Daftar Isi
9 hubungan: Anglikanisme, Gereja Ortodoks Timur, Gereja Ortodoks Yunani, Gereja-Gereja Katolik Timur, Gereja-Gereja Ortodoks Oriental, Paskah, Protestanisme, Siprus, Yunani.
- Kata dan frasa salam
Anglikanisme
Anglikanisme (Anglicanism) adalah suatu tradisi di dalam Kekristenan yang terdiri dari Gereja Inggris dan gereja-gereja yang secara historis terkait dengannya ataupun memiliki keyakinan, praktik ibadah, dan struktur gereja yang serupa.
Lihat Salam Paskah dan Anglikanisme
Gereja Ortodoks Timur
Liturgi Ilahi Ortodoks Katedral Santo Basil di Moskwa, sebuah contoh gereja berarsitektur Ortodoks. Katedral Alexander Nevski di Sofia Patriark Konstantinopel sebagai ''Primus Inter Pares'' Ortodoks Timur Gereja Ortodoks Timur, yang disebut juga Gereja Ortodoks serta bernama resmi Gereja Timur, adalah Gereja Kristen terbesar kedua di dunia, dengan perkiraan jumlah umat sekitar 225–300 juta orang.
Lihat Salam Paskah dan Gereja Ortodoks Timur
Gereja Ortodoks Yunani
Gereja Ortodoks Yunani (bahasa Yunani: Ἑλληνορθόδοξη Ἑκκλησία, Ellinorthódoxi Ekklisía) adalah suatu istilah yang merujuk pada badan atau himpunan beberapa Gereja yang mana persekutuan lebih besarnya adalah Kekristenan Ortodoks Timur, dengan liturgi yang biasanya menggunakan bahasa Yunani Koine (bahasa asli Perjanjian Baru) serta sejarahnya, tradisinya, dan teologinya berakar dari Bapa Gereja awal dan budaya Kekaisaran Bizantium.
Lihat Salam Paskah dan Gereja Ortodoks Yunani
Gereja-Gereja Katolik Timur
Gereja-Gereja Katolik Timur atau Gereja-Gereja Katolik Oriental (Ecclesiae Catholicae Orientales) atau Gereja-Gereja Katolik Ritus Timur yang pernah pula disebut Gereja-Gereja Uniat adalah dua puluh tiga Gereja partikular Kristen Timur sui iuris dalam persekutuan paripurna dengan Sri Paus di Roma, sebagai bagian dari Gereja Katolik sedunia.
Lihat Salam Paskah dan Gereja-Gereja Katolik Timur
Gereja-Gereja Ortodoks Oriental
Gereja-Gereja Ortodoks Oriental adalah sekelompok Gereja Kristen Timur berpaham Kristologi Miafisit dengan total anggota sekitar 60 juta jiwa di seluruh dunia.
Lihat Salam Paskah dan Gereja-Gereja Ortodoks Oriental
Paskah
Paskah (Páscha, Πάσχα, Paskha; פַּסחא Pasḥa; dari פֶּסַח Pesaḥ) adalah perayaan terpenting dalam tahun liturgi gerejawi Kristen.
Lihat Salam Paskah dan Paskah
Protestanisme
Protestanisme atau Kristen Protestan adalah cabang Kekristenan yang menganut akidah-akidah Reformasi Protestan, yakni pergerakan yang muncul pada abad ke-16 dengan tujuan mereformasi Gereja Katolik dari hal-hal yang dianggap sebagai kekeliruan, penyelewengan, dan ketidaksesuaian.
Lihat Salam Paskah dan Protestanisme
Siprus
Peta Siprus Republik Siprus adalah sebuah negara pulau (Secara de facto menguasai 2/3 pulau) di Laut Tengah bagian timur, ±113 km di sebelah selatan Turki dan 120 km di sebelah barat Suriah.
Lihat Salam Paskah dan Siprus
Yunani
Yunani (Ελλάδα), secara resmi bernama Republik Yunani, dikenal pada zaman purba sebagai Hellas, adalah sebuah negara tempat lahirnya budaya Dunia Barat yang berada di Eropa bagian tenggara, terletak di ujung selatan Semenanjung Balkan, di bagian timur Laut Tengah (Mediterania).
Lihat Salam Paskah dan Yunani