Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Pasang
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Traktat Li–Lobanov

Indeks Traktat Li–Lobanov

Penandatanganan Traktat Li-Lobanov (ilustrasi oleh Marina Ruseva) Traktat Li–Lobanov atau Traktat Rahasia Tiongkok-Rusia (Союзный договор между Российской империей и Китаем.) adalah sebuah traktat rahasia dan tidak setara yang ditandatangani pada 3 Juni 1896 di Moskow oleh Menteri Luar Negeri Alexey Lobanov-Rostovsky atas nama Kekaisaran Rusia dan viceroy Li Hongzhang atas nama Qing Tiongkok.

27 hubungan: Dalian, Dinasti Qing, Ekstrateritorialitas, Harbin, Heilongjiang, Indemnitas, Intervensi Tiga Negara, Jalur Kereta Api Manchuria Selatan, Jalur Kereta Api Timur Jauh Tiongkok, Jilin, Kekaisaran Jepang, Kekaisaran Rusia, Kekuatan besar, Li Hongzhang, Moskwa, Nikolai II dari Rusia, Pemberontakan Petinju, Perang Tiongkok-Jepang Pertama, Perjanjian tidak adil, Semenanjung Liaodong, Sergei Witte, Tahil, Tiongkok Timur Laut, Traktat rahasia, Traktat Shimonoseki, Vladivostok, Wizurai.

Dalian

Dalian (Hanzi: 大連) adalah salah satu kota pelabuhan yang terbesar di provinsi Liaoning, Tiongkok.

Baru!!: Traktat Li–Lobanov dan Dalian · Lihat lebih »

Dinasti Qing

Dinasti Qing (Hanzi: 清朝; Hanyu Pinyin: Qīng Chao, 1636-1912/1917M) juga dikenal sebagai Dinasti Manchu Atau Kekaisaran Qing adalah salah satu dari dua dinasti asing yang memerintah di Tiongkok setelah Dinasti Yuan Mongol dan juga merupakan dinasti yang terakhir berkuasa di Tiongkok.

Baru!!: Traktat Li–Lobanov dan Dinasti Qing · Lihat lebih »

Ekstrateritorialitas

Ekstrateritorialitas adalah keadaan pengecualian dari yurisdiksi hukum lokal, biasanya sebagai hasil dari negosiasi diplomatik.

Baru!!: Traktat Li–Lobanov dan Ekstrateritorialitas · Lihat lebih »

Harbin

Harbin (bahasa Rusia Харби́н Kharbin) adalah sebuah kota sub-provinsi dan ibu kota Provinsi Heilongjiang di timur laut Tiongkok.

Baru!!: Traktat Li–Lobanov dan Harbin · Lihat lebih »

Heilongjiang

Heilongjiang adalah provinsi dari Republik Rakyat Tiongkok yang terletak di timur laut bagian dari negara.

Baru!!: Traktat Li–Lobanov dan Heilongjiang · Lihat lebih »

Indemnitas

Indemnitas adalah suatu bentuk penggantian kerugian secara keuangan hingga pihak yang dirugikan memiliki keuangan seperti sebelum kerugian terjadi.

Baru!!: Traktat Li–Lobanov dan Indemnitas · Lihat lebih »

Intervensi Tiga Negara

adalah intervensi diplomatik pada tanggal 23 April 1895 yang dilakukan Rusia, Jerman, dan Prancis sehubungan isi Perjanjian Shimonoseki yang ditandatangani Jepang dan Dinasti Qing untuk mengakhiri Perang Tiongkok-Jepang Pertama.

Baru!!: Traktat Li–Lobanov dan Intervensi Tiga Negara · Lihat lebih »

Jalur Kereta Api Manchuria Selatan

Kantor Jalur Kereta Api Manchuria Selatan, Dalian Stasiun Kereta Api Hsinking (Changchun) Jalur Kereta Api Manchuria Selatan dibangun sebagai bagian dari Jalur Kereta Api Timur China pada tahun 1898-1903 oleh Kekaisaran Rusia berdasarkan konvensi Rusia-China dan Konvensi Peking 1860.

Baru!!: Traktat Li–Lobanov dan Jalur Kereta Api Manchuria Selatan · Lihat lebih »

Jalur Kereta Api Timur Jauh Tiongkok

Jalur kereta api Tiongkok Timur Jalur kereta api Tiongkok Timur (hanzi: 東清鐵路, pinyin: Dongqing Tielu; bahasa Rusia: Китайско-Восточная железная дорога, КВЖД; Kitaysko-Vostochnaya Zheleznaya Doroga, KVZhD) adalah jalur kereta api yang dibangun Kekaisaran Rusia di Manchuria timur.

