Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Enam Jalan

Indeks Enam Jalan

भवचक्र; Pali: ''bhavacakka'') dalam kosmologi Buddhis adalah enam alam tempat makhluk hidup bereinkarnasi sesuai dengan karma yang didapat mereka berdasarkan tindakan mereka di kehidupan sebelumnya.

7 hubungan: Asura, Dewa (Buddha), Karma, Kosmologi Buddha, Naraka, Princeton University Press, Taylor & Francis.

Asura

Relief asura dwarapala (penjaga gerbang) diapit oleh dua apsara, terdapat di Candi Borobudur. Asura dalam mitologi agama Hindu dan Buddha merupakan makhluk yang memiliki kesaktian dan menguasai ilmu gaib tertentu, mirip dengan dewa atau Sura.

Baru!!: Enam Jalan dan Asura · Lihat lebih »

Dewa (Buddha)

Dewa (देव Sanskerta dan Pāli, Mongolia: tenger (тэнгэр)) dalam Agama Buddha adalah salah satu jenis dari banyak jenis sosok manusia berbeda yang memiliki sifat keilahian seperti sangat kuat, panjang umur, dan, pada umumnya, lebih bahagia ketimbang manusia, meskipun tingkat pemuliaan dan penghormatan yang sama tidak dilakukan seperti halnya memuliakan dan menghormati para Buddha.

Baru!!: Enam Jalan dan Dewa (Buddha) · Lihat lebih »

Karma

Karma (bahasa Sanskerta: कर्म) adalah konsep "aksi" atau "perbuatan" yang dalam agama Hindu dan agama Buddha dipahami sebagai sesuatu yang menyebabkan seluruh siklus kausalitas (yaitu, siklus yang disebut "samsara").

Baru!!: Enam Jalan dan Karma · Lihat lebih »

Kosmologi Buddha

Kosmologi Buddha adalah penggambaran bentuk dan evolusi alam semesta menurut Tipitaka dan Atthakatha.

Baru!!: Enam Jalan dan Kosmologi Buddha · Lihat lebih »

Naraka

Relief pada Angkor Wat yang menggambarkan arwah orang mati tengah dibakar di Naraka. Naraka adalah alam neraka dalam agama India.

Baru!!: Enam Jalan dan Naraka · Lihat lebih »

Princeton University Press

Markas Princeton University Press di Princeton, New Jersey Princeton University Press adalah penerbit independen yang memiliki kaitan dengan Universitas Princeton.

Baru!!: Enam Jalan dan Princeton University Press · Lihat lebih »

Taylor & Francis

Logo Taylor & Francis tahun 1900 Taylor & Francis Group adalah perusahaan multinasional Britania Raya yang menerbitkan buku dan jurnal akademik.

Baru!!: Enam Jalan dan Taylor & Francis · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Rikudou-Sennin.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »