Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Pasang
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Trends (jurnal)

Indeks Trends (jurnal)

Trends adalah rangkaian jurnal ilmiah milik Elsevier yang menerbitkan artikel tinjauan di berbagai bidang biologi.

21 hubungan: Biokimia, Biologi, Biologi sel, Bioteknologi, Botani, Cambridge, Cambridge, Massachusetts, Elsevier, Endokrinologi, Faktor dampak, Farmakologi, Genetika, Ilmu kognitif, Ilmu saraf, Imunologi, Jurnal ilmiah, London, Metabolisme, Mikrobiologi, Parasitologi, Pergamon Press.

Biokimia

Biokimia atau kimia biologis, adalah ilmu yang mempelajari proses-proses kimia yang ada di dalam tubuh dan yang berhubungan dengan organisme hidup.

Baru!!: Trends (jurnal) dan Biokimia · Lihat lebih »

Biologi

Biologi (serapan dari biologie) atau ilmu hayat (serapan dari علمالحياة) adalah kajian tentang kehidupan, dan organisme hidup, termasuk struktur, fungsi, pertumbuhan, evolusi, persebaran, dan taksonominya.

Baru!!: Trends (jurnal) dan Biologi · Lihat lebih »

Biologi sel

Biologi sel atau sitologi adalah salah satu cabang biologi yang secara khusus mempelajari tentang sel dengan memanfaatkan penggunaan lensa optik dan mikroskop.

Baru!!: Trends (jurnal) dan Biologi sel · Lihat lebih »

Bioteknologi

Kristal insulin. Bioteknologi adalah cabang ilmu biologi yang mempelajari pemanfaatan makhluk hidup (bakteri, fungi, virus, dan lain-lain) maupun produk dari makhluk hidup (enzim, alkohol,antibiotik, asam organik) dalam proses produksi untuk menghasilkan barang dan jasa yang dapat digunakan oleh manusia.

Baru!!: Trends (jurnal) dan Bioteknologi · Lihat lebih »

Botani

Pohon Jenderal Sherman yang merupakan pohon terbesar di dunia Botani atau ilmu tumbuh-tumbuhan adalah ilmu yang mempelajari tentang tumbuh-tumbuhan, jamur, dan alga, dengan mikologi dan fikologi yang berada di dalam cabang ilmu botani.

Baru!!: Trends (jurnal) dan Botani · Lihat lebih »

Cambridge

Cambridge adalah kota di Cambridgeshire, Britania Raya, yang terkenal karena Universitas Cambridge.

Baru!!: Trends (jurnal) dan Cambridge · Lihat lebih »

Cambridge, Massachusetts

Peta lokasi Harvard Square, Cambridge Cambridge, lengkapnya City of Cambridge, ialah sebuah kotamadya yang berfungsi sebagai bagian kota di Metropolitan Boston.

Baru!!: Trends (jurnal) dan Cambridge, Massachusetts · Lihat lebih »

Elsevier

Elsevier adalah sebuah perusahaan penerbitan akademik asal Belanda yang fokus pada konten ilmiah, teknis, dan kesehatan.

Baru!!: Trends (jurnal) dan Elsevier · Lihat lebih »

Endokrinologi

Endokrinologi (dari bahasa Yunani: ἔνδον, endon, "di dalam"; κρῑνω, krīnō, "memisahkan"; dan -λογία, -logia) adalah cabang ilmu kedokteran yang menangani penyakit pada sistem endokrin serta sekresi spesifiknya yang disebut hormon.

Baru!!: Trends (jurnal) dan Endokrinologi · Lihat lebih »

Faktor dampak

Faktor dampak atau faktor pengaruh (Impact factor; IF) atau faktor dampak jurnal (journal impact factor; JIF) dari suatu jurnal akademik adalah ukuran yang mencerminkan jumlah rata-rata sitiran (sitasi) tahunan untuk artikel terbaru yang dipublikasikan di jurnal tersebut.

Baru!!: Trends (jurnal) dan Faktor dampak · Lihat lebih »

Farmakologi

200x200px Farmakologi adalah Istilah yang berasal dari bahasa Yunani yaitu Farmakos yang memiliki arti obat dan Logos yang artinya ilmu.

Baru!!: Trends (jurnal) dan Farmakologi · Lihat lebih »

Genetika

DNA sebagai basis molekuler dari ilmu pewarisan. Genetika (serapan dari genetica) adalah cabang biologi yang mempelajari pewarisan sifat gen pada organisme maupun suborganisme.

Baru!!: Trends (jurnal) dan Genetika · Lihat lebih »

Ilmu kognitif

Miller, George A (2003). "The cognitive revolution: a historical perspective". ''Trends in Cognitive Sciences'' '''7'''. Ilmu kognitif atau dikenal juga sains kognitif adalah studi antardisiplin dan ilmiah tentang budi dan kecerdasan.

Baru!!: Trends (jurnal) dan Ilmu kognitif · Lihat lebih »

Ilmu saraf

Ilmu saraf adalah bidang ilmu yang mempelajari sistem saraf atau sistem neuron.

Baru!!: Trends (jurnal) dan Ilmu saraf · Lihat lebih »

Imunologi

Imunologi adalah cabang biologi dari ilmu biomedis yang mencakup studi tentang sistem kekebalan tubuh pada semua organisme.

Baru!!: Trends (jurnal) dan Imunologi · Lihat lebih »

Jurnal ilmiah

Jurnal ilmiah adalah publikasi berkala dalam penerbitan akademik yang umumnya berupa laporan penelitian terbaru dengan tujuan untuk memajukan ilmu pengetahuan.

Baru!!: Trends (jurnal) dan Jurnal ilmiah · Lihat lebih »

London

London adalah ibu kota Inggris dan Britania Raya yang merupakan wilayah metropolitan terbesar di Britania Raya.

Baru!!: Trends (jurnal) dan London · Lihat lebih »

Metabolisme

Tampilan metabolisme seluler yang disederhanakan. Struktur adenosin trifosfat (ATP), zat antara utama dalam metabolisme energi. Metabolisme (μεταβολισμος, metabolismos, 'perubahan') adalah seluruh reaksi biokimia yang bertujuan untuk mempertahankan kehidupan pada suatu organisme.

Baru!!: Trends (jurnal) dan Metabolisme · Lihat lebih »

Mikrobiologi

Mikrobiologi (serapan dari microbiologie) adalah sebuah cabang dari ilmu biologi yang mempelajari mikroorganisme.

Baru!!: Trends (jurnal) dan Mikrobiologi · Lihat lebih »

Parasitologi

Parasitologi adalah ilmu yang mempelajari parasit, inangnya, dan hubungan di antara keduanya.

Baru!!: Trends (jurnal) dan Parasitologi · Lihat lebih »

Pergamon Press

Pergamon Press adalah suatu perusahaan penerbitan yang berbasis di Oxford, didirikan oleh Paul Rosbaud dan Robert Maxwell, yang menerbitkan buku serta jurnal ilmiah dan kedokteran.

Baru!!: Trends (jurnal) dan Pergamon Press · Lihat lebih »

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »