Kami sedang bekerja untuk memulihkan aplikasi Unionpedia di Google Play Store
KeluarMasuk
🌟Kami menyederhanakan desain kami untuk navigasi yang lebih baik!
Instagram Facebook X LinkedIn

Silsilah dewa-dewi Yunani

Indeks Silsilah dewa-dewi Yunani

Halaman ini menampilkan Silsilah Dewa-Dewi Yunani.

Daftar Isi

  1. 106 hubungan: Afrodit, Aither, Alkmene, Anteros, Apate, Apollo (mitologi), Ares, Artemis, Asia (mitologi), Asteria, Athena (kota), Atlas (mitologi), Daftar makhluk mitologi Yunani, Daftar tokoh mitologi Yunani, Deimos, Demeter, Dione (satelit), Dionisos, Driope, Dua Belas Dewa Olimpus, Eileithiia, Ekhidna (mitologi), Enyo, Eos, Epafos, Epimetheus, Erebos, Erinyes, Eris (mitologi), Eros, Erotes, Eunomia, Filotes, Fobos (mitologi), Foibe, Gaia, Geras, Gigant, Hades, Harmonia, Hebe, Hefaistos, Hekatonkheire, Heliades, Helios, Hemera, Hera, Herakles, Hermafroditos, Hermes, ... Memperluas indeks (56 lebih) »

Afrodit

Afrodit (Ἀφροδίτη) adalah dewi cinta, kecantikan, seksualitas, kenikmatan, dan prokreasi dalam mitologi Yunani.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Afrodit

Aither

Aither (atau Æther, Bahasa Yunani: Αἰθήρ), dalam mitologi Yunani, adalah salah satu Protogenoi, dewa dasar kelahiran pertama.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Aither

Alkmene

Kelahiran Herakles, Jean Jacques Francois Le Barbier Dalam mitologi Yunani, Alkmene (Bahasa Yunani: Aλκμήνη) adalah Ibu Herakles.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Alkmene

Anteros

''Anteros'' karya Alfred Gilbert, 1885. Dalam mitologi Yunani, Anteros (Αντέρως, Antérōs) adalah dewa balasan cinta dan penghukum orang-orang yang mencampakkan cinta.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Anteros

Apate

Apate (bahasa Yunani: απάτη) adalah putri dari Nyx dan Erebus dalam mitologi Yunani.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Apate

Apollo (mitologi)

Apollo (bahasa Yunani: Απόλλων, Apóllōn; atau Απελλων, Apellōn) adalah Dewa cahaya, musik, pemanah, pengobatan, Matahari, dan penyair dalam mitologi Yunani dan mitologi Romawi.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Apollo (mitologi)

Ares

Ares (Yunani kuno: Ἄρης, Yunani modern: Άρης) adalah dewa perang dalam mitologi Yunani.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Ares

Artemis

Artemis (Ἄρτεμις) dalam mitologi Yunani adalah dewi perburuan, alam liar, hewan liar, perawan, dan perbukitan.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Artemis

Asia (mitologi)

Asia atau Klimene dalam mitologi Yunani adalah putri dari Okeanos dan Tethis, dan dengan demikian dia termasuk dalam para Okeanid.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Asia (mitologi)

Asteria

Asteria dan Foibe di Altar Pergamon Asteria (Bahasa Yunani: Ἀστερία) adalah salah seorang Titan dalam mitologi Yunani.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Asteria

Athena (kota)

Athena atau Atena adalah ibu kota negara Yunani.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Athena (kota)

Atlas (mitologi)

Dalam mitologi Yunani, Atlas (Eng. /'æt ləs/ Gk. Ἄτλας) adalah Titan.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Atlas (mitologi)

Daftar makhluk mitologi Yunani

Berikut adalah makhluk-makhluk aneh dan monster yang terdapat dalam mitologi Yunani.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Daftar makhluk mitologi Yunani

Daftar tokoh mitologi Yunani

Daftar tokoh mitologi Yunani.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Daftar tokoh mitologi Yunani

Deimos

* Deimos (mitologi), dewa teror dalam mitologi Yunani.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Deimos

Demeter

Dalam mitologi Yunani, Demeter (Δημήτηρ, Dēmētēr, kemungkinan bermakna "ibu bumi") merupakan dewi pertanian dan kesuburan.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Demeter

Dione (satelit)

Dione (dye-oe'-nee) adalah sebuah satelit alami planet Saturnus yang ditemukan oleh Giovanni Cassini tahun 1684.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Dione (satelit)

Dionisos

Dalam mitologi Yunani, Dionisos (Διόνυσος atau Διώνυσος) adalah dewa anggur (arak) dan selalu diasosiasikan sebagai dewa pesta, ia juga merupakan salah satu dari 12 Dewa Olimpus.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Dionisos

Driope

Dalam mitologi Yunani, Driope (Δρυόπη) adalah putri dari Driops ("manusia pohon ek") atau dari Euritos.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Driope

Dua Belas Dewa Olimpus

Dewa-Dewi Olimpus. 12 Dewa Olimpus juga dikenal dengan sebutan Dodekatheon (Greek: δωδεκα /dodeka.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Dua Belas Dewa Olimpus

Eileithiia

Eileithiia, (Bahasa Yunani: Εἰλείθυια) adalah dewi kelahiran dalam mitologi Yunani.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Eileithiia

Ekhidna (mitologi)

Ekhidna (Bahasa Yunani: Ἔχιδνα) adalah Drakaina dalam mitologi Yunani.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Ekhidna (mitologi)

Enyo

Enyo (Bahasa Yunani: Ἐνυώ, "yang suka perang"), dalam mitologi Yunani, adalah dewi perang kuno yang berperan sebagai pengawal Ares.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Enyo

Eos

Eos adalah Dewi Fajar dalam mitologi Yunani yang digambarkan mengenakan pakaian yang terbuat dari kelopak-kelopak bunga yang disulam.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Eos

Epafos

Dalam mitologi Yunani, Epafos (Bahasa Yunani: Ἔπαφος), juga disebut Apis, adalah anak dari Zeus dan Io.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Epafos

Epimetheus

Epimetheus (Επιμηθέας) dalam mitologi Yunani yang berarti, mampu memahami sesuatu setelah semua terjadi, merupakan kebalikan dari saudaranya Prometheus, yang memiliki pandangan kedepan.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Epimetheus

Erebos

Dalam mitologi Yunani, Erebos (Ἔρεβος Erebus "gelap gulita, bayangan") adalah perwujudan kegelapan.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Erebos

Erinyes

Lukisan karya John Singer Sargent mengenai Erinyes yang menyiksa Orestes. Dalam mitologi Yunani, Erinyes (Ἐρινύες, tunggal: Ἐρινύς, Erinis) atau Eumenídes (Eumenís) (atau Dirae dalam mitologi Romawi) adalah sekelompok dewi kemarahan dan pembalasan.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Erinyes

Eris (mitologi)

Eris (Bahasa Yunani: Ἔρις) adalah dewi perselisihan dalam mitologi Yunani.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Eris (mitologi)

Eros

Lukisan Eros bersama ibunya. Eros (Ἔρως), dalam mitologi Yunani, adalah dewa cinta dan nafsu seksual.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Eros

Erotes

''Anteros'', lebih populer dengan sebutan ''Eros'', karya Alfred Gilbert, 1885. Erotes adalah sekelompok dewa bersayap dalam mitologi Yunani yang melambangkan cinta dan gairah seksual.Para Erotes adalah anak dari Ares dan Afrodit.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Erotes

Eunomia

Eunomia (Bahasa Yunani: Εὐνομία) adalah salah satu dewi dalam mitologi Yunani.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Eunomia

Filotes

Filotes (Bahasa Yunani: Φιλότης) adalah dewi persahabatan dan kasih sayang dalam mitologi Yunani.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Filotes

Fobos (mitologi)

Fobos dan Ares di kereta perang Ares. Dalam mitologi Yunani, Fobos (Φόβος) adalah dewa dari keteroran dan horor.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Fobos (mitologi)

Foibe

200pxFoibe adalah Titan bulan dan kebrilianan.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Foibe

Gaia

Gaia (Γαῖα Gaia, bentuk puitis dari Γῆ Gē "tanah"/"bumi") adalah dewi perwujudan dari bumi dalam mitologi Yunani.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Gaia

Geras

Geras Geras (Γῆρας) adalah dewa masa tua.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Geras

Gigant

Seorang Gigant Dalam mitologi Yunani, Gigant (Γίγαντες) adalah raksasa yang merupakan anak Gaia (bumi).

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Gigant

Hades

Hades (ᾍδης, Hadēs, atau Ἅιδης, Háidēs) adalah dewa dunia bawah dalam Mitologi Yunani.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Hades

Harmonia

Patung Harmonia di Pennsylvania. Dalam mitologi Yunani, Harmonia adalah dewi harmoni dan kerukunan.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Harmonia

Hebe

Patung Hebe karya Antonio Canova Hebe dalam mitologi Yunani adalah dewi masa muda (padanannya di Romawi adalah Yuventas).

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Hebe

Hefaistos

Hefaistos (Ἥφαιστος, Hēphaistos) dalam mitologi Yunani adalah dewa teknologi, pandai besi, pengrajin, pemahat, logam, metalurgi, api, dan gunung berapi.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Hefaistos

Hekatonkheire

Hekatonkheire (Ἑκατόγχειρες) yang berarti "bertangan seratus" adalah raksasa dalam Mitologi Yunani yang memiliki lima puluh kepala dan seratus lengan yang kuat.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Hekatonkheire

Heliades

Dalam mitologi Yunani, Heliades (Yunani Kuno: berarti 'putri matahari') juga disebut Phaethontides (berarti "putri Phaethon") adalah putri Helios dan Klymene, nimfa Okeanid.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Heliades

Helios

Helios (bahasa Yunani: Hêlios) adalah dewa Matahari dalam mitologi Yunani.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Helios

Hemera

Hemera (Ἡμέρα "siang") dalam mitologi Yunani adalah dewi siang dan merupakan salah satu dari protogenoi.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Hemera

Hera

Hera adalah dewi pernikahan dalam mitologi Yunani.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Hera

Herakles

Patung Herakles dari abad ke -2 SM. Dalam mitologi Yunani, Herakles (Ἡρακλῆς, bermakna "kejayaan Hera", atau "berjaya melalui Hera") adalah seorang tokoh pahlawan, anak Zeus dan Alkmene, anak angkat Amfitrion dan cicit dari Perseus.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Herakles

Hermafroditos

Salmakis dan Hermafroditos (1598), karya Bartholomeus Spranger Dalam mitologi Yunani, Hermafroditos (Ἑρμάφρόδιτός; Inggris:Hermaphroditus) adalah anak dari Hermes dan Afrodit.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Hermafroditos

Hermes

Hermes (Ἑρμῆς) adalah dewa pembawa pesan dalam mitologi Yunani.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Hermes

Hesiodos

Hesiodi Ascraei quaecumque exstant, 1701 Hesiodos (bahasa Yunani: Ἡσίοδος Hesiodos) adalah seorang penyair Yunani.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Hesiodos

Hesperides

Dalam mitologi Yunani, Hesperides (Ἑσπερίδες) adalah para nimfa yang suka bernyanyi dan menghuni sebuah taman yang indah di sudut barat dunia, letaknya di dekat pegunungan Atlas.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Hesperides

Hestia

Dalam mitologi Yunani, Hestia (Ἑστία) adalah dewi perapian, dan keluarga.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Hestia

Hiperion

Hiperion (bahasa Yunani: Ὑπερίων, "Yang Tinggi") adalah Titan cahaya dalam mitologi Yunani.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Hiperion

Hipnos

Hipnos dan Thanatos oleh John William Waterhouse Hipnos (Ὕπνος) adalah dewa yang menguasai tidur dalam mitologi Yunani, (di mitologi Romawi dikenal sebagai Somnus).

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Hipnos

Homeros

Homer (lahir) adalah seorang penyair Yunani yang menulis karya Iliad dan Odyssey, dua puisi epik yang merupakan karya fondasional sastra Yunani kuno.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Homeros

Iapetos

Iapetos, atau Japetos (Bahasa Yunani: Ἰαπετός), adalah seorang Titan dalam mitologi Yunani.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Iapetos

Ilias

Ilias (Iliás) adalah wiracarita Yunani Kuno yang dianggit dengan kaidah heksametrum daktilus (tiap baris terdiri atas enam birama, tiap birama terdiri atas satu suku kata panjang dan dua suku kata pendek), yang dari generasi ke generasi dipercaya sebagai buah karya Homeros.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Ilias

Io (mitologi)

Zeus bercinta dengan Io, lukisan karya Antonio da Correggio, 1531 Dalam mitologi Yunani, Io (Ίώ) adalah seorang pendeta Hera di Argos.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Io (mitologi)

Ker

Ker (Κήρ) adalah dewi kematian dalam mitologi Yunani.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Ker

Khaos

Khaos adalah sebuah wujud awal dari mitologi Yunani.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Khaos

Kiklops

Polyphemus, seorang Kiklops dalam Petualangan Odiseus. Kiklops (Yunani: Κύκλωψ) adalah makhluk dalam mitologi Yunani yang bertubuh raksasa dan memiliki satu mata.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Kiklops

Koios

Koios (Κοῖος) dalam mitologi Yunani adalah salah satu Titan anak dari Uranus dan Gaia.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Koios

Krios

Krios atau Kreios (Κρεῖος, Κριός) adalah salah satu Titan dalam Mitologi Yunani.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Krios

Kronos

Kronos (Κρόνος, Krónos) adalah salah satu Titan dalam mitologi Yunani.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Kronos

Leto

Leto (Λητώ) adalah salah seorang Titan dalam mitologi Yunani.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Leto

Maia

Maia sedang dirayu Hefaistos. Maia (Bahasa Yunani: Μαἳα) dalam mitologi Yunani adalah anak tertua di antara para Pleiad, ketujuh putri Atlas dan Pleione.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Maia

Melia

Melia adalah sebuah genus tumbuhan berbunga berupa pohon dalam famili Meliaceae.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Melia

Meliai

Dalam mitologi Yunani, Meliai (bahasa Yunani: Μελίαι atau Μελιάδες) adalah para nimfa pohon abu.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Meliai

Mnemosine

Zeus (dalam wujud elang) sedang berhubungan seksual dengan Mnemosine, lukisan karya Jacob de Wit. Mnemosine (Bahasa Yunani: Μνημοσύνη) adalah salah satu Titan dalam Mitologi Yunani.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Mnemosine

Moirai

Patung tiga Moirai di Dublin, Irlandia Moirai (Bahasa Yunani: Μοῖραι) dalam mitologi Yunani adalah tiga orang dewi takdir.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Moirai

Momos

Momos (μῶμος) dalam mitologi Yunani adalah dewa sindiran, ejekan, kritikan, penulis dan penyair.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Momos

Moros

Moros (Μόρος) adalah dewa ajal dan malapetaka dalam mitologi Yunani.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Moros

Musai

Lukisan vas mengenai Musai sedang membaca segulung kertas, kemungkinan Kleio. Dalam mitologi Yunani, Musai (Μοῦσᾰ, Mousa; jamak: Μοῦσαι, Mousai; Múses) adalah kelompok dewi yang melambangkan seni.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Musai

Nemesis

''Nemesis'', oleh Alfred Rethel (1837) Dalam mitologi Yunani, Nemesis (Νέμεσις) adalah dewi pembalasan yang menghukum orang-orang yang telah lancang menentang para dewa.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Nemesis

Niks

Dalam Mitologi Yunani, Niks (Νύξ, Nyx "malam") – Noks dalam terjemahan bahasa Latin – adalah dewi malam.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Niks

Okeanid

Dalam mitologi Yunani, para Okeanid (Ὠκεανίδες, tunggal: Ὠκεανίς) adalah tiga ribu anak perempuan Okeanos dan Tethis.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Okeanid

Okeanos

Okeanos (Ὠκεανός, "samudra") adalah Titan lautan dan samudra dalam mitologi Yunani.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Okeanos

Oneiroi

''Morfeus dan Iris'', lukisan karya Pierre-Narcisse Guérin, 1811. Oneiroi (Όνειροι, mimpi) adalah para dewa mimpi dalam mitologi Yunani.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Oneiroi

Pan

Patung Pan dan Daphnis dari abad kedua Pan adalah dewa Yunani berwujud separuh manusia, separuh kambing.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Pan

Perkawinan

Perkawinan adalah hubungan permanen antara dua orang yang diakui sah oleh masyarakat yang bersangkutan yang berdasarkan atas peraturan perkawinan yang berlaku.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Perkawinan

Persefone

Persefone (Kore atau Cora) dalam mitologi Yunani, merupakan perwujudan dari kesuburan bumi, dan pada saat yang sama juga sebagai ratu dari dunia bawah.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Persefone

Plato

Plato (bahasa Yunani: Πλάτων) (lahir sekitar 427 SM - meninggal sekitar 347 SM) adalah seorang filsuf dan matematikawan Yunani, secara spesifik dari Athena.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Plato

Pleiades

Pleiades, Kartika, Bintang Tujuh, atau Bintang Puyuh (Objek Messier 45) adalah sebuah gugus bintang terbuka di rasi bintang Taurus, merupakan gugus bintang paling jelas dilihat dengan mata telanjang, dan salah satu yang terdekat dengan Bumi.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Pleiades

Pleione

Ilustrasi Pleione Dalam mitologi Yunani, Pleione (Bahasa Yunani: Πλειόνη) adalah seorang nimfa Okeanid (anak Okeanos).

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Pleione

Pontos

Patung Pontos dari abad kedua. Pontos (Πόντος) adalah salah satu dewa awal dalam mitologi Yunani dan merupakan dewa laut.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Pontos

Poseidon

Dalam mitologi Yunani, Poseidon (bahasa Yunani: Ποσειδῶν) dikenal sebagai dewa penguasa laut, sungai, dan danau.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Poseidon

Prometheus

* Prometheus (mitologi), salah seorang Titan dalam mitologi Yunani.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Prometheus

Protogenoi

Dalam mitologi Yunani, Protogenoi (Bahasa Yunani: Πρωτογενοι) adalah sekelompok dewa yang lahir pada awal mula terciptanya alam semesta.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Protogenoi

Rea

Rea (bahasa Yunani: Ῥέα, Rhéa) dalam mitologi Yunani adalah saudari sekaligus Istri Kronos.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Rea

Rhode

Rhode dapat merujuk pada.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Rhode

Selene

Selene adalah dewi bulan dalam mitologi Yunani.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Selene

Semele

Zeus dan Semele, oleh Gustave MoreauSemele (Σεμέλη) adalah seorang putri di kerajaan Thebes dan anak dari Kadmos dan Harmonia.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Semele

Tartaros

Tartaros (Τάρταρθς) berasal dari mitologi Yunani Kuno.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Tartaros

Tethis

Dalam mitologi Yunani, Tethis (Τηθύς) adalah seorang Titan sekaligus dewi laut.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Tethis

Thanatos

Thanatos yang digambarkan sebagai pemuda bersayap, dipahat di kuil Artemis Thanatos (Bahasa Yunani: Θάνατος) adalah dewa kematian dalam mitologi Yunani.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Thanatos

Theia

Dalam mitologi Yunani, Theia (Θεία, "dewi") atau Eurifaessa (Εὐρυφάεσσα, "bersinar luas") adalah salah seorang Titan.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Theia

Themis

''Themis''Themis (Θέμις) dalam mitologi Yunani adalah salah seorang Titan wanita yang memiliki hubungan dekat dengan Zeus.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Themis

Theogonia

Theogonia (Θεογονία, Theogonía, "Kelahiran para dewa") adalah puisi yang ditulis oleh Hesiodos sekitar abad 7-8 SM.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Theogonia

Tifon

Lukisan vas mengenai Zeus yang melawan Tifon. Dalam mitologi Yunani, Tifon (Tuphōn) atau Tifoeus (Tuphōeus) adalah monster naga raksasa yang berkepala seratus dan bersayap.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Tifon

Tikhe

Patung Tikhe. Dalam mitologi Yunani, Tikhe (Bahasa Yunani: Τύχη) adalah dewi keberuntungan.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Tikhe

Titan

* Titan (mitologi), penguasa dunia sebelum dewa Olimpus.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Titan

Titan (mitologi)

Rhea (isteri Kronos), salah satu Titan perempuan. Titan (Τιτάν) dalam mitologi Yunani adalah para penguasa bumi sebelum para dewa Olimpus.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Titan (mitologi)

Uranus (mitologi)

Uranus (langit) dalam dunia mitologi Yunani adalah dewa langit dan merupakan putra sekaligus suami Gaia (bumi), Gaia dan Uranus memiliki 6 putra Titan yaitu Okeanos, Koios, Hiperion, Krios, Iapetos, Kronos, 6 putri Titan yaitu Theia, Rea, Mnemosine, Foibe, Tethis, Themis, 3 Kiklops (raksasa bermata satu) yaitu Brontes, Steropes, Arges dan 3 Hekatonkheire (raksasa berlengan seratus) yaitu Kottus, Briareus, dan Giges.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Uranus (mitologi)

Urea (mitologi)

Dalam mitologi Yunani, Urea (Oὔρεα, tunggal: Ούρος, Ouros, "pegunungan") adalah dewa gunung dan pegunungan.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Urea (mitologi)

Zeus

Zeus adalah raja para dewa dalam mitologi Yunani.

Lihat Silsilah dewa-dewi Yunani dan Zeus

, Hesiodos, Hesperides, Hestia, Hiperion, Hipnos, Homeros, Iapetos, Ilias, Io (mitologi), Ker, Khaos, Kiklops, Koios, Krios, Kronos, Leto, Maia, Melia, Meliai, Mnemosine, Moirai, Momos, Moros, Musai, Nemesis, Niks, Okeanid, Okeanos, Oneiroi, Pan, Perkawinan, Persefone, Plato, Pleiades, Pleione, Pontos, Poseidon, Prometheus, Protogenoi, Rea, Rhode, Selene, Semele, Tartaros, Tethis, Thanatos, Theia, Themis, Theogonia, Tifon, Tikhe, Titan, Titan (mitologi), Uranus (mitologi), Urea (mitologi), Zeus.