Kami sedang bekerja untuk memulihkan aplikasi Unionpedia di Google Play Store
KeluarMasuk
🌟Kami menyederhanakan desain kami untuk navigasi yang lebih baik!
Instagram Facebook X LinkedIn

Yod (huruf Semit)

Indeks Yod (huruf Semit)

Yod (Yodh, juga dieja Yud, Jod, atau Jodh) adalah huruf ke-10 dalam banyak aksara Semit, termasuk abjad Fenisia, abjad Aram, abjad Ibrani Yud י, abjad Suryani ܝ dan abjad Arab ي (dalam urutan abjadi; huruf ke-28 dalam urutan abjad modern).

Daftar Isi

  1. 43 hubungan: Abjad Arab, Abjad Aram, Abjad Fenisiа, Abjad Ibrani, Abjad Suryani, Akhiran, Alef, Alfabet Gotik, Alfabet Kiril, Alfabet Koptik, Alfabet Latin, Alfabet Yunani, Alif, Diftong, DIN 31635, Gematria, Hamzah, He (huruf Semit), Hieroglif Mesir, I, I dengan titik (Kiril), Ibrani Kursif, Ibrani Rashi, Injil Matius, Iodin, Iota, Kabala, Khotbah di Bukit, Kristus, Mesir, Musa, Nama Allah (Ibrani), Ortografi, Rupa huruf tanpa kait, Sepuluh, Tetragrammaton, Unicode, Vokal, Waw (huruf Semit), Ya (huruf Arab), Yahudi (agama), Yakub (disambiguasi), Yesus.

Abjad Arab

Abjad Arab (الأَبْجَدِيَّة العَرَبِيَّة; atau الحُرُوف العَرَبِيَّة) (juga disebut sebagai huruf hijaiah) adalah abjad yang digunakan untuk menuliskan bahasa Arab, serta beberapa bahasa di Asia dan Afrika.

Lihat Yod (huruf Semit) dan Abjad Arab

Abjad Aram

Abjad Aram atau Abjad Aramaik adalah aksara yang dipakai dalam Bahasa Aram, oleh masyarakat Aram, yang tinggal di daerah sekitar Siria sekarang dan Mesopotamia.

Lihat Yod (huruf Semit) dan Abjad Aram

Abjad Fenisiа

Potret dari bagian Batu Zayit pada abad kesepuluh sebelum masehi: (kanan ke kiri) alfabet ''waw'', ''he'', ''het'', ''zayin'', ''tet'' (𐤅𐤄𐤇𐤆𐤈) Kalender Gezer Abjad Fenisia berasal dari kira-kira tahun 1000 SM dan merupakan turunan langsung Abjad Proto-Sinai.

Lihat Yod (huruf Semit) dan Abjad Fenisiа

Abjad Ibrani

Abjad Ibrani atau Alfabet Ibrani adalah sebuah abjad yang digunakan untuk menulis bahasa Ibrani dan bahasa-bahasa Yahudi lainnya seperti bahasa Yiddish dan bahasa Ladino.

Lihat Yod (huruf Semit) dan Abjad Ibrani

Abjad Suryani

Sebuah buku dalam abjad Suryani dari abad ke-11. Abjad Suryani adalah abjad yang dipergunakan untuk menuliskan bahasa Aram dan terutama bahasa Aram Suriah pada abad 1 hingga abad 14.

Lihat Yod (huruf Semit) dan Abjad Suryani

Akhiran

Akhiran adalah imbuhan yang dibubuhkan pada akhir sebuah kata.

Lihat Yod (huruf Semit) dan Akhiran

Alef

Alef adalah nama pengucapan dari huruf pertama abjad atau alfabet Proto-Kanaan, yang kemudian diturunkan dalam alfabet Semit sebagai Alfabet Fenisia, abjad Suryani ܐ, alfabet Ibrani 'Alef א, dan alfabet Arab ا.

Lihat Yod (huruf Semit) dan Alef

Alfabet Gotik

Alfabet Gotik adalah alfabet yang digunakan terutama untuk menulis bahasa Gotik, dan juga untuk menulis bahasa-bahasa Jermanik Timur lainnya.

Lihat Yod (huruf Semit) dan Alfabet Gotik

Alfabet Kiril

Alfabet Kiril, atau Alfabet Sirilik, adalah sejenis alfabet yang digunakan untuk menulis enam bahasa Slavia asli (Belarusia, Bulgaria, Makedonia, Rusia, Serbia, dan Ukraina) dan banyak bahasa-bahasa lainnya yang digunakan di Kaukasus, Asia Tengah, Eropa Timur, dan Asia Utara.

Lihat Yod (huruf Semit) dan Alfabet Kiril

Alfabet Koptik

Alfabet Koptik adalah aksara alfabetis yang digunakan untuk menulis dalam bahasa Koptik.

