Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

SriLankan Airlines

Indeks SriLankan Airlines

Boeing 747-200 di Bandara Basle (1984) SriLankan Airlines penerbangan A340 di Bandara Internasional Bandaranaike (2011) SriLankan Airlines (sebelumnya dikenal sebagai Air Lanka) adalah nama maskapai penerbangan Sri Lanka dengan kode IATA UL dan kode ICAO ALK, dibentuk oleh Pemerintah Sri Lanka pada Juli 1979 menyusul penutupan Air Ceylon pada tahun 1978.

32 hubungan: Air Canada, Air Ceylon, Alitalia, American Airlines, Asia, Asiana Airlines, Asosiasi Pengangkutan Udara Internasional, Bandar Udara Internasional Bandaranaike, Desember, Direktur utama, Eropa, Etihad Airways, Finnair, Garuda Indonesia, Japan Airlines, Jetstar Asia Airways, Ketua, Kolombo, Maladewa, Malaysia Airlines, Malé, Maskapai penerbangan, Oman Air, Oneworld, Organisasi Penerbangan Sipil Internasional, Perjanjian codeshare, Qantas, Qatar Airways, SkyTeam, Sri Lanka, Star Alliance, 2010.

Air Canada

Air Canada merupakan maskapai penerbangan dan maskapai nasional Kanada.

Baru!!: SriLankan Airlines dan Air Canada · Lihat lebih »

Air Ceylon

Air Ceylon adalah nama maskapai penerbangan nasional di Sri Lanka (dikenal sebagai Ceylon hingga tahun 1972) yang didirikan pada tahun 1947 sebagai perusahaan milik negara.

Baru!!: SriLankan Airlines dan Air Ceylon · Lihat lebih »

Alitalia

Alitalia - Società Aerea Italiana S.p.A., berdagang sebagai Alitalia, adalah maskapai penerbangan nasional Italia yang berpangkalan di Bandara Internasional Leonardo Da Vinci, Roma.

Baru!!: SriLankan Airlines dan Alitalia · Lihat lebih »

American Airlines

American Airlines, Inc. (AA atau AAL) adalah maskapai penerbangan besar asal Amerika Serikat yang berkantor pusat di Fort Worth, Texas.

Baru!!: SriLankan Airlines dan American Airlines · Lihat lebih »

Asia

Gambar komposit satelit benua Asia. Badan Asia Supranasional yang berada di wilayah Asia. Asia adalah benua terbesar di Bumi baik menurut luas daratan maupun jumlah penduduk.

Baru!!: SriLankan Airlines dan Asia · Lihat lebih »

Asiana Airlines

Asiana Airlines adalah sebuah maskapai penerbangan yang berbasis di Seoul, Korea Selatan.

Baru!!: SriLankan Airlines dan Asiana Airlines · Lihat lebih »

Asosiasi Pengangkutan Udara Internasional

Asosiasi Pengangkutan Udara Internasional (International Air Transport Association, disingkat IATA) adalah sebuah organisasi internasional yang didirikan pada 19 April 1945 di Havana, Kuba, yang terdiri dari maskapai-maskapai penerbangan.

Baru!!: SriLankan Airlines dan Asosiasi Pengangkutan Udara Internasional · Lihat lebih »

Bandar Udara Internasional Bandaranaike

Bandar Udara Internasional Kolombo, (umumnya dikenal sebagai Bandar Udara Internasional Bandaranaike dan Kolombo-Bandaranaike dan secara lokal sebagai Bandar Udara Katunayake) adalah bandara internasional yang terletak di Katunayake, utara di Kolombo, Sri Lanka.

Baru!!: SriLankan Airlines dan Bandar Udara Internasional Bandaranaike · Lihat lebih »

Desember

Desember adalah bulan kedua belas dan terakhir di Kalender Gregorian.

Baru!!: SriLankan Airlines dan Desember · Lihat lebih »

Direktur utama

Presiden dan CEO ''US-ASEAN Business Council'' Alexander C. Feldman bersama Presiden Indonesia Joko Widodo, 2015 Pejabat Eksekutif Tertinggi (Inggris Amerika: chief executive officer atau CEO, Inggris Britania: managing director atau MD), atau disebut pula sebagai Direktur Utama (Inggris Amerika: executive director atau ED, Inggris Britania: chief executive atau CE) adalah jenjang tertinggi dalam perusahaan (eksekutif) atau administrator yang diberi tanggung jawab untuk mengatur keseluruhan suatu organisasi.

Baru!!: SriLankan Airlines dan Direktur utama · Lihat lebih »

Eropa

Peta dunia yang menunjukkan letak Eropa Eropa secara geologis dan geografis adalah sebuah semenanjung atau dataran (jazirah) yang masuk dalam benua yaitu Asia, namun penduduk dataran eropa enggan disebut orang asia dan memilih menyebut dataran mereka sebagai Benua Eropa.

Baru!!: SriLankan Airlines dan Eropa · Lihat lebih »

Etihad Airways

Etihad Airways (bahasa Arab: شَرِكَة ٱلْاِتِّحَاد لِلطَّيْرَان, Sharikat al-Ittiḥād li-ṭ-Tayarān) merupakan maskapai penerbangan nasional Uni Emirat Arab (UEA).

Baru!!: SriLankan Airlines dan Etihad Airways · Lihat lebih »

Finnair

Finnair Plc (Finnair Julkinen osakeyhtiö) adalah maskapai penerbangan nasional Finlandia sekaligus maskapai terbesar di negara tersebut.

Baru!!: SriLankan Airlines dan Finnair · Lihat lebih »

Garuda Indonesia

PT Garuda Indonesia (Persero), Tbk. atau dikenal sebagai Garuda Indonesia adalah Maskapai penerbangan nasional Indonesia yang berkantor pusat di Bandar udara Internasional Soekarno–Hatta.

Baru!!: SriLankan Airlines dan Garuda Indonesia · Lihat lebih »

Japan Airlines

Japan Airlines Co., Ltd. (日本航空株式会社, Nihon Kōkū Kabushiki-gaisha) biasa disebut sebagai JAL (Jyaru) atau Nikkō (日航) merupakan nama maskapai penerbangan nasional Jepang.

Baru!!: SriLankan Airlines dan Japan Airlines · Lihat lebih »

Jetstar Asia Airways

Jetstar Asia Airways Pte Ltd (dioperasikan sebagai Jetstar Asia) adalah nama maskapai penerbangan Singapura.

Baru!!: SriLankan Airlines dan Jetstar Asia Airways · Lihat lebih »

Ketua

Ketua atau pemimpin adalah posisi tertinggi dalam kelompok yang terorganisir seperti direksi, komite, atau badan musyawarah.

Baru!!: SriLankan Airlines dan Ketua · Lihat lebih »

Kolombo

Kolombo di waktu malam Kolombo (bahasa Sinhala: කොළඹ,; கொழும்பு) adalah kota terbesar Sri Lanka. Kota ini terletak di pantai barat pulau dan berbatasan dengan Sri Jayawardenapura Kotte, ibu kota Sri Lanka. Kolombo sering disebut sebagai ibu kota negara, karena Sri Jayawardenapura Kotte adalah sebuah kota satelit di Kolombo. Daerah Metropolitan Kolombo, yang didefinisikan oleh distrik Kolombo, Gampaha dan Kalutara, memiliki penduduk sekitar 5.648.000 (2006), dan meliputi wilayah 3.694,20 km². Seperti banyak kota, daerah perkotaan Colombo memanjang ke luar batas-batas di otoritas lokal tunggal, mencakup Wali kota dan Dewan Kota lainnya. Kota utama adalah rumah bagi mayoritas kantor korporat, restoran dan tempat hiburan Sri Lanka. Tempat terkenal di Kolombo termasuk Galle Face Green, Taman Viharamahadevi serta Museum Nasional.

Baru!!: SriLankan Airlines dan Kolombo · Lihat lebih »

Maladewa

Republik Maladewa adalah sebuah negara kepulauan yang terdiri dari kumpulan atol (suatu pulau koral yang mengelilingi sebuah laguna) di Samudra Hindia.

Baru!!: SriLankan Airlines dan Maladewa · Lihat lebih »

Malaysia Airlines

Kantor Malaysia Airlines Malaysia Airlines (Penerbangan Malaysia) adalah maskapai penerbangan nasional Malaysia yang melayani berbagai rute domestik dan internasional dari pusat operasinya di Kuala Lumpur International Airport (KLIA).

Baru!!: SriLankan Airlines dan Malaysia Airlines · Lihat lebih »

Malé

Malé (bahasa Divehi: މާލެ) adalah ibu kota Maladewa yang terletak di Pulau Malé.

Baru!!: SriLankan Airlines dan Malé · Lihat lebih »

Maskapai penerbangan

Sebuah Boeing 747-400 milik Virgin Atlantic Airways, salah satu maskapai penerbangan terbesar UK. Sebuah maskapai penerbangan adalah sebuah organisasi yang menyediakan jasa penerbangan bagi penumpang atau barang.

Baru!!: SriLankan Airlines dan Maskapai penerbangan · Lihat lebih »

Oman Air

Oman Air (الطيران العماني) adalah maskapai penerbangan kesultanan Oman.

Baru!!: SriLankan Airlines dan Oman Air · Lihat lebih »

Oneworld

Oneworld (ditulis oneworld) adalah sebuah aliansi maskapai penerbangan terbesar ketiga di dunia setelah Star Alliance dan SkyTeam.

Baru!!: SriLankan Airlines dan Oneworld · Lihat lebih »

Organisasi Penerbangan Sipil Internasional

Organisasi Penerbangan Sipil Internasional (International Civil Aviation Organization, disingkat ICAO, Organisation de l'Aviation Civile Internationale, disingkat OACI) adalah sebuah lembaga Perserikatan Bangsa-Bangsa yang didirikan menurut Konvensi Chicago 1944 tentang Penerbangan Sipil Internasional.

Baru!!: SriLankan Airlines dan Organisasi Penerbangan Sipil Internasional · Lihat lebih »

Perjanjian codeshare

Papan informasi penerbangan ini memberikan contoh beberapa penerbangan codeshare. Contohnya: British Airways penerbangan BA4552 sebenarnya merupakan penerbangan yang sama dengan CX118 yang dioperasikan oleh Cathay Pacific (CX) - keduanya merupakan anggota dari aliansi maskapai Oneworld. Sebuah perjanjian codeshare, sering disingkat dengan codeshare, merupakan sebuah perjanjian bisnis penerbangan di mana dua maskapai berbagi penerbangan yang sama.

Baru!!: SriLankan Airlines dan Perjanjian codeshare · Lihat lebih »

Qantas

Qantas Airlines Limited adalah maskapai penerbangan nasional Australia.

Baru!!: SriLankan Airlines dan Qantas · Lihat lebih »

Qatar Airways

Qatar Airways (Bahasa Arab: القطرية, al-Qaṭariya) adalah nama maskapai penerbangan nasional Qatar, yang memiliki basis utama di Bandar Udara Internasional Hamad.

Baru!!: SriLankan Airlines dan Qatar Airways · Lihat lebih »

SkyTeam

SkyTeam adalah aliansi maskapai penerbangan yang terdiri dari 20 anggota maskapai yang menerbangkan hampir 16.000 lebih penerbangan dalam sehari yang mengangkut hingga 612 juta penumpang tiap tahun dengan konektivitas ke 1.052 rute di 177 negara yang didukung oleh 481.691 karyawan dan armada yang berjumlah sekitar 3.054 pesawat dengan tambahan hampir 1.580 armada yang tergabung dalam anak perusahaan/afiliasi dari maskapai anggota.

Baru!!: SriLankan Airlines dan SkyTeam · Lihat lebih »

Sri Lanka

Sri Lanka, dengan nama resmi disebut sebagai Republik Sosialis Demokratik Sri Lanka (Sinhala: ශ්‍රී ලංකා ප්‍රජාතාන්ත්‍රික සමාජවාදී ජනරජය, Srī Laṁkā Prajātāntrika Samājavādī Janarajaya. Tamil: இலங்கை ஜனநாயக சோசலிச குடியரசு, Ilaṅkai Jaṉanāyaka Sōsalisa Kuṭiyarasu) adalah sebuah negara kesatuan yang bersistem semi-presidensial dengan berbentuk republik konstitusional dan juga negara pulau di sebelah utara Samudera Hindia di pesisir tenggara India.

Baru!!: SriLankan Airlines dan Sri Lanka · Lihat lebih »

Star Alliance

Star Alliance, diluncurkan pada 14 Mei 1997, adalah sebuah aliansi maskapai penerbangan pertama di dunia, dan yang terbesar sampai saat ini dengan berbagai bentuk kerjasama.

Baru!!: SriLankan Airlines dan Star Alliance · Lihat lebih »

2010

Ada perdebatan di antara para ahli dan masyarakat umum untuk mengetahui cara mengucapkan tahun ini.

Baru!!: SriLankan Airlines dan 2010 · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Air Lanka, Sri Lankan Airlines, Srilankan airlines.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »