi agar terhubung dengan lingkungan dan orang lain".

Baru!!: Radiasi dan Komunikasi · Lihat lebih »

Kulit

Kulit (serapan dari ꦏꦸꦭꦶꦠ꧀) adalah lapisan luar yang menutupi tubuh sebuah vertebrata.

Baru!!: Radiasi dan Kulit · Lihat lebih »

Makhluk hidup

Dalam biologi, suatu makhluk hidup atau organisme (dari bahasa Yunani: ὀργανισμός, organismos) adalah setiap entitas individual yang mampu menjalankan fungsi-fungsi kehidupan.

Baru!!: Radiasi dan Makhluk hidup · Lihat lebih »

Massa

Massa (dari bahasa Yunani μάζα) atau jisim adalah suatu sifat fisika dari suatu benda yang digunakan untuk menjelaskan berbagai perilaku objek yang terpantau.

Baru!!: Radiasi dan Massa · Lihat lebih »

Medan listrik

Contoh medan listrik yang timbul dari muatan listrik q_1 dan q_2 Medan listrik adalah gaya listrik yang mempengaruhi ruang di sekeliling muatan listrik.

Baru!!: Radiasi dan Medan listrik · Lihat lebih »

Molekul

bibcode.

Baru!!: Radiasi dan Molekul · Lihat lebih »

Momentum

Ayunan Newton membuktikan adanya Hukum kekekalan momentum Dalam fisika, momentum atau pusa adalah besaran yang berhubungan dengan kecepatan dan massa suatu benda.

Baru!!: Radiasi dan Momentum · Lihat lebih »

Mutasi

Mutasi adalah perubahan yang terjadi pada bahan genetik baik pada taraf tingkatan gen maupun pada tingkat kromosom.

Baru!!: Radiasi dan Mutasi · Lihat lebih »

Neutrino

Neutrino adalah suatu partikel dasar yang tidak memiliki massa maupun muatan listrik.

Baru!!: Radiasi dan Neutrino · Lihat lebih »

Neutron

Neutron atau netron adalah partikel subatomik yang tidak bermuatan (netral) dan memiliki massa 940 MeV/c² (1.6749 × 10−27 kg, sedikit lebih berat dari proton. Putarannya adalah ½. Inti atom dari kebanyakan atom (semua kecuali isotop Hidrogen yang paling umum, yang terdiri dari sebuah proton) terdiri dari proton dan neutron. Di luar inti atom, neutron tidak stabil dan memiliki waktu paruh sekitar 15 menit (881.5±1.5 detik), meluluh dengan memancarkan elektron dan antineutrino untuk menjadi proton. Metode peluruhan yang sama (peluruhan beta) terjadi di beberapa inti atom. Partikel-partikel dalam inti atom biasanya adalah neutron dan proton, yang berubah menjadi satu dan lainnya dengan pemancaran dan penyerapan pion. Sebuah neutron diklasifikasikan sebagai baryon dan terdiri dari dua quark bawah dan satu quark atas. Persamaan Neutron antibendanya adalah antineutron. Perbedaan utama dari neutron dengan partikel subatomik lainnya adalah mereka tidak bermuatan. Sifat netron ini membuat penemuannya lebih terbelakang, dan sangat menembus, membuatnya sulit diamati secara langsung dan membuatnya sangat pentin sebagai agen dalam perubahan nuklir. Penelitian yang dilakukan Rutherford selain sukses mendapatkan beberapa hasil yang memuaskan juga mendapatkan kejanggalan yaitu massa inti atom unsur selalu lebih besar daripada massa proton di dalam inti atom. Rutherford menduga bahwa terdapat partikel lain di dalam inti atom yang tidak bermuatan karena atom bermuatan positif disebabkan adanya proton yang bermuatan positif. Adanya partikel lain di dalam inti atom yang tidak bermuatan dibuktikan oleh James Chadwick pada tahun 1932. Chadwick melakukan penelitian dengan menembak logam berilium menggunakan sinar alfa. Hasil penelitian menunjukkan bahwa suatu partikel yang tak bermuatan dilepaskan ketika logam berilium ditembak dengan sinar alfa dan partikel ini disebut sebagai neutron. Neutron tak bermuatan dan bermassa 1 sma (pembulatan).

Baru!!: Radiasi dan Neutron · Lihat lebih »

Nomor atom

Penjelasan tentang superskrip dan subskrip yang terlihat dalam notasi nomor atom. Nomor atom adalah jumlah proton, dan karenanya juga muatan positif total, dalam inti atom. ''Z''.

Baru!!: Radiasi dan Nomor atom · Lihat lebih »

Nomor massa

Nomor massa (simbol A, dari kata Jerman Atomgewicht (berat atom), juga disebut nomor massa atom atau nomor nukleon, adalah jumlah total proton dan neutron (bersama-sama dikenal sebagai nukleon) dalam inti atom. Ini menentukan massa atomik dari atom. Karena proton dan neutron keduanya adalah barion, bilangan massa A identik dengan bilangan barion B pada nukleus pada seluruh atom atau ion. Jumlah massa berbeda untuk setiap isotop unsur kimia yang berbeda. Ini tidak sama dengan nomor atom (Z) yang menunjukkan jumlah proton dalam nukleus, dan dengan demikian secara unik mengidentifikasi suatu unsur. Oleh karena itu, selisih perbedaan antara jumlah massa dengan nomor atom akan memberikan jumlah neutron (N) dalam nukleus adalah:. Nomor massa ditulis setelah nama elemen atau sebagai superskrip di sebelah kiri simbol elemen. Sebagai contoh, isotop karbon yang paling umum adalah karbon-12, yang memiliki 6 proton dan 6 neutron. Simbol isotop penuh juga akan memiliki nomor atom (Z) sebagai subskrip di sebelah kiri simbol elemen langsung di bawah nomor massa:. Ini secara teknis redundan, karena setiap elemen didefinisikan oleh nomor atomnya, sehingga sering dihilangkan.

Baru!!: Radiasi dan Nomor massa · Lihat lebih »

Panas

atom-atom tersebut menghasilkan gelombang elektromagnetik (cahaya) Proses pemanasan berkelanjutan dapat ditemukan pada matahari dan bumi. Beberapa radiasi termal matahari menyerang dan memanaskan bumi. Dibandingkan dengan matahari, bumi memiliki suhu yang jauh lebih rendah sehingga mengirimkan radiasi termal yang jauh lebih sedikit ke matahari. Panas dari proses ini dapat diukur dengan jumlah bersih, dan arah energi yang dikirimkan dari matahari ke bumi dalam periode waktu tertentu dapat diketahui. Panas atau bahang, atau kalor dalam istilah fisika, adalah energi yang berpindah akibat perbedaan suhu.

Baru!!: Radiasi dan Panas · Lihat lebih »

Panjang gelombang

zero crossing seperti yang ditunjukkan. Dalam fisika, panjang gelombang adalah periode spasial dari gelombang periodik — jarak di mana bentuk gelombang berulang.

Baru!!: Radiasi dan Panjang gelombang · Lihat lebih »

Partikel

Tukang las listrik perlu melindungi diri dari percikan api, yang merupakan partikel logam yang dipanaskan yang terbang dari permukaan pengelasan. Dalam ilmu fisika dan ilmu kimia, partikel atau zarah (dalam teks lama disebut korpuskula) adalah objek sangat kecil dan berdimensi, yang dapat memiliki beberapa sifat fisik atau kimia seperti volume atau massa.

Baru!!: Radiasi dan Partikel · Lihat lebih »

Partikel Alfa

Partikel alpha terdefleksi oleh medan magnet diabsorbsi secara perlahan pada saat mempenetrasi material yang padat. Partikel Alpha (dinamakan sesuai huruf pertama pada abjad Yunani, α) adalah bentuk radiasi partikel yang sangat menyebabkan ionisasi, dan kemampuan penetrasinya rendah.

Baru!!: Radiasi dan Partikel Alfa · Lihat lebih »

Partikel Beta

Partikel Beta Radiasi alpha terdiri dari nukleus helium-4 dan dapat dengan mudah dihentikan dengan selembar kertas saja. Radiasi beta, yang terdiri dari elektron, dapat dihentikan dengan lempengan aluminium. Radiasi gamma diabsorbsi secara perlahan pada saat mempenetrasi material yang padat. Partikel beta adalah elektron atau positron yang berenergi tinggi yang dipancarkan oleh beberapa jenis nukleus radioaktif seperti kalium-40.

Baru!!: Radiasi dan Partikel Beta · Lihat lebih »

Partikel subatom

Partikel subatom atau zarah subatom dalam ilmu fisika adalah partikel yang jauh lebih kecil dari atom.

Baru!!: Radiasi dan Partikel subatom · Lihat lebih »

Peluruhan radioaktif

Simbol trefoil digunakan untuk menunjukkan sebuah material radioaktif. Peluruhan radioaktif (disebut juga peluruhan nuklir atau radioaktivitas) adalah kemampuan inti atom yang tidak stabil menjadi stabil melalui pemancaran radiasi.

Baru!!: Radiasi dan Peluruhan radioaktif · Lihat lebih »

Pendekatan Wien

perbandingan dari hukum distribusi Wien dengan hukum Rayleigh-Jeans dan hukum Planck, untuk tubuh dengan temperatur 8 mK. Pendekatan Wien (juga kadang-kadang disebut hukum Wien atau hukum distribusi Wien) adalah hukum fisika yang digunakan untuk menjelaskan spektrum radiasi termal (sering disebut fungsi hitam).

Baru!!: Radiasi dan Pendekatan Wien · Lihat lebih »

Penelitian

Pusat penelitian Tenaga Nasional di Selangor, Malaysia. Penelitian atau riset sering ditakrifkan sebagai suatu proses investigasi yang dilakukan dengan aktif, tekun, dan sistematis, yang bertujuan untuk menemukan, menginterpretasi, dan merevisi fakta-fakta.

Baru!!: Radiasi dan Penelitian · Lihat lebih »

Polutan

Limpasan permukaan dari ladang pertanian di Iowa, Amerika Serikat selama hujan badai. Polutan atau bahan pencemaran adalah bahan/benda yang menyebabkan pencemaran, baik secara langsung maupun tidak langsung, seperti sampah.

Baru!!: Radiasi dan Polutan · Lihat lebih »

Positron

Pemusnahan elektron-positron Positron atau anti elektron adalah antipartikel atau antimateri dari elektron.

Baru!!: Radiasi dan Positron · Lihat lebih »

Proton

| magnetic_moment.

Baru!!: Radiasi dan Proton · Lihat lebih »

Radiasi elektromagnetik

Radiasi elektromagnetik sinar putih dalam sebuah prisma (optik) yang terurai menjadi beberapa warna cahaya yang terpisah Radiasi elektromagnetik adalah kombinasi medan listrik dan medan magnet yang berosilasi dan merambat melewati ruang dan membawa energi dari satu tempat ke tempat yang lain.

Baru!!: Radiasi dan Radiasi elektromagnetik · Lihat lebih »

Radiasi termal

Radiasi termal adalah radiasi elektromagnetik yang dipancarkan oleh permukaan sebuah benda semata-mata berdasarkan temperaturnya.

Baru!!: Radiasi dan Radiasi termal · Lihat lebih »

Radioaktif

Istilah radioaktif dan radioaktivitas dapat dihubungkan dengan.

Baru!!: Radiasi dan Radioaktif · Lihat lebih »

Reaksi nuklir

Reaksi fusi antara Lithium-6 dan Deuterium yang menghasilkan 2 atom Helium-4. Dalam fisika nuklir, sebuah reaksi nuklir adalah sebuah proses dari dua nuklei atau partikel nuklir bertubrukan, untuk memproduksi hasil yang berbeda dari produk awal.

Baru!!: Radiasi dan Reaksi nuklir · Lihat lebih »

Sinar gama

Sinar gama (sering kali dinotasikan dengan huruf Yunani gama, γ) adalah sebuah bentuk berenergi dari radiasi elektromagnetik yang diproduksi oleh radioaktivitas atau proses nuklir atau subatomik lainnya seperti penghancuran elektron-positron.

Baru!!: Radiasi dan Sinar gama · Lihat lebih »

Sinar-X

Sinar-X paru-paru manusia Röntgen. Sinar-X atau sinar rontgen adalah salah satu bentuk dari radiasi elektromagnetik dengan panjang gelombang berkisar antara 10 nanometer ke 100 pikometer (sama dengan frekuensi dalam rentang 30 petahertz - 30 exahertz) dan memiliki energi dalam rentang 100 eV - 100 Kev.

Baru!!: Radiasi dan Sinar-X · Lihat lebih »

Spektrum

Spektrum cahaya dari sebuah bianglala/ pelangi Spektrum adalah sebuah keadaan atau harga yang tidak terbatas hanya pada suatu set harga saja tetapi dapat berubah secara tak terbatas di dalam sebuah kontinum.

Baru!!: Radiasi dan Spektrum · Lihat lebih »

Timbal

Timbal atau timbel (disebut juga plumbum atau timah hitam) adalah unsur kimia dengan lambang Pb dan nomor atom 82.

Baru!!: Radiasi dan Timbal · Lihat lebih »

Ultraungu

Korona matahari terlihat dengan sinar ultraungu Sinar atau radiasi ultraungu atau adilembayung (bahasa Inggris: ultraviolet, sering disingkat UV) adalah radiasi elektromagnetis terhadap panjang gelombang yang lebih pendek dari daerah dengan sinar tampak, tetapi lebih panjang dari sinar-X yang kecil.

Baru!!: Radiasi dan Ultraungu · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Radiasi ionisasi, Sinaran.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »