Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Pasang
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Web (peramban web)

Indeks Web (peramban web)

Web (mulanya bernama Epiphany sejak tahun 2003 sampai 2012) merupakan sebuah peramban web yang bebas untuk lingkungan meja GNOME.

16 hubungan: Antarmuka pengguna grafis, Aplikasi web, Ars Technica, BSD, C (bahasa pemrograman), Distribusi Linux, Gecko, GNOME, GTK, Kode sumber, Lingkungan desktop, Linux, Lisensi Publik Umum GNU, Peramban web, Perangkat lunak bebas, Standar web.

Antarmuka pengguna grafis

Dalam teknologi komputasi, antarmuka pengguna grafis atau APG (Inggris: graphical user interface atau GUI) adalah jenis antarmuka pengguna yang menggunakan metode interaksi pada peranti elektronik secara grafis (bukan perintah teks) antara pengguna dan komputer.

Baru!!: Web (peramban web) dan Antarmuka pengguna grafis · Lihat lebih »

Aplikasi web

Tampilan salah satu aplikasi web. Dalam rekayasa perangkat lunak, suatu aplikasi web (bahasa Inggris: web application atau sering disingkat webapp) adalah suatu aplikasi yang diakses menggunakan penjelajah web melalui suatu jaringan seperti Internet atau intranet.

Baru!!: Web (peramban web) dan Aplikasi web · Lihat lebih »

Ars Technica

Ars Technica (Latin-berarti "seni teknologi") adalah situs web informasi dan berita teknologi yang diciptakan oleh Ken Fisher dan Jon Stokes pada tahun 1998.

Baru!!: Web (peramban web) dan Ars Technica · Lihat lebih »

BSD

* Berkeley Software Distribution.

Baru!!: Web (peramban web) dan BSD · Lihat lebih »

C (bahasa pemrograman)

Bahasa pemrograman C adalah bahasa pemrograman komputer bertujuan umum yang dibuat pada tahun 1972 oleh Dennis Ritchie untuk Sistem Operasi Unix di Bell Telephone Laboratories.

Baru!!: Web (peramban web) dan C (bahasa pemrograman) · Lihat lebih »

Distribusi Linux

Ubuntu, salah satu distribusi Linux paling populer Distribusi Linux (atau distro Linux singkatnya) adalah sebutan untuk sistem operasi yang dibangun dari kernel Linux dan koleksi perangkat lunak dari sistem manajemen paket, ciri khususnya adalah Utilitas GNU.

Baru!!: Web (peramban web) dan Distribusi Linux · Lihat lebih »

Gecko

Gecko adalah sebuah mesin peramban web bebas dan sumber terbuka yang dikembangkan Yayasan Mozilla, Mozilla Corporation, dan kontributor lainnya sebagai bagian dari Firefox dan dilisensikan dibawah Lisensi Umum Mozilla versi 2.

Baru!!: Web (peramban web) dan Gecko · Lihat lebih »

GNOME

GNOME adalah lingkungan desktop dan antarmuka grafik pengguna yang berjalan di atas sistem operasi.

Baru!!: Web (peramban web) dan GNOME · Lihat lebih »

GTK

GTK atau GIMP Toolkit adalah sebuah toolkit gawit lintas platform untuk menghasilkan GUI.

Baru!!: Web (peramban web) dan GTK · Lihat lebih »

Kode sumber

Java dengan komentar prolog ditandai dengan huruf merah, komentar dalam baris dengan hijau, dan kode program dengan warna biru. Dalam ilmu komputer, kode sumber (source code) atau kode program adalah suatu rangkaian pernyataan atau deklarasi yang ditulis dalam bahasa pemrograman komputer yang terbaca manusia.

Baru!!: Web (peramban web) dan Kode sumber · Lihat lebih »

Lingkungan desktop

Pada komputer, lingkungan desktop atau lingkungan layartama (bahasa Inggris: desktop environment, DE) umumnya merujuk kepada gaya Grafis Antarmuka Pengguna (Graphical User Interface) yang memperlihatkan kiasan layartama di layar komputer modern.

Baru!!: Web (peramban web) dan Lingkungan desktop · Lihat lebih »

Linux

Linux adalah keluarga sistem operasi mirip Unix bebas dan sumber terbuka yang didasarkan pada kernel Linux, yaitu sebuah kernel sistem operasi yang pertama kali dikembangkan oleh Linus Torvalds pada 1991.

Baru!!: Web (peramban web) dan Linux · Lihat lebih »

Lisensi Publik Umum GNU

Lisensi Publik Umum GNU (GNU General Public License, disingkat GNU GPL, atau cukup GPL) adalah serangkaian lisensi perangkat lunak bebas yang aslinya ditulis oleh Richard Stallman untuk proyek GNU.

Baru!!: Web (peramban web) dan Lisensi Publik Umum GNU · Lihat lebih »

Peramban web

Peramban web atau penelusur web (bahasa Inggris: web browser) adalah peranti lunak yang berfungsi untuk menerima dan menyajikan sumber informasi dari Internet.

Baru!!: Web (peramban web) dan Peramban web · Lihat lebih »

Perangkat lunak bebas

Richard Stallman, perintis Gerakan perangkat lunak bebas, saat acara Wikimania 2005 Perangkat lunak bebas atau peranti lunak bebas (Inggris: free software) adalah istilah yang diciptakan oleh Richard Stallman dan Free Software Foundation yang mengacu kepada perangkat lunak yang bebas untuk digunakan, dipelajari dan diubah serta dapat disalin dengan atau tanpa modifikasi, atau dengan beberapa keharusan untuk memastikan bahwa kebebasan yang sama tetap dapat dinikmati oleh pengguna-pengguna berikutnya.

Baru!!: Web (peramban web) dan Perangkat lunak bebas · Lihat lebih »

Standar web

adalah spesifikasi teknis dari teknologi web yang dirilis oleh badan standardisasi.

Baru!!: Web (peramban web) dan Standar web · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Epiphany (penjelajah web), Epiphany (peramban web), Epiphany (perangkat lunak), Epiphany (peranti lunak), Epiphany (piranti lunak), Epiphany (program aplikasi), Web (penjelajah web), Web (perangkat lunak), Web (peranti lunak), Web (piranti lunak), Web (program aplikasi).

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »