Kami sedang bekerja untuk memulihkan aplikasi Unionpedia di Google Play Store
KeluarMasuk
🌟Kami menyederhanakan desain kami untuk navigasi yang lebih baik!
Instagram Facebook X LinkedIn

Yury Luzhkov

Indeks Yury Luzhkov

Yury Mikhailovich Luzhkov (p) adalah seorang politikus Rusia yang pernah menjabat sebagai Wali Kota Moskwa dari tahun 1992 hingga 2010.

Daftar Isi

  1. 15 hubungan: Dmitry Medvedev, Grigory Yavlinsky, Hukum kewarganegaraan Rusia, Ivan Silayev, Jerman, Kebakaran liar Rusia 2010, München, Moskwa, Partai Komunis Uni Soviet, Pemerintah Uni Soviet, Republik Sosialis Federasi Soviet Rusia, Rusia Bersatu, Sergey Sobyanin, Uni Soviet, Wali kota Moskow.

Dmitry Medvedev

Dmitriy Anatolyevich Medvedev (a) adalah Perdana Menteri kesepuluh Rusia, menjabat sejak 2012 hingga 2020.

Lihat Yury Luzhkov dan Dmitry Medvedev

Grigory Yavlinsky

Grigory Alexeyevich Yavlinsky (Григо́рий Алексе́евич Явли́нский) adalah seorang ekonom dan politikus Rusia.

Lihat Yury Luzhkov dan Grigory Yavlinsky

Hukum kewarganegaraan Rusia

Kewarganegaraan Rusia diatur oleh undang-undang federal mengenai kewarganegaraan Federasi Rusia (dari tahun 2002, dengan amendemen tahun 2003, 2004, 2006), Konstitusi Federasi Rusia (1993), dan perjanjian-perjanjian internasional yang melingkupi masalah-masalah kewarganegaraan yang melibatkan Federasi Rusia.

Lihat Yury Luzhkov dan Hukum kewarganegaraan Rusia

Ivan Silayev

Ivan Stepanovich Silayev (Ива́н Степа́нович Сила́ев) adalah mantan pejabat Soviet yang menjadi politikus Rusia pasca-pembubaran Uni Soviet.

Lihat Yury Luzhkov dan Ivan Silayev

Jerman

Jerman (Deutschland), secara resmi disebut sebagai Republik Federal Jerman (Bundesrepublik Deutschland) adalah negara berbentuk federasi di Eropa.

Lihat Yury Luzhkov dan Jerman

Kebakaran liar Rusia 2010

Suhu udara pada 31 Juli 2010. Daerah di Rusia yang terkena kebakaran liar pada 31 Juli 2010 Asap di Moskwa pada 6 Agustus 2010 Kebakaran liar Rusia 2010 adalah rangkaian dari seratusan kebakaran liar yang terjadi di Rusia, kebanyakan di Rusia bagian barat, dari akhir Juli 2010 sampai awal September 2010.

Lihat Yury Luzhkov dan Kebakaran liar Rusia 2010

München

München (bahasa Bayern: Minga) adalah ibu kota negara bagian sekaligus kota terbesar di negara bagian Bayern di Jerman.

Lihat Yury Luzhkov dan München

Moskwa

Moskwa (a) adalah ibu kota Rusia sekaligus pusat politik, ekonomi, budaya, dan sains utama di negara tersebut.

Lihat Yury Luzhkov dan Moskwa

Partai Komunis Uni Soviet

Partai Komunis Uni Soviet, biasa disingkat PKUS (Коммунистическая партия Советского Союза, Kommunisticheskaya partiya Sovetskogo Soyuza; disingkat КПСС, KPSS) adalah partai politik yang mendirikan dan pernah menguasai Uni Republik Sosialis Soviet.

Lihat Yury Luzhkov dan Partai Komunis Uni Soviet

Pemerintah Uni Soviet

Pemerintah Uni Republik Sosialis Soviet (Правительство СССР, Pravitel'stvo SSSR) merupakan lembaga eksekutif utama dalam pemerintahan Uni Soviet.

Lihat Yury Luzhkov dan Pemerintah Uni Soviet

Republik Sosialis Federasi Soviet Rusia

Republik Sosialis Federasi Soviet Rusia atau disingkat RSFS Rusia (Росси́йская Сове́тская Федерати́вная Социалисти́ческая Респу́блика, Rossiiskaya Sovetskaya Federativnaya Sotsialisticheskaya Respublika; disingkat РСФСР, RSFSR), sering pula disebut Soviet Rusia, merupakan republik anggota Uni Soviet dengan luas wilayah terbesar dan jumlah penduduk terbanyak.

Lihat Yury Luzhkov dan Republik Sosialis Federasi Soviet Rusia

Rusia Bersatu

Rusia Bersatu (bahasa Rusia: Единая Россия; Yedinaya Rossiya,IPA: (j) ɪˈdʲinəjə rɐˈsʲijə) adalah partai politik yang berkuasa di Rusia.

Lihat Yury Luzhkov dan Rusia Bersatu

Sergey Sobyanin

Sergey Semyonovich Sobyanin (Серге́й Семёнович Собя́нин) adalah seorang politikus Rusia, yang menjabat sebagai Walikota Moskwa ke-3 sejak 21 Oktober 2010.

Lihat Yury Luzhkov dan Sergey Sobyanin

Uni Soviet

Uni Soviet (Сове́тский Сою́з, Sovyétskiĭ Soyúz) atau USSR (Union of Soviet Socialist Republics) atau Uni Republik Sosialis Soviet, disingkat URSS (Сою́з Сове́тскихСоциалисти́ческихРеспу́блик, Soyúz Sovyétskikh Sotsialistícheskikh Respúblik; disingkat СССР dalam alfabet Kiril, SSSR dalam alfabet Latin), adalah negara sosialis yang pernah ada antara tahun 1922–1991 di Eurasia.

Lihat Yury Luzhkov dan Uni Soviet

Wali kota Moskow

Wali kota Moskow (Mer Moskvy) adalah pemimpin sekaligus jabatan tertinggi di Moskow, yang memimpin Pemerintah Moskow, badan eksekutif utama di kota tersebut.

Lihat Yury Luzhkov dan Wali kota Moskow

Juga dikenal sebagai Yuri Luzhkov.