Baru!!: Traktat Li–Lobanov dan Jalur Kereta Api Timur Jauh Tiongkok · Lihat lebih »

Jilin

kota Jilin (吉林) adalah sebuah provinsi Tiongkok- Republik Rakyat Tiongkok.

Baru!!: Traktat Li–Lobanov dan Jilin · Lihat lebih »

Kekaisaran Jepang

adalah negara kebangsaan yang bersejarah dan merupakan kekuatan besar yang pernah berdiri di Asia Timur sejak Restorasi Meiji pada tahun 1868 hingga pemberlakuan Konstitusi Jepang pasca-Perang Dunia II dan pembentukan negara Jepang modern.

Baru!!: Traktat Li–Lobanov dan Kekaisaran Jepang · Lihat lebih »

Kekaisaran Rusia

Kekaisaran Rusia (Россійская Имперія (lama), Российская Империя (modern); Rossiyskaya Imperiya) adalah kekaisaran yang pernah ada sejak tahun 1721-1917.

Baru!!: Traktat Li–Lobanov dan Kekaisaran Rusia · Lihat lebih »

Kekuatan besar

url.

Baru!!: Traktat Li–Lobanov dan Kekuatan besar · Lihat lebih »

Li Hongzhang

Li Hongzhang (juga ditulis dalam bahasa Inggris sebagai Li Hung Chang), GCVO, (15 Februari 1823 – 7 November 1901) adalah seorang politisi, jenderal, dan diplomat pada akhir Kekaisaran Qing.

Baru!!: Traktat Li–Lobanov dan Li Hongzhang · Lihat lebih »

Moskwa

Moskwa (a) adalah ibu kota Rusia sekaligus pusat politik, ekonomi, budaya, dan sains utama di negara tersebut.

Baru!!: Traktat Li–Lobanov dan Moskwa · Lihat lebih »

Nikolai II dari Rusia

Nikolai II juga dikenal dengan nama Nicholas II (bahasa Rusia: Николáй Алексáндрович; Nikolai Aleksandrovich, 6 Mei/18 Mei 1868 – 17 Juli 1918) ialah Tsar terakhir Kekaisaran Rusia.

Baru!!: Traktat Li–Lobanov dan Nikolai II dari Rusia · Lihat lebih »

Pemberontakan Petinju

Pemberontakan Petinju ()adalah pemberontakan di Tiongkok dari November 1899 sampai 7 September 1901, terhadap kekuasaan asing di sektor perdagangan, politik, agama, dan teknologi.Eva Jane Price. China journal, 1889-1900: an American missionary family during the Boxer Rebellion, (1989). ISBN 0-684-19851-8; see Susanna Ashton, "Compound Walls: Eva Jane Price's Letters from a Chinese Mission, 1890-1900." Frontiers 1996 17(3): 80-94. Issn: 0160-9009 Fulltext: in Jstor Petinju memulai aksinya sebagai gerakan anti-asing, anti-imperialis, dan merupakan pergerakan berdasarkan petani di Tiongkok Utara. Mereka menyerang orang asing yang membangun jalur kereta api dan melanggar Feng Shui, dan juga orang Kristen yang dianggap bertanggung jawab untuk dominasi asing di Tiongkok. Pada Juni 1900, Yihequan menyerang Beijing dan membunuh 230 orang non-Tionghoa. Banyak Tionghoa Kristen, orang Katolik terbunuh di provinsi Shandong dan Shanxi sebagai bagian dari pemberontakan. Dengan slogan "扶清灭洋" ("Dukung Qing, hancurkan Barat"), mereka terus beraksi. Diplomat, penduduk, tentara asing, serta beberapa Tionghoa Kristen melarikan diri ke Legation Quarter dan tinggal selama 55 hari hingga Aliansi Delapan Negara datang dengan 20.000 tentara untuk memadamkan pemberontakan. Protokol Petinju pada 7 September 1901 mengakhiri pemberontakan dan mengenakan sanksi yang berat terhadap Dinasti Qing, seperti ganti rugi sebesar 450 juta tael perak.Cultural China. 2010.. Diakses pada 10 Agustus 2011. Adanya protokol ini sangat mempengaruhi kondisi politik, ekonomi, dan sosial pemerintah dan penduduk Tiongkok pada saat itu. Pemerintahan tidak lagi dipercaya dan terjadi kenaikkan pajak yang besar menyebabkan Dinasti Qing semakin melemah dan akhirnya dijatuhkan melalui Revolusi Xinhai.

Baru!!: Traktat Li–Lobanov dan Pemberontakan Petinju · Lihat lebih »

Perang Tiongkok-Jepang Pertama

Perang Tiongkok-Jepang Pertama (中日甲午战争/中日甲午戰爭 - Zhōngrì Jiǎwǔ Zhànzhēng); (日清戦争 Romaji: Nisshin Sensō) (1 Agustus 1894–17 April 1895) adalah sebuah perang antara Dinasti Qing Tiongkok dan Meiji Jepang dalam perebutan kendali atas Korea.

Baru!!: Traktat Li–Lobanov dan Perang Tiongkok-Jepang Pertama · Lihat lebih »

Perjanjian tidak adil

"Perjanjian tidak adil" (Aksara Tionghoa: 不平等條約) adalah serangkaian perjanjian yang ditandatangani oleh Kerajaan Qing di Tiongkok dengan penguasa asing (Aksara Tionghoa: 列強) pada abad ke-19 sampai awal abad ke-20.

Baru!!: Traktat Li–Lobanov dan Perjanjian tidak adil · Lihat lebih »

Semenanjung Liaodong

Situasi Semenanjung Liaodong dan Teluk Liaodong Semenanjung Liaodong (Hanzi Tradisional: 遼東半岛; Hanzi Sederhana: 辽东半岛; Pinyin: Liáodōng Bàndǎo; Jepang: 遼東半岛; Ryōtō Hantō) adalah semenanjung kedua terluas di RRT, secara geografis terletak di sebelah selatan provinsi Liaoning, di antara laut Bohai dan teluk Korea.

Baru!!: Traktat Li–Lobanov dan Semenanjung Liaodong · Lihat lebih »

Sergei Witte

Sergei Yulyevich Witte (translit) adalah seorang negarawan yang sangat berpengaruh di Kekaisaran Rusia pada akhir abad ke-19 dan permulaan abad ke-20.

Baru!!: Traktat Li–Lobanov dan Sergei Witte · Lihat lebih »

Tahil

Tahil atau tael adalah satuan ukuran berat sekitar 37,8 gram.

Baru!!: Traktat Li–Lobanov dan Tahil · Lihat lebih »

Tiongkok Timur Laut

Tiongkok Timur Laut adalah wilayah geografis Tiongkok.

Baru!!: Traktat Li–Lobanov dan Tiongkok Timur Laut · Lihat lebih »

Traktat rahasia

Traktat rahasia adalah "sebuah perjanjian internasional dimana pihak-pihak yang terlibat bersepakat, baik dalam instrumen traktat atau secara terpisah, yang ditutupi keberadaannya atau setidaknya substansinya dari negara lainnya dan masyarakat." Menurut salah satu kompilasi traktat rahasia yang diterbitkan pada tahun 2004, terdapat 593 traktat rahasia yang dinegosiasikan oleh 110 negara dan entitas-entitas politik independen sejak tahun 1521.

Baru!!: Traktat Li–Lobanov dan Traktat rahasia · Lihat lebih »

Traktat Shimonoseki

Hotel Shunpanrō tempat penandatanganan perjanjian adalah perjanjian antara Dinasti Qing dari Tiongkok dan Kekaisaran Jepang yang mengakhiri Peperangan Jiawu.

Baru!!: Traktat Li–Lobanov dan Traktat Shimonoseki · Lihat lebih »

Vladivostok

Vladivostok (bahasa Rusia: Владивосто́к) merupakan kota pelabuhan terbesar Rusia di tepi pantai Samudera Pasifik yang terletak di wilayah Rusia Timur Jauh dan merupakan ibu kota dari provinsi Primorsky Krai.

Baru!!: Traktat Li–Lobanov dan Vladivostok · Lihat lebih »

Wizurai

Francisco de Almeida, wizurai pertama India Portugis. Wizurai adalah pejabat kerajaan yang menjalankan negara atau provinsi dan sebagai perwakilan dari penguasa monarki.

Baru!!: Traktat Li–Lobanov dan Wizurai · Lihat lebih »

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »