Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Androidâ„¢ Anda!
Pasang
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

The Whale (film 2022)

Indeks The Whale (film 2022)

The Whale adalah film drama Amerika Serikat tahun 2022 yang disutradarai oleh Darren Aronofsky dan diproduseri oleh Jeremy Dawson, Ari Handel dan Darren Aronofsky.

25 hubungan: A24, Andrew Weisblum, Box Office Mojo, Brendan Fraser, Darren Aronofsky, Festival Film Venesia, Gagal jantung, Homoseksualitas, Hong Chau, Internet Movie Database, Jeremy Dawson, Kamera web, Lahir kembali, Matthew Libatique, Metacritic, Misionaris, Moby-Dick, Pengisapan ganja, Rob Simonsen, Rotten Tomatoes, Sadie Sink, Samantha Morton, Ty Simpkins, Vanity Fair (majalah), Variety (majalah).

A24

A24 adalah perusahaan hiburan independen Amerika yang berfokus pada produksi film dan televisi, serta distribusi film.

Baru!!: The Whale (film 2022) dan A24 · Lihat lebih »

Andrew Weisblum

Andrew Weisblum adalah seorang penyunting efek visual dan film asal Amerika Serikat.

Baru!!: The Whale (film 2022) dan Andrew Weisblum · Lihat lebih »

Box Office Mojo

Box Office Mojo adalah situs web yang melacak pendapatan box office secara sistematis, algoritmik.

Baru!!: The Whale (film 2022) dan Box Office Mojo · Lihat lebih »

Brendan Fraser

Brendan James Fraser adalah seorang pemeran film Kanada-Amerika Serikat.

Baru!!: The Whale (film 2022) dan Brendan Fraser · Lihat lebih »

Darren Aronofsky

Darren Aronofsky merupakan seorang sutradara, produser dan penulis naskah Amerika Serikat.

Baru!!: The Whale (film 2022) dan Darren Aronofsky · Lihat lebih »

Festival Film Venesia

Festival Film Venesia (Mostra Internazionale d'Arte Cinematografica) adalah festival film tertua di dunia.

Baru!!: The Whale (film 2022) dan Festival Film Venesia · Lihat lebih »

Gagal jantung

Gagal jantung atau kerap disebut gagal jantung kongestif merupakan suatu keadaan yang terjadi saat jantung gagal memompakan darah dalam jumlah yang memadai untuk mencukupi kebutuhan metabolisme, atau jantung dapat bekerja dengan baik hanya bila tekanan pengisian (ventricular filling) dinaikkan.

Baru!!: The Whale (film 2022) dan Gagal jantung · Lihat lebih »

Homoseksualitas

Homoseksualitas adalah rasa ketertarikan romantis dan/atau seksual atau perilaku antara individu berjenis kelamin atau gender yang sama.

Baru!!: The Whale (film 2022) dan Homoseksualitas · Lihat lebih »

Hong Chau

Hong Chau adalah seorang aktris asal Amerika.

Baru!!: The Whale (film 2022) dan Hong Chau · Lihat lebih »

Internet Movie Database

IMDb (Internet Movie Database) adalah sebuah basis data daring informasi yang berkaitan dengan film, acara televisi, video rumahan, dan permainan video, dan acara internet, termasuk daftar pemeran, biografi kru produksi dan personil, ringkasan alur cerita, trivia, dan ulasan serta penilaian oleh penggemar.

Baru!!: The Whale (film 2022) dan Internet Movie Database · Lihat lebih »

Jeremy Dawson

Jeremy Dawson adalah seorang produser film dan artis efek visual asal Amerika Serikat.

Baru!!: The Whale (film 2022) dan Jeremy Dawson · Lihat lebih »

Kamera web

Kamera web Kamera web atau kamera ramatraya (bahasa Inggris: webcam, singkatan dari web dan camera) adalah sebutan bagi kamera waktu-nyata (bermakna keadaan pada saat ini juga) yang gambarnya bisa dilihat melalui Waring Wera Wanua, program pengolahpesan cepat, atau aplikasi pemanggilan video.

Baru!!: The Whale (film 2022) dan Kamera web · Lihat lebih »

Lahir kembali

Dalam beberapa gerakan Kristen (khususnya Fundamentalisme dan Evangelikalisme), menjadi lahir kembali merupakan sebuah pengartian dari "kelahiran kembali spiritual", atau regenerasi roh manusia dari Roh Kudus.

Baru!!: The Whale (film 2022) dan Lahir kembali · Lihat lebih »

Matthew Libatique

Libatique pada 2011 Matthew Libatique, adalah seorang sinematografer asal Amerika Serikat.

Baru!!: The Whale (film 2022) dan Matthew Libatique · Lihat lebih »

Metacritic

Metacritic adalah sebuah situs web yang memberi pendapat tentang album, video game, film, acara televisi dan DVD.

Baru!!: The Whale (film 2022) dan Metacritic · Lihat lebih »

Misionaris

Misionaris adalah seorang pendakwah atau penyebar agama.

Baru!!: The Whale (film 2022) dan Misionaris · Lihat lebih »

Moby-Dick

Moby-Dick adalah judul novel karya penulis Amerika Serikat Herman Melville yang diambil dari julukan seekor paus yang diceritakan di dalamnya.

Baru!!: The Whale (film 2022) dan Moby-Dick · Lihat lebih »

Pengisapan ganja

Pengispaan ganja adalah penghirupan asap atau uap yang dikeluarkan dengan memanaskan bunga, daun, dan sari ganja dan mengeluarkan kimia psikoaktif, Δ9-tetrahydrocannabinol (THC), yang masuk dalam aliran darah melalui paru-paru.

Baru!!: The Whale (film 2022) dan Pengisapan ganja · Lihat lebih »

Rob Simonsen

Rob Simonsen (lahir 11 Maret 1978) adalah seniman berkebangsaan Amerika Serikat.

Baru!!: The Whale (film 2022) dan Rob Simonsen · Lihat lebih »

Rotten Tomatoes

Rotten Tomatoes adalah situs web yang menyediakan informasi tentang film dari seluruh dunia, termasuk orang-orang yang terlibat di dalamnya mulai dari aktor/aktris, sutradara, penulis sampai penata rias dan musikus.

Baru!!: The Whale (film 2022) dan Rotten Tomatoes · Lihat lebih »

Sadie Sink

Sadie Elizabeth Sink adalah seorang pemeran asal Amerika Serikat.

Baru!!: The Whale (film 2022) dan Sadie Sink · Lihat lebih »

Samantha Morton

Samantha Morton Samantha Morton merupakan seorang aktris berkebangsaan Inggris.

Baru!!: The Whale (film 2022) dan Samantha Morton · Lihat lebih »

Ty Simpkins

Ty Keegan simpkins (lahir 6 Agustus 2001) adalah seorang aktor Amerika.

Baru!!: The Whale (film 2022) dan Ty Simpkins · Lihat lebih »

Vanity Fair (majalah)

Vanity Fair adalah sebuah majalah budaya masyarakat, mode, dan berita terkini yang diterbitkan oleh Condé Nast.

Baru!!: The Whale (film 2022) dan Vanity Fair (majalah) · Lihat lebih »

Variety (majalah)

Variety adalah majalah perdagangan dan hiburan Amerika Serikat yang terbit setiap minggu dan dimiliki oleh Penske Media Corporation.

Baru!!: The Whale (film 2022) dan Variety (majalah) · Lihat lebih »

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »