Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Venus Verticordia

Indeks Venus Verticordia

Lukisan ''Venus Verticordia'', oleh Dante Gabriel Rossetti (1868) Venus Verticordia ("sang pengubah hati") adalah sebuah lakab yang disematkan kepada dewi Romawi Venus.

6 hubungan: Kesucian, Lakab, Manusia, Nafsu, Romawi, Venus (mitologi).

Kesucian

Alegori kemurnian karya Hans Memling Kesucian (chastity) merupakan perilaku seksual dari seorang laki-laki atau perempuan yang diterima sesuai standar moral dan pedoman agama, peradaban, atau budaya mereka.

Baru!!: Venus Verticordia dan Kesucian · Lihat lebih »

Lakab

Dalam skema nama Arab, lakab (Arab: لقب, laqab, plural القاب, alqāb) adalah bagian nama yang merupakan gelar, yang kadang merupakan gelar kebesaran (terutama di masa Kekhalifahan Abbasiyah dan seterusnya) atau nama ejekan.

Baru!!: Venus Verticordia dan Lakab · Lihat lebih »

Manusia

Dua anak perempuan manusia Manusia (Homo sapiens) adalah spesies primata yang jumlahnya paling banyak dan tersebar luas.

Baru!!: Venus Verticordia dan Manusia · Lihat lebih »

Nafsu

Detail: ''Luxuria'' (Hawa Nafsu), dalam ''The Seven Deadly Sins and the Four Last Things'', oleh Hieronymus Bosch. Hawa nafsu adalah sebuah perasaan atau kekuatan emosional yang besar dalam diri seorang manusia; berkaitan secara langsung dengan pemikiran atau fantasi seseorang.

Baru!!: Venus Verticordia dan Nafsu · Lihat lebih »

Romawi

* Romawi Kuno.

Baru!!: Venus Verticordia dan Romawi · Lihat lebih »

Venus (mitologi)

''Venus with a Mirror'' (Venus dengan cermin) oleh Titian, 1555 Patung Vénus de Milo di museum Louvre, Prancis.Venus adalah salah satu dewi yang terkenal dalam sejarah mitologi Romawi.

Baru!!: Venus Verticordia dan Venus (mitologi) · Lihat lebih »

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »