Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Ram Gopal Varma

Indeks Ram Gopal Varma

Ram Gopal Varma (రాం గోపాల్ వర్మ) adalah seorang sutradara, penulis latar dan produser film India, yang dikenal karena karya-karyanya dalam sinema Telugu dan Bollywood.

30 hubungan: BBC News (saluran televisi internasional), Bollywood, CNN-News18, Direktorat Festival Film, Drama dokumenter, Festival Film Internasional India, Film Comment, Film eksperimental, Film Society of Lincoln Center, Gaayam, Hyderabad, Kota New York, Kshana Kshanam, Mafia, Mumbai, Neo-noir, Penghargaan Film Bollywood, Penghargaan Film Nasional (India), Penghargaan Filmfare, Penghargaan Filmfare untuk Film Terbaik – Telugu, Penghargaan Nandi, Penulis naskah, Satya (disambiguasi), Shool, Sinema India, Sinema paralel, Sinema Telugu, Siva (film Telugu 1989), Sleeper hit, Vijayawada.

BBC News (saluran televisi internasional)

BBC News (Sebelumnya BBC World News) adalah stasiun siaran berita 24 jam BBC yang diluncurkan pada 1991 (Sebagai BBC World Service television) sampai dengan 1995.

Baru!!: Ram Gopal Varma dan BBC News (saluran televisi internasional) · Lihat lebih »

Bollywood

Bollywood (बॉलीवुड., بالیوڈ.) adalah nama tidak resmi untuk industri film India populer berbahasa Hindi yang berbasis di Mumbai.

Baru!!: Ram Gopal Varma dan Bollywood · Lihat lebih »

CNN-News18

CNN - Indian Broadcasting Network (CNN - IBN) adalah sebuah saluran televisi urusan terkini dan berita berbahasa Inggris yang berbasis di Noida, Gautam Buddh Nagar, Uttar Pradesh.

Baru!!: Ram Gopal Varma dan CNN-News18 · Lihat lebih »

Direktorat Festival Film

Direktorat Festival Film di India adalah sebuah organisasi yang menyelenggarakan dan mempersembahkan Festival Film Internasional India, Penghargaan Film Nasional dan Panorama India.

Baru!!: Ram Gopal Varma dan Direktorat Festival Film · Lihat lebih »

Drama dokumenter

Sebuah dokudrama (atau dokumenter drama) adalah genre bergaya dokumenter dari acara radio dan acara televisi, film cerita, dan pentas teater yang menampilkan reka ulang yang didramatisasi dari peristiwa sejarah yang sebenarnya.

Baru!!: Ram Gopal Varma dan Drama dokumenter · Lihat lebih »

Festival Film Internasional India

Festival Film Internasional India (FFII), yang didirikan pada 1952, adalah salah satu festival film paling signifikan di Asia.

Baru!!: Ram Gopal Varma dan Festival Film Internasional India · Lihat lebih »

Film Comment

Film Comment adalah sebuah majalah seni rupa dan budaya yang sekarang diterbitkan oleh Film Society of Lincoln Center, di mana majalah tersebut menjadi publikasi resminya.

Baru!!: Ram Gopal Varma dan Film Comment · Lihat lebih »

Film eksperimental

Film eksperimental, sinema eksperimental atau sinema avant-garde adalah sebuah mode pembuatan film yang mengevaluasi ulang konvensi sinematik dan mengeksplorasi bentuk-bentuk non-naratif dan alternatif dari naratif tradisional atau metode pengerjaan.

Baru!!: Ram Gopal Varma dan Film eksperimental · Lihat lebih »

Film Society of Lincoln Center

The Film Society of Lincoln Center terletak di Lincoln Center for the Performing Arts, New York City Avery Fisher Hall, sekarang disebut David Geffen Hall sejak September 2015, di Lincoln Center, dimana Film Society setiap tahun memberikan Gala Tribute-nya. Film Society of Lincoln Center adalah sebuah organisasi presentasi film yang berbasis di New York City, Amerika Serikat.

Baru!!: Ram Gopal Varma dan Film Society of Lincoln Center · Lihat lebih »

Gaayam

Gaayam (italic) adalah sebuah film cerita seru politikal Telugu 1993, yang berdasarkan pada Perkelahian Gerombolan Warfare 1980-an.

Baru!!: Ram Gopal Varma dan Gaayam · Lihat lebih »

Hyderabad

Hyderabad (Telugu: హైదరాబాదు) merupakan nama kota di India.

Baru!!: Ram Gopal Varma dan Hyderabad · Lihat lebih »

Kota New York

Kota New York (New York City) adalah kota terpadat di Amerika Serikat, dan pusat wilayah metropolitan New York yang merupakan salah satu wilayah metropolitan terpadat di dunia.

Baru!!: Ram Gopal Varma dan Kota New York · Lihat lebih »

Kshana Kshanam

Kshana Kshanam adalah sebuah film jalan-cerita seru berbahasa Telugu India 1991 yang ditulis dan disutradarai oleh Ram Gopal Varma.

Baru!!: Ram Gopal Varma dan Kshana Kshanam · Lihat lebih »

Mafia

Mafia juga dirujuk sebagai La Cosa Nostra (bahasa Italia: Hal Kami) adalah panggilan kolektif untuk beberapa organisasi rahasia di Sisilia dan Amerika Serikat.

Baru!!: Ram Gopal Varma dan Mafia · Lihat lebih »

Mumbai

Mumbai (yang juga dikenal sebagai Bombay, nama resminya sampai 1995) adalah ibu kota negara bagian India Maharashtra.

Baru!!: Ram Gopal Varma dan Mumbai · Lihat lebih »

Neo-noir

Neo-noir (berasal dari kata bahasa Yunani, yakni neo yang berarti baru; dan kata bahasa Prancis, noir yang berarti hitam) adalah sebuah gaya yang sering terlihat di film-film modern dan bentuk-bentuk lainnya yang menonjolkan penggunaan elemen film noir, tetapi dengan tema, konten, gaya, unsur-unsur visual atau media terbaru yang tidak ada di dalam film noir pada era tahun 1940-an dan 1950-an.

Baru!!: Ram Gopal Varma dan Neo-noir · Lihat lebih »

Penghargaan Film Bollywood

Penghargaan Film Bollywood adalah sebuah upacara penghargaan film tahunan yang diadakan antara 1999 dan 2007 di Long Island, New York, Amerika Serikat, untuk menyambut film dan aktor terbaik dari industri perfilman Bollywood yang berbasis di Mumbai, India.

Baru!!: Ram Gopal Varma dan Penghargaan Film Bollywood · Lihat lebih »

Penghargaan Film Nasional (India)

Penghargaan Film Nasional adalah acara penghargaan film paling berpengaruh di India.

Baru!!: Ram Gopal Varma dan Penghargaan Film Nasional (India) · Lihat lebih »

Penghargaan Filmfare

Penghargaan Filmfare diselenggarakan setiap tahun oleh The Times Group untuk menghargai hasil kerja dari para teknisi profesional dan keunggulan artistik dalam dunia industri perfilman India.

Baru!!: Ram Gopal Varma dan Penghargaan Filmfare · Lihat lebih »

Penghargaan Filmfare untuk Film Terbaik – Telugu

Penghargaan Filmfare untuk Film Terbaik – Telugu yang diberikan oleh majalah Filmfare sebagai bagian dari Penghargaan Filmfare Selatan tahunannya untuk film-film Telugu.

Baru!!: Ram Gopal Varma dan Penghargaan Filmfare untuk Film Terbaik – Telugu · Lihat lebih »

Penghargaan Nandi

Penghargaan Nandi adalah acara penghargaan tertinggi untuk kesempurnaan dalam sinema Telugu, Teater Telugu, Televisi Telugu, dan prestasi seumur hidup dalam sinema India, yang dipersembahkan secara tahunan oleh Pemerintah Andhra Pradesh dan Telangana.

Baru!!: Ram Gopal Varma dan Penghargaan Nandi · Lihat lebih »

Penulis naskah

Penulis naskah atau penulis skenario adalah penulis yang memiliki kemampuan dalam penulisan skenario, bertugas menulis skenario di media massa seperti film, acara televisi, komik, atau permainan video.

Baru!!: Ram Gopal Varma dan Penulis naskah · Lihat lebih »

Satya (disambiguasi)

Satya (nominatif satyam) adalah sebuah konsep sentral dalam agama-agama India yang secara lepas diterjemahkan ke dalam bahasa Indonesia sebagai "Kebenaran".

Baru!!: Ram Gopal Varma dan Satya (disambiguasi) · Lihat lebih »

Shool

Shool (Inggris: The Thorn) adalah sebuah film kejahatan aksi berbahasa Hindi India 1999 yang disutradarai oleh Eeshwar Nivas.

Baru!!: Ram Gopal Varma dan Shool · Lihat lebih »

Sinema India

Sinema India terdiri dari film-film yang dibuat di seluruh India, yang meliputi budaya-budaya sinematik Andhra Pradesh dan Telengana, Assam, Bihar, Gujarat, Haryana, Jammu dan Kashmir, Jharkhand, Karnataka, Kerala, Maharashtra, Odisha, Punjab, Rajasthan, Tamil Nadu, Bengal Barat, Bollywood dan lain-lain.

Baru!!: Ram Gopal Varma dan Sinema India · Lihat lebih »

Sinema paralel

Sinema Paralel adalah sebuah gerakan film di perfilman India yang berasal dari negara bagian Benggala Barat pada 1950-an sebagai sebuah alternatif dari sinema komersial India arus utama.

Baru!!: Ram Gopal Varma dan Sinema paralel · Lihat lebih »

Sinema Telugu

Perfilman Telugu, yang juga dikenal dengan sebutan Tollywood, adalah sebuah bagian dari perfilman India yang memproduksi film-film dalam bahasa Telugu, dan berpusat di negara bagian India Andhra Pradesh dan Telangana, sebagian besar di wilayah Hyderabad Film Nagar.

Baru!!: Ram Gopal Varma dan Sinema Telugu · Lihat lebih »

Siva (film Telugu 1989)

Siva (శివ) adalah sebuah film thriller aksi Telugu 1989 yang berdasarkan pada politik pelajar dalam penjatuhan Mafia, yang ditulis dan disutradarai oleh Ram Gopal Varma dalam debut-nya.

Baru!!: Ram Gopal Varma dan Siva (film Telugu 1989) · Lihat lebih »

Sleeper hit

Sleeper hit adalah istilah yang digunakan dalam industri hiburan untuk film yang laris dalam periode yang lama dan menuai sukses, meskipun hanya dipromosikan secara terbatas atau penayangan perdananya tidak mendapat sambutan luas.

Baru!!: Ram Gopal Varma dan Sleeper hit · Lihat lebih »

Vijayawada

Pemandangan kota Vijayawada Vijayawada merupakan sebuah kota di India.

Baru!!: Ram Gopal Varma dan Vijayawada · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Ram gopal varma.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »