Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Pasang
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Republik Sosialis Soviet Taurida

Indeks Republik Sosialis Soviet Taurida

Republik Sosialis Soviet Taurida (r) Kadang disingkat RSS Taurida, adalah republik Soviet yang gagal didirikan yang terletak di bagian Semenanjung Krimea di RSFS Rusia.

7 hubungan: Bolshevik, Perang Dunia I, Republik di Uni Soviet, Republik Rakyat Krimea, Republik Sosialis Federasi Soviet Rusia, Simferopol, Uni Soviet.

Bolshevik

Pertemuan Partai Bolshevik. Lenin terlihat di samping kanan gambar. Bolshevik (Большевики; Bol'sheviki) adalah semacam fraksi pecahan dari Partai Sosial Demokrat Rusia yang muncul dalam konferensi di Brussel pada tahun 1903.

Baru!!: Republik Sosialis Soviet Taurida dan Bolshevik · Lihat lebih »

Perang Dunia I

Perang Dunia I (PD1) adalah sebuah perang global terpusat di Eropa yang dimulai pada tanggal 28 Juli 1914 sampai 11 November 1918.

Baru!!: Republik Sosialis Soviet Taurida dan Perang Dunia I · Lihat lebih »

Republik di Uni Soviet

Lambang Uni Soviet. Pada masanya, Uni Soviet adalah negara federasi yang terdiri atas beberapa negara bagian.

Baru!!: Republik Sosialis Soviet Taurida dan Republik di Uni Soviet · Lihat lebih »

Republik Rakyat Krimea

Republik Rakyat Krimea (Qırım Halq Cumhuriyeti) adalah sebuah negara yang pernah berdiri dari Desember 1917 hingga Januari 1918 di Semenanjung Krimea.

Baru!!: Republik Sosialis Soviet Taurida dan Republik Rakyat Krimea · Lihat lebih »

Republik Sosialis Federasi Soviet Rusia

Republik Sosialis Federasi Soviet Rusia atau disingkat RSFS Rusia (Росси́йская Сове́тская Федерати́вная Социалисти́ческая Респу́блика, Rossiiskaya Sovetskaya Federativnaya Sotsialisticheskaya Respublika; disingkat РСФСР, RSFSR), sering pula disebut Soviet Rusia, merupakan republik anggota Uni Soviet dengan luas wilayah terbesar dan jumlah penduduk terbanyak.

Baru!!: Republik Sosialis Soviet Taurida dan Republik Sosialis Federasi Soviet Rusia · Lihat lebih »

Simferopol

Simferopol Simferopol (Сімферополь) merupakan sebuah kota yang diakui secara internasional berada di wilayah Republik Otonom Krimea, Ukraina namun secara de facto di bawah okupansi Rusia.

Baru!!: Republik Sosialis Soviet Taurida dan Simferopol · Lihat lebih »

Uni Soviet

Uni Soviet (Сове́тский Сою́з, Sovyétskiĭ Soyúz) atau USSR (Union of Soviet Socialist Republics) atau Uni Republik Sosialis Soviet, disingkat URSS (Сою́з Сове́тскихСоциалисти́ческихРеспу́блик, Soyúz Sovyétskikh Sotsialistícheskikh Respúblik; disingkat СССР dalam alfabet Kiril, SSSR dalam alfabet Latin), adalah negara sosialis yang pernah ada antara tahun 1922–1991 di Eurasia.

Baru!!: Republik Sosialis Soviet Taurida dan Uni Soviet · Lihat lebih »

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »