Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Pasang
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Tony Britten

Indeks Tony Britten

Tony Britten adalah komponis dari Inggris yang dikenal karena menulis Lagu Kebangsaan Liga Champions UEFA (UEFA Champions League Anthem).

11 hubungan: Georg Friedrich Händel, Komponis, Lagu tema Liga Champions UEFA, Liga Champions UEFA, Liga Champions UEFA 1992–1993, RoboCop, Royal College of Music, Suku Inggris, The Rocky Horror Show, Uni Sepak Bola Eropa, Zadok the Priest.

Georg Friedrich Händel

Georg Friedrich Händel lahir di kota Halle pada 23 Februari 1685.

Baru!!: Tony Britten dan Georg Friedrich Händel · Lihat lebih »

Komponis

Komponis atau penggubah lagu adalah orang yang menciptakan hasil karya musik.

Baru!!: Tony Britten dan Komponis · Lihat lebih »

Lagu tema Liga Champions UEFA

Lagu tema Liga Champions UEFA, juga disebut Liga Champions, adalah lagu resmi dari Liga Champions UEFA, diaransemen dan lirik ditulis oleh komposer Inggris Tony Britten pada 1992.

Baru!!: Tony Britten dan Lagu tema Liga Champions UEFA · Lihat lebih »

Liga Champions UEFA

Liga Champions UEFA (disingkat UCL, UEFA Champions League) atau Liga Champions Eropa (LCE) yang sebelumnya bernama Piala Eropa (European Cup) adalah sebuah kompetisi sepak bola antarklub oleh UEFA dan diikuti oleh klub dari liga atau divisi tertinggi Eropa.

Baru!!: Tony Britten dan Liga Champions UEFA · Lihat lebih »

Liga Champions UEFA 1992–1993

Liga Champions UEFA 1992–1993 adalah turnamen Piala Champions Eropa ke-38, sebuah kompetisi utama sepak bola antarklub di Eropa, dan musim pertama dengan branding Liga Champions UEFA (awalnya diadopsi hanya di babak grup).

Baru!!: Tony Britten dan Liga Champions UEFA 1992–1993 · Lihat lebih »

RoboCop

RoboCop merupakan sebuah film Amerika Serikat yang dirilis pada tahun 1987.

Baru!!: Tony Britten dan RoboCop · Lihat lebih »

Royal College of Music

Royal College of Music adalah sebuah universitas yang didirikan pada tahun 1882.

Baru!!: Tony Britten dan Royal College of Music · Lihat lebih »

Suku Inggris

Bangsa Inggris (bahasa Inggris: English people - dari bahasa Inggris Kuno Ænglisc) adalah suatu bangsa dan kelompok etnik asli Inggris dan menuturkan bahasa Inggris.

Baru!!: Tony Britten dan Suku Inggris · Lihat lebih »

The Rocky Horror Show

The Rocky Horror Show adalah sebuah musical yang pertama dibuka di London pada 19 Juni 1973 dan mengilhami film The Rocky Horror Picture Show.

Baru!!: Tony Britten dan The Rocky Horror Show · Lihat lebih »

Uni Sepak Bola Eropa

Uni Sepak Bola Eropa (Union of European Football Associations, secara harfiah berarti Uni Asosiasi-Asosiasi Sepak Bola Eropa dan diakronimkan UEFA,; Union des Associations Européennes de Football; Vereinigung Europäischer Fußballverbände) adalah badan administratif dan pengatur sepak bola Eropa, meskipun sejumlah anggota memiliki wilayah di Afrika dan Asia.

Baru!!: Tony Britten dan Uni Sepak Bola Eropa · Lihat lebih »

Zadok the Priest

''Zadok the Priest'' dibawakan oleh orkestra dan paduan suara. Zadok the Priest (artinya Zadok Sang Imam) adalah salah satu lagu pemahkotaan (coronation anthem) yang digubah oleh George Frideric Handel (1685–1759) bagi upacara pemahkotaan Raja George II dari Inggris yang dilaksanakan pada tahun 1727.

Baru!!: Tony Britten dan Zadok the Priest · Lihat lebih »

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »