Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Wilhelm Cuno

Indeks Wilhelm Cuno

Wilhelm Carl Josef Cuno adalah seorang pengusaha dan politikus asal Jerman yang menjadi Kanselir Jerman dari 1922 sampai 1923, selama 264 hari.

11 hubungan: Friedrich Ebert, Gereja Katolik Roma, Gustav Stresemann, Inflasi di Republik Weimar, Jerman, Joseph Wirth, Kanselir Jerman, Kekaisaran Jerman, Pendudukan Ruhr, Republik Weimar, Suhl.

Friedrich Ebert

Friedrich Ebert (/ˈiːbərt/; 4 Februari 1871 – 28 Februari 1925) merupakan Presiden Jerman pertama saat berbentuk Republik yang diatur di bawah konstitusi Weimar.

Baru!!: Wilhelm Cuno dan Friedrich Ebert · Lihat lebih »

Gereja Katolik Roma

Gereja Katolik, terkadang dikenal sebagai Gereja Katolik Roma, merupakan Gereja Kristen terbesar di dunia, dengan jumlah umat terbaptis dunia mencapai 1,4 miliar jiwa pada tahun 2021.

Baru!!: Wilhelm Cuno dan Gereja Katolik Roma · Lihat lebih »

Gustav Stresemann

(Berlin, 10 Mei 1878 - idem, 3 Oktober 1929) ialah politikus Jerman.

Baru!!: Wilhelm Cuno dan Gustav Stresemann · Lihat lebih »

Inflasi di Republik Weimar

Inflasi di Republik Weimar adalah periode hiperinflasi di Jerman (Republik Weimar) selama tahun 1921 hingga 1923.

Baru!!: Wilhelm Cuno dan Inflasi di Republik Weimar · Lihat lebih »

Jerman

Jerman (Deutschland), secara resmi disebut sebagai Republik Federal Jerman (Bundesrepublik Deutschland) adalah negara berbentuk federasi di Eropa.

Baru!!: Wilhelm Cuno dan Jerman · Lihat lebih »

Joseph Wirth

Karl Joseph Wirth, yang dikenal sebagai Joseph Wirth, adalah seorang politikus asal Jerman dari Partai Tengah Katolik yang menjabat selama 585 hari pada jabatan Kanselir Jerman, dari 1921 sampai 1922.

Baru!!: Wilhelm Cuno dan Joseph Wirth · Lihat lebih »

Kanselir Jerman

Kanselir Jerman atau secara resmi bernama Kanselir Federal Republik Federal Jerman (in) der Bundesrepublik Deutschland atau disingkat BK) adalah kepala pemerintahan Jerman.

Baru!!: Wilhelm Cuno dan Kanselir Jerman · Lihat lebih »

Kekaisaran Jerman

Kekaisaran Jerman,Herbert Tuttle wrote in September 1881 that the term "Reich" does not literally connote an empire as has been commonly assumed by English-speaking people.

Baru!!: Wilhelm Cuno dan Kekaisaran Jerman · Lihat lebih »

Pendudukan Ruhr

Tentara Prancis di wilayah Ruhr pada tahun 1923. Pendudukan Ruhr antara tahun 1923 hingga 1925 oleh tentara Prancis dan Belgia adalah tanggapan terhadap kegagalan Republik Weimar (dibawah pimpinan Kanselir Cuno) untuk membayar ganti rugi Perang Dunia I. Tindakan Prancis ini menimbulkan kritik dari dunia internasional.

Baru!!: Wilhelm Cuno dan Pendudukan Ruhr · Lihat lebih »

Republik Weimar

Wilayah-wilayah Jerman pada tahun 1925. Republik Weimar (Weimarer Republik) adalah nama yang diberikan oleh sejarawan untuk republik parlementer yang didirikan tahun 1919 di Jerman untuk menggantikan bentuk pemerintahan kekaisaran.

Baru!!: Wilhelm Cuno dan Republik Weimar · Lihat lebih »

Suhl

Suhl adalah sebuah kotamadya (kreisfreie Stadt) di Thüringen, Jerman.

Baru!!: Wilhelm Cuno dan Suhl · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Kabinet Cuno, Wilhelm cuno.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »