Kami sedang bekerja untuk memulihkan aplikasi Unionpedia di Google Play Store
KeluarMasuk
🌟Kami menyederhanakan desain kami untuk navigasi yang lebih baik!
Instagram Facebook X LinkedIn

Suriah (provinsi Romawi)

Indeks Suriah (provinsi Romawi)

Suriah (bahasa Latin: Syria) adalah provinsi Romawi yang dikuasai pada tahun 64 SM oleh Pompeius, yang berhasil merebutnya menyusul kemenangannya dalam Perang Mithridates Ketiga.

Buka di Google Maps

Daftar Isi

  1. 10 hubungan: Antiokhia, Bahasa Aram, Bahasa Ibrani, Bahasa Latin, Kekaisaran Romawi, Kekaisaran Romawi Timur, Penaklukan Muslim Awal, Perang Mithridates Ketiga, Pompeius, Provinsi (Romawi).

  2. Bekas negara di Asia Barat
  3. Levant kuno

Antiokhia

Peta lokasi Antiokhia. Antiokhia (bahasa Yunani: Αντιόχεια η επί Δάφνη, Αντιόχεια η επί Ορόντουor Αντιόχεια η Μεγάλη; bahasa Latin: Antiochia ad Orontem; juga Antiochia dei Siri, Antiokhia Suriah; bahasa Turki: Antakya; ܐܢܛܝܘܟܝܐ Anṭiokia; אנטיוכיה, antiyokhya; ანტიოქია; Անտիոք Antiok) adalah sebuah kota tua yang terletak di sisi timur sungai Orontes, terletak di tempat kota modern di Antakya, Turki.

Lihat Suriah (provinsi Romawi) dan Antiokhia

Bahasa Aram

Bahasa Aram adalah suatu bahasa Semit yang dituturkan di Timur Tengah. Bahasa ini pernah menjadi bahasa pemerintahan berbagai kekaisaran serta bahasa untuk kegiatan upacara kegamaan. Bahasa Aram adalah bahasa asli di sebagian besar Kitab Daniel dan Ezra dalam Alkitab, dan merupakan bahasa utama yang dipakai dalam kitab Talmud.

Lihat Suriah (provinsi Romawi) dan Bahasa Aram

Bahasa Ibrani

Bahasa Ibrani (ʿÎbrit) merupakan sebuah bahasa dalam rumpun yang tercakup dalam rumpun.

Lihat Suriah (provinsi Romawi) dan Bahasa Ibrani

Bahasa Latin

--> |catatan.

Lihat Suriah (provinsi Romawi) dan Bahasa Latin

Kekaisaran Romawi

Kekaisaran Romawi (Imperium Romanum; Basileía tôn Rhōmaíōn) adalah periode pasca-Republik dari peradaban Romawi kuno, dicirikan dengan pemerintahan yang dipimpin oleh kaisar, dan kepemilikan wilayah kekuasaan yang luas di sekitar Laut Tengah di Eropa, Afrika, dan Asia.

Lihat Suriah (provinsi Romawi) dan Kekaisaran Romawi

Kekaisaran Romawi Timur

Kekaisaran Romawi Timur, juga dikenal sebagai Kekaisaran Bizantium, adalah sebuah kekaisaran yang melanjutkan kedaulatan Kekaisaran Romawi, terutama di wilayah-wilayah yang berbahasa Yunani pada Abad Kuno dan Pertengahan.

Lihat Suriah (provinsi Romawi) dan Kekaisaran Romawi Timur

Penaklukan Muslim Awal

Peta Penaklukan Awal Islam Penaklukan Muslim Arab (632–750), (bahasa Arab الغزوات, al-Ġazawāt atau bahasa Arab: الفتوحات الإسلامية, al-Futūḥāt al-Islāmiyya) (فتح, Fatah, berarti pembukaan) juga disebut Penaklukan Islam atau Penaklukan Arab, dimulai sejak masa Muhammad hingga setelah kematiannya.

Lihat Suriah (provinsi Romawi) dan Penaklukan Muslim Awal

Perang Mithridates Ketiga

Perang Mithridates Ketiga adalah perang yang terjadi tahun 73-63 BC antara Mithridates VI dari Pontos dan sekutunya melawan Republik Romawi.

Lihat Suriah (provinsi Romawi) dan Perang Mithridates Ketiga

Pompeius

Gnaeus Pompeius Magnus (29 September 106 SM–28 September 48 SM), umumnya disebut Pompeius atau Pompeius yang Agung, adalah pemimpin militer dan politik Republik Romawi.

Lihat Suriah (provinsi Romawi) dan Pompeius

Provinsi (Romawi)

Kekaisaran Romawi di bawah Kaisar Augustus (hanya periode 31-6 SM). Kuning: 31 SM. Hijau tua: 31-19 SM, Hijau muda: 19-9 SM, Hijau pucat: 9-6 SM. Mauve: Negara-negara Klien Kekaisaran Romawi di bawah Kaisar Hadrian (125 M) menunjukkan pengaturan semua '''provinsi'''. Provinsi (provincia, jamak: provinciae) adalah jajahan, yakni daerah beserta penduduknya yang berada di luar perbatasan negeri Italia, tanah air bangsa Romawi, tetapi dikuasai oleh negara Republik Romawi, dan kemudian hari dikuasai negara Kekaisaran Romawi.

Lihat Suriah (provinsi Romawi) dan Provinsi (Romawi)

Lihat juga

Bekas negara di Asia Barat

Levant kuno

Juga dikenal sebagai Siria (provinsi Romawi), Suriah Romawi, Syria (provinsi Romawi).