Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Republik Rakyat Benin

Indeks Republik Rakyat Benin

Republik Rakyat Benin (Bahasa Prancis: République populaire du Bénin) adalah negara sosialis yang terletak di wilayah Benin kini.

17 hubungan: Bahasa Prancis, Benin, Daftar Presiden Benin, ISO 4217, Konstitusi, Kudeta, L'Aube Nouvelle, Marxisme–Leninisme, Negara sosialis, Porto-Novo, Republik Dahomey, 1 Maret, 1972, 1975, 1989, 1990, 30 November.

Bahasa Prancis

Bahasa Prancis (le français, la langue française) adalah salah satu bahasa paling penting dari kelompok bahasa Roman setelah bahasa Spanyol dan bahasa Portugis.

Baru!!: Republik Rakyat Benin dan Bahasa Prancis · Lihat lebih »

Benin

Republik Benin, dahulu bernama Dahomey, adalah sebuah negara di Afrika barat.

Baru!!: Republik Rakyat Benin dan Benin · Lihat lebih »

Daftar Presiden Benin

Berikut adalah daftar Presiden Benin.

Baru!!: Republik Rakyat Benin dan Daftar Presiden Benin · Lihat lebih »

ISO 4217

ISO 4217 adalah standar internasional yang ditetapkan oleh International Organization for Standardization atau ISO yang berisi kode tiga huruf (juga disebut dengan kode mata uang) yang mendefinisikan nama mata uang.

Baru!!: Republik Rakyat Benin dan ISO 4217 · Lihat lebih »

Konstitusi

Konstitusi (disebut pula undang-undang dasar) adalah norma sistem politik dan hukum bentukan pada pemerintahan negara—biasanya dikodifikasi sebagai dokumen tertulis.

Baru!!: Republik Rakyat Benin dan Konstitusi · Lihat lebih »

Kudeta

Kudeta (dari bahasa Prancis coup d'État), atau disingkat coup, berarti merobohkan legitimasi atau pukulan terhadap negara)Perang saudara atau perang sipil Julius Caesar, 5 Jan 49 BC. adalah sebuah tindakan pembalikan kekuasaan terhadap seseorang yang berwenang dengan cara ilegal dan sering kali bersifat brutal, inkonstitusional berupa "pengambilalihan kekuasaan", "penggulingan kekuasaan" sebuah pemerintahan negara dengan menyerang (strategis, taktis, politis) legitimasi pemerintahan kemudian bermaksud untuk menerima penyerahan kekuasaan dari pemerintahan yang digulingkan. Kudeta akan sukses bila terlebih dahulu dapat melakukan konsolidasi dalam membangun adanya legitimasi sebagai persetujuan dari rakyat serta telah mendapat dukungan atau partisipasi dari pihak non-militer dan militer (tentara). Menurut kumpulan data-data kudeta dari Jonathan Powell dan Clayton Thyne, terdapat 457 upaya kudeta yang terjadi dari tahun 1950 hingga 2010. Di mana 227 upaya kudeta berhasil sedangkan 230 lainnya gagal. Mereka menemukan bahwa upaya kudeta sering terjadi di benua Afrika dan Amerika (masing-masing 36,5% dan 31%).

Baru!!: Republik Rakyat Benin dan Kudeta · Lihat lebih »

L'Aube Nouvelle

L'Aube Nouvelle (Terbitnya Hari yang Baru) adalah lagu kebangsaan dari Benin.

Baru!!: Republik Rakyat Benin dan L'Aube Nouvelle · Lihat lebih »

Marxisme–Leninisme

Marxisme–Leninisme ideologi politik yang dimiliki Partai Komunis Uni Soviet dan Komintern, dan para pendukungnya menganggap ideologi ini berakar dari Marxisme dan Leninisme.

Baru!!: Republik Rakyat Benin dan Marxisme–Leninisme · Lihat lebih »

Negara sosialis

Negara sosialis atau republik sosialis (terkadang Negara Buruh) merujuk kepada negara manapun yang secara konstitusi didedikasikan untuk pendirian sosialisme.

Baru!!: Republik Rakyat Benin dan Negara sosialis · Lihat lebih »

Porto-Novo

Wanita di Porto Novo circa 1914 Porto-Novo (juga dikenal sebagai Hogbonou dan Adjacé) adalah ibu kota sekaligus kota terbesar kedua di negara Benin, Afrika Barat.

Baru!!: Republik Rakyat Benin dan Porto-Novo · Lihat lebih »

Republik Dahomey

Republik Dahomey (République du Dahomey) adalah sebuah koloni Prancis yang memerintah sendiri.

Baru!!: Republik Rakyat Benin dan Republik Dahomey · Lihat lebih »

1 Maret

1 Maret adalah hari ke-60 (hari ke-61 dalam tahun kabisat) dalam kalender Gregorian.

Baru!!: Republik Rakyat Benin dan 1 Maret · Lihat lebih »

1972

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Republik Rakyat Benin dan 1972 · Lihat lebih »

1975

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Republik Rakyat Benin dan 1975 · Lihat lebih »

1989

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Republik Rakyat Benin dan 1989 · Lihat lebih »

1990

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Republik Rakyat Benin dan 1990 · Lihat lebih »

30 November

30 November adalah hari ke-334 (hari ke-335 dalam tahun kabisat) dalam kalender Gregorian.

Baru!!: Republik Rakyat Benin dan 30 November · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Republik rakyat benin.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »