Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Turbo Assembler

Indeks Turbo Assembler

Turbo Assembler (TASM) merupakan perangkat lunak bahasa pemrograman Assembly yang dikembangkan Borland untuk komputer personal yang kompatibel dengan IBM, umumnya berbasis prosesor x86.

11 hubungan: Bahasa perakit, Bahasa rakitan, Borland, DOS, IBM, Microsoft Windows, Pemrograman berorientasi objek, Pengawakutuan, Turbo C++, Turbo Pascal, X86.

Bahasa perakit

Assembler adalah sebuah program komputer untuk menerjemahkan Bahasa Assembly—intinya, sebuah representasi menmonic dari bahasa mesin — menjadi kode objek.

Baru!!: Turbo Assembler dan Bahasa perakit · Lihat lebih »

Bahasa rakitan

Bahasa rakitan atau lebih umum dikenal sebagai assembly language adalah bahasa pemrograman tingkat rendah yang digunakan dalam pemrograman komputer, mikroprosesor, pengendali mikro, dan perangkat lainnya yang dapat diprogram.

Baru!!: Turbo Assembler dan Bahasa rakitan · Lihat lebih »

Borland

Borland Software Corporation adalah sebuah perusahaan perangkat lunak komputer yang berkantor pusat di Austin, Texas.

Baru!!: Turbo Assembler dan Borland · Lihat lebih »

DOS

Disk Operating System (disingkat DOS) adalah keluarga sistem operasi yang digunakan di komputer pribadi.

Baru!!: Turbo Assembler dan DOS · Lihat lebih »

IBM

International Business Machines Corporation (disingkat IBM) adalah sebuah perusahaan Amerika Serikat yang memproduksi dan menjual perangkat keras dan perangkat lunak komputer.

Baru!!: Turbo Assembler dan IBM · Lihat lebih »

Microsoft Windows

Microsoft Windows atau yang lebih dikenal dengan sebutan Windows adalah keluarga sistem operasi yang dikembangkan oleh Microsoft, dengan menggunakan antarmuka pengguna grafis (GUI).

Baru!!: Turbo Assembler dan Microsoft Windows · Lihat lebih »

Pemrograman berorientasi objek

Pemrograman berorientasi objek (Inggris: object-oriented programming disingkat OOP) merupakan paradigma pemrograman berdasarkan konsep "objek", yang dapat berisi data, dalam bentuk field atau dikenal juga sebagai atribut; serta kode, dalam bentuk fungsi/prosedur atau dikenal juga sebagai method.

Baru!!: Turbo Assembler dan Pemrograman berorientasi objek · Lihat lebih »

Pengawakutuan

Pengawakutuan Glosarium Pusat Bahasa Departemen Pendidikan Nasional Republik Indonesia (Debugging) adalah sebuah metode yang dilakukan oleh para pemrogram dan pengembang perangkat lunak untuk menganalisis alur kerja program, mencari dan mengurangi kutu, atau kerusakan di dalam sebuah program komputer atau perangkat keras sehingga dapat bekerja sesuai dengan harapan.

Baru!!: Turbo Assembler dan Pengawakutuan · Lihat lebih »

Turbo C++

Turbo C++ merupakan kompiler C++ dengan IDE yang terintegrasi yang dikembangkan oleh Borland, terkenal karena kecepatannya dalam kompilasi dan linking.

Baru!!: Turbo Assembler dan Turbo C++ · Lihat lebih »

Turbo Pascal

Turbo Pascal adalah sebuah sistem pengembangan perangkat lunak yang terdiri atas kompiler dan lingkungan pengembangan terintegrasi (dalam bahasa inggris: Integrated Development Environment - IDE) atas bahasa pemrograman pascal untuk sistem operasi CP/M, CP/M-86, dan MS-DOS, yang dikembangkan oleh Borland pada masa kepemimpinan Philippe Kahn.

Baru!!: Turbo Assembler dan Turbo Pascal · Lihat lebih »

X86

x86 atau 80x86 adalah nama umum dari arsitektur mikroprosesor yang pertama kali dikembangkan dan diproduksi oleh Intel.

Baru!!: Turbo Assembler dan X86 · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Turbo assembler.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »