Daftar Isi
13 hubungan: Demokrasi, Departemen, Eksekutif (pemerintahan), Kepala negara, Kepala pemerintahan, Lembaga legislatif, Menteri, Pemerintah, Pemilihan umum, Presiden, Republik, Sistem parlementer, Sistem semipresidensial.
- Presiden
- Republikanisme
- Sistem politik
Demokrasi
Seorang wanita memasukkan surat suara pada putaran kedua pemilu presiden Prancis tahun 2007. Demokrasi atau kerakyatan adalah bentuk pemerintahan yang keputusan-keputusan penting, baik secara langsung atau tidak langsung didasarkan pada kesepakatan mayoritas yang diberikan secara bebas dari masyarakat dewasa.
Lihat Sistem presidensial dan Demokrasi
Departemen
Departemen adalah suatu bagian yang memiliki tugas spesifik dari suatu organisasi yang lebih besar.
Lihat Sistem presidensial dan Departemen
Eksekutif (pemerintahan)
Eksekutif adalah salah satu cabang pemerintahan yang memiliki kekuasaan dan bertanggung jawab untuk menerapkan hukum.
Lihat Sistem presidensial dan Eksekutif (pemerintahan)
Kepala negara
Kepala negara adalah sebuah jabatan individual atau kolektif yang mempunyai peranan sebagai wakil tertinggi dari sebuah negara seperti republik, monarki, federasi, persekutuan atau bentuk-bentuk lainnya.
Lihat Sistem presidensial dan Kepala negara
Kepala pemerintahan
Kepala pemerintahan adalah pemimpin pemerintah atau kabinet.
Lihat Sistem presidensial dan Kepala pemerintahan
Lembaga legislatif
Lembaga legislatif, badan legislatif, legislatif, atau legislatur adalah badan deliberatif pemerintah dengan kuasa membuat hukum.
Lihat Sistem presidensial dan Lembaga legislatif
Menteri
Menteri (bahasa Inggris: minister) adalah jabatan politik yang memegang suatu jabatan publik signifikan dalam pemerintah.
Lihat Sistem presidensial dan Menteri
Pemerintah
de facto''. Pemerintah adalah organisasi yang memiliki kekuasaan untuk membuat dan menerapkan hukum bersama Undang-Undang serta kewenangan untuk mengatur komunitas di wilayah tertentu, yang umumnya adalah negara.
Lihat Sistem presidensial dan Pemerintah
Pemilihan umum
Pemilihan umum (disingkat Pemilu) adalah proses memilih seseorang untuk mengisi jabatan politik di Indonesia tertentu.
Lihat Sistem presidensial dan Pemilihan umum
Presiden
Presiden (Latin: prae-sebelum dan sedere-menduduki) adalah gelar umum untuk kepala negara di sebagian besar republik.
Lihat Sistem presidensial dan Presiden
Republik
Dalam pengertian dasar, sebuah republik adalah sebuah negara di mana tampuk pemerintahan akhirnya bercabang dari rakyat, bukan dari prinsip keturunan bangsawan dan sering dipimpin oleh seorang presiden.
Lihat Sistem presidensial dan Republik
Sistem parlementer
Istana Westminster, "Ibu semua parlemen." Sistem parlementer adalah sebuah sistem pemerintahan yang parlemennya memiliki peranan penting dalam pemerintahan.
Lihat Sistem presidensial dan Sistem parlementer
Sistem semipresidensial
Sistem semipresidensial adalah sistem pemerintahan yang menggabungkan kedua sistem pemerintahan: presidensial dan parlementer.
Lihat Sistem presidensial dan Sistem semipresidensial
Lihat juga
Presiden
- Presiden
- Sistem presidensial
- Sistem semipresidensial
Republikanisme
- Dua Tulisan tentang Pemerintahan
- Jus soli
- Kebaikan bersama
- Negara sosialis
- Proklamasi Republik Brasil
- Radikalisme (sejarah)
- Republik
- Republik federal
- Republikanisme
- Sistem presidensial
- Sistem semipresidensial
Sistem politik
- Demokrasi Athena
- Demokrasi iliberal
- Despotisme
- Dwimonarki
- Fasisme
- Federalisme
- Federasi kongsi
- Feodalisme
- Filsuf raja
- Gerontokrasi
- Imperialisme
- Integralisme
- Intergovernmentalisme
- Kebebasan emas
- Kediktatoran budiman
- Kekhanan
- Konfederasi
- Korporatisme
- Korporatokrasi
- Monarki
- Monarki terpilih
- Negara asosiasi
- Negara penjaga malam
- Negara satu partai
- Oklokrasi
- Orde Baru (Nazisme)
- Organisasi Negara-Negara Turkik
- Persekutuan Tiga Kaum Aztek
- Sistem Westminster
- Sistem multipartai
- Sistem partai dominan
- Sistem politik
- Sistem presidensial
- Sistem semipresidensial
- Tatanan Politik
- Tatanan dasar demokrasi liberal
- Teori sistem dunia
- Totalitarianisme terbalik
- Uni Eropa
- Uni personal
Juga dikenal sebagai Demokrasi presidensiil, Sistem presidensiil, Sistem presidentil.