Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Pasang
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Tuna mata besar

Indeks Tuna mata besar

Tuna mata besar (Thunnus obesus) adalah spesies ikan dari golongan tuna sejati dari genus Thunnus, dan termasuk familia Skombride.

34 hubungan: Actinopterygii, Albakora, Bahasa Hawaii, Cakalang, Chordata, Cumi-cumi, Famili (biologi), Genus, Hewan, Ikan, Ikan (makanan), Indonesia, Industri perikanan, Insang, Karnivor, Krustasea, Laut Banda, Laut Flores, Laut Sulawesi, Laut Tengah, Madidihang, Paus, Pemancingan rekreasi, Perciformes, Samudra, Samudra Hindia, Samudra Pasifik, Setuhuk, Skombride, Thunnus, Torpedo, Tuna, Tuna mata besar, Zona pelagik.

Actinopterygii

Actinopterygii, yang anggotanya disebut sebagai ikan bersirip kipas, adalah klad (secara tradisi diklasifikasikan sebagai kelas atau subkelas) ikan bertulang.

Baru!!: Tuna mata besar dan Actinopterygii · Lihat lebih »

Albakora

Albakora (Thunnus alalunga), adalah spesies ikan tuna yang termasuk anggota famili Skombride.

Baru!!: Tuna mata besar dan Albakora · Lihat lebih »

Bahasa Hawaii

Bahasa Hawaii (‘Ōlelo Hawai'i) adalah salah satu bahasa (kuno) yang dipergunakan oleh masyarakat di kepulauan Hawaii, pulau terbesar di kepulauan tropis Pasifik Utara tempat bahasa ini berkembang.

Baru!!: Tuna mata besar dan Bahasa Hawaii · Lihat lebih »

Cakalang

Ikan Cakalang (Katsuwonus pelamis) adalah ikan berukuran sedang dari familia Scombridae (tuna).

Baru!!: Tuna mata besar dan Cakalang · Lihat lebih »

Chordata

Filum Chordata adalah kelompok hewan, termasuk vertebrata dan beberapa binatang yang mirip invertebrata yang memiliki ciri-ciri yang serupa.

Baru!!: Tuna mata besar dan Chordata · Lihat lebih »

Cumi-cumi

Cumi-cumi karang karibia Cumi-cumi adalah kelompok hewan sefalopoda besar atau jenis moluska yang hidup di laut.

Baru!!: Tuna mata besar dan Cumi-cumi · Lihat lebih »

Famili (biologi)

Famili atau keluarga (serapan dari familie) dalam klasifikasi ilmiah adalah suatu takson yang berada antara ordo dan genus, merupakan taksonomi yang di dalamnya terdiri atas beberapa genus yang secara filogenetis terpisah dari famili lainnya.

Baru!!: Tuna mata besar dan Famili (biologi) · Lihat lebih »

Genus

Dalam biologi, genus atau marga adalah salah satu bentuk pengelompokan dalam klasifikasi makhluk hidup yang secara hierarki tingkatnya di atas spesies, tetapi lebih rendah daripada famili.

Baru!!: Tuna mata besar dan Genus · Lihat lebih »

Hewan

Hewan adalah organisme eukariotik multiseluler yang membentuk kerajaan biologi Animalia.

Baru!!: Tuna mata besar dan Hewan · Lihat lebih »

Ikan

Ikan adalah anggota vertebrata poikilotermik (berdarah dingin) yang hidup di air dan bernapas dengan insang.

Baru!!: Tuna mata besar dan Ikan · Lihat lebih »

Ikan (makanan)

Sambal goreng teri dan tempe Ikan sebagai makanan merujuk pada pemanfaatan ikan dan bagian tubuh ikan (daging, organ tubuh, minyak ikan, dan sebagainya) sebagai bahan makanan.

Baru!!: Tuna mata besar dan Ikan (makanan) · Lihat lebih »

Indonesia

Indonesia, dikenal dengan nama resmi Republik Indonesia atau lebih lengkapnya Negara Kesatuan Republik Indonesia, adalah negara kepulauan di Asia Tenggara yang dilintasi garis khatulistiwa dan berada di antara daratan benua Asia dan Oseania sehingga dikenal sebagai negara lintas benua, serta antara Samudra Pasifik dan Samudra Hindia.

Baru!!: Tuna mata besar dan Indonesia · Lihat lebih »

Industri perikanan

Kapal pukat kantong (''purse seiner'') Spanyol, digunakan untuk menangkap ikan tuna, di Kepulauan Seychelles Penangkapan ikan oleh nelayan tradisional di Vietnam Pemancingan rekreasi di sungai Industri perikanan, bisa juga disebut dengan industri penangkapan ikan adalah industri atau aktivitas menangkap, membudi dayakan, memproses, mengawetkan, menyimpan, mendistribusikan, dan memasarkan produk ikan.

Baru!!: Tuna mata besar dan Industri perikanan · Lihat lebih »

Insang

Insang merupakan alat pernapasan yang terdapat pada banyak organisme air, yang berfungsi untuk mengekstrak oksigen yang larut dalam air dan mengeluarkan karbon dioksida.

Baru!!: Tuna mata besar dan Insang · Lihat lebih »

Karnivor

mamalia besar, seperti kerbau Afrika ini. Karnivor, pemakan daging, atau satwaboga adalah makhluk hidup yang memperoleh energi dan nutrisi yang dibutuhkan dari makanan berupa jaringan hewan, baik sebagai pemangsa maupun pebangkai.

Baru!!: Tuna mata besar dan Karnivor · Lihat lebih »

Krustasea

Krustasea atau Udang-udangan adalah suatu kelompok besar dari artropoda, terdiri dari kurang lebih 52.000 spesies yang terdeskripsikan, dan biasanya dianggap sebagai suatu subfilum.

Baru!!: Tuna mata besar dan Krustasea · Lihat lebih »

Laut Banda

Laut Banda (Laut Banda, Mar de Banda, Tasi Banda) adalah salah satu dari empat laut yang mengelilingi Kepulauan Maluku di Indonesia, yang terhubung dengan Samudra Pasifik, yang dikelilingi oleh ratusan pulau, termasuk Timor, serta Laut Halmahera dan Laut Seram.

Baru!!: Tuna mata besar dan Laut Banda · Lihat lebih »

Laut Flores

Laut Flores adalah laut yang terdapat di sebelah utara Pulau Flores.

Baru!!: Tuna mata besar dan Laut Flores · Lihat lebih »

Laut Sulawesi

Laut Sulawesi di barat Samudra Pasifik dibatasi oleh Kepulauan Sulu, Laut Sulu, dan Pulau Mindanao, Filipina, di utara, di timur oleh rantai Kepulauan Sangihe, di selatan oleh Sulawesi, dan di barat oleh Kalimantan.

Baru!!: Tuna mata besar dan Laut Sulawesi · Lihat lebih »

Laut Tengah

Laut Tengah, juga disebut Laut Mediterania ("daratan/negeri tengah") atau Mare Mediterraneum dalam bahasa Latin (pada zaman Romawi Kuno disebut Mare Internum), adalah laut antarbenua yang terletak antara selatan Eropa, utara Afrika, dan barat Asia, mencakup wilayah seluas 2,5 juta km².

Baru!!: Tuna mata besar dan Laut Tengah · Lihat lebih »

Madidihang

Ikan Madidihang atau tuna sirip kuning (Thunnus albacares) adalah sejenis ikan pelagis besar yang mengembara di lautan tropika dan ugahari di seluruh dunia.

Baru!!: Tuna mata besar dan Madidihang · Lihat lebih »

Paus

* Paus (mamalia) - sejenis mamalia yang hidup di lautan; sering disebut "ikan paus", nama ilmiah Cetacea.

Baru!!: Tuna mata besar dan Paus · Lihat lebih »

Pemancingan rekreasi

Penangkapan ikan rekreasi, pemancingan rekreasi, atau olahraga memancing adalah adalah aktivitas penangkapan ikan dengan tujuan kesenangan atau olahraga.

Baru!!: Tuna mata besar dan Pemancingan rekreasi · Lihat lebih »

Perciformes

Perciformes, juga disebut Percomorphi atau Acanthopteri, adalah ordo terbesar vertebrata, yang mengandung sekitar 41% dari semua ikan bertulang sejati.

Baru!!: Tuna mata besar dan Perciformes · Lihat lebih »

Samudra

5 samudra: Pasifik, Atlantik, Hindia, Arktik, dan Antartika. Samudra (berasal dari bahasa Sanskerta: lautan atau osean; ocean; bentuk tidak baku: Samudera) adalah laut yang luas dan merupakan massa air asin yang sambung-menyambung meliputi permukaan bumi yang dibatasi oleh benua ataupun kepulauan yang besar.

Baru!!: Tuna mata besar dan Samudra · Lihat lebih »

Samudra Hindia

Samudra Hindia atau Samudra India adalah kumpulan air terbesar ketiga di dunia, meliputi sekitar 20% dari total permukaan air Bumi dan merupakan lautan yang sangat berpengaruh bagi ekosistem di planet bumi.

Baru!!: Tuna mata besar dan Samudra Hindia · Lihat lebih »

Samudra Pasifik

Samudra Pasifik (Pacific Ocean) adalah samudra terbesar di dunia, yang mencakup sekitar sepertiga luas permukaan Bumi, dengan luas permukaan 165.250.000 km².

Baru!!: Tuna mata besar dan Samudra Pasifik · Lihat lebih »

Setuhuk

Setuhuk atau nama ilmiahnya Makaira (bahasa Latin via bahasa Yunani: μαχαίρα "pedang") adalah salah satu genus Ikan marlin (keluarga Istiophoridae).

Baru!!: Tuna mata besar dan Setuhuk · Lihat lebih »

Skombride

Skombride atau Scombridae adalah familia ikan jenis makerel, tuna, dan bonito.

Baru!!: Tuna mata besar dan Skombride · Lihat lebih »

Thunnus

Thunnus adalah genus ikan laut pelagik bersirip kipas bertulang sejati yang termasuk famili Skombride.

Baru!!: Tuna mata besar dan Thunnus · Lihat lebih »

Torpedo

Sebuah tabung torpedo kapal permukaan Mark-32 Mod 15 menembakkan sebuah torpedo Mark-46. Torpedo adalah proyektil berpenggerak sendiri yang ditembakkan di atas atau di bawah permukaan laut dan kemudian meluncur di bawah permukaan laut dan dirancang untuk meledak pada kontak atau pada jarak tertentu dengan target.

Baru!!: Tuna mata besar dan Torpedo · Lihat lebih »

Tuna

Tuna adalah ikan laut pelagik yang termasuk tribus Thunnini, terdiri dari beberapa spesies dari famili skombride, terutama genus Thunnus.

Baru!!: Tuna mata besar dan Tuna · Lihat lebih »

Tuna mata besar

Tuna mata besar (Thunnus obesus) adalah spesies ikan dari golongan tuna sejati dari genus Thunnus, dan termasuk familia Skombride.

Baru!!: Tuna mata besar dan Tuna mata besar · Lihat lebih »

Zona pelagik

Diagram skala lapisan di zona pelagik. Air apapun di laut yang tidak terlalu dekat dengan dasar laut dinamai zona pelagik.

Baru!!: Tuna mata besar dan Zona pelagik · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Thunnus obesus.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »