Daftar Isi
39 hubungan: Amerika Serikat, Antikomunisme, BBC, Boris Yeltsin, Britania Raya, Dmitry Yazov, Gedung Putih (Moskwa), Gennady Yanayev, Ivan Silayev, Kendaraan tempur infanteri, Komitet Gosudarstvennoy Bezopasnosti, Kudeta, Majelis Agung Rusia, Mikhail Gorbachev, Moskwa, Parlemen Eropa, Partai Komunis Uni Soviet, Pembubaran Uni Soviet, Pemerintah Federasi Rusia, Pengangkut personel lapis baja, Perang Dingin, Presiden Rusia, Presiden Uni Soviet, Republik di Uni Soviet, Republik Sosialis Federasi Soviet Rusia, Republik Sosialis Soviet Azerbaijan, Republik Sosialis Soviet Georgia, Revolusi 1989, Sankt-Peterburg, Sejarah Uni Soviet, T-80, Tentara Merah, Tiongkok, Transnistria, Uni Soviet, Vladimir Zhirinovsky, 19 Agustus, 21 Agustus, 22 Agustus.
Amerika Serikat
Amerika Serikat, disingkat dengan AS atau A.S. (bahasa Inggris: United States of America, disingkat USA atau U.S.A. atau United States, disingkat US atau U.S., harfiah: "Perserikatan Negara-Negara Bagian Amerika"), atau secara umum dikenal dengan Amerika saja,Nama negara ini dalam bahasa Inggris adalah United States of America, USA/U.S.A atau secara umum disebut dengan United States, US, atau America.
Lihat Upaya kudeta Uni Soviet 1991 dan Amerika Serikat
Antikomunisme
Anti-komunisme adalah posisi menentang komunisme.
Lihat Upaya kudeta Uni Soviet 1991 dan Antikomunisme
BBC
British Broadcasting Corporation (BBC) adalah lembaga penyiaran umum Britania Raya.
Lihat Upaya kudeta Uni Soviet 1991 dan BBC
Boris Yeltsin
Boris Nikolayevich Yeltsin (Rusia: Бори́с Никола́евич Е́льцин) tampil pertama untuk posisi Presiden Federasi Rusia, menjabat pada 1991-1999.
Lihat Upaya kudeta Uni Soviet 1991 dan Boris Yeltsin
Britania Raya
Kerajaan Bersatu Britania Raya dan Irlandia Utara (United Kingdom of Great Britain and Northern Ireland atau United Kingdom, UK),Di Britania Raya dan Dependensinya, terdapat bahasa lain yang secara resmi diakui sebagai bahasa daerah yang sah di bawah Piagam Bahasa Daerah dan Minoritas Eropa.
Lihat Upaya kudeta Uni Soviet 1991 dan Britania Raya
Dmitry Yazov
Dmitry Timofeyevich Yazov (Дми́трий Тимофе́евич Я́зов) adalah seorang perwira tinggi militer Soviet berpangkat Marsekal Uni Soviet.
Lihat Upaya kudeta Uni Soviet 1991 dan Dmitry Yazov
Gedung Putih (Moskwa)
Gedung Putih (p; nama resmi: Balai Pemerintahan Federasi Rusia, r), juga disebut Gedung Putih Rusia, adalah sebuah gedung pemerintahan di Moskwa.
Lihat Upaya kudeta Uni Soviet 1991 dan Gedung Putih (Moskwa)
Gennady Yanayev
Gennady Ivanovich Yanayev (Генна́дий Ива́нович Яна́ев) adalah seorang politikus Soviet yang menjabat sebagai Wakil Presiden Uni Soviet pertama dan satu-satunya.
Lihat Upaya kudeta Uni Soviet 1991 dan Gennady Yanayev
Ivan Silayev
Ivan Stepanovich Silayev (Ива́н Степа́нович Сила́ев) adalah mantan pejabat Soviet yang menjadi politikus Rusia pasca-pembubaran Uni Soviet.
Lihat Upaya kudeta Uni Soviet 1991 dan Ivan Silayev
Kendaraan tempur infanteri
Kendaraan tempur infanteri buatan Rusia, BMP-2. Marder buatan Jerman menembakkan peluru kendali anti-tank. Kendaraan tempur infanteri (bahasa Inggris: infantry fighting vehicle, IFV) adalah kendaraan tempur lapis baja yang dibuat untuk mentransportasikan infanteri di medan perang, dan memberi dukungan pada mereka.
Lihat Upaya kudeta Uni Soviet 1991 dan Kendaraan tempur infanteri
Komitet Gosudarstvennoy Bezopasnosti
Komitet Gosudarstvennoy Bezopasnosti (Комите́т госуда́рственной безопа́сности, diromanisasikan sebagai Komitét gosudárstvennoy bezopásnosti, yang berarti Komite Keamanan Negara) disingkat KGB (КГБ), adalah nama badan intelijen Uni Soviet dari tanggal 13 Maret 1954 sampai tanggal 6 November 1991.
Lihat Upaya kudeta Uni Soviet 1991 dan Komitet Gosudarstvennoy Bezopasnosti
Kudeta
Kudeta (dari bahasa Prancis coup d'État), atau disingkat coup, berarti merobohkan legitimasi atau pukulan terhadap negara)Perang saudara atau perang sipil Julius Caesar, 5 Jan 49 BC. adalah sebuah tindakan pembalikan kekuasaan terhadap seseorang yang berwenang dengan cara ilegal dan sering kali bersifat brutal, inkonstitusional berupa "pengambilalihan kekuasaan", "penggulingan kekuasaan" sebuah pemerintahan negara dengan menyerang (strategis, taktis, politis) legitimasi pemerintahan kemudian bermaksud untuk menerima penyerahan kekuasaan dari pemerintahan yang digulingkan.
Lihat Upaya kudeta Uni Soviet 1991 dan Kudeta
Majelis Agung Rusia
Mahkamah Agung RSFS Rusia (Верховный Совет РСФСР, Verkhovny Sovet RSFSR), kemudian Mahkamah Agung Federasi Rusia (Верховный Совет Российской Федерации, Verkhovny Sovet Rossiyskoy Federatsii) adalah lembaga pemerintahan tertinggi RSFS Rusia pada 1938–1990.
Lihat Upaya kudeta Uni Soviet 1991 dan Majelis Agung Rusia
Mikhail Gorbachev
Mikhail Sergeyevich Gorbachev adalah seorang politikus Rusia dan Uni Soviet yang menjadi pemimpin Uni Soviet kedelapan dan terakhir.
Lihat Upaya kudeta Uni Soviet 1991 dan Mikhail Gorbachev
Moskwa
Moskwa (a) adalah ibu kota Rusia sekaligus pusat politik, ekonomi, budaya, dan sains utama di negara tersebut.
Lihat Upaya kudeta Uni Soviet 1991 dan Moskwa
Parlemen Eropa
Gedung Parlemen Eropa di Brussel "Parlemen Eropa" dalam bahasa resmi Uni Eropa (pada gedung Parlemen di Brussel) Parlemen Eropa (European Parliament, disingkat EP) adalah satu-satunya lembaga Uni Eropa (EU) parlementer yang dipilih secara langsung oleh warga negara Eropa.
Lihat Upaya kudeta Uni Soviet 1991 dan Parlemen Eropa
Partai Komunis Uni Soviet
Partai Komunis Uni Soviet, biasa disingkat PKUS (Коммунистическая партия Советского Союза, Kommunisticheskaya partiya Sovetskogo Soyuza; disingkat КПСС, KPSS) adalah partai politik yang mendirikan dan pernah menguasai Uni Republik Sosialis Soviet.
Lihat Upaya kudeta Uni Soviet 1991 dan Partai Komunis Uni Soviet
Pembubaran Uni Soviet
15. Uzbekistan acknowledging the independence of the erstwhile Soviet republics and creating the Commonwealth of Independent States (CIS) – although five of the signatories ratified it much later or not at all.
Lihat Upaya kudeta Uni Soviet 1991 dan Pembubaran Uni Soviet
Pemerintah Federasi Rusia
Pemerintah Federal Rusia (bahasa Rusia: Прави́тельство Росси́йской Федера́ции; Pravitelstvo Rossiyskoy Federatsii) memegang kekuasaan eksekutif dalam Federasi Rusia.
Lihat Upaya kudeta Uni Soviet 1991 dan Pemerintah Federasi Rusia
Pengangkut personel lapis baja
M113 di Museum Yad la-Shiryon, Israel. BTR-80 Rusia di Zvornic, Serbia. Pengangkut personel lapis baja (bahasa Inggris: Armoured personnel carrier atau APC) adalah kendaraan tempur lapis baja yang dibuat untuk mentransportasikan pasukan tempur infanteri di medan perang, biasanya dipersenjatai senapan mesin berkaliber kurang dari 20 mm, meski varian-variannya bisa saja dipersenjatai meriam, peluru kendali anti-tank, atau mortir.
Lihat Upaya kudeta Uni Soviet 1991 dan Pengangkut personel lapis baja
Perang Dingin
Presiden AS Ronald Reagan dan Sekretaris Jenderal Partai Komunis Uni Soviet Mikhail Gorbachev, pada KTT Pertama di Jenewa, Swiss, 19 November 1985Perang Dingin (Cold War; холо́дная война́, kholodnaya voyna, 1947–1991) adalah periode ketegangan geopolitik antara Amerika Serikat dan Uni Soviet serta sekutu masing-masing, Blok Barat dan Blok Timur.
Lihat Upaya kudeta Uni Soviet 1991 dan Perang Dingin
Presiden Rusia
Presiden Federasi Rusia (bahasa Rusia: Президент Российской Федерации; Prezident Rossiyskoy Federatsii), adalah kepala negara Federasi Rusia, serta panglima tertinggi Angkatan Bersenjata Rusia.
Lihat Upaya kudeta Uni Soviet 1991 dan Presiden Rusia
Presiden Uni Soviet
Presiden Uni Soviet (Президент Советского Союза, Prezident Sovetskogo Soyuza), secara resmi disebut Presiden URSS (Президент СССР, Prezident SSSR) atau Presiden Uni Republik Sosialis Soviet (Президент Союза СоветскихСоциалистическихРеспублик, Prezident Soyuza Sovetskikh Sotsialisticheskikh Respublik), adalah jabatan kepala negara Uni Soviet sejak 15 Maret 1990 hingga 25 Desember 1991.
Lihat Upaya kudeta Uni Soviet 1991 dan Presiden Uni Soviet
Republik di Uni Soviet
Lambang Uni Soviet. Pada masanya, Uni Soviet adalah negara federasi yang terdiri atas beberapa negara bagian.
Lihat Upaya kudeta Uni Soviet 1991 dan Republik di Uni Soviet
Republik Sosialis Federasi Soviet Rusia
Republik Sosialis Federasi Soviet Rusia atau disingkat RSFS Rusia (Росси́йская Сове́тская Федерати́вная Социалисти́ческая Респу́блика, Rossiiskaya Sovetskaya Federativnaya Sotsialisticheskaya Respublika; disingkat РСФСР, RSFSR), sering pula disebut Soviet Rusia, merupakan republik anggota Uni Soviet dengan luas wilayah terbesar dan jumlah penduduk terbanyak.
Lihat Upaya kudeta Uni Soviet 1991 dan Republik Sosialis Federasi Soviet Rusia
Republik Sosialis Soviet Azerbaijan
Republik Soviet Sosialis Azerbaijan (Azərbaycan Sovet Sosialist Respublikası) adalah salah satu republik Uni Soviet yang merdeka pada tanggal 18 Oktober 1991 menjadi Republik Azerbaijan.
Lihat Upaya kudeta Uni Soviet 1991 dan Republik Sosialis Soviet Azerbaijan
Republik Sosialis Soviet Georgia
RSS Georgia (Republik Sosialis Soviet Georgia) adalah nama bagi Georgia saat masih merupakan bagian dari Uni Soviet.
Lihat Upaya kudeta Uni Soviet 1991 dan Republik Sosialis Soviet Georgia
Revolusi 1989
Revolusi 1989 (disebut juga dengan Kejatuhan Komunisme atau Revolusi Eropa Timur) adalah revolusi yang pecah di negara komunis di beberapa negara Eropa Tengah dan Timur.
Lihat Upaya kudeta Uni Soviet 1991 dan Revolusi 1989
Sankt-Peterburg
Sankt-Peterburg (Санкт-Петербу́рг) adalah kota di Rusia.
Lihat Upaya kudeta Uni Soviet 1991 dan Sankt-Peterburg
Sejarah Uni Soviet
Sejarah Uni Soviet dibahas dalam seri artikel sebagai berikut.
Lihat Upaya kudeta Uni Soviet 1991 dan Sejarah Uni Soviet
T-80
T-80 adalah sebuah tank tempur utama buatan Uni Soviet, pertama dioperasikan pada tahun 1976.
Lihat Upaya kudeta Uni Soviet 1991 dan T-80
Tentara Merah
Tentara Merah Buruh dan Petani (bahasa Rusia:"Рабоче-крестьянская Красная армия Raboche-krest'yanskaya Krasnaya armiya"), juga disebut Tentara Buruh dan Petani Merah atau Tentara Buruh dan Petani Soviet atau sering disingkat Tentara Merah saja adalah Angkatan bersenjata yang mayoritasnya adalah kaum buruh dan petani, pertama didirikan oleh kaum Bolshevik selama Perang Saudara Rusia pada 1918.
Lihat Upaya kudeta Uni Soviet 1991 dan Tentara Merah
Tiongkok
Republik Rakyat Tiongkok (disingkat RRT) atau secara umum disebut sebagai Tiongkok (di Indonesia) maupun China (di Dunia) adalah sebuah negara yang terletak di Asia Timur yang beribu kota di Beijing Negara ini memiliki jumlah penduduk terbanyak di dunia (sekitar 1,4 miliar jiwa, mayoritas merupakan suku Han) dan luas daratan 9,59 juta kilometer persegi, menjadikannya negara ke-3 terbesar di dunia.
Lihat Upaya kudeta Uni Soviet 1991 dan Tiongkok
Transnistria
Transnistria, juga disebut Transdniestria atau Trans-Dniester (bahasa Rusia: Приднестровье, Pridn'estrov'ye; bahasa Rumania: Transnistria) secara resmi bernama Republik Pridnestrovia Moldavia, adalah sebuah negara pengakuan terbatas yang memisahkan diri dari Moldova.
Lihat Upaya kudeta Uni Soviet 1991 dan Transnistria
Uni Soviet
Uni Soviet (Сове́тский Сою́з, Sovyétskiĭ Soyúz) atau USSR (Union of Soviet Socialist Republics) atau Uni Republik Sosialis Soviet, disingkat URSS (Сою́з Сове́тскихСоциалисти́ческихРеспу́блик, Soyúz Sovyétskikh Sotsialistícheskikh Respúblik; disingkat СССР dalam alfabet Kiril, SSSR dalam alfabet Latin), adalah negara sosialis yang pernah ada antara tahun 1922–1991 di Eurasia.
Lihat Upaya kudeta Uni Soviet 1991 dan Uni Soviet
Vladimir Zhirinovsky
Vladimir Volfovich Zhirinovsky (Влади́мир Во́льфович Жирино́вский), yang lahir dengan nama Vladimir Volfovich Eidelstein (Влади́мир Во́льфович Эйдельште́йн), adalah seorang politikus dan aktivis politik Rusia.
Lihat Upaya kudeta Uni Soviet 1991 dan Vladimir Zhirinovsky
19 Agustus
19 Agustus adalah hari ke-231 (hari ke-232 dalam tahun kabisat) dalam kalender Gregorian.
Lihat Upaya kudeta Uni Soviet 1991 dan 19 Agustus
21 Agustus
21 Agustus adalah hari ke-233 (hari ke-234 dalam tahun kabisat) dalam kalender Gregorian.
Lihat Upaya kudeta Uni Soviet 1991 dan 21 Agustus
22 Agustus
22 Agustus adalah hari ke-234 (hari ke-235 dalam tahun kabisat) dalam kalender Gregorian.
Lihat Upaya kudeta Uni Soviet 1991 dan 22 Agustus
Juga dikenal sebagai Kudeta Agustus 1991, Percobaan kudeta Soviet 1991, Percobaan kudeta Uni Soviet 1991, Upaya kudeta Soviet 1991, Upaya kudeta di Soviet 1991.