Daftar Isi
9 hubungan: Bahasa Kanton, Dimsum, Guangdong, Guangxi, Hong Kong, Makau, Orang Tionghoa perantauan, Sarapan siang, Teh Tionghoa.
Bahasa Kanton
Peta penyebaran dialek sinitik di dataran China Bahasa Kanton (广东话/廣東話, secara harafiah: bahasa Guangdong; di Indonesia sering disebut bahasa Konghu) adalah salah satu dari dialek bahasa Tionghoa Yue yang dituturkan di Guangdong dan sekitarnya di Tiongkok selatan, Hong Kong, Makau, masyarakat keturunan Tionghoa di Asia Tenggara dan juga masyarakat Tionghoa di belahan dunia lain.
Lihat Yum cha dan Bahasa Kanton
Dimsum
Dimsun yang disajikan di dalam wadah Dimsum (Hanzi tradisional: 點心, Hanzi sederhana: 点心 Hanyu Pinyin: Diǎnxīn) adalah istilah dari bahasa Kanton yang berarti "makanan kecil".
Lihat Yum cha dan Dimsum
Guangdong
Guangdong adalah sebuah provinsi di pesisir tenggara Republik Rakyat Tiongkok, juga merupakan provinsi pertama yang menjadi zona ekonomi khusus yang kemudian membawa provinsi ini menjadi provinsi yang menyumbang produk domestik bruto terbesar bagi ekonomi RRT.
Lihat Yum cha dan Guangdong
Guangxi
Guangxi adalah salah satu daerah otonomi di Republik Rakyat Tiongkok untuk suku Zhuang.
Lihat Yum cha dan Guangxi
Hong Kong
Hong Kong; resminya Provinsi Otonomi Khusus Hong Kong) adalah sebuah provinsi swatantra yang terletak di bagian tenggara Tiongkok di estuari Sungai Mutiara. Hong Kong terkenal dengan perkembangannya yang pesat, pelabuhan laut dalam alami, dan kepadatan penduduk yang sangat tinggi (sekitar 7 juta jiwa pada lahan seluas.
Lihat Yum cha dan Hong Kong
Makau
Makau (澳門), atau secara resmi disebut Daerah Administratif Khusus Makau Republik Rakyat Tiongkok adalah sebuah kota dan daerah administratif khusus di Republik Rakyat Tiongkok yang berada di bagian barat Delta Sungai Mutiara yang bermuara di Laut Tiongkok Selatan.
Lihat Yum cha dan Makau
Orang Tionghoa perantauan
Diaspora Tionghoa atau Orang Tionghoa perantauan atau Hoakiao dalam dialek Min-Nan, adalah orang Tionghoa yang lahir atau memiliki keturunan yang tinggal di luar negara Tiongkok.
Lihat Yum cha dan Orang Tionghoa perantauan
Sarapan siang
Hidangan sarapan siang Sarapan siang atau sarsi (brunch) adalah kegiatan menyingkat aktivitas makan sarapan sekaligus makan siang dalam satu waktu.
Lihat Yum cha dan Sarapan siang
Teh Tionghoa
Daun teh Oolong dimasukkan ke dalam gaiwan Teh Tionghoa adalah sebuah minuman yang terbuat dari dedaunan tanaman teh (Camellia sinensis) dan air rebus.
Lihat Yum cha dan Teh Tionghoa