Lihat Yod (huruf Semit) dan Alfabet Koptik

Alfabet Latin

Alfabet Latin, Aksara Latin, Huruf Latin, atau Aksara Romawi adalah alfabet yang pertama kalinya dipakai oleh orang Romawi untuk menuliskan bahasa Latin kira-kira sejak abad ke-7 Sebelum Masehi.

Lihat Yod (huruf Semit) dan Alfabet Latin

Alfabet Yunani

Alfabet Yunani (Hellenĭkó alfábetos; Elli̱nikó alfávi̱to) adalah sebuah alfabet yang terdiri dari 24 huruf yang telah digunakan untuk menuliskan bahasa Yunani sejak akhir abad ke-9 SM atau awal abad ke-8 SM.

Lihat Yod (huruf Semit) dan Alfabet Yunani

Alif

Alif (dalam bahasa Arab ﺍ pada posisi lepas) adalah huruf pertama dalam abjad Arab.

Lihat Yod (huruf Semit) dan Alif

Diftong

Diftong (bahasa Inggris: diphthong) adalah dua vokal yang diucapkan sekaligus.

Lihat Yod (huruf Semit) dan Diftong

DIN 31635

DIN 31635 adalah pembakuan oleh Deutsches Institut für Normung (DIN) di Jerman untuk alih aksara bahasa Arab dari abjad Arab menjadi alfabet Latin yang digunakan sejak tahun 1982.

Lihat Yod (huruf Semit) dan DIN 31635

Gematria

Gematria atau gimatria (גימטריה) adalah suatu sistem Yahudi tradisional untuk menghitung nilai huruf pada suatu kata atau frasa, dengan keyakinan bahwa kata-kata atau frasa-frasa bernilai sama mempunyai hubungan tertentu satu sama lain.

Lihat Yod (huruf Semit) dan Gematria

Hamzah

Hamzah (Bahasa Arab: الهَمْزة, al-Hamzah) adalah salah satu huruf arab yang melambangkan vokal A, I, U atau hentian glotal seperti huruf K pada kata rakyat dalam bahasa Indonesia.

Lihat Yod (huruf Semit) dan Hamzah

He (huruf Semit)

He adalah huruf kelima dalam banyak aksara Semit, termasuk abjad Fenisia, abjad Aram, abjad Ibrani ה, abjad Suryani dan abjad Arab ه.

Lihat Yod (huruf Semit) dan He (huruf Semit)

Hieroglif Mesir

Hieroglif Mesir (dari bahasa Yunani ἱερογλύφος "ukiran suci", nama panjang: τὰ ἱερογλυφικά) adalah sistem tulisan formal yang digunakan masyarakat Mesir kuno yang terdiri dari kombinasi elemen logograf dan alfabet.

Lihat Yod (huruf Semit) dan Hieroglif Mesir

I

Huruf I atau j adalah huruf ke-9 dalam alfabet Latin.

Lihat Yod (huruf Semit) dan I

I dengan titik (Kiril)

I dengan titik (І і; italik: І і), atau lebih dikenal sebagai I desimal (и десятеричное, setelah itu dijadikan angka), adalah huruf dari Alfabet Kiril.

Lihat Yod (huruf Semit) dan I dengan titik (Kiril)

Ibrani Kursif

Ibrani Kursif (Cursive Hebrew; כתב עברי רהוט) adalah penamaan untuk kelompok sejumlah gaya penulisan tangan abjad Ibrani.

Lihat Yod (huruf Semit) dan Ibrani Kursif

Ibrani Rashi

The complete Hebrew alphabet in Rashi script right to left. Tulisan (Ibrani) Rashi (Rashi script) adalah jenis huruf semi-cursive untuk penulisan abjad Ibrani.

Lihat Yod (huruf Semit) dan Ibrani Rashi

Injil Matius

Injil Matius adalah salah satu dari empat yang terletak dalam Kanon Alkitab Kristen, selain Injil Markus, Injil Lukas dan Injil Yohanes.

Lihat Yod (huruf Semit) dan Injil Matius

Iodin

Iodin atau yodium adalah sebuah unsur kimia dengan lambang I dan nomor atom 53.

Lihat Yod (huruf Semit) dan Iodin

Iota

Iota atau ἰῶτα (huruf besar: Ι; huruf kecil: ι) adalah huruf kesembilan dalam alfabet Yunani.

Lihat Yod (huruf Semit) dan Iota

Kabala

Pohon Kehidupan. Pohon Kehidupan (Sephiroth) Kabala (vokalisasi standar: Qabbālā; vokalisasi Tiberias: Qabbālāh; secara harafiah berarti "menerima" dalam pengertian suatu "tradisi yang diterima ") atau "korespondensi" adalah sebuah bentuk metode esoterik, ilmu disiplin, dan mazhab dari Yahudi.

Lihat Yod (huruf Semit) dan Kabala

Khotbah di Bukit

Khotbah di Bukit adalah khotbah Yesus yang paling terkenal yang tercatat di dalam Injil Matius (pasal 5-7).

Lihat Yod (huruf Semit) dan Khotbah di Bukit

Kristus

hakikat ganda Kristus sebagai ilahi dan manusia.''God's human face: the Christ-icon'' by Christoph Schoenborn 1994 ISBN 0-89870-514-2 page 154''Sinai and the Monastery of St. Catherine'' by John Galey 1986 ISBN 977-424-118-5 page 92 Kristus (bahasa Yunani Koine: Χριστός, Khristós, berarti 'yang diurapi') adalah terjemahan untuk bahasa Ibrani מָשִׁיחַ (Māšîaḥ), Mesias, dan dipakai sebagai gelar untuk Yesus di dalam Perjanjian Baru.

Lihat Yod (huruf Semit) dan Kristus

Mesir

Mesir, nama resmi Republik Arab Mesir, adalah sebuah negara yang sebagian besar wilayahnya terletak di Afrika Utara.

Lihat Yod (huruf Semit) dan Mesir

Musa

Musa adalah tokoh dalam Al-Qur'an yang merupakan seorang nabi yang ke-14Sesuai urutan 25 nabi dan rasul sekaligus rasul yang ke-9 serta merangkap dengan kedudukan sebagai ulul azmi yang ke-3 pada Islam.

Lihat Yod (huruf Semit) dan Musa

Nama Allah (Ibrani)

Dalam bahasa Ibrani, kata Allah disebut dengan berbagai kata.

Lihat Yod (huruf Semit) dan Nama Allah (Ibrani)

Ortografi

Ortografi (ὀρθός orthós "benar"; γράφειν gráphein "menulis") adalah sistem ejaan suatu bahasa atau gambaran bunyi bahasa yang berupa tulisan atau lambang.

Lihat Yod (huruf Semit) dan Ortografi

Rupa huruf tanpa kait

Serif & San Serif Dalam tipografi, huruf tanpa kait atau huruf nirkait (sans-serif) adalah jenis huruf yang tidak memiliki kait pada bagian ujung strokes.

Lihat Yod (huruf Semit) dan Rupa huruf tanpa kait

Sepuluh

10 atau.

Lihat Yod (huruf Semit) dan Sepuluh

Tetragrammaton

Huruf YHWH didalam sebuah lukisan Yunani tahun 1750. Tetragrammaton (Bahasa Yunani: τετραγράμματον kata dengan empat huruf) nama dalam bahasa Ibrani untuk Nama Tuhan, yang dieja (dalam huruf Ibrani); י (yod) ה (heh) ו (vav) ה (heh) atau יהוה (YHWH), tetragramaton adalah nama pribadi dari Tuhan orang Israel.

Lihat Yod (huruf Semit) dan Tetragrammaton

Unicode

Unicode adalah suatu standar teknis yang dirancang untuk mengizinkan teks dan simbol dari semua sistem tulisan di dunia untuk ditampilkan dan dimanipulasi secara konsisten oleh komputer.

Lihat Yod (huruf Semit) dan Unicode

Vokal

Vokal atau huruf hidup (dalam fonetik) adalah suara di dalam bahasa lisan yang dicirikhaskan dengan pita suara yang terbuka sehingga tidak ada tekanan udara yang terkumpul di atas glotis.

Lihat Yod (huruf Semit) dan Vokal

Waw (huruf Semit)

Waw (dibaca wau, kadang dibaca vau, atau vav) adalah huruf ke-6 dari abjad Semitik termasuk abjad Fenisia, Aram, Ibrani, Suryani, dan Arab ("ke-6" dalam sistem bilangan abjad; ke-27 dalam abjad Arab modern).

Lihat Yod (huruf Semit) dan Waw (huruf Semit)

Ya (huruf Arab)

Ya (dalam bahasa Arab ﻱ pada posisi lepas) adalah huruf ke-28 dalam abjad Arab.

Lihat Yod (huruf Semit) dan Ya (huruf Arab)

Yahudi (agama)

Yudaisme atau agama Yahudi adalah sebuah agama Abrahamik, monoteistik, dan etnis yang terdiri dari tradisi dan peradaban agama, budaya, dan hukum kolektif orang-orang Yahudi.

Lihat Yod (huruf Semit) dan Yahudi (agama)

Yakub (disambiguasi)

Yakub umumnya merujuk baik pada Yakub (tokoh Al-Qur'an) atau Yakub (tokoh Alkitab).

Lihat Yod (huruf Semit) dan Yakub (disambiguasi)

Yesus

Yesus (Ἰησοῦς,; 4 SM sampai 30–33 M), juga disebut sebagai Yesus dari Nazaret atau Yesus Kristus, adalah tokoh sentral Kekristenan.

Lihat Yod (huruf Semit) dan Yesus

Juga dikenal sebagai Yod (huruf Ibrani), Yodh.